Anda di halaman 1dari 7

PENILAIAN AKHIR SEMESTER

BULAN DESEMBER
TAHUN PELAJARAN 2021/ 2022
Kelas/ Semester : VI / I Nama :......................................
Mata Pelajaran : IPA NISN :......................................
Hari / Tanggal : Rabu, 1 Desember 2021 Waktu : 60 menit

1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7
KD 3.1 KD 3.2 KD 3.3 KD 3.4 KD 3.6

KD 3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan.

PILIHAN GANDA

1. Tanaman pada gambar di samping, berkembang biak dengan


cara ....
a. tunas adventif
b. geragih
c. setek
d. umbi lapis

Perhatikan data berikut ini!


1) Ayam
2) Sapi
3) Ikan
4) Kambing
2. Hewan yang berkembang biak secara vivipar adalah …
a. 1 dan 2 c. 2 dan 4
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4

PILIHAN GANDA KOMPLEKS

3. Berikan tanda centang pada pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan perkembangbiakan hewan
secara vegetatif.
Vivipar
Tunas
Fragmentasi
Ovipar
4. Perkembangbiakan vegetatif buatan dilakukan dengan bantuan manusia untuk memperoleh tanaman
baru yang memiliki sifat seperti tanaman induknya dengan beberapa cara. Pasangkan gambar berikut
ini dengan cara perkembangbiakannya.

Merunduk

Mencangkok

Menyetek

URAIAN TERTUTUP
5. Perkembangbiakan tumbuhan melalui perkawinan diawali dengan
penyerbukan. Gambar di samping salah satu penyerbukan yang dibantu
oleh ...........................................................................................................

6. Mahkota bunga merupakan bagian paling indah pada bunga yang


disebut juga perhiasan bunga. Gambar di samping yang menunjukkan
mahkota bunga adalah nomor ..........................................................

URAIAN
7. Jelaskan tata cara mencangkok tumbuhan!
_________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________

KD 3.2 Menghubungkan ciri pubertas pada laki-laki dan perempuan dengan kesehatan reproduksi.
PILIHAN GANDA

Berikut ini tahap-tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia.


1) Remaja
2) Dewasa
3) Manula
4) Anak-anak
5) Balita
1. Tahap-tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia yang benar adalah ….
a. 1 – 2 – 3 – 4 – 5 c. 5 – 4 – 1 – 2 – 3
b. 2 – 3 – 4 – 5 – 1 d. 5 – 4 – 2 – 1 – 3
2. Jono mengalami masa pubertas pada usia 13 tahun, Aida pada usia 12 tahun, sedangkan Romi pada
usia 15 tahun. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa ....
a. awal masa pubertas tidak sama
b. masa pubertas hanya muncul pada laki-laki
c. awal masa pubertas sama
d. masa pubertas diawali ketika anak-anak
3. Berikut yang termasuk ciri perubahan primer yang dialami oleh anak perempuan pada masa puber
adalah ….
a. pinggul membesar
b. mengalami menstruasi
c. kulit berminyak dan berjerawat
d. tumbuh bulu disekitar ketiak
Perhatikan ciri-ciri perkembangan fisik berikut!
1) Pinggul melebar dan besar.
2) Suara menjadi melengking.
3) Suara menjadi lebih berat.
4) Mengalami mimpi basah.
5) Timbul jerawat.
4. Ciri-ciri perkembangan fisik yang dialami oleh laki-laki pada masa pubertas ditunjukkan oleh nomor
….
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 5
c. 3, 4, dan 5
d. 3, 4, dan 1

URAIAN TERTUTUP
5. Perubahan psikis, fisik, sekaligus pematangan fungsi reproduksi terjadi pada masa.............................
6. Perempuan yang mengalami menstruasi sering merasa lemas karena banyak kehilangan....................

URAIAN
7. Jelaskan tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia dari lahir hingga dewasa!
______________________________________________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________________________________________________
______________________________________________________________________________________________________________________

KD 3.3 Menganalisis cara mahkluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan.

PILIHAN GANDA

1. Supaya dapat bertahan hidup pada kondisi iklim yang sangat dingin Beruang kutub memiliki ....
a. punuk untuk menyimpan lemak
b. daun telinga yang lebar
c. ekor yang panjang
d. bulu yang tebal
Perhatikan gambar berikut ini!

2. Berdasarkan gambar paruh burung tersebut digunakan untuk ….


a. memakan biji
b. memakan buah
c. memakan daging
d. memakan sayur

PILIHAN GANDA KOMPLEKS

3. Tentukan “Benar” atau “Salah” pernyataan berikut berdasarkan penyesuaian diri tumbuhan untuk
melindungi diri. Berikan tanda centang pada kolom yang tepat.
Pernyataan Benar Salah
Kaktus melindungi diri dengan cara mengeluarkan racun dari dalam
tubuhnya.
Tumbuhan bambu melindungi diri dengan bulu-bulu yang dapat
menyebabkan gatal.
Nangka mengeluarkan getah untuk melindungi diri hewan yang akan
memakannya.

4. Pasangkan pernyataan pada sisi kiri dengan jawaban yang tepat pada sisi kanan sesuai dengan
penyesuaian diri hewan berdasrkan bentuk kaki atau kukunya.

