Anda di halaman 1dari 20

1. Harga pembelian gula merah A dan B berturut-turut adalah Rp3.600 dan Rp3.200 per kg.

Jika
kedua jenis gula tersebut dicampur dengan perbandingan gula merah A dan gula merah B
2
adalah 1 : 3. Jika pedagang mengharapkan keuntungan sebesar 18 %, maka harga jual gula
11
campuran tersebut adalah ... kg.
A. Rp3.600
B. Rp3.750
C. Rp3.800
D. Rp3.900
E. Rp4.000
Adlin mendapat tugas seni dari gurunya untuk menggambar pola batik kawung pada persegi
panjang berukuran 8 cm × 10 cm seperti pada gambar berikut.

Pada setiap pola berukuran 2 cm × 2 cm, Arsyi harus mewarnai pola tersebut sebagai berikut.

2. Jika warna dari pola tersebut diterapkan dalam pola batik kawung tersebut, luas daerah yang
berwarna hitam pada gambar yang dibuat Adlin adalah ... cm2.
A. 2𝜋 − 4
B. 8 − 2𝜋
C. 144 − 36𝜋
D. 40𝜋 − 80
E. 𝟏𝟔𝟎 − 𝟒𝟎𝝅
3. Dalam kotak terdapat 6 bola merah dan 5 bola putih. Jika diambil 4 bola secara acak maka
peluang mendapatkan bola putih adalah ....
𝟐𝟏
A. 𝟐𝟐
9
B. 11
15
C. 22
6
D. 11
5
E. 11
Seorang florist membuat 5 buket bunga yang sama, biaya yang dikeluarkannya adalah Rp610.000.
Masing-masing buket berisi 24 bunga yang terdiri dari bunga mawar, tulip, dan lili. Harga satu
tangkai bunga mawar adalah Rp6.000, harga satu tangkai bunga tulip adalah Rp4.000, dan harga
satu tangkai bunga lili adalah Rp3.000. Dia menggunakan bunga mawar dua kali lebih banyak
dibandingkan jumlah dua bunga lainnya untuk setiap buket.

4. Diberikan pernyataan berikut.


(1) Banyaknya bunga lili dalam satu buket tiga kali lebih banyak daripada bunga tulip.
(2) Banyaknya bunga mawar yang digunakan 10 lebihnya dibandingkan bunga lili.
(3) Bunga yang paling sedikit digunakan adalah bunga tulip.
(4) Banyaknya bunga tulip yang digunakan dalam satu buket adalah 10.
Banyaknya pernyataan di atas yang bernilai benar adalah ....
A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4
5. Dalam suatu gedung teater terdapat 20 baris kursi. Baris pertama berisi 10 kursi, baris kedua
berisi 15 kursi, baris ketiga berisi 17 kursi, baris keempat berisi 22 kursi, baris kelima bersisi
24 kursi, dan seterusnya mengikuti pola yang sama. Barisan yang berisi 52 kursi adalah baris
ke-....
A. 9
B. 10
C. 11
D. 12
E. 13
6. A dan B hendak mengukur tinggi sebuah gedung dengan cara mengukur dari dua tempat yang
berbeda. A berdiri di bagian barat gedung dan B di sebelah selatan. A melihat puncak gedung
dengan sudut elevasi 45° dan B dengan sudut elevasi 30°.

Jika jarak antara A dan B 200 m dan mereka berdua memilki tinggi badan sama 150 cm, tinggi
gedung tersebut adalah ... m.
A. 100
B. 101,5
C. 103
D. 200
E. 203
7. Dalam suatu kelas terdapat 30 murid. Rata-rata nilai ulangan Matematika di kelas tersebut
adalah 82. Setelah melihat hasil tersebut, guru Matematika memberikan kesempatan kepada
6 murid, dengan nilai masing-masing 52, 54, 56, 60, 62, dan 66, untuk melakukan remedial.
Diketahui bahwa nilai rata-rata peserta remedial naik 10 poin. Setelah remedial, nilai rata-
rata seluruh murid adalah ....
A. 84
B. 83,5
C. 83,25
D. 83
E. 82,5
8. Seseorang memiliki bak air berbentuk limas persegi terpancung dengan panjang sisi alas 1,5
meter dan sisi atasnya 3 meter, serta tinggi 3 meter. Bak tersebut akan diisi air. Ketika air
mencapai ketinggian 1,5 meter, perbandingan volume air dengan volume bak tersebut adalah
….
A. 56 : 64
B. 27 : 64
C. 27 : 56
D. 19 : 64
E. 19 : 56
Bacalah teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 9 dan 10.
Populasi adalah kumpulan Individu sejenis yang menempati suatu wilayah. Laju pertumbuhan
populasi (𝑟) dipengaruhi oleh laju kelahiran (𝑏) dan juga lagi kematian (𝑚). Nilai 𝑏 dan 𝑚
bergantung pada jumlah individu dalam suatu populasi pada saat tertentu. Hubungan antara
variabel-variabel ini adalah sebagai berikut.
𝑟 =𝑏−𝑚
Populasi dengan nilai 𝑟 positif akan menampilkan pertumbuhan, sedangkan populasi dengan nilai
𝑟 negatif akan menampilkan penyusutan.
Dhimas adalah seorang peneliti yang mendata hubungan jumlah individu terhadap laju kelahiran
dan laju kematian populasi domba di Swiss. Berikut adalah Data A yang menunjukkan laju
kelahiran saat jumlah individu tertentu.
Jumlah individu Laju kelahiran
130 0,7
230 0,5
330 0,3
430 0,1
Berikut adalah data B yang menunjukan laju kematian saat jumlah individu tertentu.
Jumlah individu Laju kematian
40 0,2
140 0,4
240 0,6
340 0,8
Diketahui bahwa jika Data A dan Data B diplot, akan terbentuk grafik garis lurus. Diketahui juga
bahwa Data A dan Data B diambil dari populasi yang sama.

