Anda di halaman 1dari 101

PERUBAHAN RENCANA STRATEGIS

PERANGKAT DAERAH (RENSTRA


PD) TAHUN 2021-2026

Surabaya 2022

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..................................................................................................... i


DAFTAR ISI ................................................................................................................. ii
BAB I ........................................................................................................................... 1
PENDAHULUAN ...................................................................................................... 1
I.2. Landasan Hukum ........................................................................................ 3
I.3. Maksud dan Tujuan ..................................................................................... 5
I.4. Sistematika Penulisan ................................................................................. 6
BAB II .......................................................................................................................... 9
GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN .............. 9
KOTA SURABAYA ................................................................................................... 9
2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi ........................................................ 9
2.2. Sumber Daya Dinas Perpustakaan dan Kearsipan ..................................... 18
2.3. Kinerja Pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan .............................. 19
2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan .................................. 53
BAB III ........................................................................................................................ 54
ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI ............................. 54
3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi PD ................... 54
3.2. Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah Terpilih. ................................................................................................... 56
3.3. Telaahan Renstra K/L dan Renstra Provinsi ................................................ 58
3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup
Strategis. ............................................................................................................. 62
3.5. Penentuan Isu-isu Strategis.......................................................................... 62
BAB IV ........................................................................................................................ 64
TUJUAN DAN SASARAN ....................................................................................... 64
4.1. TUJUAN DAN SASARAN JANGKA MENENGAH DINAS
PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN ................................................................. 64
BAB V ......................................................................................................................... 67
STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN ...................................................................... 67
5.1. STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN
KEARSIPAN ........................................................................................................ 67
BAB VI ........................................................................................................................ 69
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN .......................... 69
6.1. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN ..................................................... 69
BAB VII ....................................................................................................................... 96
KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN ............................................ 96
BAB VIII ...................................................................................................................... 97
PENUTUP ............................................................................................................... 99

-2-
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Penyusunan dokumen perencanaan merupakan bagian dari perencanaan


pembangunan daerah yang disusun secara sistematis, terarah, terpadu dan
berkelanjutan.
Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagi) No 86 Tahun 2017
disebutkan bahwa:
- Pasal 15 ayat (1) Perangkat Daerah menyusun Renstra Perangkat Daerah
dan Renja Perangkat Daerah. Selanjutnya dalam Pasal 121 ayat (4)
dijelaskan bahwa Perumusan Renstra Perangkat Daerah merupakan
penyempurnaan dari Rancangan Akhir Renstra Perangkat Daerah
berdasarkan Peraturan Daerah tentang RPJMD.
- Pasal 121 ayat (4) Penyusunan Renstra PD juga dilakukan melalui telaahan
terhadap Renstra Perangkat Daerah tahun lalu, telaahan terhadap Tugas
Fungsi Pelayanan PD, telaahan Visi misi Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah terpilih, Telaahan terhadap Renstra K/L, Renstra Provinsi serta
identifikasi permasalahan dan Isu-isu Strategis dalam Pelayanan Perangkat
Daerah.
- Pasal 35 disebutkan bahwa tahapan penyusunan Renstra sebagaimana
diatur dalam pasal 108 sampai dengan pasal 124 berlaku mutatis nutandis
terhadap tahapan penyusunan Perubahan renstra
Keterkaitan antara dokumen Rencana Strategis (Renstra) Perangkat Daerah
dengan dokumen perencaanaan lainnya sepenuhnya mengacu pada ketentuan
Undang-undang Nomor 24 Tahun 2005 tentang Sistim Perencanaan
Pembangunan Nasional, Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintah Daerah dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun
2017, Dimana RPJMD merupakan acuan penyusunan Renstra Perangkat
Daerah yang selanjutnya diturunkan dalam Renja Perangkat Daerah.

1.1.1. Pengertian Renstra PD


Dalam Ketentuan Umum Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun
2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi
Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Peraturan Daerah Tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah , Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan

1
Jangka Panjang Daerah , Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah,
dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah disebutkan bahwa Rencana Strategis
Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat dengan Renstra PD adalah
dokumen perencanaan Perangkat Daerah untuk periode 5 (lima) tahun.
RPJMD menjadi pedoman PD dalam menyusun Renstra PD. Kebijakan umum
dan program pembangunan jangka menengah daerah serta indikasi rencana
program prioritas yang disertai kebutuhan pendanaan yang telah disepakati
kepala daerah dan DPRD menjadi acuan kepala PD merumuskan kegiatan
dalam Renstra PD.

