Anda di halaman 1dari 2

Tindakan Nebulizer

NomorDokumen : PT/SOP/UGD/10
No.Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit : 02/01/2020
Halaman :1/2

PUSKESMAS Makmur, S, Sos


PONTAP NIP. 19770728200901 1 002
1. Pengertian Tindakan Nebulizer adalah suatu tindakan pemberian inhalasi dalam bentuk uap
dengan obat/ tanpa obat kepada pasien yang mengalami kesulitan bernafas dengan
menggunakan alat nebulizer dan perlengkapannya.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam tindakan nebulizer untuk mengencerkan secret dan
melonggarkan jalan nafas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pontap No. 445/ /SK/PKM-PT/I/2020 tentang
Pelayanan Klinis di Puskesmas Pontap.
4. Referensi Undang – Undang Republik Indonesia No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan.
5. Prosedur/ Langkah 1. Persiapan Alat dan Bahan :
– langkah
a. Kapas Alkohol
b. Sarung tangan
c. Obat inhalasi yang sesuai.
d. Peralatan nebulizer
2. Petugas yang melaksanakan :
a. Dokter
b. Perawat
3. Langkah – langkah :
a. Petugas menyiapkan peralatan yang dibutuhkan.
b. Petugas memasang peralatan nebulizer. Pastikan alat dalam kondisi yang
baik.
c. Petugas menjelaskan tujuan dan prosedur yang akan dilakukan dan
memberikan lembar persetujuan tindakan medis (informed consent) kepada
pasien atau keluarga pasien untuk ditanda tangani.
d. Petugas mencuci tangan sebelum tindakan.
e. Petugas menggunakan Alat Pelindung Diri level 3
f. Petugas memposisikan pasien dalam posisi duduk.
g. Petugas membersihkan nebulizer dengan kapas alcohol
h. Petugas memasukkan obat inhalasi sesuai dengan dosis yang telah
ditentukan
i. Petugas menghubungkan nebulizer dengan kontak lisrtik. Kemudian
hidupkan nebulizer dengan cara menekan tombol on.
j. Petugas memasang masker pada pasien.
k. Petugas menginstruksikan pasien untuk bernafas melalui bagian mulut
nebulizer
l. Terapi dilakukan hingga seluruh obat habis
m. Petugas merapikan pasien dan alat
n. Petugas mencuci tangan setelah tindakan selesai.
6. BaganAlir
Menyiapkanperalatan yang
dibutuhkan memasangperalatan nebulizer. menjelaskantujuandanprosedur
Pastikanalatdalamkondisi yang baik yang akandilakukan

memasukkanobati membersihkan nebulizer memposisikanpasien Petugas menggunakan Alat


nhalasisesuaidenga dengankapas alcohol dalamposisiduduk. Pelindung Diri level 3
ndosis yang
telahditentukan

menghubungkan nebulizer Memasang menginstruksikanpasi Terapidilakukanhin


dengankontaklisrtik. masker enuntukbernafasmelal ggaseluruhobathabi
Kemudianhidupkan nebulizer padapasien.maske uibagianmulutnebuliz s
dengancaramenekantombol on. r er

Mencuci tangan
Merapikanpasienda
nmerapikanalat

7. Hal-hal yang perlu Keadaan umum pasien


diperhatikan

8. Unit Terkait 1. Ruang UGD


2. Ruang persalinan
9. Dokumenterkait 1. Informed Consent
2. Buku Register UGD
10. RekamanHistoris
Perubahan No Yang diubah Isi yang diubah Tanggal mulai diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai