Anda di halaman 1dari 5

LATIHAN SOAL

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Hari, tanggal : Selasa, 26 Juli 2022
Kelas : VI (enam)
Mata Pelajaran: IPA
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
KD 3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan.
1. Tanaman pada gambar di bawah ini, berkembang biak menggunakan ....

A. tunas adventif
B. geragih
C. setek
D. umbi lapis
2. Perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara menempelkan kulit yang
bertunas pada batang pohon induk disebut ….
A. mencangkok
B. menyetek
C. okulasi
D. kopulasi
3.  Di bawah merupakan yang bukan keuntungan perkembangbiakkan secara
vegetatif….
A. tidak usah menunggu sampai pohon itu berbuah
B. cepat berbuah dan memberi hasil
C. sifatnya sama dengan induknya
D. tidak tahan terhadap hama
4. Perhatikan gambar berikut ini!
Tumbuhan pada gambar di bawah ini merupakan contoh tumbuhan yang
berkembang biak dengan cara . . . .

A. okulasi
B. cangkok
C. menyambung
D. stek
5. Tanaman mangga dikembangbiakkan secara vegetatif buatan dengan cara . . . .
A. mencangkok
B. merunduk
C. tunas
D. penyerbukan biji
6.  Perhatikan gambar berikut!

Tanaman pada gambar di atas berkembang biak dengan cara ….


A. tunas
B. geragih
C. umbi akar
D. akar tinggal
7. Perhatikan gambar penampang bunga berikut!
Bagian yang menunjukkan alat kelamin jantan adalah ….

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
8. Perhatikan gambar berikut!

Urutan yang benar untuk mencangkok tumbuhan adalah . . . .


A. 1,2,3,4
B. 2,4,3,1
C. 2,1,3,4
D. 1,3,4,2
9. Perhatikan tanaman berikut!

Tanaman di atas berkembangbiak dengan cara ….


A. tunas
B. biji
C. tunas adventif
D. spora
10. Penyerbukan yang ditunjukkan oleh gambar nomor 2 dinamakan penyerbukan ….

A. sendiri
B. tetangga
C. silang
D. bastar
11. Perhatikan gambar berikut!

Penyerbukan tanaman tersebut biasanya dibantu oleh ….


A. manusia
B. angin
C. air
D. burung
12. Penyerbukan pada tanaman di bawah ini, dibantu oleh ….

A. manusia
B. angin
C. air
D. burung
13. Perhatikan gambar berikut ini!

Tanaman pada gambar di atas berkembang biak dengan cara ….


A. umbi akar
B. umbi batang
C. akar tinggal
D. tunas
14. Perhatikan gambar berikut!

Tanaman pada gambar di atas berkembang biak dengan cara ….


A. tunas
B. spora
C. akar tinggal
D. geragih/stolon
15. Perhatikan gambar berikut!

Tanaman pada gambar di atas berkembang biak dengan cara ….


A. spora
B. biji
C. akar tinggal
D. geragih/stolon

Jawablah dengan tepat dan benar!


1. Tuliskan tahapan mencangkok!
a. __________________
b. __________________
c. __________________
d. __________________
e. __________________
2. Tuliskan keuntungan dari mencangkok!
_____________________________________________________________________
3. Andi mempunyai tanaman mangga. Tanaman tersebut buahnya besar dan sangat manis.
Andi berpikir untuk memperbanyak tanaman mangga tersebut. Ada beberapa cara untuk
mengembangkan tanaman tersebut.
Bagaimana cara tanaman mangga tersebut dapat berkembangbiak?
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai