Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS TELAGA KECAMATAN TELAGA
Jln. Ahmad A.Wahab No : 11 Telp : 838044

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS TELAGAKABUPATEN GORONTALO
NOMOR:
TENTANG

PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB UKP


( UPAYA KESEHATAN PERORANGAN )
PUSKESMAS TELAGA TAHUN 2016

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS TELAGA,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pemberian pelayanan publik yang berkualitas


dan mampu memberikan kepuasan bagi masyarakat merupakan
kewajiban yang harus dilakukan oleh pemerintah;
b. bahwa Puskesmas sebagai ujung tombak dan sekaligus sebagai tolak
ukur pelayanan publik di bidang kesehatan, merupakan salah satu
pilar dalam memenuhi tuntutan reformasi birokrasi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan b, perlu menetapkan Penetapan Penanggung Jawab UKP
Puskesmas Telaga tahun 2016.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran


(Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 116 tambahan lembaran
Negara Nomor 4431);
2. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
( lembaran Negara tahun 2009 Nomor 112);
3. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara tahun 2009 Nomor 140 tambahan Lembaran Negara Nomor
5063);
4. Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 tahun 2012 tentang
Sistem Kesehatan Nasional, Lembaran Negara Republik Indonesia
tahun 2012 nomor 193;
6. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 tahun 2013 tentang
Jaminan Kesehatan Nasional.
7. Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 35 tahun 2012 tentang
Pedoman Penyusunan Standart Operasional Prosedur Administrasi
Pemerintahan;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 tahun 2013 tentang
Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan Nasional;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
10. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59 tahun 2015 tentang Komisi
Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TELAGA TENTANG
PENANGGUNG JAWAB UKP (UPAYA KESEHATAN PERORANGAN)
PUSKESMAS TELAGA.
KESATU : Menetapkan nama dan uraian tugas penanggung jawab UKP ( Upaya
Kesehatan Perorangan ) sebagaimna tercantum dalam lampiran
keputusan ini;
KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terjadi perubahan dan atau terdapat kesalahan
dalam Keputusan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Telaga
Pada tanggal :

KEPALA PUSKESMAS TELAGA


KABUPATEN GORONTALO

ISMAIL T.AKASE,SKM,M.Kes
NIP : 197512281996021003

TEMBUSAN:
Salinan Keputusan ini disampaikan kepada Yth :
1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo
2. Penanggung jawab Administrasi Puskesmas Telaga
3. Penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat Puskesmas Telaga
4. Penanggung jawab Upaya Kesehatan Perseorangan Puskesmas Telaga
5. Pelaksana kegiatan dan pelaksana program Puskesmas Telaga
LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TELAGA
Nomor :
Tanggal :

PENANGGUNG JAWAB DAN URAIAN TUGAS UKP PUKESMAS TELAGA

A. Koordinator UKP : dr. Imelda Mohamad

NO NAMA PENANGGUNG JAWAB

1 dr.Sitty Yosephus PONED


2 drg. Fauziah Ishak Poli Gigi
3 dr. Imelda Mohamad, M.Kes Poli Umum
4 Dr. Zulaika Asikin,SKM,.M.Kes Rawat Inap
5 Indah Desti Pratiwi, AMAK Laboratorium
6 Dr. Zulaika Asikin,SKM,.M.Kes UGD
7 Meyke Pakaya, Apt Obat/ Farmasi

B. WEWENANG , TANGGUNG JAWAB DAN TUGAS

 Wewenang :
 Menetapkan sasaran mutu setiap unit yang harus sesuai dengan kebijakan mutu
dan dipastikan terdokumentasi.
 Merencanakan Sistem Manajemen Mutu untuk unit kerjanya.
 Tanggung Jawab :
 Mengkomunikasikan kepada seluruh staf unit mengenai target-target/
persyaratan pasien dan memastikan semua terpenuhi.
 Memastikan unit yang dipimpinnya membuat perencanaan pencapaian sasaran
mutu, untuk memastikan tercapainya target sasaran mutu masing-masing unit.
 Melakukan evaluasi untuk melihat efektifitas Sistem Manajemen Mutu.
 Menindaklanjuti temuan Audit pada unitnya.
Tugas :
 Bersama pelaksana di unit membuat Standar Operasional Prosedur dan
dipastikan terdokumentasi.
 Meningkatkan kesadaran karyawan unit mengenai pentingnya peranan setiap
karyawan dalam pekerjaan mereka untuk mencapai sasaran mutu dan kepuasan
pasien.
 Mengupayakan dan menjaga agar lingkungan kerjanya terkendali yaitu agar
lingkungan kerja dalam keadaan rapi, bersih, aman dan nyaman.
 Melakukan koordinasi dengan bagian lain yang terkait termasuk Kepala
Puskesmas untuk pembahasan semua persyaratan pasien.
Ditetapkan di : Telaga
Pada tanggal :

KEPALA PUSKESMAS TELAGA


KABUPATEN GORONTALO

ISMAIL T.AKASE,SKM,M.Kes
NIP : 197512281996021003

TEMBUSAN:
Salinan Keputusan ini disampaikan kepada Yth :
6. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo
7. Penanggung jawab Administrasi Puskesmas Telaga
8. Penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat Puskesmas Telaga
9. Penanggung jawab Upaya Kesehatan Perseorangan Puskesmas Telaga
10.Pelaksana kegiatan dan pelaksana program Puskesmas Telaga
TUGAS,WEWENANG DAN TANGGUNG JAWAB
PEMEGANG PROGRAM DAN PELAKSANANYA

No Jabatan Tugas Pokok Wewenang Tanggung jawab

1 Koordinator UKM - Menyusun Rencana Kegiatan UKM - Menentukan jadwal kegiatan - Meningkatkan Kualitas dan kuantitas
- Mengatur Pelaksanaan Kegiatan UKM - Mengatur Petugas Pelaksana UKM hasil kerja UKM
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan - Memonitoring pelaksanaan Kegiatan - Melengkapi Administrasi UKM
kegiatan UKM UKM - Mencatat dan Melaporkan Kegiatan UKM
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan UKM - Mengevaluasi Hasil dan kinerja UKM - Melaksanakan Tugas yang diberikan
- Mengolah dan menganalisa data hasil Pimpinan
kegiatan UKM
- Melaporkan hasil kegiatan UKM

2 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Promkes - Melaksanakan Penyuluhan Kesehatan - Melaksanakan Tugas yang sudah
Promkes - Identifikasi Potensi Wilayah - Survey PHBS direncanakan sesuai dengan SOP
- Menyusun Materi Penyuluhan - SMD - Memelihara peralatan kerja
- Melaksanakan Advokasi - Membinaan posyandu - Melengkapi Dokumen Kerja
- Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Promkes - Meningkatkan Kualitas dan kuantitas
- Mengevaluasi Hasil Kerja Promkes hasil kerja
- Mengolah dan menganalisa data hasil - Melaksanakan Tugas yang diberikan
pelaksanaan kegiatan promkes Pimpinan
- Menyusun Laporan Kegiatan

Pelaksana Promkes - Menyusun Materi Penyuluhan - Melaksanakan Penyuluhan Kesehatan - Melaksanakan Tugas yang sudah
- Melaksanakan Penyuluhan Kesehatan - Survey PHBS direncanakan sesuai dengan SOP
- Membuat laporan hasil kegiatan - SMD - Memelihara peralatan kerja
Membinaan posyandu - Melengkapi Dokumen Kerja
penyuluhan
- Meningkatkan Kualitas dan kuantitas
- Membuat SPJ Penyuluhan hasil kerja Promkes
- Melaksanakan Survey Mawas Diri (SMD) - Melaksanakan Tugas yang diberikan
- Melaksanakan Musyawarah Masyarakat Pimpinan
Desa (MMD) -
- Melaksanakan Pembinaan Kader dan
Posyandu
- Melaporkan hasil kegiatan pada
Penanggung Jawab Promkes

3 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Kesling - Menilai kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
Kesehatan - Identifikasi Potensi Wilayah informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
Lingkungan - Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Kesling - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan tersedia Hasil Kerja
kegiatan Kesling - Melaksanakan konseling Kesehatan - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan lingkungan - Mencatat dan melaporkan hasil kerja
- Mengolah dan menganalisa data hasil - Menganalisa faktor yang beresiko - Melaksanakan Tugas Pimpinan
kegiatan Kesling terhadap kesehatan masyarakat
- Melaporkan hasil kegiatan - Memberikan Saran perbaikan