1.1.2. Proses Penyusunan Renstra PD


Renstra PD disusun berdasarkan:
a. pendekatan kinerja, kerangka pengeluaran jangka menengah serta
perencanaan dan penganggaran terpadu;
b. kerangka pendanaan dan pagu indikatif; dan
c. urusan wajib yang mengacu pada SPM sesuai dengan kondisi nyata
daerah dan kebutuhan masyarakat, atau urusan pilihan yang menjadi
tanggung jawab PD.

2
Gambar 1.1
Proses Penyusunan Renstra PD

3
1.1.3. Keterkaitan Antara Renstra PD dengan Dokumen Perencanaan
Lainnya

Penjelasan keterkaitan dokumen Renstra PD dengan RKPD, Renstra PD,


dengan Renja Kementerian/Lembaga (K/L) dan Renja
provinsi/Kabupaten/kota, serta tindak lanjutnya dengan proses
penyusunan RAPBD.

Gambar 1. 2
Keterkaitan Antar Dokumen Perencanaan dan Penganggaran

4
1.2. Landasan Hukum
Ketentuan tentang Perencanaan, Penganggaran serta Susunan
Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) PD
1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara;
3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan
Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah;
5. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025;
6. Undang-Undang Nomor 43 tahun 2007 Tentang Perpustakaan;
7. Undang-Undang Nomor 43 tahun 2009 Tentang Kearsipan;
8. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 1 Tahun 2009 tentang
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Jawa Timur
Tahun 2005-2025;
9. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 5 Tahun 2009 tentang
Penyelenggaraan dan Pengolahan Perpustakaan;
10. Peraturan Walikota Surabaya No. 11 Tahun 2010 tentang
penyelenggaraan dan pengelolaan perpustakaan;
11. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 17 Tahun 2012 tentang
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Surabaya
Tahun 2005-2025;
12. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 3 Tahun 2013 tentang
Penyelenggaraan Kearsipan;
13. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 12 Tahun 2014 tentang
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya Tahun 2014-2034;
14. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah ;
15. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah;
16. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata
Cara Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan
Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Akhir Peraturan Daerah
Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Dan
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah , Serta Tata Cara
Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah ,

5
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Dan Rencana
Kerja Pemerintah Daerah;
17. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar
Pelayanan Minimal;
18. Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem
Pemerintahan Berbasis Elektronik;
19. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan
Keuangan Daerah;
20. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2019 tentang Laporan dan
Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah;
21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 70 Tahun 2019 tentang
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah;
22. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 7 Tahun 2019 tentang
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2019-
2024;
23. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang
Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan
dan Keuangan Daerah;
24. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penetapan Peraturan
Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2020 tentang
Kebijakan Keuangan Negara dan Stabiilitas Sistem Keuangan untuk
Penanganan Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19)
dan/atau Dalam Rangka Menghadapi Ancaman yang Membahayakan
Perekonomian Nasional dan/atau Stabilitas Sistem Keuangan Menjadi
Undang-Undang;
25. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang
Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah ;
26. Keputusan Menteri Dalam Negeri 050-5889 Tahun 2021 tentang Hasil
Verifikasi, Validasi, dan Inventarisasi Klasifikasi, Kodefikasi dan
Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Daerah;
27. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 03 Tahun 2021 tentang
Perubahan Atas Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 14 Tahun
2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota
Surabaya;
28. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor No 4 Tahun 2021 tentang
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Surabaya
Tahun 2021-2026;

6
29. Peraturan Walikota Surabaya Nomor 86 Tahun 2021, tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta
Tata Kerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya;

1.3. Maksud dan Tujuan

1.3.1 Maksud Penyusunan Perubahan Renstra PD


Maksud penyusunan Perubahan Renstra PD Tahun 2021-2026 adalah
a. Menyelaraskan rencana strategis kota dengan pelayanan PD, usulan
masyarakat, dan evaluasi kinerja tahun lalu menjadi rencana strategis
PD
b. Mewujudkan sinergitas antara perencanaan, penganggaran,
pelaksanaan dan pengawasan
c. Mewujudkan efisiensi alokasi berbagai sumber daya dalam
pembangunan di dalam urusan Kearsipan dan Perpustakaan serta
pembangunan daerah secara umum.

