Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI DAN CONTOH SOAL PTS MATEMATIKA KLS V Soal:

PILIHAN GANDA Diketahui skala suatu gambar adalah 1 : 900.000. Jika


lebar pada gambar tersebut adalah 7 cm, maka lebar
1. Menentukan skala sebuah peta sebenarnya adalah … km
Soal: Jawaban:
Diketahui jarak kota M dengan kota N pada peta adalah Skala = 1 : 900.000
200 cm. Sedangkan jarak sebenarnya ketika di ukur Lebar pada gambar = 7 cm
adalah 20 km, maka skala peta tersebut adalah …
Lebar sebenarnya = lebar pada gambar : skala
Jawaban:
1 900.000
=7∶
Jarak pada peta = 200 cm 900.000 = 7 × 1
Jarak sebenarnya = 20 km = 2.000.000 cm = 6.300.000 cm = 63 km
Skala = jarak pada peta : jarak 5. Mencari tinggi pada gambar
sebenarnya
Soal:
= 200 cm : 2.000.000 cm
= 1 : 10.000 Sebuah mercusuar memiliki tinggi 49 m. Jika mercusuar
tersebut digambar dengan skala 1 : 7000, maka tinggi
2. Mencari jarak pada peta mercusuar pada gambar adalah … cm
Soal: Jawaban:
Jarak kota C dan kota D adalah 42 km. Jarak tersebut Skala = 1 : 7000
digambar pada peta dengan skala 1 : 60.000, maka jarak Tinggi sebenarnya = 49 m = 4.900 cm
pada peta adalah … cm
Tinggi pada gambar = tinggi sebenarnya x skala
Jawaban:
1
= 4.900 ×
Skala = 1 : 60.000 7000
Jarak sebenarnya = 42 km = 4.200.000 cm 4.900
= = 0,7 cm
7000
Jarak pada peta = jarak sebenarnya x skala 6. Mencari luas sebenarnya
1
= 4.200.000 × Soal:
60.000
4.200.000 Pak Mali memiliki sepetak lahan kosong, lahan tersebut
= = 7 cm digambar dengan menggunakan skala 1 : 100. Jika
60.000
panjang pada gambar adalah 3 cm dan lebarnya adalah 2
3. Mencari jarak sebenarnya cm, maka luas kebun sebenarnya adalah … m2
Soal: Jawaban:
Sebuah peta memiliki skala 1 : 800. Jika jarak pada peta Skala = 1 : 100
adalah 5 cm, maka jarak sebenarnya adalah … m
Panjang pada gambar = 3 cm
Jawaban: Lebar pada gambar = 2 cm
Skala = 1 : 800 Panjang sebenarnya = panjang pada gambar : skala
Jarak pada peta = 5 cm 1 100
=3∶
100 = 3 × 1
Jarak sebenarnya = jarak pada peta : skala = 300 cm = 3 m
1 800
=5∶ =5 × Lebar sebenarnya = lebar pada gambar : skala
800 1
= 4.000 cm = 40 m 1 100
=2∶ =2×
100 1
4. Mencari lebar sebenarnya
= 200 cm = 2 m
Luas sebenarnya = panjang sebenarnya x lebar Panjang sisi kubus = 𝑉 = ∛𝑆
sebenarya
= ∛5.832
=3mx2m=6 m2 = 18 cm
7. Mencari panjang sisi (akar pangkat tiga/ bilangan Tips!
kubik)
Lakukan seperti pada soal sebelumnya. Namun pada soal
Ingat: Bilangan akar: ini, angka paling terakhir dari tiga bilangan paling belakang
tidak ada pada option ingat. Untuk kasus seperti ini,
0, 1, 4, 5, 6, 9 13 = 1 43 = 64 73 = 343
perhatikan pada hasil dari bilangan akar apakah ada yang
23 = 8 53 = 125 83 = 512 menghasilkan angka 2. Jika tidak, lakukan tindakan
33 = 27 63 = 216 93 = 729 pengurangan dengan angka 10, sehingga menjadi 10 – 2
menghasilkan 8. Sehingga hasil dari soal ini adalah 18.
Soal:
9. Mencari volume kubus menggunakan kubus satuan
Sebuah kubus memiliki volume 17.576 cm3. Panjang sisi
kubus tersebut adalah … cm Soal:
Jawaban: Sebuah bangun ruang terdiri atas susunan kubus di mana
panjangnya sebanyak 8 kubus satuan, lebar 5 kubus
Volume kubus = 17.576 cm3
satuan, dan tinggi 7 kubus satuan. Volume bangun ruang
Panjang sisi kubus = 𝑉 = ∛𝑆 tersebut adalah … kubus satuan
= ∛17.576 Jawaban:
= 26 cm Panjang = 8 kubus satuan
Tips! Lebar = 5 kubus satuan
Pisahkan tiga angka paling belakang dengan dua angka Tinggi = 7 kubus satuan
yang paling depan sehinggan menjadi 17 dan 576. Pada Volume balok =pxlxt
bilangan akar, perhatikan bilangan akar mana yang hasil
=8x5x7
perkaliannya sama dengan atau mendekati angka 17.
Letakan bilangan akar tersebut pada angka pertama dari = 280 kubus satuan
panjang sisi yang dicari. Pada kasus ini, bilangan akar yang 10. Mencari volume kubus
hasil perkaliannya mendekati angka 17 adalah angka 2.
Kemudian fokus pada angka terakhir dari tiga bilangan Sebuah bak penampungan berbentuk kubus memiliki
paling belakang yaitu angka 6. Perhatikan pada option ingat panjang sisi 30 cm. Jika bak penampungan tersebut berisi
jika terdapat angka 6. Jika pada option ingat terdapat angka air penuh, maka volume bak penampungan tersebut adalah
paling akhir dari tiga bilangan paling belakang, maka … liter
tuliskan angka tersebut sebagai pelengkap angka 2 tadi,
Ingat:
sehingga menjadi 26.
liter = dm3
Pengingat!
1000 cm3 = 1 dm3
Akar pangkat tiga dari bilangan ribuan, puluhan ribu, dan
ratusan ribu adalah bilangan puluhan. Panjang sisi = 30 cm

