Anda di halaman 1dari 13

BUKU PANDUAN KEGIATAN SISWA DI BULAN

RAMADHAN

OLEH :

GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI

SD-ISLAMIC GLOBAL SCHOOL KOTA MALANG

NAMA :..........................................................................

KELAS : ........................................................................
Kata Pengantar
Segala puji hanya bagi Allah SWT Tuhan semesta alam yang telah

memberikan kita berbagai kenikmatan, terutama nikmat Iman Islam.

Salawat serta salam semoga selalu tercurah-limpahkan kepada Nabi

Muhammad saw, keluarga, dan sahabatnya, semoga kita pun mendapatkan

keselamatan tersebut sebagai umat beliau.

Rasa syukur kami panjatkan kepada-Nya, karena kami dapat menyelesaikan

penyusunan buku kegiatan ramadhan ini. Buku ini merupakan suatu bentuk

laporan tertulis bagi siswa selama menjalankan Ibadah di bulan Ramadhan,

seperti laporan mengenai shalat fardu, shalat sunah tarawih, tadarus al-

qur’an, shalat jum’at, maupun laporan mengenai kegiatan tambahan

selama bulan Ramadhan.

Dalam buku ini kami juga menambahkan panduan dalam ibadah puasa yang

diharapkan dapat menambah pengetahuan siswa mengenai ibadah puasa

ramadhan. Tidak hanya itu, buku ini juga dilengkapi dengan lembaran

catatan-catatan penting selama kultum (kuliah tujuh menit) (baik kultum di

tv maupun di youtube) sebagai pengikat kekuatan pemahaman dari

ceramah tersebut.

Kami ucapan terima kasih kepada semua pihak yang membantu dalam

penyusunan buku kegiatan ramadhan siswa ini. Kami menyadari bahwa

buku ini jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, semua saran dan

masukan yang bersifat membangun sangatlah kami harapkan demi

perbaikan buku ini pada masa yang akan datang.

Demikian, semoga buku ini dapat dimanfaatkan sebagaimana mestinya.

Penyusun
PENGERTIAN, SYARAT DAN RUKUN PUASA

Apa itu Puasa?


Puasa ialah menahan diri dari makan dan minum serta melakukan
perkara-perkara yang boleh membatalkan puasa mulai dari terbit
fajar sehingga terbenamnya matahari.

Hukum Puasa
Hukum puasa terbagi tiga yaitu :
 WAJIB - Puasa pada bulan Ramadhan.
 SUNNAH - Puasa pada hari-hari tertentu.
 HARAM - Puasa pada hari-hari yang dilarang berpuasa.
Syarat Wajib Puasa

Rukun Puasa
 Niat mengerjakan puasa pada tiap-tiap malam di bulan
Ramadhan(puasa wajib) atau hari yang hendak berpuasa
(puasa sunat). Waktu berniat adalah mulai dari terbenamnya
matahari hingga terbit fajar.
 Meninggalkan sesuatu tu yang dapat membatalkan puasa
mulai terbit fajar hingga terbenam matahari.
Niat merupakan syarat sah puasa Ramadhan berdasarkan hadits Nabi
shallallahu „alaihi wa sallam, di mana beliau bersabda, “Barangsiapa yang
tidak berniat puasa dari waktu malam, tidak ada puasa baginya.”

Niat adalah keinginan hati untuk berpuasa. Dengan demikian, siapa saja yang
memasuki waktu sahur dan hatinya berkeinginan untuk berpuasa, maka hal itu
telah mencukupi.
Selain itu, niat bertempat di hati dan mengucapkannya idaklah dituntunkan.
Wajib berniat di malam hari, yaitu dimulai sejak
terbenamnya matahari hingga terbitnya fajar. Tidaklah
mengapa jika seorang berniat puasa Ramadhan di awalbulan dan diniatkan untuk satu
bulan penuh. Meskipun, memperbarui niat di setiap malam lebih diutamakan.
Rukun Puasa
 Beragama Islam
 Berakal Sehat
 Balig
 Suci dari haid, nifas dan wiladah (melahirkan anak bagi seorang wanita)
Sunah puasa
o Bersahur walaupun sedikit makan dan minum
o Melambatkan bersahur
o Meninggalkan perkatan atau perbuatan keji
o Mendahulukan berbuka dari pada shalat maghrib terlebih dahulu
o Berbuka dengan yang manis-manis
o Membaca doa berbuka puasa
Perkara Makruh ketika berpuasa
o Selalu berkumur-kumur baik ketika berwudhu maupun hal lain
o Merasakan sisa makanan dengan lidah
o Berbekam kecuali perlu
Hal yang membatalkan puasa
o Makan dan minum atau memasukkan benda lain melalui kerongkongan dengan
sengaja
o Muntah dengan sengaja
o Bersetubuh pada waktu berpuasa
o Keluar nutfah (air mani) dengan sengaja
o Haidh, nifas atau wiladah bagi wanita
o Gila (hilang akal)
o Murtad (keluar dari agama Islam)

Hari yang Disunatkan Berpuasa

Bulan islam

Hari yang diharamkan Berpuasa

Yang Diperbolehkan Untuk Tidak Berpuasa Dan Cara Menggantinya


1. Wajib Mengganti Puasa (Qadla’) Saja
a. Orang yang sakit,
b. Musafir (sedikitnya sejauh 81 km),
c. Wanita hamil atau menyusui,
d. Wanita yang haidh, nifas atau wiladah.
e. Tidak Wajib Qadla’ Namun Wajib Membayar Fidiyah

Fidiyah adalah memberi makan orang miskin setiap hari yang ia tidak puasa, berupa bahan
makanan pokok sebanyak 1 mud (576 gram).

Orang yang diperbolehkan untuk membayar fidiyah antara lain:

Orang lanjut usia yang sudah tidak mampu berpuasa.


Orang yang sakit berkepanjangan dan tidak ada harapan sembuh,
Wanita hamil atau menyusui yang menghawatirkan janin atau bayinya.
Wajib Qadla’ dan Wajib Kifarat

Bagi orang-orang yang membatalkan puasa ramadhannya dengan bersetubuh (pada siang
hari), kifarat antara lain:

Memerdekakan hamba sahaya yang mukmin, atau


Berpuasa selama dua bulan berturut-turut, atau
Memberi makan 60 orang miskin, berupa bahan pokok masing-masing 1 mud (576
gram)

SHALAT TARAWIH

Tatacara Pelaksanaan Shalat Tarawih pada dasarnya sama


dengan melaksanakan shalat wajib dan shalat sunah lainnya.
Salah satu perbedaan yang mendasar adalah dalam hal niat.
Berikut ini adalah Niat Sholat yang sering digunakan
masyarakat khususnya Indonesia saat hendak melaksanakan
Sholat Tarawih:
Bacaan niat Sholat Sunnah Tarawih sebagai makmum :
Ushalli sunnatat Tarāwīhi rak‘atayni mustaqbilal qiblati adā’an ma’mūman lillāh
ita‘ālā.
Artinya : Saya (berniat) mengerjakan Sholat Sunnah Tarawih,
dua raka‟at dengan menghadap kiblat, makmum karena Allah Ta‟ala.
Keutamaan Shalat Tarawih
 Akan mendapatkan ampunan dosa yang telah lalu.
 Shalat tarawih bersama imam seperti shalat semalam penuh.

Lailatul Qadar
Keutamaan Lailatul Qadar
1. Lailatul qadar adalah malam yang penuh keberkahan (bertambahnya kebaikan).
Allah Ta’ala berfirman,
“Sesungguhnya Kami menurunkannya (Al Qur’an) pada suatu malam yang diberkahi.
dan sesungguhnya Kami-lah yang memberi peringatan. Pada malam itu dijelaskan
segala urusan yang penuh hikmah.” (QS. Ad Dukhan: 3-4)
2. Lailatul qadar lebih baik dari 1000 bulan. An Nakho’i mengatakan, “Amalan di
lailatul qadar lebih baik dari amalan di 1000 bulan
3. Menghidupkan lailatul qadar dengan shalat akan mendapatkan pengampunan
dosa. Dari Abu Hurairah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda
“Barangsiapa melaksanakan shalat pada malam lailatul qadar karena iman dan
mengharap pahala dari Allah, maka dosa-dosanya yang telah lalu akan diampuni.

