Anda di halaman 1dari 1

Perjuangan Untuk Menjadi Kreator Capcut

Pada suatu hari yang cerah aku duduk di kelas 9 tepatnya usiaku meninjak 15 tahun. Aku pada saat kelas
9 semester 1 yang ingin menuju semester 2 aku ingin mempunyai uang sendiri agar tidak merepotkan
kedua orang tua ku. Pada waktu pulang sekolah aku bermain handphone untuk scroll tiktok dan pada
saat itu ada satu vidio yang berisi tentang "mendapatkan uang dengan cara mengedit", lalu aku cek
aplikasi Capcut di play store dan ketemu. Aku mencari di youtube bagaimana cara untuk mendaftarkan
diri di capcut akhirnya ketemu, lalu aku mengikuti cara-cara dan langkah-langkah yang di berikan oleh
youtube tersebut,aku menunggu beberapa hari apakah aku lolos menjadi kreator capcut atau tidak.

Setelah menunggu beberapa hari akhir nya aku diterima menjadi kreator capcut aku merasa betapa
bahagianya aku waktu itu, aku rajin mengedit dan mengupload ke capcut karena agar lebih cepat naik
level dan lebih cepat aku mendapatkan uang.

Rival : "Iki tau gak aplikasi capcut?"

Rizky:"Tau emang ada apa?"

Rival:"Capcut itu bisa menghasilkan uang, aku waktu itu udah daftar dan waktu kemarin aku lolos",

Rizky:"Emm...beneran wah selamat baru tau capcut bisa menghasilkan uang",

Rival :"iya, Makasih".

1Bulan berlalu aku mulai bosan dengan mengedit dan mengupload vidio ke capcut, tidak ada hasil yang
memuaskan karena makin kesini makin sepi vidioku akhirnya aku berhenti untuk mengedit dan
mengupload vidio ke capcut selama 1 minggu. Aku berpikir "bagaimana kalau aku membuat akun baru
capcut", lalu aku membuat akun baru di capcut dan keterima atau lolos menjadi kreator capcut. Aku
selalu mengedit dan mengupload vidio ke capcut.

2Bualn berlalu. Akhirnya usahaku tidak sia-sia mulai ke sini mulai rame vidio capcut ku, aku senang
dengan hasil mengedit dan mengupload vidio tersebut. Sekarang aku mulai konsisten dengan vidio-vidio
yang aku edit. Aku sekarang sedang mengejar level agar dapat menjadi kreator Capcut teratas.

Dari cerita tersebut saya telah belajar tentang bersabar dan tidak menyerah akan hal hal yang mungkin
itu berat bagiku, ingat kerja keras tidak akan menghianati hasil. Mungkin itu saja kisah cerita inspirasi
saya semoga kalian yang membaca cerita ini bisa bermanfaat bagi kedepannya.

Nama:Rival Septa Ramadhan

Kelas:9C

Anda mungkin juga menyukai