Ma Informatika X Sma

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 31

FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

Berpikir Komputasional

Oleh ……………………………….
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
A. Informasi Umum Modul Ajar
Nama : …………………..
Instansi : SMAN
Tahun Pelajaran : 2022
Jenjang / Kelas : SMA / X
Mata Pelajaran : Informatika
Alokasi Waktu : 2 X 3 Pertemuan (1 JP =45 menit)

B. Komponen Inti
Fase E
Elemen Capaian Pembelajaran
Pada akhir fase E, peserta didik mampu menerapkan strategi algoritmik standar
untuk menghasilkan beberapa solusi persoalan dengan data diskrit bervolume
BK
tidak kecil pada kehidupan sehari-hari maupun implementasinya dalam program
komputer.
Pada akhir fase E, peserta didik mampu memanfaatkan berbagai aplikasi secara
bersamaan dan optimal untuk berkomunikasi, mencari sumber data yang akan
diolah menjadi informasi, baik di dunia nyata maupun di internet, serta mahir
TIK menggunakan fitur lanjut aplikasi perkantoran (pengolah kata, angka, dan
presentasi) beserta otomasinya untuk mengintegrasikan dan menyajikan konten
aplikasi dalam berbagai representasi yang memudahkan analisis dan interpretasi
konten tersebut.
Pada akhir fase E, peserta didik mampu memahami peran sistem operasi dan
SK mekanisme internal yang terjadi pada interaksi antara perangkat keras,
perangkat lunak, dan pengguna
Pada akhir fase E, peserta didik mampu menerapkan konektivitas jaringan lokal,
komunikasi data via ponsel, konektivitas internet melalui jaringan kabel dan
JKI nirkabel (bluetooth, wifi, internet), enkripsi untuk memproteksi data pada saat
melakukan penyambungan perangkat ke jaringan lokal maupun internet yang
tersedia.
Pada akhir fase E, peserta didik mampu memahami aspek privasi dan keamanan
data, mengumpulkan data secara otomatis dari berbagai sumber data,
AD memodelkan data berbagai bidang, menerapkan siklus pengolahan data
(pengumpulan, pengolahan, visualisasi, analisis, interpretasi, dan publikasi)
dengan menggunakan perkakas TIK yang sesuai, serta menerapkan strategi
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
pengelolaan data yang tepat guna dengan mempertimbangkan volume dan
kompleksitasnya
Pada akhir fase E, peserta didik mampu menerapkan praktik baik konsep
pemrograman prosedural dalam salah satu bahasa pemrograman prosedural
AP
dan mampu mengembangkan program yang terstruktur dalam notasi algoritma
atau notasi lain, berdasarkan strategi algoritmik yang tepat.
Pada akhir fase E, peserta didik mampu memahami sejarah perkembangan
komputer dan tokoh-tokohnya, memahami hak kekayaan intelektual, lisensi,
DSI aspek teknis, hukum, ekonomi, lingkungan, dan sosial dari produk TIK,
memahami berbagai bidang studi dan profesi bidang Informatika serta peran
Informatika pada bidang lain.
Pada akhir fase E, peserta didik mampu bergotong royong dalam tim inklusif
untuk mengerjakan projek bertema Informatika dengan mengidentifikasi
persoalan, merancang, mengimplementasi, menguji, dan menyempurnakan
PLB
program komputer didasari strategi algoritma yang sesuai sebagai solusi
persoalan masyarakat serta mengomunikasikan produk, proses pengembangan
dan manfaatnya bagi masyarakat secara lisan maupun tertulis.
Tujuan Siswa mampu:
1. Memahami algoritma proses searching, baik yang
sederhana maupun yang lebih efisien.
2. Menerapkan strategi algoritmik untuk menemukan
cara yang paling efisien dalam proses searching.
3. Memahami beberapa algoritma proses sorting.
4. Menerapkan strategi algoritmik untuk menemukan
cara yang paling efisien dalam proses sorting.
5. Memahami konsep struktur data stack dan queue
serta operasi-operasi yang dapat dikenakan pada
struktur data tersebut.
6. Mengenali pemanfaatan stack dan queue dalam
persoalan sehari-hari.
7. Memahami konsep graf berarah dan tidak berarah.
8. Memodelkan permasalahan yang relevan dalam
bentuk graf.

Pertanyaan pemantik :  Apa itu strategi?


 Mengapa dalam menemukan solusi, kalian perlu
menentukan strategi?

Pengetahuan/Keterampilan : Memahami dan menyajikan


Esensial

Kata Kunci : Algoritma, strategi algoritmik, searching, sorting, stack,


queue.
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
Deskripsi Umum :  Mempersiapkan pembelajaran
Pembelajaran  Menyiapkan LK
 Kegiatan pembelajaran: awal, inti, penutup
 Refleksi
 Mengerjakan asesmen

Profil Pelajar Pancasila


 Mandiri
 Bernalar Kritis
 Kreatif
 Bergotong Royong
 Berkebhinekaan Global

Target Peserta Didik :


Peserta didik Reguler

Jumlah Siswa :
30 Peserta didik (dimodifikasi dalam pembagian jumlah anggota kelompok ketika jumlah
siswa sedikti atau lebih banyak)

Assesmen :
Guru menilai ketercapaian tujuan pembelajaran
- Asesmen individu
- Asesmen kelompok

Jenis Assesmen :
 Presentasi
 Produk
 Tertulis
 Unjuk Kerja
 Tertulis

Model Pembelajaran
 Tatap muka
 PJJ Daring
 PJJ Luring

Ketersediaan Materi :
 Pengayaan untuk peserta didik berpencapaian tinggi:
YA/TIDAK
 Alternatif penjelasan, metode, atau aktivitas untuk peserta didik yang sulit memahami
konsep:
YA/TIDAK

Kegiatan Pembelajaran Utama / Pengaturan peserta didik :


 Individu
 Berkelompok (Lebih dari dua orang)

Metode dan Model Pembelajaran :


 Diskusi
 presentasi
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
 ceramah
 Kunjungan lapangan
 Pengamatan lingkungan
 Studi literasi
 Discovery learning

Materi Pembelajaran
Bab 2 Berpikir Komputasional
A. Pencarian (Searching)
B. Pengurutan (Sorting)
C. Tumpukan (Stack) dan Antrean (Queue)

Media, Alat dan Bahan :


1. Sumber Utama
a. Kemendikbud. 2021. Informatika, Buku Siswa Kelas X, Jakarta; Pusat Kurikulum
dan Perbukuan.
b. Laptop, Komputer, LCD Proyektor, Layar, Alat Penunjukdan Alat tuils sekolah
c. Kartu angka. Bisa menggunakan kartu remi, atau kartu lain yang memiliki angka
atau urutan tertentu. Jumlah kartu dapat disesuaikan, minimal 10 kartu. Makin
banyak kartu, tingkat kesulitan makin tinggi.

2. Sumber Alternatif
Guru juga dapat menggunakan alternatif sumber belajar yang terdapat di lingkungan
sekitar dan disesuaikan dengan tema yang sedang dibahas.

3. Pengembangan Sumber Belajar


Guru dapat mengembangkan dan memberikan materi berupa gambar atau video yang
sesuai dengan materi pembelajaran

Persiapan Pembelajaran :
 Menyiapkan bahan ajar/materi
 Menyiapkan alat dan bahan
 Menyiapkan rubric penilaian
 Menyiapkan alat penilaian

Langkah-langkah pembelajaran :
Pertemuan 1 : Pencarian (Searching)
Tujuan Pembelajaran:
a. Siswa memahami algoritma proses searching, baik yang sederhana maupun yang lebih
efisien.
b. Siswa mampu menerapkan strategi algoritmik untuk menemukan cara yang paling
efisien dalam proses searching.

Kegiatan awal
 Memberi salam dan melakukan hening sejenak untuk berdoa bersama
 Mengatur tempat duduk peserta didik dan mengkondisikan kelas agar proses
pembelajaran berlangsung menyenangkan
 Guru memotivasi peserta didik agar tetap memiliki semangat dalam proses
pembejaran.
 Guru menyampaikan tujuan yang ingin dicapai dalam proses pembelajaran
 Guru mempersiapan segara peralatan yang akan digunakan dalam proses
pembelajaran.

Kegiatan Inti
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
 Guru menentukan pasangan bermain.
 Guru mempersiapan aktivitas berpasangan.
 Guru menjelaskan aktivitas bermain pasangan.
 Peserta didik memulai aktivitas berpasangan dengan tujuan untuk memahami cara
kerja pencarian.
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

 Setelah aktivitas bermain pasangan peserta didik diminta untuk untuk diskusi.
Apa yang kalian diskusikan?
Setelah bermain, saatnya kalian memikirkan makna permainan tersebut dan cara
kalian bermain. Beberapa poin diskusi yang akan kalian lakukan seperti berikut.
1. Apakah permainan ini merupakan masalah pencarian?
2. Apabila Binti menjalankan strategi yang tepat, berapa kali jumlah maksimal
tebakan yang benar-benar ia perlukan?
3. Strategi pencarian seperti apa yang kalian lakukan untuk menebak sesedikit
mungkin?
4. Apakah strategi kalian berbeda dengan strategi yang dilakukan teman kalian? Jika
berbeda, apa perbedaannya?
5. Strategi paling bagus apa yang dapat kalian temukan untuk menemukan angka
dengan jumlah tebakan paling sedikit?
6. Adakah cara lain untuk “mencari” angka yang ditebak?
 Guru melakukan pengamatan dan penilaian kepada peserta didik selama proses
pembelajaran berlangsung
Pertemuan 2: Pengurutan (Sorting)
Tujuan Pembelajaran:
a. Siswa memahami beberapa algoritma proses sorting.
b. Siswa mampu menerapkan strategi algoritmik untuk menemukan cara yang paling
efisien dalam proses sorting.
 Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada
topik Pengurutan (Sorting)
 Peserta didik diminta untuk mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh
materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
yang berhubungan dengan Pengurutan (Sorting)
 Guru menjelaskan konsep aktivitas BK-K10-02: Bermain Kartu .
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

 Guru mempersiapan aktivitas.


 Peserta didi diminta untuk melakukan aktivitas berpasangan
 Peserta didik diminta untuk berdiskusi

 Guru melakukan pengamatan dan penilaian kepada peserta didik selama proses
pembelajaran berlangsung
Pertemuan 3: Penggunaan Stack dan Queue
Tujuan Pembelajaran:
a. Siswa memahami konsep struktur data stack dan queue serta operasi-operasi yang
dapat dikenakan pada struktur data tersebut.
b. Siswa mampu mengenali pemanfaatan stack dan queue dalam persoalan sehari-hari.
 Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada
materi yang akan di pelajari dengan cara Mengamati lembar kerja, Foto/Video,
pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik,
dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan Penggunaan Stack dan
Queue
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
 Guru memfasilitasi peserta didik untuk memahami masalah yang disajikan yaitu
mengidentifikasi apa yang mereka ketahui, apa yang mereka perlu ketahui, dan
apa yang perlu dilakukan untuk menyelesaikan masalah terkait materi
Penggunaan Stack dan Queue
 Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan
yang telah diidentifikasi melalui kegiatan saling tukar informasi terkait Penggunaan
Stack dan Queue
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

Kegiatan Penutup
 Guru membuat kesimpulan atau rangkuman dari materi yang disampaikan dalam satu
pembelajaran.
 Tanya jawab tentang materi yang telah dipelajari untuk mengetahui hasil yang dicapai
dalam proses pembelajaran
 Guru melakukan evaluasi hasil belajar terhadap materi yang telah disampaikan kepada
peserta didik
 Mengajak semua peserta didik untuk mengakhiri pembelajaran dengan melakukan
hening sejenak dan berdoa

Pelaksanaan Asesmen
Sikap
 Melakukan observasi selama kegiatan berlangsung dan menuliskannya pada jurnal,
baik sikap positif dan negatif.
 Melakukan penilaian antarteman.
 Mengamati refleksi peserta didik.

Pengetahuan
 Memberikan tugas tertulis, lisan, dan tes tertulis

Keterampilan
 Presentasi
 Proyek
 Portofolio

Pengayaan dan Remedial


Pengayaan: Remedial
 Pengayaan diberikan untuk  Remedial dapat diberikan kepada
menambah wawasan peserta didik peserta didik yang capaian kompetensi
mengenai materi pembelajaran yang dasarnya (KD) belum tuntas.
dapat diberikan kepada peserta didik  Guru memberi semangat kepada
yang telah tuntas mencapai peserta didik yang belum tuntas.
kompetensi dasar (KD).  Guru akan memberikan tugas bagi
 Pengayaan dapat ditagihkan atau peserta didik yang belum tuntas dalam
tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan bentuk pembelajaran ulang, bimbingan
dengan peserta didik. perorangan, belajar kelompok,
 Berdasarkan hasil analisis penilaian, pemanfaatan tutor sebaya bagi peserta
peserta didik yang sudah mencapai didik yang belum mencapai ketuntasan
ketuntasan belajar diberi kegiatan belajar sesuai hasil analisis penilaian.
pembelajaran pengayaan untuk
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
perluasan atau pendalaman materi

Kriteria Penilaian :
 Penilaian proses: berupa catatan/deskripsi kerja saat diskusi kelompok.
 Penilaian Akhir: Skor nilai 10-100

Rubrik Penilaian :
1. Rubrik Penilaian Portofolio

Tabel Rubrik Penilaian Jurnal


Elemen
Sangat Baik Baik Cukup Kurang
Penilaian
Kelengkapan Jurnal lengkap Jurnal hanya Jurnal hanya Jurnal hanya
dari minggu ke-1 terisi kurang dari terisi kurang dari terisi kurang dari
s.d. minggu ke- 75-95%. 60-75%. 60%.
16, 95-100%.
Konten Jurnal Isi jurnal sangat Isi jurnal sesuai Isi jurnal cukup Isi jurnal kurang
sesuai dengan dengan kegiatan sesuai dengan sesuai dengan
kegiatan yang yang dirancang kegiatan yang kegiatan yang
dirancang dan dan harapan dirancang dirancang dan
harapan capaiannya. dan harapan harapan
capaiannya. capaiannya. capaiannya.
Kreativitas Jurnal dibuat Jurnal dibuat Jurnal dibuat Jurnal dibuat
Penyajian Jurnal dengan sangat dengan cermat. secukupnya, dengan kurang
kreatif, dengan tanpa sentuhan rapi dan kurang
penampilan artistik atau baik.
artistik dan ilustrasi lainnya.
bermakna.
Konsistensi Jurnal Jurnal mendekati Jurnal cukup Jurnal tidak
Jurnal dengan Mencerminkan nilai ujian. sesuai dengan sesuai dengan
Nilai Ujian nilai ujian. nilai ujian. nilai ujian.
Kelengkapan Buku Kerja Buku Kerja Buku Kerja Buku Kerja
lengkap dari hanya terisi hanya terisi hanya terisi
minggu ke-1 kurang dari 75- kurang dari 60- kurang dari 60%.
s.d. minggu 95%. 75%.
ke16, 95-100%.

2. Rubrik Umum

Tabel Rubrik Penilaian Pemahaman Bacaan


Komponen
A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup D=kurang
Penilaian
Pemahaman Siswa Siswa Siswa Siswa tidak
makna memahami dan memahami dan memahami dapat
dapat menjawab dapat menjawab dan dapat menjawab
dengan tepat dengan tepat menjawab semua
semua sebagian besar dengan tepat pertanyaan.
pertanyaan. pertanyaan. sebagian kecil
pertanyaan.
Pemahaman Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat Siswa tidak
struktur menyebutkan menyebutkan menyebutkan Mampu
semua bagian sebagian besar sebagian kecil menyebutkan
penting dengan dari hal penting dari hal penting hal penting
tepat (kata-kata dengan tepat dengan tepat dan simpulan
(kata-kata (kata-kata bacaan.
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
sendiri, atau sendiri, atau sendiri, atau
menggambarkan menggambarkan menggambarkan
dengan mind dengan dengan mind
map atau mind map atau
lainnya). map atau lainnya).

lainnya).
Hasil Test/ 80% benar <60% benar <50% benar <40% benar
Ujian *)
*) persentase untuk test case dapat disesuaikan

Rubrik Penilaian Konten Laporan


Komponen
A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup
Penilaian
Konteks Konteks topik yang Konteks topik yang Konteks topik yang
dibuat jelas. dibuat sebagian dibuat secara
tidak jelas. umum
kurang jelas.
Tujuan Target jelas dan Tujuan dinyatakan Tujuan hanya
layak, dinyatakan dalam pernyataan dinyatakan secara
dalam pernyataan yang kurang umum.
ringkas. presisi.
Cara, metode Strategi dan Tidak memakai Tidak memakai
tahapan/cara strategi dan tapi strategi dan
mencapai tujuan tahapan jelas. tahapan kurang
dijelaskan dalam jelas
tahap yang jelas.
Badan Utama nti persoalan, didekomposisi sesuai dengan persoalan yang
diberikan, dikembangkan sesuai konteks.
Penutup / Kesimpulan di Ada bagian dari Kesimpulan tidak
Kesimpulan dasari argumentasi kesimpulan yang berelasi dengan
yang kuat dan melenceng dari tujuan.
menunjukkan tujuan.
bahwa tujuan
tercapai atau tidak
tercapai.

Tabel Rubrik Penilaian Format Penyajian


Komponen
A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup
Penilaian
Format File Sesuai dengan Sebagian sesuai Ada yang tidak
yang ditentukan. dengan yang sesuai dengan yang
ditentukan (untuk ditentukan.
multi file).
Ukuran file Sesuai dengan <tidak ada nilai B> Melebihi ukuran
batasan yang yang ditentukan.
ditentukan.
Keseluruhan Dicetak rapi, Dicetak seadanya, Dicetak seadanya,
dokumen tampilan baik, kurang lengkap, terlalu detail rinci
lengkap, mudah sulit dibaca, font (terlalu tebal)
dibaca, font tidak standar. sehingga sulit
standar. dibaca.
Typografi Nyaris tak ada Beberapa salah Cukup banyak
salah ketik. ketik. salah ketik.
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
Kaidah Penulisan Dalam bahasa Dalam bahasa Dalam bahasa
Indonesia yang Indonesia kurang Indonesia yang
baik, pemakaian baik (“memiliki”, tidak sesuai dengan
kata yang tepat terdapat,...), kurang panduan.
sesuai pedoman. sesuai pedoman
penulisan.

Tabel Rubrik penilaian laporan aktivitas.


Komponen
A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup
Penilaian
Laporan Laporan aktivitas Laporan kurang Laporan kurang
lengkap lengkap dan jelas. lengkap tapi jelas. lengkap dan kurang
jelas.
Pengerjaan Aktivitas Aktivitas kurang Hanya dikerjakan
merata/rutin merata. pada saat awal dan
dari pada perioda saat terakhir saja
pengerjaan tugas
yang ditentukan.
Kelengkapan Minimal ada Aktivitas tidak Aktivitas tidak
aktivitas aktivitas sesuai mencatat adanya menyebutkan
pengerjaan tahapan yang fase yang diminta tahapan
tugas diminta, misalnya dengan lengkap. pengembangan
analisis, desain, Tidak ada review. tugas dengan jelas.
pembuatan produk,,
pengujian,
perbaikan. Ada
tahap review
dan baca ulang.
Pembagian Pembagian peran Pembagian peran Tidak ada
peran baik dan tidak ada tapi ada pembagian peran.
duplikasi peran duplikasi peran Peran didominasi
yang tak yang tak 1 atau 2 orang.
seharusnya seharusnya
misalnya koding misalnya koding
juga tester. juga tester.