Pelaksana - Melaksanakan Konseling Kesehatan - Meminta kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
Kesehatan Lingkungan informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
Lingkungan - Melakukan Pengawasan Lingkungan di - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
tersedia Hasil Kerja
TTU, TPM, Sarana Pengolahan AIR
- Mencatat dan melaporkan hasil kerja
danPemukiman ( Inspeksi Sanitasi dan - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
Sampling) - Melaksanakan Tugas Pimpinan
- Melakukan Pengamanan Lingkungan
sekitar Puskesmas ( Pengolahan sampah
medis dan Limbah cair)
- Melakukan pengendalian vektor penyakit
- Pencatatan dan Pelaporan

4 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Program - Menilai kelengkapan Data / - Menjaga kelengkapan dan kerahasiaan
Gizi Gizi informasi/ bahan data klien
- Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Program - Menggunakan peralatan kerja yang - Menjaga kebersihan peralatan dan
Gizi tersedia perlengkapan kerja
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan - Melaksanakan konsultasi Gizi - Meningkatkan kuantitas dan kualitas
kegiatan Program Gizi hasil kerja
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan - Melaksanakan tugas sesuai SOP
- Mengolah dan menganalisa data hasil - Mencatat dan melaporkan kegiatan
kegiatan Program Gizi program Gizi
- Melaporkan hasil kegiatan - Melakukan tugas dari Pimpinan

Pelaksana Gizi - Melaksanakan pemeriksaan status gizi - Meminta kelengkapan Data / - Menjaga kelengkapan dan kerahasiaan
informasi/ bahan data klien
- Melaksanakan rujukan kasus gizi - Menggunakan peralatan kerja yang - Menjaga kebersihan peralatan dan
- Melaksanakan survey Kadarsi tersedia perlengkapan kerja
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas
- Melaksakan Kelas ibu Pintar
hasil kerja
- Melaksanakan pendampingan balita Gizi - Melaksanakan tugas sesuai SOP
Buruk - Mencatat dan melaporkan kegiatan
- Meningkatkan status gizi masyarakat program Gizi
melalui posyandu - Melakukan tugas dari Pimpinan
- Pencatatan dan Pelaporan

5 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Program - Melaksanakan Pemeriksaan - Mengolah bahan kerja yang diterima
KIA-KB KIA-KB Kehamilan - Memelihara Peralatan Kerja
- Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Program - Melaksanakan pelayanan KB - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
KIA-KB - Melaksanakan pelayanan Imunisasi Hasil Kerja
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan - Menilai kelengkapan Data / - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
kegiatan Program KIA-KB informasi/ bahan - Mencatat dan melaporkan kegiatan
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan KIA-KB - Menggunakan peralatan kerja yang program KIA-KB
- Mengolah dan menganalisa data hasil tersedia - Melaksanakan Tugas Pimpinan
kegiatan Program KIA-KB
- Melaporkan hasil kegiatan Program KIA-
KB

Pelaksana KIA-KB - Melaksanakan pendataan ( PWS KIA) - Menilai kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
- Melaksanakan Kegiatan KIA-KB meliputi : informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
( pemeriksaan kehamilan, imunisasi, KB, - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
tersedia Hasil Kerja KIA-KB
Posyandu, Kelas Hamil, DDTK,
- Melaksanakan Tugas sesuai SOP
Pendampingan ibu hamil risti) - Mencatat dan melaporkan kegiatan
- Monitoring PMT balita program KIA-KB
- Melakukan supervisi fasilitatif - Melaksanakan Tugas Pimpinan
- Melakukan pencatatan dan pelaporan

6 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Program P2 - Mengkoordinasikan jalannya program - Mengolah bahan kerja yang diterima
P2 - Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Program P2 - Memelihara Peralatan Kerja
P2 - Menilai kelengkapan Data / - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan informasi/ bahan Hasil Kerja
kegiatan Program P2
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan P2 - Menggunakan peralatan kerja yang - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
- Mengolah dan menganalisa data hasil tersedia - Mencatat dan Melaporkan Hasil Kegiatan
kegiatan Program P2 P2
- Melaporkan hasil kegiatan Program P2 - Melaksanakan Tugas Pimpinan

Pelaksana P2 - Penemuan dini penderita ( TBC,kusta, - Meminta kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
diare,ispa/pneumonia, HIV/AIDS) informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
- Pengobatan pasien secara lengkap) - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
tersedia Hasil Kerja
- Koordinir lintas program
- Melaksanakan Tugas sesuai SOP
- Melakukan penyuluhan PTM dikelompok/ - Mencatat dan Melaporkan Hasil Kegiatan
individu P2
- Melakukan penyelidikan KLB di survelain - Melaksanakan Tugas Pimpinan
ketat pada KLB
- Melakukan imunisasi pada sasaran
- Melakukan sweeping imunisasi
- Melakukan penanggulangan KIPI
- Membuat pencatatan dan pelaporan
- Membuat Pemetaan
- Kunjungan rumah

7 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Program - Mengkoordinasikan jalannya program - Mengolah bahan kerja yang diterima
kesehatan Gigi kesehatan Gigi Masyarakat kesehatan Gigi Masyarakat - Memelihara Peralatan Kerja
Masyarakat - Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Program - Menilai kelengkapan Data / - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
kesehatan Gigi Masyarakat informasi/ bahan Hasil Kerja
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan - Menggunakan peralatan kerja yang - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
kegiatan Program kesehatan Gigi tersedia - Mencatat dan melaporkan Kegiatan
Masyarakat kesehatan Gigi Masyarakat
- Mengevaluasi hasil Kegiatan kesehatan - Melaksanakan Tugas Pimpinan
Gigi Masyarakat
- Mengolah dan menganalisa data hasil
kegiatan Program kesehatan Gigi
Masyarakat
- Melaporkan hasil kegiatan Program
kesehatan Gigi Masyarakat
Pelaksana - Melakukan sreening kesehatan Gigi - Menilai kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
kesehatan Gigi Masyarakat informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
Masyarakat - Melakukan pemeriksaan berkala - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
tersedia Hasil Kerja
kesehatan Gigi Masyarakat
- Melaksanakan Tugas sesuai SOP
- Melakukan penyuluhan dan pemeriksaan - Mencatat dan melaporkan Kegiatan
TK kesehatan Gigi Masyarakat
- Melakukan penyuluhan sikat gigi massal - Melaksanakan Tugas Pimpinan
- Melakuakan penyuluhan pada kelompok
masyarakat/ posyandu

8 Penanggung Jawab - Menyusun Rencana Kegiatan Program - Mengkoordinasikan jalannya program - Mengolah bahan kerja yang diterima
Program ARU ARU ARU - Memelihara Peralatan Kerja
(Anak, - Mengatur Pelaksanaan Kegiatan Program - Menilai kelengkapan Data / - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
Remaja,Usila) ARU informasi/ bahan Hasil Kerja
- Melakukan Monitoring Pelaksanaan - Menggunakan peralatan kerja yang - Melaksanakan Tugas sesuai SOP
kegiatan Program ARU tersedia - Mencatat dan melaporkan kegiatan ARU
- Mengevaluasi Hasil Kegiatan ARU - Melaksanakan Tugas Pimpinan
- Mengolah dan menganalisa data hasil
kegiatan Program ARU
- Melaporkan hasil kegiatan Program ARU

Pelaksana ARU - Melaksanakan kegiatan UKS - Meminta kelengkapan Data / - Mengolah bahan kerja yang diterima
(Anak, - Melaksanakan posyandu remaja informasi/ bahan - Memelihara Peralatan Kerja
Remaja,Usila) - Melakukan penyuluhan kesehatan - Menggunakan peralatan kerja yang - Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas
tersedia Hasil Kerja
- Melakukan posyandu lansia
- Melaksanakan Tugas sesuai SOP
- Monitoring PMT lansia - Mencatat dan melaporkan kegiatan ARU
- Melaksanakan konseling lansia - Melaksanakan Tugas Pimpinan
- Pencatatan dan pelaporan

Anda mungkin juga menyukai