9. Jika laju kelahiran populasi pada periode tertentu adalah 0,6, maka laju kematiannya adalah
....
A. 0,60
B. 0,54
C. 0,50
D. 0,48
E. 0,45
Bacalah teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 9 dan 10.
Populasi adalah kumpulan Individu sejenis yang menempati suatu wilayah. Laju pertumbuhan
populasi (𝑟) dipengaruhi oleh laju kelahiran (𝑏) dan juga lagi kematian (𝑚). Nilai 𝑏 dan 𝑚
bergantung pada jumlah individu dalam suatu populasi pada saat tertentu. Hubungan antara
variabel-variabel ini adalah sebagai berikut.
𝑟 =𝑏−𝑚
Populasi dengan nilai 𝑟 positif akan menampilkan pertumbuhan, sedangkan populasi dengan nilai
𝑟 negatif akan menampilkan penyusutan.
Dhimas adalah seorang peneliti yang mendata hubungan jumlah individu terhadap laju kelahiran
dan laju kematian populasi domba di Swiss. Berikut adalah Data A yang menunjukkan laju
kelahiran saat jumlah individu tertentu.
Jumlah individu Laju kelahiran
130 0,7
230 0,5
330 0,3
430 0,1
Berikut adalah data B yang menunjukan laju kematian saat jumlah individu tertentu.
Jumlah individu Laju kematian
40 0,2
140 0,4
240 0,6
340 0,8
Diketahui bahwa jika Data A dan Data B diplot, akan terbentuk grafik garis lurus. Diketahui juga
bahwa Data A dan Data B diambil dari populasi yang sama.

10. Diberikan pernyataan berikut.


(1) Jika jumlah individu saat periode tertentu adalah 200, maka populasi akan menampilkan
pertumbuhan.
(2) Jika jumlah individu saat periode tertentu adalah 240, maka populasi akan menampilkan
penyusutan.
(3) Jika jumlah individu saat periode tertentu adalah 205, maka laju kelahiran sama dengan
laju kematian.
Pernyataan di atas yang bernilai benar adalah ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1) dan (2)
C. (2) dan (3)
D. (3)
E. tidak ada
11. Tujuh finalis lomba menyanyi tingkat SMA di suatu kota berasal dari 6 SMA yang berbeda
terdiri atas empat pria dan tiga wanita. Diketahui satu pria dan satu wanita berasal dari
SMA 1. Jika urutan tampil diatur bergantian antara pria dan wanita, serta finalis dari SMA 1
tidak tampil berurutan, maka susunan urutan tampil yang mungkin sebanyak ....
A. 144
B. 108
C. 72
D. 36
E. 35
Bacalah teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 12 dan 13.
Pak Rizky adalah seorang pengusaha kursi rotan. Banyak kursi yang diproduksi oleh usaha Pak
Rizky membentuk fungsi kuadrat seperti pada gambar berikut.

12. Selisih banyak kursi rotan pada bulan ke-10 tahun 2021 dengan banyak kursi rotan bulan
ke-3 tahun 2022 adalah ... unit.
A. 320
B. 300
C. 280
D. 240
E. 200
Bacalah teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 12 dan 13.
Pak Rizky adalah seorang pengusaha kursi rotan. Banyak kursi yang diproduksi oleh usaha Pak
Rizky membentuk fungsi kuadrat seperti pada gambar berikut.