Tabel Rubrik Penilaian Karya Pemrograman Aspek Eksekusi


Komponen Penilaian A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup D= Kurang
Kesuksesan <80% lolos <60% lolos <50% lolos <10% lolos
eksekusi, test case. test case. test case. test case.
berdasarkan
persentase berhasil
Performansi
Aspek lain

Tabel Rubrik Penilaian Kerja Kelompok (Aspek Tim)

Komponen Penilaian A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup D= Kurang


Pembagian Peran terbagi Peran terbagi Peran terbagi Peran tidak
peran ke semua ke semua ke semua terbagi
anggota anggota anggota ke semua
dengan sangat dengan baik. dengan cukup anggota.
baik. baik.
Pembagian Tugas terbagi Tugas terbagi Tugas terbagi Tugas tidak
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
tugas ke semua ke semua ke semua terbagi
anggota anggota anggota ke semua
dengan sangat dengan baik. dengan cukup anggota.
baik. baik.

Tabel Rubrik Penilaian Kerja Kelompok (Aspek Individu)

Komponen Penilaian A=Baik Sekali B=Baik C=Cukup D= Kurang


Keaktifan sebagai Siswa sangat Siswa aktif Siswa cukup Siswa kurang
partisipan aktif ketika ketika bekerja aktif ketika aktif ketika
bekerja dalam dalam tim. bekerja dalam bekerja dalam
tim. tim. tim.
a. Jurnal Siswa
Nama : ……………….
Kelas/Rombel : ……………….
Semester : 1 / 2, Tahun Ajaran ………. Mulai Tanggal … s.d. ……..
Topik yang Rangkuman
Minggu ke Aktivitas
Kupelajari Refleksiku
1
2

Refleksi Guru:
 Apakah kegiatan belajar berhasil?
 Berapa persen peserta didik mencapai tujuan?
 Apa yang menurut Anda berhasil?
 Kesulitan apa yang dialami guru dan peserta didik?
 Apa langkah yang perlu dilakukan untuk memperbaiki proses belajar?
 Apakah seluruh peserta didik mengikuti pelajaran dengan baik?

Refleksi Peserta Didik:


 Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
 Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
 Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
 Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan
 pada usaha yang telah kamu lakukan?
 Bagian mana dari pembelajaran ini yang menurut kamu menyenangkan?

C. LAMPIRAN
Daftar Pustaka:
Aaron. (2019). How the Internet Works in 5 Minutes (video), diakses dari
https://www.youtube.com/watch?v=7_LPdttKXPc.
AlgoRythmics. (2011). Bubble-sort with Hungarian (“Csángó”) folk dance (video), diakses
dari https://www.youtube.com/watch?v=lyZQPjUT5B4
AlgoRythmics. (2011). Insert-sort with Romanian folk dance (video), diakses dari
https://www.youtube.com/watch?v=ROalU379l3U
AlgoRythmics. (2011). Merge-sort with Transylvanian-saxon (German) folk dance (video),
diakses dari https://www.youtube.com/watch?v=XaqR3G_NVoo
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
AlgoRythmics. (2011). Quick-sort with Hungarian (Küküllőmenti legényes) folk dance
(video),diakses dari https://www.youtube.com/watch?v=ywWBy6J5gz8
Australian Curriculum. (2020, May 20) Computational thinking in the Australian Curriculum:
Digital Technologies (video), diakses dari
https://www.youtube.com/watch?v=VFcUgSYyRPg
Community Worksho Series. (2019) Handout digital literasi, Dasar Internet, Dasar Search
Engine, Dasar Email, Dasar Microsoft Word, Dasar Microsoft Excel, Dasar Microsoft
PowerPoint. Diakses melalui http://cws.web.unc.edu/handouts/ pada 18 Desember 2020.
Deitel, P. & Deitel, H. (2016). C: How to Program Edisi ke-8. Denning, P. J. (2001). The
profession of IT
EdGlossary. (2014). The Glossary of Education Reform for Journalists, Parents, and
Community Members, diakses dari https://www.edglossary.org/
George, B. (2011). Digital Planet: Tomorrow’s Technology and You Edisi 10, Penerbit
Pearson.
Graph. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Graph_(discrete_mathematics)
diakses pada tanggal 20 Januari 2021.
Graph Traversal. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Graph_traversal Diakses
pada tanggal 1 Januari 2021.
HTTPS. (2021). In Wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/HTTPS diakses pada tanggal 20
Januari 2021.
Internet sehat dan aman. (2021). In wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Internet_Sehat_
dan_Aman diakses pada tanggal 20 Januari 2021.
ISTE. (2012, Januari 4) Computational thinking: A digital age skill for everyone (video),
diakses dari https://www.youtube.com/watch?v=VFcUgSYyRPg
Jaringan komputer. (2021). In wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Jaringan_komputer
diakses pada tanggal 20 Januari 2021.
John, S. (n.d). RealPython: Python While Loops (Indefinite Iteration). Diakses dari https://
realpython.com/python-while-loop/ pada 22 Desember 2020.
John, S. (n.d). RealPython: Condition Statement in Python. Diakses dari https://realpython.
com/python-conditional-statements/ pada 22 Desember 2020.
Jobs ID. (2020) Info Lowongan Kerja Terbaru dan Populer 2020. Diakses dari http://jobs.id
pada tanggal 18 November 2020.
Kemdikbud. (n.d). KBBI, Kamus Besar Bahasa Indonesia, diakses dari
https://kbbi.kemdikbud.
go.id tanggal 28 November 2020
K12CS. (n.d). Computational Thinking. dapat diakses melalui
https://k12cs.org/computational-thinking/
Kotsopoulos, D., Floyd L, Khan S., Namukasa I.K, Somanath S., Weber J., Yiu C. (2017).
“A Pedagogical Framework for Computational Thinking”, DOI 10.1007/s40751-017-0031-
2, # Springer International Publishing. Lee, I., Martin, F., Denner, J., Coulter, B., Allan, W.,
Erickson, J., Malyn-Smith, J. & Werner, L. (2011). “Computational Thinking for Youth in
Practice” by I. Lee, F. Martin, J. Denner, B. Coulter, W. Allan, J. Erickson, J. Malyn-Smith,
& L. Werner, 2011, ACM Inroads 2 (1): p. 35. Copyright 2011 by the ACM.
Operating System. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Operating_system
Diakses pada tanggal 20 Desember 2020.
PyData. (n.d). Pandas: Python Data Analysis Library. Diakses dari
https://pandas.pydata.org/Queue. (2021). In wikipedia:
https://en.wikipedia.org/wiki/Queue_(abstract_data_type)
Rekursi. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Recursion diakses pada tanggal
11 Januari 2021.
Sachs JD. (2012). From millennium development goals to sustainable development goals.
The Lancet. 2012 Jun 9;379(9832):2206-11.
Search Algorithm. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Search_algorithm
