Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

GENAP TAHUN AKADEMIK 2022/2023

Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan Menengah 1


Prodi/Smt/Kelas : Akuntansi / II / A
Hari/Tanggal : Jumat / 28 Juli 2023
Pelaksanaan : Online / Offline* (*coret yang tidak perlu)
Jadwal Kuliah : 18.30 - 21.00
Batas akhir upload : Sabtu 29 Juli 2023 Pukul 06.30 WIB
Dosen : Team Dosen
1. Deni Hamdani, S.E.M.Ak (Koord. Mata Kuliah)
2. Deni Hamdani, S.E.M.Ak (Dosen Pengampu)

Soal 1

PT. Henta adalah perusahaan yang baru berdiri pada tanggal 31 Oktober 2015. Berikut
adalahinformasi terkait persediaan PT. Henta :
Unit Biaya per Unit
Persediaan Awal 1 Januari 2016 3.300 Rp. 18.000
Pembelian :
10 Januari 2016 5.200 Rp. 20.000
5 Februari 2016 4.800 Rp. 21.000
1 Maret 2016 2.000 Rp. 22.000
28 Maret 2016 3.600 Rp. 23.000
Penjualan :
20 Januari 2016 5.900

Perusahaan menggunakan Metode Periodik dan melakukan penghitungan fisik persediaan


padatanggal 31 Maret 2016 dan diketahui terdapat 5.000 unit persediaan.

Diminta :
Hitung berapa nilai persediaan per 31 Maret 2016,
menggunakan :
(a). FIFO
(b). Rata-rata Tertimbang
Paraf
Tgl/Bln/
Thn Dosen ybs Koord/
Kaprodi
28/07/
2023

Anda mungkin juga menyukai