Rangkuman Kegiatan & Isu FMSRB

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

Overview FMSRB

LOAN ADB INO-3440 Komponen


30 September 2016 – 30 Juni 2023 Komponen 1: Peningkatan Perencanaan Pengelolaan Resiko Banjir
USD 108,7 Juta •Peningkatan pengelolaan data hidro-meteorologi,
•Penyusunan rencana pengelolaan resiko banjir,
•Prakiraan banjir dan peringatan dini termasuk pembentukan sistem komunikasi,
Outcome •Pemetaan bahaya, kerentanan, resiko dan tanggap darurat,
•Pembentukan prosedur komunikasi banjir
Berkurangnya risiko banjir di wilayah sungai •Penguatan kelembagaan dan peningkatan kapasitas teknis

terpilih melalui FRM Komponen 2: Peningkatan Pengelolaan Lahan dan Infrastruktur Banjir
1. Berkurangnya risiko banjir pada sekitar
•Pengelolaan lahan pertanian dan praktik pertanian berkelanjutan
19.000 Ha lahan •Perbaikan pengendalian air permukaan dan erosi
•DED (termasuk AMDAL, social safeguard, analisis ekonomi, dokumen tender dan rencana operasi pemeliharan
2. Berkurangnya risiko banjir bagi 22.000 sungai), pengawasan dan pekerjaan konstruksi
rumah tangga (RT)
Komponen 3: Peningkatan Kapasitas Pengelolaan Resiko Banjir Berbasis Masyarakat (CBFRM)

•Kegiatan CBFRM akan dilaksanakan untuk memastikan bahwa masyarakat dapat memperoleh manfaat penuh
Lokasi Proyek dari meningkatnya infrastruktur pengendali banjir dan meningkatnya peringatan banjir.

Provinsi Banten – Wilayah Sungai Cidanau-Ciujung-


Komponen 4: Peningkatan Kebijakan, Koordinasi dan Kapasitas di Tingkat Nasional
Cidurian
Provinsi Maluku – Wilayah Sungai Ambon-Seram •Peningkatan kebijakan dan koordinasi perencanaan, kegiatan akan mendukung koordinasi strategis, evaluasi
dan pemantauan independen di bawah National Steering Committee for Water Resources (NSCWR)

1
Struktur Organisasi FMSRB
OUTPUT 1 OUTPUT 2
Peningkatan Perencanaan Peningkatan Pengelolaan Lahan
Pengelolaan Risiko Banjir dan Infrastruktur Banjir

Kegiatan Umum Kegiatan Umum

Pemasangan & Operasional Sistem Penyusunan & Perencanaan, Pelatihan Konservasi & Konstruksi Livelihood
Perbaikan Stasiun Peringatan Dini Pengesahan Dokumen Konstruksi, & Kelompok Optimasi Partisipatif Restoration
Hidrometeorologi Flood Risk Pemeliharaan Tani Lahan Kelompok Program
Management Plan Civil Works Tani Tani
(FRMP) Berbasis WS
dan Kab/Kota

Isu & Hambatan Isu & Hambatan


❖ Terjadinya gagal lelang untuk paket peralatan stasiun ❖ Permasalahan pembebasan lahan civil works
hidrometeorologi ❖ Dokumen OP/OM untuk CW terbangun belum tersedia
❖ Keterlambatan penyusunan dokumen FRMP WS ❖ Tidak tercapainya target konservasi lahan
❖ Kebutuhan sinkronisasi antara FRMP WS dan FRMP Kab/Kota ❖ Pelaksanaan kegiatan LRP tertunda
❖ Tidak terupdate dokumen lingkungan (RKL-RPL dan SPPL)
❖ Pekerjaan fisik CW belum selesai
OUTPUT 3 OUTPUT 4
Peningkatan Kapasitas Pengelolaan Peningkatan Kebijakan, Koordinasi,
Risiko Banjir Berbasis Masyarakat (CBFRM) dan Kapasitas di Tingkat Nasional

Kegiatan Umum Kegiatan Umum

Penyusunan Pembentukan Pelatihan Konstruksi Gender Action Sistem Monitoring & Penyusunan & Koordinasi antar
Pedoman Kelompok KMSB Partisipatif Plan Evaluasi Berbasis GIS Pengesahan Dokumen Stakeholder
CBFRM Masyarakat KMSB National Flood Risk
Siaga Management Strategy
Bencana (NFRMS)
(KMSB)

Isu & Hambatan Isu & Hambatan


❖ Aksesibilitas KMSB terkait sistem peringatan dini FMSRB belum ❖ Perlunya keterlibatan berbagai pihak dalam penyempuranaan
tercapai penyusunan NFRMS

Anda mungkin juga menyukai