Anda di halaman 1dari 12

Lampiran 2

TABEL SPESIFIKASI INSTRUMEN TES KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH


Satuan Pendidikan : SMA Negeri 2 Percut Sei Tuan
Materi : Suhu dan Kalor
Kelas/Semester : XI/II
Waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 10 soal
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
1  Mengidentifikasi Sebuah bola berongga terbuat dari Dik:
masalah perunggu (koefisien muai linear α = 18 x α = 18 x 10-6 m¿ ° C
 Membuat rencana 10-6 m¿ ° C pada suhu 0oC dengan jari- To = 0oC
penyelesaian jari 1 m.jika bola tersebut dipanaskan Ro = 1 m
masalah sampai 80oC, maka pertambahan luas T1 = 80oC
 Melaksanakan permukaan bola adalah sebesar…..m2 ∆ T =T 1−T 0=¿ 80oC - 0oC = 80oC
rencana
 Memeriksa kembali Dit:
Perubahan luas permukaan bola?
β=2 α
A0 =4 π R20 m2
∆ A= A0 β ∆ T
Jawab:
 Menghitung luas permukaan
bola (A0)
2 2
A0 =4 π R0 m
¿ 4 π (1)2 m2
2
¿4 π m
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
 Menghitung pertambahan luas
permukaan bola
∆ A= A0 β ∆ T
¿ ( 4 π ) 2 ( 18 x 10 ) ( 80 )
−6

−6
¿ 11520 x 10 π
−2 2
¿ 1,15 x 10 π m
¿ 1,15 x 10−2 .3,14 m2
2 2
¿ 3,61 x 10 m
Maka, pertambahan luas permukaan
bola setelah dipanaskan sampai 80oC
adalah 3,61 x 102 m2 .
Sebuah tong besi (koefisien muai panjang Diketahui:
2  Mengidentifikasi besi adalah 12 x 10-6 /oC) bervolume 70 α =12 x 10 ¿ C
−6 o

masalah liter diisi minyak sampai penuh γ besi =3 ( α )=3(12 x 10−6)


 Membuat rencana (koefisien muai volume 950 x 10-6 /oC) −6 o
¿ 36 x 10 ¿ C
penyelesaian dan diletakkan di halaman rumah pada V besi =V 0 =70 liter
masalah saat pagi hari dengan suhu 20 oC. Pada −6 o
siang hari, suhu naik menjadi 40 oC. γ=950 x 10 ¿ C
 Melaksanakan
Akibatnya, terjadi pemuaian minyak yang T 0=20 ¿o C
rencana o
 Memeriksa kembali sebagiannya tumpah sebanyak. T 0=40¿ C
∆ T =T 1−T 0= 40 ¿ o C−20=20 ¿o C

Ditanya:
Volume minyak yang tumpah (V) = ?

Jawab:
V minyak =γ minyak V 0 ∆T
V besi =γ besi V 0 ∆ T
∆ V =( γ minyak−γ besi ) V 0 ∆ T

No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor


∆ V =( γ minyak−γ besi ) V 0 ∆ T
∆ V =( 950 x 10 ¿ C−36 x 10 ¿ C )
−6 o −6 o

(70)(20) = (950 x 10−6 ¿o C ¿(1400)


= 1279600 x 10−6
= 1,28 liter = 1,3 liter
Jadi, volume minyak yang tumpah pada
saat siang hari dengan suhu 40oC
adalah 1,3 liter.
3  Mengidentifikasi Sepotong besi yang memiliki massa 3 Diketahui:
masalah kg, dipanaskan dari suhu 20° C hingga o
T 1=20 C
 Membuat rencana 120° C. Jika kalor yang diserap besi T2 = 120o C
penyelesaian sebesar 135 kJ. Tentukan kalor jenis m ¿ 3 kg
masalah besi..... ∆ T =120 ℃−20 ℃=10 0 ℃
 Melaksanakan Q = 135 kJ = 135.000 J
rencana
 Memeriksa kembali Ditanya:
c ….?

Jawab:
Q
C=
∆T
135.000
C= =1350 J /℃
100
Kalor Jenis Besi
C
c=
m
1350
c= =450 J / kg ℃
3

No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor


4  Mengidentifikasi Di dalam bejana, terdapat air teh Diketahui:
masalah sebanyak 60 mL dengan suhu 80oC. Vteh = 60 mL
 Membuat rencana Kemudian, ke dalam gelas tersebut Tteh = 80oC
penyelesaian ditambahkan air sebanyak 30 mL Vair =30 mL
masalah bersuhu 5oC. Jika diketahui kalor jenis Tair = 5oC
 Melaksanakan air teh sama dengan kalor jenis air
rencana dingin, suhu campuran air tersebut Ditanya:
 Memeriksa kembali adalah… Tcampuran….?
Jawab:
V .T + V . T
T x = teh teh air air
V teh+ V air
60 mL . 80o C+30 mL .5 o C
T x=
60 mL+30 mL
o o
4800 mL C+150 mL C
T x=
90 mL
4950 mL o C
T x=
90 mL
o
T x =55 C
5  Mengidentifikasi Air sebanyak 100 gram yang memiliki Dik :
masalah temperatur 25 0C dipanaskan dengan m = 100 g
 Membuat rencana energi sebesar 1.000 kalori. Jika kalor T 0=25 ℃
penyelesaian jenis air 1 kal/g oC, tentukanlah c air =1 kal/ g ℃
masalah temperatur air setelah pemanasan Q=1 000 kal
 Melaksanakan tersebut.....
rencana Dit:
T air setelah dipanaskan ?
 Memeriksa kembali
Jawab:
Q=m. c . ∆T
Q 1000
∆T= = =10 ℃
mc 100.1
Perubahan temperatur memiliki arti
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
selisih antara temperatur akhir air
setelahpemanasan terhadap temperatur
awal, atau secara matematis dituliskan
sebagai berikut.
∆ T =T −T 0
10 ℃=T −25℃
T =35 ℃
Jadi, temperatur akhir air setelah
pemanasan adalah 35°C.
6  Mengidentifikasi Sepotong aluminium massanya 1 kg dan Diketahui:
masalah suhunya 50oC dimasukkan ke dalam air Maluminium = 1 kg
 Membuat rencana yang massanya 0,5 kg dan suhu air 25oC. Taluminium = 50oC
penyelesaian Setelah terjadi keseimbangan suhunya Tair = 25oC
masalah menjadi 36oC. Dari hasil percobaan ini, Takhir = 36oC
 Melaksanakan kalor jenis aluminium adalah…. mair = 0,5 kg
rencana
 Memeriksa kembali Ditanya:
Kalor jenis aluminium (c)…..?

Jawab:
Qlepas = Qterima
m Al . c Al . ∆T Al=mair . c air . ∆ T air
1 kg . c Al . ¿(36oC – 25oC)
1 kg . c Al . 14 o C=2100 J (11o C)
o o o
14 kg C . c Al=23.100 J C C
o o
23.100 J C C
C Al = o
14 kg C
C Al =1.650 J /kgo C

No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor


7  Mengidentifikasi Batang logam yang memiliki ukuran Diketahui:
masalah sama namun terbuat dari logam yang t0I = 30oC
 Membuat rencana berbeda digabung seperti pada gambar t0II = 0oC
penyelesaian berikut. A1 = A2
masalah t = 30oC t = 0oC L1 = L2
 Melaksanakan I II K1 = 2K2
rencana
 Memeriksa kembali t=? Ditanya:
Jika konduktivitas thermal logam I = 2 Suhu sambungan (t) ….?
kali konduktivitas logam II, maka suhu
sambungan tersebut adalah… Jawab:
A ∆t
Hantaran Kalor : H=K
l
Kalor yang di lepas oleh logam I akan
diserap oleh logam II sehingga berlaku
persamaan:
H 1=−H 2
A l ∆t l A ∆t
Kl =−K II ¿ ¿
l II l II
Karena Luas dan panjang logam
tersebut sama, jadi A dan l dapat
dihilangkan.
Sehingga menjadi:
K I ∆ t I = −K II ∆ t II
2 K II ¿
Konduktivitas termal KII pada ruas kiri
dan ruas kanan dapat di coret,

No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor


Sehingga menjadi:
o
2 t−60 C=−t
o
2 t−(−t )=60 C
o
3 t=60 C
60o
t= C
3
o
t=20 C
Jadi suhu pada sambungan kedua
logam tersebut adalah 20oC.
8  Mengidentifikasi Sebuah batang baja luas permukaannya Diketahui:
masalah 400 cm2 dan tebalnya 20 cm. Perbedaan A = 400 cm2 = 0,04 m2
 Membuat rencana suhu antara kedua permukaan baja 𝑙 = 20 cm = 0,2 m
penyelesaian adalah 4 K. Jika koefesien konduksi ∆T = 4 Kelvin
masalah termal baja adalah 50 W/mK. Berapakah k = 50 W/mK
 Melaksanakan banyak kalor yang dapat dihantarkan
rencana oleh baja tiap detik ? Ditanya:
 Memeriksa kembali Q……………..?

