Anda di halaman 1dari 3

Proposal kegiatan HUT RI 2022 SMA Al Irsyad Cilacap

Bab1
A.Latar Belakang
Menyambut datangnya hari kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 2022,
sebagai bagian dari bangsa Indonesia, maka menjadi kewajiban bagi kita, untuk mengenang jasa-
jasa pahlawan kita, yang sudah memperjuangkan kemerdekaan Republik Indonesia.
Hari kemerdekaan adalah tonggak sejarah perjuangan bangsa yang harus kita pertahankan. Selain
mempertahankan kemerdekaan, kita sebagai generasi penerus bangsa, tentunya harus mengisi
kemerdekaan itu dengan melakukan hal-hal yang positif dan dapat menumbuhkan kecintaan serta
semangat nasionalisme. Dengan demikian, para siswa/siswi diharuskan untuk mengisi Hari
Kemerdekaan ini dengan kegiatan yang mengingatkan kita pada semangat para patriot pembela
bangsa. Maka dari itu, kami selaku panitia akan mengadakan Peringatan Hari Kemerdekaan ke-77
Republik Indonesia bagi siswa/siswi SMA Al Irsyad Cilacap.
B.Rumusan masalah
Apa tujuan memperingati HUT RI ke-77?

C.Tujuan

1. Menumbuhkan rasa persatuan, kesatuan, dan kekeluargaan bagi siswa/i SMA 1 Pergerakan.

2. Untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah rela berkorban demi Tanah Air Indonesia Raya.

3. Meningkatkan kesadaran akan besarnya jasa pejuang kemerdekaan dan nasional dalam merebut
kemerdekaan bangsa Indonesia.

4. Meningkatkan jiwa sportifitas dalam meraih prestasi.

5. Untuk mendorong rasa bangga dan cinta tanah air

D.Manfaatat
1.Melestarikan budaya indonesia
2.membangunun rasa kompetitif pada anak dengan lomb

3.menghilangkanan stres murid

4.menciptakanan kenangan tersendiri bagi para murid

Bab 2
Kegiatan yang akan dilaksanakan dalam memperingati HUT ke-77 RI adalah lomba
17-an dengan jenis lomba yang akan dilaksanakan:
Balap Kelereng
Pecah Air
Balap Karung
Makan Kerupuk
Volley Net Tertutup
Futsal
Kaligrafi
Pingpong
Adzan
B. Waktu tempat kegiatan
. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Perlombaan anak - anak

Hari, tanggal : Sabtu dan Minggu, 17 dan 18 Agustus 2019


Waktu : 09.30 WIB s.d. selesai
Tempat : Lapangan Merdeka Rakyat

C.stratigi kegiatan (wawaktu kegiatan detail


D peserta kegiatan
Seluruh murid
E. Panitia kegiatan
Susunan Panita 17an Karang Taruna Rawamaju

Pelindung : ............
Penanggung Jawab : ............
Keuta Panitia : ............
Wakil Ketua : ............
Sekretaris : ................
Bendahara : ................

Seksi Acara :
Seksi Dokumentasi:
Seksi Upacara :
Seksi Peralatan :
Seksi Lomba :
Fanggaran kegiata
Karung 10 item Rp. 20.000
Bakiak 6 pasang Rp. 50.000
Kerupuk 1 kaleng Rp 70.000
Buah Jeruk 1 kg Rp 30.000
Balon 50 Pcs Rp 20.000
Bola Plastik 5 pcs Rp 10.000
Kertas kado 5 pcs Rp 10.000
Tali Tambang 2 pcs Rp 40.000
Bendera merah putih 1 buah Rp 50.000
Konsumsi dewan juri Rp 100.000
Benang/ Tali 1 Pcs Rp 5.000
Bendera merah putih 5 buah Rp.100.000
Perlengkapan hadiah Rp 100.000
akuntabel Rp. 50.000

Bab 3

Anda mungkin juga menyukai