Pemangsa

Pelatuk

Perenang

URAIAN TERTUTUP

5. Burung pada gambar di samping memiliki bentuk paruh runcing,


tajam dan melengkung untuk mencabik-cabik mangsanya. Hewan
tersebut termasuk hewan pemakan ..................................................

6. Jenis makanan setiap kelompok serangga berbeda-beda tergantung


pada bentuk mulutnya. Hewan di samping memiliki tipe mulut .....
URAIAN
7. Sebutkan 3 tumbuhan dan cara melindungi diri dari musuhnya!
a. ______________________________________________________________________________
b. ______________________________________________________________________________
c. ______________________________________________________________________________

KD 3.4 Mengidentifikasi komponen-komponen listrik dan fungsinya dalam rangkaian listrik


sederhana.

PILIHAN GANDA
Pada hari Minggu siang, Alex bersantai di rumah. Ia menggunakan waktu luangnya untuk
menonton televisi. Saat itu cuaca sedang dingin tetapi kipas angin masih menyala lalu Alex
matikan, selain itu ia juga melihat lampu ruang tamu menyala padahal masih siang hari, dengan
segera ia mematikan lampu yang tidak diperlukan.
1. Sikap Alex sesuai dengan bacaan di atas adalah ….
a. menghemat listrik
b. boros listrik
c. menggunakan listrik berlebihan
d. menggunakan energi alternatif
2. Baterai merupakan salah satu bentuk energi kimia yang dapat menghasilkan listrik selama energi
kimia di dalamnya belum habis. Berikan tanda centang (√) pada gambar di bawah ini yang
memanfaatkan baterai adar dapat digunakan.

PILIHAN GANDA KOMPLEKS


3. Aki merupakan salah satu sumber energi listrik yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-
hari. Berilah tanda centang (√) pada kolom benar atau salah pada pernyataan yang sesuai dengan
aki.
Pernyataan Benar Salah
Aki merupakan jenis baterai yang dapat diisi ulang.
Aki disebut juga baterai basah karena di dalamnya berisi cairan zat
kimia.
Aki merupakan jenis baterai yang tidak dapat dicas.
Semakin besar ukuran aki maka semakin kecil tegangan listrik yang
dihasilkan.
4. Kabel listrik dibuat dari seutas atau jalinan kawat tembaga yang dibalut dengan plastik atau karet.
Tembaga dalam kabel merupakan benda konduktor yang dapat menghantarkan panas sedangkan
plastik atau karet di luarnya termasuk isolator atau tidak dapat menghantarkan listrik. Pasangkan
pernyataan sebelah kiri dengan sebelah kanan sesuai dengan contoh bendanya.

Sendok aluminium
Konduktor
Kain

Isolator Uang kertas

Koin logam

URAIAN TERTUTUP

5. Gambar di atas merupakan rangkaian listrik yang terdiri dari lampu yang tersusun secara sejajar
atau memiliki percabangan yang disebut rangkaian listrik .................................................................
6. Setiap rangkaian listrik memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Salah satu kelebihan
dari rangkaian listrik seri adalah .........................................................................................................

URAIAN
7. Sebutkan 3 sumber energi listrik!
a.______________________________________________________________________________
b.______________________________________________________________________________
c.______________________________________________________________________________

KD 3.6 Menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan menghemat energi listrik.

PILIHAN GANDA

1. Saat ini hampir setiap kegiatan yang kita lakukan menggunakan energi listrik. Energi listrik dapat
membuat hidup kita menjadi lebih nyaman dan mudah. Berikut ini peralatan yang menggunakan
listrik, kecuali ….
a. kipas angin c. termometer
b. televisi d. komputer
2. Meningkatnya kebutuhan energi listrik berarti meningkat pula kebutuhan akan bahan bakar fosil.
Oleh karena itu, kita harus menghemat listrik dengan cara ….
a. memasukkan makanan panas ke kulkas c. menyalakan lampu pada siang hari
b. menggunakan lampu hemat energi d. tidur dengan TV menyala

PILIHAN GANDA KOMPLEKS


3. Penggunaan energi listrik yang salah dapat mengakibatkan terjadinya sengatan listrik dan
kebakaran. Berilah tanda centang (√) pada kolom benar pada pernyataan yang sesuai dengan
penggunaan listrik secara aman.
Pernyataan Benar Salah
Sropkontak dan steker harus basah agar tidak terjadi konsleting.
Menggunakan kabel yang terkelupas.
Menjauhkan peralatan listrik dari kompor dan oven.
Memastikan tangan kering saat memperbaiki listrik.

4. Berikan tanda centang pada pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan proses produksi dan
penyaliran energi listrik hingga sampai ke rumah-rumah.
Pembangkit energi listrik
Transmisi
Distribusi
Dinamis

URAIAN TERTUTUP
5. Fungsi gambar di samping adalah ...................................................................

6. Penggunaan energi alternatif dapat menggantikan atau mengurangi penggunaan bahan bakar fosil.
Salah satu energi alternatif dapat memanfaatkan sinar matahari untuk membangkitkan listrik yang
disebut dengan .....................................................................................................................................

URAIAN
7. Jelaskan manfaat dari menghemat listrik!
________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai