Anda di halaman 1dari 2

PENGAMBILAN REKAM MEDIS

No. Dokumen : 04/MPLK/VII/2018


No. Revisi : -
SOP
Tanggal Terbit : 01-07-2018
Halaman : 1/1

FKTP KLINIK SILIWANGI


drg. Laskawina
Jl. Stasiun C-3 No.181
Pembina Tingkat I
Cimahi
NIP. 196802121999032006
Telp. 022-6652420

1. Pengertian 1. Rekam medis adalah berkas yang berisikan identitas pasien,


anamnesa, pemeriksaan fisik, diagnosa, riwayat penyakit pasien,
dan terapi yang diberikan oleh dokter kepada pasien di FKTP Klinik
Siliwangi
2. Pengambilan rekam medis adalah tindakan yang dilakukan oleh
petugas penyimpanan untuk menyerahkan rekam medis pasien
yang akan berobat ke unit yang dituju
2. Tujuan Sebagai acuan kerja dalam pengambilan rekam medis di FKTP Klinik
Siliwangi
3. Kebijakan SK Kepala FKTP Klinik Siliwangi Nomor : 034/MPLKV/II/2018 tentang
Pengisian Rekam Medis di FKTP Klinik Siliwangi
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 269 Tahun
2008 tentang Rekam Medis
5. Prosedur 1. Petugas mengambil nomor antrian pendaftaran pasien beserta
kelengkapan dari petugas pendaftaran untuk dicarikan rekam
medisnya
2. Petugas mengambil berkas rekam medis dari rak penyimpanan
sesuai nomor kartu tanda berobat(KTB)
3. Petugas Pengambilan mencatat rekam medis yang keluar pada
buku exspedisi
4. Rekam Medis disusun berdasarkan nomor urut antriannya
5. Rekam Medis diserahkan ke ruang poliklinik yang dituju (umum, gigi,
KIA/KB)
6. Diagram Alir
Petugas mengambil nomor antrian
pendaftaran pasien beserta kelengkapan
dari petugas pendaftaran untuk dicarikan
rekam medisnya

Petugas mengambil berkas rekam medis dari rak


penyimpanan sesuai nomor kartu tanda berobat(KTB)

Petugas Pengambilan mencatat rekam medis yang


keluar pada buku exspedisi

Rekam Medis disusun berdasarkan nomor urut


antriannya

7. Unit Terkait 1. Poliklinik Umum


2. Poliklinik Gigi
3. Poliklinik KIA/KB

Rekaman Historis Perubahan


No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai