Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN PONDOK PESANTREN SHOFWATUSSU’ADA

SMK AL HUDA BUMIAYU


TERAKREDITASI “A”
Alamat : Jl. KH Nasucha No.56 Krajan Bumiayu Kab. Brebes 52273
Telp : (0289) 432591 NSS : 402032903025 NPSN: 20338405
Email : smkalhudabumiayu@gmailWeb: http://smkalhudabumiayu.sch.id/

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)


Bentuk Kegiatan : DISKUSI
Mata Pelajaran : PMSM
Kelas : XI/Ganjil
Materi Pokok : Menganalisis gangguan system bahan bakar karburator
Alokasi Waktu : (30menit)

Nama Siswa :
1. ……………………………………..
2. ……………………………………..
3. ……………………………………..
4. ……………………………………...
5. ……………………………………...

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


KD 3 KD 4
3.17 Menganalisis gangguan pada sistem 4.17 Memperbaiki sistem karburator
karburator
IPK 3 IPK 4
3.17.1 Merinci Penyebab gangguan pada sistem 4.17.1 Melaksanakan Overhaul komponen komponen
bahan bakar karburtor bahan bakar karburator.
3.17.2 Menentukan gangguan gangguan pada sistem 4.17.2 Mereparasi gangguan karburator dan
bahan bakar karburtor kelengkapannya
4.17.3 Menguji hasil perbaikan karburator dan
kelengkapannya

B. Topik
Menganilis gangguan pada kepala silinder dan kelengkapnnya

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah kegiatan diskusi ini peserta didik dapat mendiagnosis gangguan pada system
bahan bakar karburator sepeda motor
2. Setelah kegiatan diskusi ini peserta didik dapat memecahkan cara perbaikan
kerusakan system bahan bakar karburator sepeda motor
D. Kegiatan
1) Guru membagi kelompok (masing – masing kelompok terdiri dari 6 siswa)
2) Peserta didik berdiskusi dengan teman kelompok masing – masing
3) Bahan diskusi
Adi melakukan perjalan pulang kampong, setelah mengisi bahan
bakar,kemudian driver istirahat karena habis perjalan jauh, sepeda motor
di standarkan di tempat yang aman, kemudin setelah di rasa cukup
istirahat driver memulai perjalannya, hendak menghidupkan sepeda motor
tiba-tiba motor tak bisa hidup (bisa di start tapi tak kunjung hidup
SMHnya). Kondisi mesin dan bahan bakar secara visual aman.
4) Dengan berdiskusi terhadap teman satu kelompok, peserta didik
melakukan diagnosa terhadap permasalahan yang dialami Adi
5) Peserta didik menuliskan penyebab kerusakan dan menuliskan cara
perbaikannya

E. Komentar Guru

………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………
F. Monitoring
 Tanggal Pemberian Tugas :
 Tanggal Penilaian :

G. Penilaian

Sikap

a. keaktifan dalam diskusi Aktif dalam diskusi 85 - 100

cukup aktif 75 - 84

kurang aktif 65 - 74

b. menghargai pendapat sesama Disiplin 85 - 100

cukup disiplin 75 - 84

kurang disiplin 65 - 74

c. Ketepatan dalam memberikan Tepat (benar) 85 - 100


tanggapan
cukup tepat 75 - 84

kurang tepat 65 - 74

d.  Mentimpulkan Benar 85 - 100

cukup benar 75 - 84

kurang benar 65 - 74

Tanda Tangan Guru Pengampu


YAYASAN PONDOK PESANTREN SHOFWATUSSU’ADA
SMK AL HUDA BUMIAYU
TERAKREDITASI “A”
Alamat : Jl. KH Nasucha No.56 Krajan Bumiayu Kab. Brebes 52273
Telp : (0289) 432591 NSS : 402032903025 NPSN: 20338405
Email : smkalhudabumiayu@gmailWeb: http://smkalhudabumiayu.sch.id/

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Bentuk Kegiatan : PRAKTIK


Mata Pelajaran : PMSM
Kelas : XI/Ganjil
Materi Pokok : Memperbaiki system bahan bakar konvensional (karburator)
Alokasi Waktu : (60menit)

Nama Siswa :
1. ……………………………………..
2. ……………………………………..
3. ……………………………………..
4. ……………………………………...
5. ……………………………………...

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


KD 3 KD 4
3.17 Menganalisis gangguan pada sistem 4.17 Memperbaiki sistem karburator
karburator
IPK 3 IPK 4
3.17.3 Merinci Penyebab gangguan pada sistem 4.17.1 Melaksanakan Overhaul komponen komponen
bahan bakar karburtor bahan bakar karburator.
3.17.4 Menentukan gangguan gangguan pada sistem 4.17.3 Mereparasi gangguan karburator dan
bahan bakar karburtor kelengkapannya
4.17.3 Menguji hasil perbaikan karburator dan
kelengkapannya