Jawab:
∆T
Q = k.A
l
W
= 50 ( 0,04 m 2 ) 4 K
mK 0,2 m
W
= 50 ( 0,04 m 2 ) (20 K)
mK
= 40 W

No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor


9  Mengidentifikasi Berapa banyak kalor yang diperlukan Diketahui:
masalah untuk mengubah 3 gram es pada suhu mes = 3 gram = 0,003 kg
 Membuat rencana 0℃ menjadi uap air pada suhu 100℃ ? Tes = 0oC
penyelesaian (Diketahui cair = 4.200 J/kg℃, Kalor Tuap = 100oC
masalah Lebur (L) = 336 kJ/kg, dan Kalor Uap cair = 4200 J/kg℃
 Melaksanakan (U) = 2.260 kJ/kg) L = 336 J/g
rencana U = 2.260 J/g
 Memeriksa kembali
Ditanya:
Qtotal…..?

Jawab:
Q1 = m.L
= 3g (336 J/g)
= 1.008j
Q2 = m.c.∆ T
= 0,003 kg (4200 J/kg℃) (100oC)
= 1.260 J
Q3 = m.U
= 3 gr (2.260 J/g)
= 6.780 J
Jadi Qtotal = Q1 + Q2 + Q3
= 1.008 J + 1.260 J + 6.780 J
= 9.048 J
10  Mengidentifikasi Di dalam sebuah gelas terdapat 80 gram Diketahui:
masalah air yang suhunya 0℃, dicampurkan m1 = 80 gram
dengan 50 gram air yang suhunya m2 = 50 gram
100℃. Berapakah suhu akhir air setelah T1 = 0oC
T2 = 100oC
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
 Membuat rencana dicampurkan ? Ditanya:
penyelesaian Suhu Campuran (Tx)….?
masalah
 Melaksanakan Jawab:
rencana Qlepas = Qterima
 Memeriksa kembali m1 c1 ∆ T =m2 c2 ∆ T
80 g (Tx – 0oC) = 50 g (100oC – Tx)
80 g. Tx = 5000 goC – 50 g Tx
80 g. Tx + 50 g Tx = 5000 goC
130 g. Tx = 5000 goC
o
5000 g C
Tx =
130 g
Tx = 38,46 oC
Jadi suhu campurannya adalah 38,46 oC
11  Mengidentifikasi Es bermassa M gram bersuhu 0oC Diketahui:
masalah dimasukkan ke dalam air bermassa 250 m1 = 250 g
 Membuat rencana g bersuhu 20oC yang ditempatkan dalam t01 = 20oC
penyelesaian bejana khusus. Anggap bejana tidak t02 = 0oC
masalah menyerap atau melepas kalor. Jika Les =t = 5oC
 Melaksanakan kal kal kal
80 , cair = 1 .C. Semua es cair = 1 .C
rencana gram gram gram
 Memeriksa kembali mencair dan kesetimbangan termal Les = 80 kal/g
tercapai pada suhu 5oC, maka massa es
(M) adalah ? Ditanya:
Massa es (m2) …?

Jawab:
Persamaan Azas Black:
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
Qlepas = Qserap
m1 c1 ∆ T =m2 c2 ∆ T
Karena mengalami peleburan pada es
Maka persamaan menjadi:
m1 c ∆ t 1=m2 c ∆ t 2 +m2 . Les
250.1 . ( 20−5 )=m2 .1 . ( 5−0 ) +m2 . 80
250.15=m2 .5+m 2 . 80
3750=m2 .85
3750
m 2=
85
m2=44,11 g
Jadi, massa es (m2) adalah 44,11 g.
12  Mengidentifikasi Berapa banyak kalor yang diperlukan Dik :
masalah untuk mengubah 2 gram es pada suhu 0° m=2 g=2 x 10−3
 Membuat rencana C menjadi uap air pada suhu 100°C..... ∆ T =100 °−0° =100℃
penyelesaian (cair = 4.200 J/kg °C, KL = 336 J/g, dan K U =2.260 J /g
masalah Ku = 2.260 J/g) K L=336 J /g
 Melaksanakan c air =4.200 J /Kg ℃
rencana
 Memeriksa kembali Dit : Qtot = ….?

Jawab:

Q1 Proses Lebur = m x K l
Q1=2 x 336
Q1=672 J
No Indikator Soal Penyelesaian Soal Skor
Q2 Proses Menaikkan suhu
Q2 = m . cair . ∆ T
Q2=2 x 10−3 x 4.200 x 100
Q 2=840 J

Q3 Proses Penguapan
Q3=m x K u
Q3=2 x 2.260
Q3=4.420 J

Qtotal=Q1 +Q2 +Q3


Qtotal=672 J +840 J +4.420 J
Qtotal=6.032 J

Jadi, Kalor yag dibutuhkan sebesar


6.032 J

Anda mungkin juga menyukai