HAPALAN DO‟A SEHARI-HARI


1. Do‟a Sebelum tidur
“Bismika Allohumma ahyaa wa amuut”
Artinya: “Dengan nama-Mu ya Alloh aku hidup dan aku
mati”

2. Do‟a bangun tidur


“Alhamdulillahilladzii ahyaa naa ba‟da maa amaa tanaa wa
ilaihin nusyuur”
Artinya: “Segala puji bagi Alloh yang telah menghidupkan kami setelah mati dan
hanya kepada-Nya kami dikembalikan”

3.Do‟a Masuk WC
“Allohumma innii a‟udzubika minal khubutsi wal khaba its”
Artinya: “Ya Alloh, sesungguhnya aku berlindung kepada- Mu dari segala kejahatan
dan kotoran”

4. Do‟a Keluar WC
“Alhamdulillahil ladzii adzhaba „annil adza wa „aafanii”
Artinya: “Segala puji bagi Alloh, yang telah menghilangkan kotoran dari badanku dan
yang telah menyelamatkan aku”

5. Do‟a Sebelum Berwudhu‟


“Alhamdulillahil ladzii ja‟alal maa athohuuraa”
Artinya: “Segala puji bagi Allah, yang telah menjadikan air ini suci”

6. Do‟a Setelah Berwudhu‟


“Asyhaduallaa ilaaha illalloh wahdahula syariikalah. Wa asyhaduanna muhammadan
„abduhu wa rosuluh. Allohummaj‟alnii minattawwabiina waj‟alnii minal
mutathohiriina waj‟alnii min „ibadikash sholihin”
Artinya: “Aku bersaksi bahwa tiada tuhan selain Alloh dan tiada sekutuh baginya.
Dan aku bersaksi nabi Muhammad hamba dan utusan-Nya. Ya Allah jadikanlah aku
orang yang ahli taubat dan jadikanlah aku orang yang suci dan jadikanlah aku dari
golongan orang-orang yang shaleh”

7. Do‟a Sebelum Makan


“Allohumma baariklanaa fiimaa razaqtanaa wa qinaa
„adzabannaar”
Artinya: “Ya Alloh, berikanlah kami keberkahan di dalam sesuatu yang telah engkau
rizkikan kepada kami dan peliharalah kami dari sika api neraka”

8. Do‟a Sesudah Makan


“Alhamdulillahil ladzi ath‟amanaa wa saqoonaa wa
ja‟alanaa minal muslimiin”
Artinya: “Segala puji bagi Alloh, yang telah memberikan
kami makan dan minum dan telah menjadikan kami
sebagai orang-orang muslim”

9. Do‟a Masuk Rumah


“Allohumma inni as asluka khairal muulaji wa khairal
mukhraji bismillahi wa lajnii wa bismillaahi kharajnii wa
„alallohi tawakkalnii”
Artinya: “Ya Alloh, sesungguhnya aku memohon kepada
engkau kebaikan rumah yang aku masuki dan kebaikan
rumah yang aku tinggalkan. Dengan nama Alloh aku keluar
rumah dan kepada Allah aku berserah diri”

10.Do‟a Keluar Rumah


“Bismillaahi tawakkaltu „alallahi wa laa haula wa
laaquwata illaa billaah”
Artinya: “Dengan nama Allah, aku berserah diri kepadaNya dan tidak ada daya dan
kekuatan melaikan dengan
pertolongan Allah”

11.Do‟a Akan Belajar


“Rodhitu billaahi rabba wabil islamidiina wabil
muhammadi nabiya wa rosululloh, Allohumma zidni „ilman
war zuqnii fahman”
Artinya: “Aku ridho Alloh Tuhanku dan islam agamaku dan
Muhammad nabi dan rasulku. Ya Alloh tambahkanlah
ilmuku dan berikanlah kefahaman kepadaku”

