Anda di halaman 1dari 2

PROPOSAL PERTANDINGAN PERSAHABATAN ANTAR SEKOLAH

PROPOSAL
 
Proposal Kegiatan Pertandingan Persahabatan antar sekolah
I. Pendahuluan
 
Olahraga adalah hobby yang banyak digemari oleh setiap orang bahkan pelajar-
pelajar di sekolah, hobby yang semacam ini kalau di sekolah di masukkan dalam
kegiatan pengembangan diri (PD) di sekolah-sekolah.Khususnya di sekolah
kami, pengembangandiri di laksanakan setiaphari sabtu. Sebenarnya
pengembangan diri tidak hanya dalam bidang olahraga tapi banyak hal hal lain
nya seperti bidang pengethuan dan seni serta keterampilan. Olahraga adalah
kegiatan yang mendominasi program pengembangan diri di sekolah kami SMP
Swasta Bina Bangsa 01. Untuk meninjau sejauhmana perkembangan
kemampuan kami di bidang PD tersebut perlu danya pengujian secara langsung.
Pengujianitu bisa di wujudkan dalam hal program pertandingan persahabatan
antar sekolah. Selain bisa mengukur sejauhmana keterampilan yang kami
peroleh di pengembangan diri juga  bisa menjadikan acara tersebut sebagai
sarana persahabatan,penyegaran dan perbandingan terhadap sekolah lain,
sehingga terjalin hubungan baik serta sharing pengalaman antar sekolah.

II. Dasar kegiatan


Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan :
a. Pancasilasila ke-3, “Persatuan Indonesia”
 b. Program Kerja Tahunan OSIS SMP Swasta Bina Bangsa 01

III. Tujuan Tujuan diadakannya acara ini :


a. Menjalin dan membina kerukunan antar sekolah SMP Swasta Bina
Bangsa 01 dengan SMPN 3 Sampit  
b. Evaluasi kualitas kemampuan, dan keterampilan yang didapat pada
kegiatan pengembangan diri
c. Penyegaran

IV. Bentuk kegiatan


A. Perlombaan Cabang Olahraga :
Sepak bola

V. Waktu danTempat
A. waktu
Hari : Senin
Tanggal : 30/2023
Waktu : jam 08.00-Sampai selesai
B. Tempat Di SMPN 3 Sampit
VI. Peserta
Kegiatan ini diikuti oleh anggota Eskul Sepak Bola yang terseleksi.
Dengan perincian :

Jumlah Peserta :
- Orang
VII. Transportasi
-

VIII. Kepanitiaan
Pelindung dan penanggung Jawab : -
Pembimbing : -
Penanggung Jawab Kegiatan: -

Kepanitiaan akan menyusul kemudian.

IX. Anggaran
Anggaran untuk melakukan kegiatan pertandingan persahabatan ini tersaji
dalam tabel berikut :
No Jenis Anggaran Rincian Jumlah Jumlah dana (RP)
Siswa Sekolah

1. Transportasi - -
2. Makan kecil dan minuman - -
Makanan dan minuman
3. Snack dan minuman untuk guru - -
Makanan dan minuman untuk
guru
Jumlah - -
Total - -

X. Penutup
Demikian proposal ini kami ajukan.Kami mengharapkan dukungan,
partisipasi Bapak/Ibu Guru, dan semoga proposal ini dapat disetujui.Atas
pertimbangannya kami sampaikan terima kasih.

Tertanda
-

Anda mungkin juga menyukai