Anda di halaman 1dari 4

PENERIMAAN OBAT ANTI TUBERKULOSIS

No. Dokumen :

SOP No. Revisi : 02


TanggalTerbit : 14 Maret 2022
Halaman :1/2
KEPALA UOBF
UOBF PUSKESMAS COMPRENG
Puskesmas
dr. YUSNITA FIRDAUSI
Compreng
NIP.19740427 200501 2 011

1.Pengertian Penerimaan Obat Anti Tuberkulosis di ruang pelayanan Poli Khusus adalah
proses kegiatan dalam menerima Obat Anti Tuberkulosis sesuai dengan
permintaan yang telah diajukan kemudian menyimpan sesuai dengan sediaan
obat.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi petugas dalam melakukan
penerimaan OAT di ruang pelayanan Poli Khusus
3.Kebijakan Keputusan Kepala UOBF Puskesmas

4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 tahun 2016 tentang Standar


pelayanan kefarmasian di Puskesmas
5.Prosedur/ 1.Petugas TB mendata pasien baru yang didiagnose TB
Langkah- 2.Petugas TB mengajukan permintaan ke Ruang Pelayanana Farmasi
langkah Puskesmas menggunakan Lembar Permintaan dan Pemberian Obat.
3.Petugas TB menerima obat dari petugas farmasi.
4.Petugas TB memberi nama pasien pada kotak obat/botol obat
5.Petugas farmasi menyimpan obat dan menata di lemari/rak yang telah
disediakan berdasarkan FIFO (First In First Out), FEFO (First Expired
First Out) dan sesuai suhu penyimpanan
6.Diagram Alir
Petugas TB mendata pasien baru yang
didiagnose TB

Petugas TB mengajukan permintaan ke Ruang Pelayanan


Farmasi

Petugas TB menerima obat dari petugas farmasi

Petugas farmasi menyimpan obat dan menata di lemari/rak yang


telah disediakan
Petugas berdasarkan
TB memberi nama FIFO
pasien(First
pada In Firstobat/botol
kotak Out), FEFOobat(First
Expired First Out) dan sesuai suhu penyimpanan
7.Unit Terkait Ruang pelayanan farmasi
8. Rekaman
Hitoris No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan diberlakukan
1 Kebijakan 14 Maret 2022
Kop Surat UOBF
2 Unit terkait,ruang Ruang pelayanan 14 Maret 2022
pelayanan farmasi farmasi

Nomor : SOP/UKPP/RTB.019/414.102.27/2022
RevisiKe : 02
BerlakuTgl : 14 Maret 2022
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

TENTANG

PENERIMAAN OBAT ANTI TUBERKULOSIS

Ditetapkan
Kepala UOBFPuskesmasTuban

dr. HUSIN ALMASHUR


NIP.19640405 200212 1 005005

PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN


DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN KELUARGA
BERENCANA
UOBF PUSKESMAS TUBAN
Jalandr. WahidinSudiroHusodo No. 45, Tlp (0356) 321194
Email: puskesmas.Tuban@yahoo.com
TUBAN 62315
PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA
UOBF PUSKESMAS TUBAN
Jalandr. WahidinSudiroHusodo No. 45, Tlp (0356) 321194
Email: puskesmas.Tuban@yahoo.com
TUBAN 62315

DAFTAR TILIK KEPATUHAN PETUGAS TERHADAP SOP PENERIMAAN OBAT


ANTI TUBERKULOSIS

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksana :

NO LANGKAH-LANGKAH/ / PROSEDUR KEPATUHAN


PELAKSANAAN
YA TIDAK
1. Petugas TB mendata pasien baru yang didagnose
TB

2. Petugas TB mengajukan permintaan ke Ruang


Pelayanan Farmasi Puskesmas menggunakan
Lembar Permintaan dan Pemakaian Obat.
3. Petugas TB menerima obat dari Petugas Farmasi
4. Petugas TB memberi nama pasien pada kotak
obat /botol obat.
5. Petugas farmasi menyimpan obat dan menata di
lemari/rak yang telah disediakan berdasarkan FIFO
(First In First Out), FEFO (First Expired First Out)
dan sesuai suhu penyimpanan
JUMLAH
Hasil : Compliance rate (CR) =Ʃ Ya
____________ x 100 %
Ʃ Ya + Tidak

Tuban,

Auditie Pelaksana / Auditor

( ............................. ) ( ............................. )

Anda mungkin juga menyukai