13. Diberikan pernyataan berikut.


(1) Banyak kursi rotan pada bulan pertama tahun 2021 adalah 500 unit.
(2) Banyak kursi rotan pada bulan pertama tahun 2022 adalah 250 unit.
(3) Pada tahun 2021, banyak kursi rotan bulan ke-4 sama dengan bulan ke-8.
(4) Pada tahun 2022, banyak kursi rotan bulan ke-1 sama dengan bulan ke-7.
Banyaknya pernyataan di atas yang bernilai benar adalah ....
A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4
14. Seutas tali dengan panjang 25 cm dipotong menjadi dua bagian yang digunakan untuk
membentuk lingkaran dan persegi. Keliling lingkaran yang dibentuk jika diketahui jumlah
22
luas lingkaran dan luas persegi minimum adalah ... (𝜋 = 7
).
A. 12
B. 11
C. 10,5
D. 10
E. 7
15. Sepuluh anak membentuk 2 kelompok bermain yang masing-masing terdiri dari 4 anak dan
6 anak. Rata-rata usia kelompom yang beranggotakan 4 anak adalah 6 tahun, sedangkan
rata-rata kelompok lainnya adalah 6, 5 tahun. Jika satu anak dari masing-masing kelompok
ditukar satu sama lain maka rata-rata usia kedua kelompok sama. Selisih kedua anak yang
ditukar adalah ... tahun.
A. 1,2
B. 1
C. 0,5
D. 0,4
E. 0,1
Pak Mahdi memiliki lahan berbentuk seperti pada gambar di atas. Panjang 𝐴𝐵 = 𝐵𝐶 = 12 m dan
1
𝐶𝐷 = 𝐴𝐷 = 2√67 m. Pak Mahdi akan menanami 6 bagian lahannya dengan sayuran dan sisanya
ditanami palawija.

16. Luas lahan yang ditanami palawija oleh Pak Mahdi adalah ... m2 .
A. 10(7 + 6√3)
B. 10(7 + 6√2)
C. 𝟏𝟎(𝟔 + 𝟕√𝟐)
D. 10(6 + 7√3)
E. 10(6 + 7√6)
17. Babak perempat final Liga Champion 2023 diikuti oleh 8 tim A, B, C, D, E, F, G, dan H yang
berlaga dan ditentukan dengan hasil undian sebagai berikut.

1
Setiap tim memiliki peluang 2
untuk melaju ke babak selanjutnya. Peluang A bertemu G di
babak final dan A menjadi juara adalah ....
1
A.
4
1
B. 8
1
C. 16
𝟏
D.
𝟑𝟐
1
E. 64
18. Piramida 𝑇. 𝐴𝐵𝐶𝐷 memiliki alas persegi. Di dalam piramida terdapat kubus 𝐸𝐹𝐺𝐻. 𝐼𝐽𝐾𝐿. Jika
𝐸 berada di tengah 𝐴𝑇, 𝐹 berada di tengah 𝐵𝑇, 𝐺 berada di tengah 𝐶𝑇 dan 𝐻 berada di tengah
𝐷𝑇. Setiap rusuk piramida berukuran 12 cm. Selisih antara volume piramida 𝑇. 𝐴𝐵𝐶𝐷 dengan
volume kubus 𝐸𝐹𝐺𝐻. 𝐼𝐽𝐾𝐿 adalah … cm3 .
A. 𝟐𝟖𝟖√𝟐 − 𝟐𝟏𝟔
B. 216√2 − 288
C. 216 − 144√2
D. 144√2 − 108
E. 108√2 − 144
19. Sebuah buku terdiri dari 6 bab, yang masing-masing bab, jumlah halamannya disajikan dalam
tabel berikut.
Bab Jumlah halaman
I 30
II 34
III 22
IV 34
V 22
VI 24
Besar simpangan baku dari data halaman per bab dari buku tersebut adalah ....
A. 4√5
B. 4√2
C. 𝟐√𝟔
D. 2√2
E. √5
Azka, Bayu, Dimas, dan Edu melakukan permainan hompimpa, yaitu secara bersama-sama
mengucapkan kata hom-pim-pa. Ketika mengucapkan suku kata terakhir (pa), masing-masing
perserta memperlihatkan salah satu telapak tangan dengan bagian dalam telapak tangan
menghadap ke bawah atau ke atas. Telapak tangan menghadap ke arah yang sama dengan jumlah
sedikit akan keluar menjadi pemenang. Permainan tersebut dilakukan terus menerus sehingga
menyisakan dua orang yang kalah.

20. Jika pada setiap permainan hompimpa langsung diperoleh pemenang (terdapat telapak
tangan menghadap ke arah yang sama dengan jumlah sedikit pada setiap permainan), maka
peluang Azka atau Bayu menjadi pemenang adalah ....
11
A. 12
𝟓
B. 𝟔
3
C. 4
1
D.
2
1
E. 4

Anda mungkin juga menyukai