Anda di halaman 1dari 7

Kerangka acuan

Asesmen Pemulihan Dini


Bencana Gempa Bumi Kabupaten Cianjur

I. Latar Belakang

Gempabumi 5,6 SR yang terjadi di Kabupaten Cianjur telah berdampak secara


masiv,tercatat 329 orang meninggal dunia dan 114.414 jiwa mengungsi, untuk
meresponse hal tersebut PMI telah menyusun rencana operasi untuk memberikan
pelayanan kepada 2.000 KK/10.000 jiwa dengan durasi 6 bulan layanan dengan total
nilai layanan sebesar Rp. 12.000.000.000.

Selain untuk masa tanggap darurat PMI juga akan melaksanakan pelayanan pada saat
pemulihan dini, dimana fase ini merupakan persiapan untuk melaksanakan kegiatan-
kegiatan pemulihan dari dampak bencana untuk memulai ke kehidupan normal.

Dalam rangka mengetahui kesenjangan yang akan menjadi intervensi PMI maka perlu
dilaksanakan pengkajian (assessment) yang lebih mendetail lagi sebagai dasar dalam
penentuan kegiatan dan layanan yang akan diberikan oleh PMI kepada masyarakat.

II. Tujuan
Asesmen ini bertujuan untuk mengetahui:
1. Kondisi terkini masyarakat terdampak
2. Kondisi social ekonomi masyarakat di wilayah terdampak
3. Kebutuhan layanan untuk fase pemulihan dini
4. Kesenjagan dan intervensi layanan untuk fase pemulihan dini
5. Peran dari seluruh stake holder terkait pada fase pemulihan dini
6. Kapasitas Organisasi dalam mengimplementasikan layanan di fase pemulihan dini

III. Hasil yang diharapkan


1. Tersedianya data terkini masyarakat terdampak
2. Tersedianya informasi terkini terkait kondisi social, ekonomi di wilayah terdampak
gempabumi cianjur
3. Tersedianya rekomendasi layana yang akan diberikan oleh PMI untuk fase
pemulihan dini
4. Tersedianya kegiatan peningkatan kapasitas Organisasi dalam menunjang layanan
di fase pemulihan dini

IV. Kerangka waktu


Seluruh proses asesmen kapasitas Organisasi direncanakan 7 hari.

V. Metode Asesmen
1. Wawancara terstruktur dengan perwakilan masyarakat dan stakeholder terkait
2. Diskusi Kelompok Terarah
3. Observasi

Restricted
4. Kunjungan Lapangan

T
k
a
dv
e
o
M
inK
tP
ju
Lrg
c
A
y
lp
m
shVI. Alur Penugasan

VII. Sumber daya yang dibutuhkan


1. SDM dengan spesialisasi WASH, Shelter, BNT, Kesehatan dan Organisasi, sebagai
berikut:

Nama Sektor
Deasy dan Ridwan Lead Assessment
Mahfud - Abdi Kesehatan
Akbar - Agung WASH
Mujtahidin - Shelter & Cash
Aristia Fathah Shelter
Istianasari PGI
Aulia Arriani CEA
Tri Priyanto NSD
Achmad Djaelani Sustainability/livelihood
Parmin IM/IT
Edwin /IFRC Operasi
Fadhil / IFRC CASH
Ayu Purwani Asih (Lucy)/ IFRC Kesehatan
Husni Mubarok / IFRC IM
Atik Ambarwati / IFRC PGI
Abdi / IFRC Kesehatan
Kristian / IFRC PMER
Agung / IFRC WASH
Hasna Pradityas /IFRC CEA

Restricted
2. Enumerator yang akan melaksanakan wawancara ke perwakilan masyarakat
3. Peralatan
a. Kendaraan operasional
b. Smartphone berbasis Android
c. laptop
d. Quisioner asesmen
4. Perlengkapan
a. Alat Tulis Kantor

VIII. Pembiayaan
Seluruh pembiayan yang timbul dari kegiatan ini didukung oleh DREF Response Gempa
Bumi Markas Pusat PMI dukungan IFRC.

IX. Sektor Prioritas


1. Kesehatan (Kesmas, Kesdar dan PSP)
2. Air, Kebersihan dan Sanitasi
3. Shelter (Hunian darurat - Infrastruktur darurat)
4. Proteksi, Gender dan Inklusi
5. Perlibatan Masyarakat (Community Engagement and Accountability)
6. Livelihood

Sektor Scope Rekomendasi


Kesehatan  Kesehatan masyarakat,
homecare based, Kesehatan
darurat dan PSP
 Promosi dan kampanye
edukatif Kesehatan
 Sustainability
Air, Kebersihan dan Sanitasi  Pemulihan dan penyediaan
sumber dan sarana air
 Promosi dan kampanye
edukatif kebersihan
 Sustainability
Shelter  Hunian Darurat – Infrastruktur Cash Grant- Wesel
darurat pos
 Sustainability
Proteksi, Gender dan Inklusi  Assessment minimum PGI
Perlibatan Masyarakat (CEA)  Mekanisme umpan balik
(feedback)
Pengembangan Kapasitas  SDM
Organisasi PMI  Infrastruktur Kab Cianjur

X. Monitoring dan evaluasi


Monitoring dan evaluasi dilkukan guna mengathui capaian dari tujuan dan harapan
yang telah ditetapkan dengan menggunakan indikator.

