Anda di halaman 1dari 1
ROTASI DAN MUTASI No. Dokumen : No. revisi: | o U2 Tanggal terbit Pr an oleh, STANDAR PROSEDUR fee \ OPERASIONAL 21/02/2021 13/ aff - Direktur Pengertian | Rotasi dan mutasi adalah perpindahan tenaga keperawatan pada suatu unit yang sama Mutasi adalah perpindahan tenaga keperawatan dari satu unit ke unit lain Program rotasi / mutasi ini dilakukan bagi tenaga keperawatan dari satu ruangan atau ruangan lain dikarenakan sudah memenuhi ketentuan mutasi atau ‘menduduki jabatan tertentu Tujuan | Meningkatkan mutu pelayanan keperawatan secara optimal | melalui penetapan standarisasi Keperawatan sesuai dengan keahlian dan jumiah tenaga yang ada. Ka Bidang Keperawatan RSUD Dr.H.Chasan Boesoirie Pelaksanaan rotasi dan mutasi berdasarkan Lamanya bertugas disuatu tempat | Untuk perawat pemula dirotasikan di beberapa tempat kurang lebih 0-2 tahun. Setelah rotasi tersebut dilaksanakan, ditempatkan pada unit-unit sesuai dengan kemampuan dan | pertimbangan pimpinan serta kebutuhan unit-ruangan Kebutuhan unit pelayanan keperawatan Jumlah tenaga keperawatan disesuaikan dengan kondisi Tuangan, khususnya diruangan perawatan inap Keahlian yang dimilki tenaga keperawatar Seorang tenaga keperawatan yang memiliki keterampilan / keahlian khusus maka penempatannya disesuaikan dengan keahlian yang dimiliki untuk mencapai tingkatan perawat profesional Konaisi fisik dan psikologis tenaga keperawatan Tenaga keperawatan yang kondisi fisik —maupun psikologisnya yang menunjukkan hal-hal yang dapat mempengaruhi kinerjanya, untuk penempatannya disesuaikan dengan kondisi yang bersangkutan Kepangkatan dari tenaga keperawatan dimutasikan sesuai dengan jabatan pada tempat baru, sehingga dapat dipromosikan untuk pangkat yang lebih tinggi Dokumen Terkait | Surat perintah rotasi dan mutasi dari Kepala RSUD | | DrH.Chasan Boesoirie

Anda mungkin juga menyukai