Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

SIMULASI MENGAJAR GURU PENGGERAK

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 03 Bombana


Kelas / Semester : XI /1
Kompetensi Dasar : 3.1 Memahami Proses Routing
Indikator Pencapaian K. : 3.1.1 Menjelaskan konsep routing
3.1.2. Mengklasifikasikan jenis protokol routing
Pembelajaran ke ; 2
Alokasi waktu : 10 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Menjelaskan konsep routing
2. Mengklasifikasikan jenis protokol routing serta mampu mempresentasikan konsep
routing
.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan 2 Menit
Pendahuluan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa (Orientasi)
2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi
yangakan dipelajari (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari (Motivasi)

Kegiatan Inti Peserta didik diminta untuk mengamati gambar yang ada 6 Menit
di papan tulis/slide persentasi tentang konsep dan
klasifikasi jenis protokol routing
Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan untuk
menggali informasi apa saja yang di dapat dari gambar
yang ditampilkan
Guru menjelaskan konsep dan klasifikasi jenis protokol
routing dan penerapannya
Guru memberikan tugas kepada peserta didik yang
berhubungan dengan materi yang diberikan
Peserta didik diminta mengerjakan tugas dan setelah itu
diminta untuk mempresentasikan hasil tugas yang telah
dikerjakan
Memberikan kesempatan bertanya kepada peserta didik
kalau ada materi yang belum dipahami
Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan
materi tentang konsep dan klasifikasi jenis protokol routing

Kegiatan Penutup Peserta didik : 2 Menit


• Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.
• Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan.
Guru :
• Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung
diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan
projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor
urut peringkat, untuk penilaian projek.
• Memberikan penghargaan kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik
• Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).
• Mengagendakan pekerjaan rumah.
• Menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Kasabolo, September 2022


Mengetahui Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran

H. NUR ALIM IMRAN, S.Ip, M.MPub SAHARUDDIN, S.Ag


NIP. . 19711208 201001 1 003 NIP. 19760828 200903 1002
LAMPIRAN

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat
pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan
kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat
dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk
kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian sebagai berikut.

A. PENILAIAN SIKAP
Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan
Kelas / Semester : XI / Ganjil

No. Nama Jujur Disiplin Kerjasama Tanggungjawab


1.
2.
3.
4.
5.
dst
Skala Penilaian : 1 (kurang), 2 (Cukup), 3 (Baik), 4 (Sangat Baik)

B. PENILAIAN PENGETAHUAN
Tes tertulis
1. Apa yang dimaksud dengan routing !
2. Jelaskan kelebihan dan kekurangan dari jenis-jenis routing !

C. PENILAIAN KETERAMPILAN
Unjuk kerja :
Buaktlah kelompok dengan anggota maksimal tiga orang siswa, kemudian sediakan 2 bua
komputer/laptop yang masing-masing memiliki koneksi internet yang berbeda-beda, bandingkan
koneksi tersebut, dan analisa perbedaan tabel routing dalam masing-maing laptop tersebut.
Lakukan analisa dalam kelompok Anda tentang hal-hal berikut :
1. Jumlah hop lompatan yang dilakukan untuk mengakses google.com dengan tool command
prompt
2. Analisa setiap baris dalam routing table setiap laptop tersebut
3. Buat laporan dan presentasikan hasilnya didepan kelas

Tabel routing

IPv4 Route Table


Active Routes :
(1) (2) (3) (4) (5)
Network Destination Netmask Gateway Interface Metric
(1)
(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)
(8)
(9)
(10)

Anda mungkin juga menyukai