8. Mencari panjang rusuk (akar pangkat tiga/ bilangan Volume kubus =sxsxs
kubik) = 30 x 30 x 30
= 27.000 cm3
Soal:
= 27 liter
Volume suatu kubus adalah 5.832 cm3. Panjang rusuknya
adalah … cm 11. Mencari tinggi balok

Jawaban: Soal:

Volume kubus = 5.832 cm3


Sebuah balok memiliki volume 240 cm3. Panjang dan lebar URAIAN
balok tersebut adalah 6 cm dan 4 cm, maka tinggi balok
1. Mencari ukuran suatu objek pada denah
tersebut adalah … cm
Soal:
Jawaban:
Volume balok = 240 cm3 Pak Edo memiliki kolam lele dengan ukuran 4 m x 2 m.
Kolam lele tersebut akan digambar dalam denah dengan
Panjang = 6 cm menggunakan skala 1 : 20. Tentukan ukuran kolam lele
Lebar = 4 cm tersebut pada denah!
Jawaban:
Tinggi balok = V : (p x l)
= 240 : (6 x 4) Skala = 1 : 20
= 240 : 24 Panjang sebenarnya = 4 m = 400 cm
= 10 cm Lebar sebenarnya = 2 m = 200 cm
12. Mencari selisih volume dua buah kubus Panjang pada denah = panjang sebenarnya x skala
Soal: 1 400
= 400 ×
20 = 20 = 20 cm
Siti memiliki 2 bungkus roti tawar berbentuk kubus. Kubus
yang pertama memiliki panjang rusuk 7 cm dan bungkus Lebar pada denah = lebar sebenarnya x skala
roti yang kedua 9 cm. Selisih volume kedua bungkus roti 1 200
= 200 ×
tersebut adalah … cm3. 20 = 20 = 10 cm
Jawaban: Ukuran kolam lele pada denah adalah 20 cm x 10 cm
Panjang rusuk 1 = 7 cm 2. Menentukan volume suatu bangun ruang
Panjang rusuk 2 = 9 cm menggunakan kubus satuan
Volume kubus 1 = s3 = 73 = 343 cm3
Soal:
Volume kubus 2 = s3 = 93 = 729 cm3
Selisih volume = volume kubus 2 – volume kubus 1
= 729 – 343
= 386 cm3
13. Menentukan jaring-jaring kubus
14. Menentukan yang bukan jaring-jaring balok
15. Menentukan sisi yang berhadapan dalam jaring-jaring
kubus
Volume bangun ruang di atas adalah … kubus satuan
Jawaban:
Panjang rusuk kubus = 2 kubus satuan
Volume kubus =sxsxs
=2x2x2
= 8 kubus satuan
3. Menentukan sisi yang berhadapan dalam jaring-jaring
kubus
4. Menentukan sisi yang berhadapan dalam jaring-jaring
kubus
5. Menentukan sisi yang berhadapan dalam jaring-jaring
kubus

Anda mungkin juga menyukai