B. Topik
Menganalisi gangguan kepala silinder

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah kegiatan praktek ini peserta didik dapat mereparasi 3 gangguan pada system
bahan bakar karburator sepeda motor dengan benar
2. Setelah kegiatan diskusi ini peserta didik dapat memecahkan 3 cara perbaikan
kerusakan system bahan bakar karburaor sepeda motor dengan tepat
D. Alat dan Bahan
1. 1 Unit Sepeda Motor 4 Tak trouble pada kepala silinder
2. Seperangkat Tool Box
3. Mistar
4. Lidah pengukur atau Fueller gauge
5. Obeng
6. Kain majun/lap
7. Buku panduan servis sepeda motor
E. Keselamatan Kerja
1. Meletakkan alat dan bahan di tempat yang aman, gunakan alat yang sesuai.
2. Memakai Wearpack dan Alat Pelindung Diri (APD)
3. Bekerja sesuai dengan SOP dan memperhatikan standar K3
F. Langkah Kerja
1.Menyiapkan alat praktikum sepeda motor sesuai pembagian kelompok.
2.Menempatkan sepeda motor pada tempat yang aman.
3.Memeriksa kualitas dan kuantitas oli pelumas, bahan bakar dan kelengkapan motor.
4.Menghidupkan motor selama 5 menit untuk pemanasan.
5.Mematikan motor.
6.Menghidupkan motor selama 5 menit pertama untuk diperdengarkan suara mesin pada
siswa kelompok pertama
7.Mematikan motor.
8.Menghidupkan motor selama 5 menit kedua untuk diperdengarkan suara mesin pada
siswa kelompok kedua
9.Mematikan motor.
10. Menghidupkan motor selama 5 menit ketiga untuk diperdengarkan suara mesin pada
siswa kelompok berikutnya.
11. Mematikan motor.
12. Siswa perkelompok mencatat suara mesin yang diperdengarkan pada session
praktikum untuk melakukan proses diagnosa gangguan pada mesin sepeda motor.
13. Siswa perkelompok mencatat suara mesin yang diperdengarkan pada session
praktikum untuk melakukan proses identifikasi gangguan pada mesin sepeda motor.
14. Membuat laporan praktik dengan sistematika sebagai berikut:
a. Judul Kegiatan
b. Alat dan Bahan
c. Langkah Kegiatan
d. Hasil Kegiatan
e. Kesimpulan
15. Tuliskan Kelas, Nama Kelompok beserta Anggotanya

No. Masalah Mekanisme Komponen Solusi


system bahan bakar bermasalah Gangguan/
karburator perbaikan
1. Mesin susah dihidupkan 1.
(diisi oleh praktikan) 2.
3.
4.
5.
2. Terjadi ledakan pada saat 1.
motor di kick starter (diisi 2.
oleh praktikan)
3.
4.
5.
3. Knalpot mengeluarkan asap 1.
hitam 2.
(diisi oleh praktikan)
3.
4.
5.
4 ………………………… 1.
(diisi oleh 2.
praktikan) 3.
4.
5.
Kesimpulan :
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
……
…………………………………………………………………………………………
…...

G. Komentar Guru

………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………

H. Monitoring
 Tanggal Pemberian Tugas :
 Tanggal Penilaian :

I. Penilaian

Pencapaian Kompetensi
No Komponen/Sub Komponen Ya
Tidak CK K SK
7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

1 2 3 4 5 6

I Persiapan Kerja (Skor maksimal 30)


1.1 Penggunaan pakaian kerja

1.2 Persiapan tools and equipment

1.3 Persiapan buku manual


 Mereparasi kepala silinder dan
kelengkapan-nya
 Mengidentifikasikan perbaikan kerusakan
pada kepala silinder dan kelengkapan-nya

Sikap kerja
a. kerapihan dalam bekerja Bekerja dengan rapih 85 - 100

Bekerja dengan cukup rapih 75 - 84

Bekerja dengan kurang rapih 65 - 74

b. Kedisiplinan dalam bekerja Bekerja dengan disiplin 85 - 100

Bekerja dengan cukup disiplin 75 - 84

Bekerja dengan kurang disiplin 65 - 74

c. Ketelitian dalam bekerja Bekerja dengan teliti 85 - 100

Bekerja dengan cukup teliti 75 - 84

Bekerja dengan kurang teliti 65 - 74

d.  ketekunan dalam bekerja Bekerja dengan tekun 85 - 100

Bekerja dengan cukup tekun 75 - 84

Bekerja dengan kurang tekun 65 - 74

RATA-RATA SIKAP KERJA

4 Waktu

Penyelesaian pekerjaan Selesai sebelum waktu berakhir 85 - 100

Selesai tepat waktu 75 - 84

Selesai setelah waktu berakhir 65 - 74

RATA-RATA WAKTU

Nilai Praktik(NP)

Proses dan Sikap


Persiapan Waktu ∑ NP
Hasil Kerja Kerja

1 2 3 5 6

Rata-rata skor
perolehan

Skor
Maksimum

Bobot 10% 60% 20% 10%

NK

Keterangan:
 Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian
 Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian
 Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari setiap komponen
ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi keahlian. Total bobot untuk
komponen penilaian adalah 100
 NK = Nilai Komponenmerupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi skor
maksimum

Tanda Tangan Guru Pengampu

Anda mungkin juga menyukai