I.3.2 Tujuan Penyusunan Perubahan Renstra PD


Adapun tujuan diisusunnya Perubahan Renstra PD tahun 2021-
2026 adalah untuk:
a. Menjadi pedoman dalam implementasi strategi dan visi misi
Pemerintah Kota
b. Menjadi pedoman dalam pelaksaaan pelayanan PD dalam jangka
Renstra
c. Menjadi pedoman dalam penyusunan rencana anggaran PD
d. Menjadi dasar dan acuan di dalam penyelenggaraan kegiatan tentang
Tahapan Tata Cara Penyusunan Pengendalian Evaluasi Pelaksanaan
Kegiatan;
e. Memberikan suatu gambaran secara jelas tentang Tugas Pokok dan
Fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan di lingkungan Pemerintah
Kota Surabaya.
f. Menjadi Pedoman di dalam penyelenggaraan pengelolaan pembinaan
perpustakaan maupun kearsipan

7
1.4. Sistematika Penulisan
BAB I PENDAHULUAN
Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran umum penyusunan
Perubahan Renstra agar substansi pada bab-bab berikutnya dapat dipahami
dengan baik.
1.1. Latar Belakang
Mengemukakan secara ringkas pengertian tentang Renstra, proses
penyusunan Renstra, kedudukan Renstra tahun rencana dalam Renstra,
keterkaitan antara dokumen Renstra dengan dokumen RKPD dan RPJMD.
1.2. Landasan Hukum
Memberikan uraian tentang dasar hukum yang digunakan dalam penyusunan
Renstra, dan ketentuan peraturan lain yang mengatur tentang struktur
organisasi, tugas dan fungsi, kewenangan PD.
1.3 Maksud Dan Tujuan
Memberikan uraian ringkas tentang tujuan penyusunan dokumen Renstra
bagi daerah yang bersangkutan dan sasaran penyusunan dokumen Renstra
bagi daerah yang bersangkutan.
1.4. Sistematika Penulisan
Mengemukakan pokok bahasan dalam penulisan dokumen Renstra terkait
dengan pengaturan bab serta garis besar isi dokumen.

BAB II GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN


KEARSIPAN
Menyajikan informasi gambaran umum kondisi pelayanan Dinas
Perpustakaan dan Kearsipan yang meliputi tugas fungsi dan struktur
organisasi, sumber daya, kinerja pelayanan serta tantang dan peluang yang
ada.
1.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi
Pada bagian ini dijelaskan megenai tugas,fungsi dan struktur organisasi
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan berdasarkan peraturan yang berlaku.
2.2. Sumber Daya Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Pada bagian ini memuat penjelasan ringkas tentang sumber daya yang
dimiliki untuk mendukung pelaksanaan tugas fungsi Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan.
2.3. Kinerja Pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Pada bagian ini menunjukkan tingkat capaian kinerja Dinas Perpustakaan
dan Kearsipan berdasarkan sasaran/target Renstra PD periode sebelumnya.
2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan

8
Bagian ini memuat hasil analisis terhadap Renstra K/L dan Renstra PD
Provinsi, hasil telaahan terhadap RTRW, hasil analisis terhadap KLHSyang
berimplikasi sebagai tantangan dan peluan bagi pengembangan pelayanan
PD

BAB III PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS DINAS


PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN
Bab ini akan menguraikan tentang isu strategis. Isu strategis dapat berasal
dari permasalahan pelayanan yang dianggap paling prioritas untuk
diselesaikan maupun isu dari masukan masyarakat dan stake holder .
3.1. Identifikasi Permasalahan Berddasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Pada bagian ini diuraikan permasalahan-permasalahan pelayanan beserta
faktor yang mempengaruhinya.
3.2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah terpilih
Bagian ini menjelaskan tugas dan fungsi PD serta faktor penghambat dan
pendorong terkait visi, misi kepala daerah dan wakil kepala daerah.
3.3. Telaahan Renstra K/L dan Renstra
Bagian ini menyampaikan faktor penghambat ataupun pendorong yang
mempengaruhi permasalahan pelayanan ditinjau dari sasaran jagka
menengah Renstra K/L ataupun Renstra Provinsi.
3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup
Strategis
Menjelaskan apakah ada faktor penghambat dan pendorong dari pelayanan
yang ditinjau dari implikasi RTRW dan KLHS
3.5. Penentuan isu-isu Strategis
Dengan mereview kembali faktor pendorong dan penghambat kemudian
ditentukan isu-isu strategis yang akan ditangani melalui Rentra.

BAB IV TUJUAN DAN SASARAN


Bab ini menguraikan tentang tujuan dan sasaran jangka menengah Dinas
Perpustakaan dan Kearsipan.

BAB V STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN


Pada bab ini dikemukakan rumusan pernyataan strategi dan arah kebijakan
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan dalam lima tahun

9
BAB VI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN
Bab ini menguraikan Program dan kegiatan pembangunan daerah yang
terkait dengan tugas fungsi pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan.
Bab ini juga memuat indikator kinerja, kelompok sasaran dan pendanaan
indikatif

BAB VII KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN DINAS


PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN
Penetapan indikator kinerja bertujuan untuk memberi gambaran tentang
ukuran keberhasilan pencapaian visi dan misi

BAB VIII PENUTUP

10
BAB II
GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN
KOTA SURABAYA

2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi

Tugas pokok dan fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya
berdasarkan Peraturan Walikota surabaya Nomor 86 Tahun 2021, tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata
Kerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya.

2.1.1. Tugas dan Fungsi


1. Tugas
Tugas Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya adalah
melaksanakan menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang
Perpustakaan dan urusan pemerintahan bidang Kearsipan.
Tugas tersebut dilaksanakan oleh Sekretariat, Bidang Pembinaan dan
Pengelolaan Perpustakaan, Bidang Pembinaan dan Layanan Kearsipan, dan
Bidang Pengelolaan, Perlindungan dan Penyelamatan Kearsipan yang
meliputi menyusun dan melaksanakan rencana program dan petunjuk teknis,
melaksanakan koordinasi dan kerjasama dengan lembaga dan instansi lain,
melaksanakan pengawasan dan pengendalian, melaksanakan evaluasi dan
pelaporan.

2. Fungsi
1. Perumusan kebijakan sesuai lingkup tugasnya;
2. Pelaksanaan kebijakan sesui dengan lingkup tugasnya;
3. Pelaksanaan pemantauan, evaluasi dan pelaporan sesuai dengan
lingkup tugasnya;
4. Pelaksanaan administrasi Dinas sesuai dengan lingkup tugasnya
5. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Walikota terkait
dengan tugas dan fungsinya.
Fungsi tersebut dijabarkan dalam fungsi Sekretariat dan Bidang-bidang antar
lain:
1. Bidang Pembinaan dan Pengelolaan Perpustakaan
a. pelaksanaan penyusunan rencana program kerja dan petunjuk teknis
di bidang pembinaan dan pengelolaan perpustakaan;

11
b. pelaksanaan program kerja dan petunjuk teknis di bidang pembinaan
dan pengelolaan perpustakaan;
c. pelaksanaan koordinasi dan kerja sama dengan lembaga dan instansi
lain di bidang pembinaan dan pengelolaan perpustakaan;
d. pelaksanaan pemrosesan teknis perizinan/ non perizinan/
rekomendasi sesuai bidangnya;
e. pelaksanaan pengelolaan layanan baca;
f. pelaksanaan layanan sirkulasi, referensi/ rujukan, ekstensi dan
layanan multimedia
g. pelaksanaan konsultasi teknis layanan perpustakaan, kerja sama
layanan perpustakaan;
h. pelaksanaan pengelolaan perpustakaan sesuai standar;
i. pelaksanaan pengelolaan arsip statis perangkat daerah kota, Badan
Usaha Milik Daerah, perusahaan swasta dan perorangan berskala
kota;
j. pelaksanaan pengelolaan perpustakaan sesuai standar;
k. pelaksanaan penyediaan dan pemantauan persediaan bahan pustaka;
l. pelaksanaan kerja sama dengan penerbit untuk memberikan informasi
penerbitan karya cetak dan karya rekam edisi baru serta kepustakaan
langka;
m. pelaksanaan penyusunan peraturan dan kebijakan pengembangan
Sumber Daya Manusia perpustakaan skala kota sesuai kebijakan
nasiona;
n. pelaksanaan pembinaan secara organisasi/kelembagaan dan
administrasi kepada Perpustakaan Sekolah, TBM, Perpustakaan
Umum
o. pelaksanaan Bimbingan Teknis/Diklat kepada petugas Perpustakaan
Sekolah, Yayasan, dan PAUD (PPT) serta TBM;
p. pelaksanaan pemrosesan izin/rekomendasi pembuatan Tanda Daftar
erpustakaan/TDP atau Nomor Pokok Perpustakaan;
q. pelaksanaan perumusan kebijakan pelestarian koleksi daerah
erdasarkan kebijakan nasional;
r. pelaksanaan penelusuran dan pengadaan bahan kepustakaan langka
s. pelaksanaan pengelolaan layanan Rumah Bahasa
t. pelaksanaan pemasyarakatan dan peningkatan minat baca
masyarakat melalui kerjasama antar lembaga/komunitas terkait;
u. pelaksanaan pelestarian bahan pustaka

12
v. pelaksanaan pengawasan dan pengendalian di Bidang Pembinaan
dan Pengelolaan Perpustakaan

2. Bidang Pembinaan dan Layanan Kearsipan


a. pelaksanaan penyusunan rencana program kerja dan petunjuk teknis
di bidang pembinaan dan layanan kearsipan;
b. pelaksanaan program kerja dan petunjuk teknis di bidang pembinaan
dan layanan kearsipan;
c. pelaksanaan koordinasi dan kerja sama dengan lembaga dan instansi
lain;
d. pelaksanaan pemrosesan teknis perizinan/non perizinan/rekomendasi
sesuai Bidangnya;
e. pelaksanaan penyusunan peraturan dan kebijakan terkait pembinaan
dan pengawasan kearsipan;
f. pelaksanaan pembinaan dan pengawasan kearsipan Perangkat
Daerah dan Badan Usaha Milik Daerah;
g. pelaksanaan penyusunan peraturan dan kebijakan layanan informasi
kearsipan statis;
h. pelaksanaan layanan dan teknis kearsipan;
i. pelaksanaan pembangunan dan pengembangan jaringan informasi
kearsipan;
j. pelaksanaan publikasi dan sosialisasi kearsipan;
k. pelaksanaan penerbitan sumber arsip;
l. pelaksanaan konsultasi teknis layanan kearsipan, kerja sama layanan
kearsipan, memasyarakatkan kearsipan melalui kegiatan promosi
kearsipan;
m. pelaksanaan pengawasan dan pengendalian di bidang Pembinaan dan
Layanan Kearsipan;
n. pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan kinerja yang tertuang
dalam dokumen perencanaan strategis; dan
o. pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan tugas dan fungsinya.

3. Bidang Pengelolaan, Perlindungan dan Penyelamatan Kearsipan


a. pelaksanaan penyusunan rencana program kerja dan petunjuk teknis
di bidang pengelolaan, perlindungan dan penyelamatan kearsipan;
b. pelaksanaan program kerja dan petunjuk teknis di bidang pengelolaan,
perlindungan dan penyelamatan kearsipan;

13
c. pelaksanaan koordinasi dan kerja sama dengan lembaga dan instansi
lain;
d. pelaksanaan pemrosesan teknis perizinan/non perizinan/rekomendasi
sesuai bidangnya;
e. pelaksanaan pengelolaan arsip Dinamis Inaktif yang sekurang-
kurangnya berumur sepuluh tahun yang dipindahkan dari Perangkat
Daerah, Badan Usaha Milik Daerah dan Organisasi Kemasyarakatan;
f. pelaksanaan pengadaan, pengelolaan dan pemeliharaan sarana dan
prasarana arsip di Depo Arsip;
g. pelaksanaan preservasi dan restorasi arsip dalam khasanah arsip di
Depo Arsip;
h. pelaksanaan penelusuran dan penambahan khasanah arsip statis;
i. pelaksanaan akuisisi arsip statis dari Perangkat Daerah, Badan Usaha
Milik Daerah, Organisasi Kemasyarakatan dan Masyarakat.
j. pelaksanaan perlindungan dan penyelamatan arsip dengan alih media
arsip;
k. pelaksanaan perlindungan penyelamatan arsip pasca bencana;
l. pelaksanaan pengawasan dan pengendalian di bidang pengelolaan,
perlindungan dan penyelamatan kearsipan;
m. pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan kinerja yang tertuang
dalam dokumen perencanaan strategis; dan
n. pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan tugas dan fungsinya