diakses pada tanggal 11 Januari 2021.
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
Stack. (2021): In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Stack_(abstract_data_type)
diakses pada tanggal 11 Januari 2021.
Syahrizal, S. (2019 Maret 12). CNBC Indonesia (12 Maret 2019), CBNC Indonesia, diakses
melalui https://www.cnbcindonesia.com/tech/20190312195140-37-60263/siapaminat-ri-
butuh-17-juta-tenaga-kerja-it pada 18 Desember 2020.
TOKI. (2020). Learning center Tim Olimpiade Komputer Indonesia (TOKI): http://tlx.toki.id
Diakses pada tanggal 25 Desember 2020.
Vic F.-W. (2005). How Computers Work: The CPU and Memory. Diakses melalui https://
homepage.cs.uri.edu/faculty/wolfe/book/Readings/Reading04.htm pada 10 November
2020.
Web Scraping. (2021). In wikipedia: https://en.wikipedia.org/wiki/Web_scraping diakses
pada tanggal 11 Januari 2021.
Yaroslav, S. (2017). Numerical infinities and infinitesimals: Methodology, applications,
and repercussions on two Hilbert problems, EMS Surveys in Mathematical Sciences 4
(2):219–320 (2017).
_____________. (n.d.). Binary Search. Di akses melalui
https://khanacademy.org/computing/computer-science/algorithms/binary-search pada 23
November 2020.
_____________. (n.d.). Dataquest. Tutorial: Web Scraping with Python using Beautiful
Soup. Diakses dari https://www.dataquest.io/blog/web-scraping-tutorial-python/ pada 18
Desember 2020.
_____________. (n.d.). Digital literasi: Diakses dari http://cws.web.unc.edu/ pada tanggal
10
November 2020.
_____________. (n.d.). Google Colaboratory. Welcome to Colaboratory. Diakses dari
https://colab.
research.google.com/.
Glosarium:
algoritma (algorithm) suatu kumpulan instruksi terstruktur dan terbatas yang dapat
diimplementasikan dalam bentuk program komputer untuk menyelesaikan suatu
permasalahan komputasi tertentu
pencarian (searching) suatu jenis permasalahan pada komputasi yang mencari suatu
objek yang memenuhi kriteria tertentu dari sekumpulan objek
pencarian mendalam (depth first search) algoritma untuk menelusuri graf dengan cara
mengunjungi simpul anak sebelum mengunjungi simpul saudara, sehingga penelusuran
dilakukan mengikuti alur secara mendalam pada suatu jalur terlebih dahulu sebelum
melebar
pencarian menyebar (breadth first search) algoritma untuk menelusuri graf dengan cara
mengunjungi simpul saudara sebelum mengunjungi simpul anak sehingga penelusuran
dilakukan mengikuti alur secara melebar pada suatu jalur terlebih dahulu sebelum
mendalam
penelusuran (code tracing) menginterpretasikan hasil dari setiap baris kode dan melacak
dengan manual efek dari setiap pernyataan
penelusuran graf (graph traversal) proses penelusuran simpul dalam graf berdasarsisi
yang menghubungkan simpul
pengurutan (sorting) suatu jenis permasalahan pada komputasi untuk mengurutkan suatu
himpunan objek berdasarkan kriteria tertentu
perangkat keras (hardware) komponen fisik yang menyusun sistem komputasi, komputer,
atau perangkat komputasi
perangkat lunak (software) program yang berjalan di atas sistem komputasi, komputer,
atau perangkat komputasi lainnya

Lembar Kerja :
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

Bahan Bacaan Peserta Didik :


FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919
FILE LENGKAP CHAT WA 082182669919

Anda mungkin juga menyukai

  • Kejuaraan Gubenrur 2023
    Kejuaraan Gubenrur 2023
    Dokumen2 halaman
    Kejuaraan Gubenrur 2023
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat
  • KKM Xi
    KKM Xi
    Dokumen7 halaman
    KKM Xi
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat
  • PROSEM
    PROSEM
    Dokumen2 halaman
    PROSEM
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat
  • RPP Xi Ganjil
    RPP Xi Ganjil
    Dokumen13 halaman
    RPP Xi Ganjil
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat
  • RPP Xi Genap
    RPP Xi Genap
    Dokumen12 halaman
    RPP Xi Genap
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat
  • Silabus Xi
    Silabus Xi
    Dokumen8 halaman
    Silabus Xi
    Hayatinah Br Samosir
    Belum ada peringkat