Anda di halaman 1dari 4

PENGELOLAAN LINEN NON

INFEKSIUS

No. Dokumen :
No Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 01 Juli 2021
Halaman :1/2
Puskesmas dr. Lya Aristini
Penanggal NIP. 19810419 201001 2 021

1. Pengertian Pengelolaan linen adalah suatu kegiatan yang dimulai dari


pengumpulan linen kotor dari masing-masing ruangan,
pengangkutan, pencucian, penyetrikaan, penyimpanan, dan
penggunaan kembali yang sudah bersih.
2. Tujuan Untuk mencegah adanya infeksi nosokomial yang disebabkan oleh
sarana kesehatan
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Penanggal Nomor ……
Setiap ada proses pengelolaan linen ditangani sesuai dengan
langkah-langkah SOP pengelolaan linen. Tentang layanan klinis di
Puskesmas Penanggal.
4. Referensi 1. Undang – Undang No 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun 2017 Tentang
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas
Kesehatan
5. Alat dan 1. Alat :
Bahan a. Plastik Kresek hitam
b. Bak/ Troli Penampung Linen non Infeksius
c. Sarung tangan rumah tangga
d. Masker
e. Apron/gaun bila perlu
2. Bahan : -
6. Prosedur 1. Petugas mencuci tangan dan memakai APD?
2. Petugas mengambil linen kotor non infeksius dari ruangan
3. Petugas memasukkan linen kotor non infeksius kedalam kantong
kresek warna hitam
4. Petugas mengangkut ketempat pencucian linen menggunakan troli
5. Petugas memasukkan linen kotor non infeksius kedalam mesin
cuci khusus linen non infeksius dan ditambahkan detergen
6. Proses pencucian selesai, mesin dibuka dan cucian dikeluarkan.
7. Petugas mematikan mesin cuci dan handle listrik di OFF kan
8. Petugas kemudian menjemur linen ditempat yang telah disediakan

7. Bagan Alir

8. Hal yang Penggunaan APD


perlu
diperhatikan
9. Unit terkait Ruang umum ( non medis )
10. Dokumen Pedoman PPI
terkait Register linen

2/2
11. Rekaman
historis Tgl. Mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

3/2
PENGELOLAAN LINEN NON INFEKSIUS

No. Kode :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Puskesmas Halaman : 1/1
Penanggal

Unit : .........................................................
Nama Petugas : .........................................................
Tanggal Pelaksanaan : .........................................................

NO PERTANYAAN YA TIDAK
1 Apakah Petugas mencuci tangan dan memakai APD?

2 Apakah Petugas mengambil linen kotor non infeksius dari


ruangan?

3 Apakah Petugas memasukkan linen kotor non infeksius


kedalam kantong kresek warna hitam?

4 Apakah Petugas mengangkut ketempat pencucian linen


menggunakan troli?
5 Apakah Petugas memasukkan linen kotor non infeksius
kedalam mesin cuci khusus linen non infeksius dan
ditambahkan detergen?
6 Apakah Proses pencucian selesai, mesin dibuka dan
cucian dikeluarkan?
7 Apakah Petugas mematikan mesin cuci dan handle listrik
di OFF kan?
8 Apakah Petugas kemudian menjemur linen ditempat yang
telah disediakan?

Jumlah

CR : ....................................................%

Auditie Pelaksana / Auditor

(......................................) (.........................................)

Anda mungkin juga menyukai