Pelayanan dalam Urusan Perpustakaan


Penyelenggaraan dan pengelolaan perpustakaan sebagaimana diatur
dalam Peraturan Daerah Kota Surabaya no. 5 tahun 2009 menyatakan
bahwa perpustakaan adalah institusi pengelola koleksi karya tulis, karya
cetak dan atau karya rekam secara profesional dengan sistem yang baku
guna memenuhi kebutuhan pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi
dan rekreasi para pemustaka termasuk didalamnya taman bacaan dan
sudut baca. Dalam upaya meningkatkan minat dan budaya gemar
membaca masyarakat Kota Surabaya dan meningkatkan akses dan
kualitas perpustakaan, Pemerintah Kota Surabaya menyediakan
perpustakaan daerah, perpustakaan keliling yang melayani di sekolah-
sekolah dan taman, menyediakan taman bacaan masyarakat (TBM)
dikelurahan dan kecamatan, dan di tempat-tempat pelayanan publik
lainnya seperti puskesmas, taman-taman kota, balai RW, Rusun dan

14
Liponsos. Peningkatan pelayanan dengan memanfaatkan penggunaan
teknologi informatika.

1. Bidang Pembinaan dan Pengelolaan Perpustakaan


mempunyai kegiatan publikasi untuk membudayakan minat baca
di masyarakat melalui Pameran, Festival Budaya Baca, Bedah
Buku, Wisata Buku, Roadshow dan kegiatan literasi virtual Layanan
Digital Library antara lain :
a. Pelatihan bibit penulis dan pendongeng melalui program
Gendis Sewu
b. Pelatihan kelasa literasi secara daring Taman Kalimas
c. Mendongeng melalui akun media sosial Dinas dan publikasi
melalui akun media sosial masing-masing petugas.
d. Pelatihan ketrampilan secara daring.
e. Menjalin kerjasama dengan radio untuk siaran mendongeng

Penyediaan sarana perpustakaan dan koleksi buku di perpustakaan


daerah dan TBM. Setiap tahun koleksi buku mengalami
peningkatan sehingga dapat meningkatkan minat membaca
masyarakat.
Layanan di Bidang Pengolahan meliputi:
a. Penyediaan Bahan pustaka perpustakaan, TBM dan sudut
baca.
b. Penyediaan sarana dan prasarana perpustakaan, TBM dan
sudut baca.

Pembinaan perpustakaan, layanan baca serta SDM perpustakaan


a. Pembinaan Perpustakaan dan akreditasi perpustakaan
sekolah.
b. Pembinaan Petugas Perpustakaan sekolah, TK,PAUD
c. Pelatihan Petugas perpustakaan.
d. Layanan Pendaftaran Perpustakaan
e. Evaluasi hasil pembinaan melalui Lomba Perpustakaan dan
lomba literasi.
f. Meningkatkan kerjasama dengan Perguruan Tinggi dan
penggiat literasi

15
Pelayanan dalam Urusan Kearsipan
Urusan kearsipan diselenggarakan melalui pembinaan dan konsultasi
kearsipan, publikasi dan pameran kearsipan, akuisisi dan layanan arsip
statis dengan memanfaatkan teknologi informasi yang ada.
1. Bidang Pembinaan dan Layanan Kearsipan
Pembinaan di bidang Kearsipan dilaksanakan dalam bentuk
kegiatan:
a. Pendampingan Sistem Tata Kearsipan di Kelurahan dan PD
b. Monitoring dan Evaliasi Sistem Tata Kearsipan
c. Persiapan Pengawasan dan Audit Kearsipan.
d. Bimbingan pengelolaan arsip berbasis IT
e. Pembinaan Sistem Kearsipan di Sekolah Negeri
f. Pembinaan Kearsipan kepada BUMD
Pola pembinaan kearsipan diarahkan untuk tertib sistem tata
kearsipan sesuai ketentuan, yaitu:
1) Adanya SDM Tenaga Pengelola Arsip/Arsiparis;
2) Menggunakan program/aplikasi dalam pengelolaan arsip;
3) Tertib penataan pemberkasan arsip, pembuatan Daftar
Arsip dan penyusutan arsip;
4) Tersedianya Sarana Prasarana untuk Arsip Aktif dan Arsip Inaktif
5) Adanya Ruang Simpan Arsip/Depo.

