Anda di halaman 1dari 1

IUD adalah singkatan dari intra uterine device atau bisa juga disebut sebagai KB spiral.

Ya,
IUD adalah sebuah alat kontrasepsi berbahan plastik yang memiliki bentuk seperti huruf 'T'
dan dipasang di dalam rahim untuk mencegah kehamilan.
beberapa manfaat atau keunggulan yang ditawarkan KB IUD adalah: Efektif mencegah
kehamilan, dengan tingkat keberhasilan 98-99 persen selama lima tahun penggunaannya.
Dapat digunakan oleh hampir semua wanita. Melindungi jangka panjang, bahkan hingga 10
tahun, tergantung merek.
Meskipun jarang digunakan di Indonesia, tak ada salahnya mengetahui efek samping yang
ditimbulkan oleh IUD hormonal. Hormon yang dikeluarkan oleh IUD sedikit demi sedikit
bisa menimbulkan nyeri payudara, mual, sakit kepala, sakit perut, dan gejala PMS (pre
menstrual syndrome) yang lebih berat dari sebelumnya.

Anda mungkin juga menyukai