XI. Penutup

Restricted
Demikian kerangka acuan ini dibuat untuk dijadikan pemahaman dalam pendampingan,
hal-hal yang belum tertuang dalam kerangka acuan ini akan dijelaskan lebih lanjut
dalam dokumen terpisah.

Restricted
Lampiran 1
Agenda

 Day/Date  Time  Activities  Participant


 Senin, 6  09.00-11.00  Traveling Jakarta ke Cianjur  PMI dan IFRC
February  Check-in hotel
2023  13.00 –   PMI Pusat, IFRC dan PMI
15.00 Kab. Cianjur
 16.00 –  Tim Pusat tiba di Cianjur  Relawan
17.00  PMI PGI Focal Point
 IFRC PGI Focal Point
 TIM PMI Pusat bertolak
sore
 Selasa, 7  08.00 – 9.00  Berkumpul di Kamp/Posko  Tim Assessor IFRC dan PMI
February  Relawan dan Staff
2023  09.00 –  Pembukaan di Markas PMI  PMI Pusat, PMI Kab, IFRC
12.00  Orientasi PGI

 12.00 –  Pembagian tim sekaligus  Tim Assessor


15.00 pengenalan dan pendalaman  Relawan
tools assessment
 Finalisasi tools – penyatuan
tools
 Debrief dan persiapan
assessment hari ke 2
 Rabu, 8  08.00 -  Berkumpul di Posko  Tim Assessor IFRC dan PMI
February 09.00  Relawan dan Staff
2023  09.00 –  Assessment sesuai kebutuhan  Tim assessor
16.00  Desa Nagrak
 Desa Benjot
 Desa Ciputri
 16.00 –  Debrief dan persiapan hari ke  Tim assessor
17.00 3  PMI Kab Cianjur
 Kamis, 9  08.00 –  Berkumpul di Markas PMI Kab.  Tim Assessor IFRC dan PMI
Ferbuary 09.00 Cianjur  Relawan dan Staff
2023  09.00 –  Assessment sesuai kebutuhan  Tim assessor
15.00  Lanjut assessment tingkat
Masyarakat di 3 desa
 Pertemuan dengan dinas
terkait/puskesmas/shelter
cluster
 15.00 –  Persiapan pembuatan laporan  Tim assessor
16.00 dan diskusi temuan  PMI Kab. Cianjur
 16.00 –  Debrief  Tim assessor
17.00  PMI Kab. Cianjur
 Jumat, 10  08.00 –  Briefing hari terakhir  Tim Assessor IFRC dan PMI
February 09.00  Relawan dan Staff

Restricted
2023  09.00 –  Diskusi temuan dan  Tim assessor
14.00 penyusunan proposal
kegiatan
 15.00 –  Debrief dengan tim Kab. Kota  Tim assessor
16.00  PMI Kab. Cianjur
 17.00 –  Traveling ke Jakarta  PMI NHQ dan IFRC
19.00

Restricted
Lampiran 2:
Kebutuhan assessment
No Sector PIC Tools SDM Perlengkapan
Kendaraan
operasional
ATK (Flipchart)
Surat Undangan FGD
1 Livelihood/DRR Idon/Edwin/Tetty Form/list key questions - FGD - KII 3 relawan Masyarakat
Surat Wawancara
dinas pertanian,
peternakan dan
UMKM
Kendaraan
operasional
ATK
Surat Undangan FGD
Masyarakat
2 Shelter/Cash Aristia/Gesit/Fadhil KII - FGD - Survey KBO 6 relawan
Surat Wawancara
shelter cluster,
kelompok tani,
market assessment,
kelompok disabilitas
Kendaraan
operasional
ATK (flipchart)
Surat Undangan FGD
3 Kesehatan (PSS) Mahfud/Abdi Quisioner - Survey - KII - FGD 6 relawan
Masyarakat
Surat Wawancara
dinkes dan
puskesmas
Kendaraan
operasional
ATK (flipchart)
4 WASH Akbar/Agung KII - FGD 6 relawan Surat Undangan FGD
Masyarakat
Surat Wawancara
sumberdaya air
Kendaraan
operasional
5 CEA Olla/Tyas KII - FGD - Survey KBO 2 relawan
ATK (flipchart)

Kendaraan
Operasional
2 relawan
Surat wawancara
(1 laki-laki
DP3A
6 PGI Isti/Atik FGD - KII dan 1
Surat undangan FGD
perempu
masyarakat,
an)
organisasi dan
lainnya
Kendaraan
Operasional
Surat wawancara
7 OD Capacity, IM , PMER Tri/Parmin/Alex/Deassy/Puput Desk review - KII - FGD - Remote support IM 2 relawan CBAT
Surat undangan FGD
masyarakat dan
perangkat Desa

Restricted

Anda mungkin juga menyukai