12. Do‟a Setelah Belajar


“Allohumma innii astaudi „uka maa „allamtanniihi
fardudhu ilayya „indahaajatii ilaihi wa laa tansaniihi yaa
rabbal „alamiin”
Artinya: “Ya Alloh, sesungguhnya aku titipkan kepada-Mu,
apa yang telah engkau berikan kepadaku, maka
kembalikan ia kepada ku ketika aku membutuhkan nya.
Dan janganlah kau buat aku lupa padanya wahai Tuhan
seru sekalian alam”

13.Do‟a Masuk Masjid


“Allohummaghfirlii dzunuubii waftahlii abwaaba
rahmatik”
Artinya: “Ya Alloh, Ampunilah dosaku dan bukanlah
bagiku pintu rahmat-Mu”
14.Do‟a Keluar Masjid
“Allohummaftahlii abwaaba fadhlik”
Artinya: “Ya Alloh, bukanlah bagiku pintu-pintu anugerahMu”

15.Do‟a Untuk Ibu dan Bapak


“Allohummaghfirlii wa liwaalidayya warhamhumaa kama
rabbayaanii shoghiro”
Artinya: “Ya Alloh, Ampunilah aku dan kedua orang tuaku,
dan kasihanilah keduanya sebagaimana mereka mengasihi
aku sejak kecil”

16.Do‟a Kebaikan Dunia dan Akhirat


“Robbanaa atinaa fiddunya hasanah wafil akhirati hasanah
wa qinaa adzabannaar”
Artinya: “Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia
kebaikan di akhirat dan peliharalah kami dari siksaan api neraka”
EVALUASI PROGRAM HARIAN SISWA
(Beri Tanda Cheklist)

Shalat
Beramal
Tanggal Sahur Puasa Duha Dzuhur Ashar Magrib Iysa’ Tarawih& SUbuh Paraf Ortu
Baik
witir

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22
23

24

25

26

27

28

29

30

Muraja’ah Hafalan Surat Pendek

Tangga
Surat Paraf Orang Tua Lancar Tidak Lancar
l Keterangan

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19
20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

 Silahkan isi Surat Sesuai dengan ketentuan hafalan per-grade

Ringkasan Ceramah Ramadhan

Nama Penceramah : .................................................................................


Judul : .................................................................................
Hari/ Tanggal : .................................................................................
Sumber : .................................................................................
Ringkasan Ceramah : .................................................................................

...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................

Mengetahui, , ,1441
Orang Tua

................................

Ringkasan Ceramah Ramadhan

Nama Penceramah : .................................................................................


Judul : .................................................................................
Hari/ Tanggal : .................................................................................
Tempat : .................................................................................
Ringkasan Ceramah : .................................................................................

...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................

Mengetahui, , ,1441
Orang Tua

................................

................................

LAPORAN PELAKSANAAN TADARUS AL-QUR’AN/IQRA’

TGL SURAT/IQRA’ AYAT/NO PEMBIMBING PARAF


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

Catatan dan Saran


Orang Tua/Wali Siswa

Catatan:

...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................

Saran Perbaikan:
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................

Orang Tua/Wali Siswa,

.........................................

TEKNIK PENGISIAN TUGAS KEGIATAN RAMADHAN SELAMA DIRUMAHA.

A. MANUAL
1. Print Out Lembar Monitoring kegiatan harian
2. Beritanda Centang sesuai Perintah di Lembar Monitoring
3. Mengisi Form Hasil mendengarkan ceramah yang ditanda tangani oleh Orang tua (Satu Minggu sekali) dan
dikumpulkan setiap hari jum’at
4. Hasil monitoring dikirimkan kepada wali kelas masing-masing/kepada koordinator kelas yang telah di pilih
panitia.
B. ONLINE/ menggunakan GOOGLEFORM
1. Mengisi form sesuai dengan isian yang telah ditentukan panitia.

Malang, 22 April 2020


Mengetahui, Koordinator Kegiatan Guru Kelas
(Fahmi Yahya) ( )

Menyetujui,
Kepala Sekolah

(Drs. Suyadi, Sp.d MM)

Anda mungkin juga menyukai