Layanan Kearsipan dilaksanakan melalui kegiatan publikasi, edukasi


dan layanan kearsipan.
b. Pemasyarakatan profil dan khazanah kearsipan,
c. Sosialisasi dan edukasi masyarakat sadar tertib arsip
d. Layanan Penggunaan Arsip Statis
e. Layanan Digital Archive melalui e-Invea.
f. Pameran dan publikasi kearsipan
Penyesuaian protokol kesehatan kegiatan layanan kearsipan
dikembangkan layanan kearsipan digital melalui e-Invea. Sosialisasi
dan edukasi juga dilaksanakan dengan jumlah peserta yang sangat
terbatas. Pameran dan publiksasi kearsipan dilaksanakan secara
daring melalui web dan akun media sosial Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan.

16
2. Bidang Pengelolaan, Perlindungan dan Penyelamatan Kearsipan
Kegiatan dilaksanakan dalam:
a. Pengelolaan dan Penataan Arsip Inaktif
b. Pengembangan Sistem Informasi Kearsipan eArsip
c. Pengelolaan dan Penataan Arsip Statis
d. Akuisisi Arsip Statis
e. Penelusuran Arsip Sejarah
f. Kerjasama dengan penggiat dan pemerhati sejarah
g. Penggunaan Sistem kearsipan yang bersinergi dengan Sistem
Kearsipan Arsip Nasional yaitu SIKN dan JIKN.

2.1.2. Struktur Organisasi


Adapun struktur organisasi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota
Surabaya berdasarkan Peraturan Walikota Surabaya Nomor 86 Tahun
2021 adalah sebagaimana berikut :

17
2.2. Sumber Daya Dinas Perpustakaan dan Kearsipan

a. Sumber Daya Manusia


Total PNS Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya : 42 Orang
Total OS Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya : 326 Orang
Total Keseluruhan Pegawai : 368 Orang

Keadaan Pegawai
NO SUSUNAN PEGAWAI JUMLAH
I. STATUS
- PNS 42 Orang
- TENAGA OUTSOURCING 326 Orang
II. GOLONGAN :
- IV 13 Orang
- III 20 Orang
- II 9 Orang
III. PENDIDIKAN :
- S2 14 Orang
- S1 14 Orang
- D3 3 Orang
- SMA 5 Orang
Ket : Pengelompokan Pendidikan hanya disesuaikan dengan
Pegawai Negeri Sipil

b. Sarana Dan Prasarana


Perpustakaan
- Gedung Perpustakaan Daerah : 2 unit
- Mobil Perpustakaan Keliling : 5 Unit
- Mobil Dinas : 6 Unit
- Sepeda Motor Dinas : 2 Unit

18
Kearsipan
SARANA KEARSIPAN

Depo Arsip Depo Arsip


No Keterangan Dukuh Kupang Balasklumprik
Jumlah Jumlah
1. Mobile 8 12
2. Rak 523 696
3. Lemari Peta 16 -
4. Lemari Foto 3 -
5. Fire detector 6 35
6. Tangga Lipat 2 4
7. Thermohygrometer 1 3
8. Blower 18 16
9. Uv Light Meter 2 1

10. Dehumidifier 3 4

11. Lux meter 1 1

12. Tabung Apar 8 13

13. Humidity meter 2 -

14. Lemari Rotary - 35

15. Ploter 1 -

16. Scaner A3 1 -

17. Server lokal 1 -

2.3. Kinerja Pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan


Kinerja Dinas Perpustakaan dan Kearasipan meliputi Urusan Perpustakaan
dan urusan Kearsipan.
Pada periode Renstra 2016-2021 Layanan urusan Perpustakaan dengan
tujuan Mewujudkan peningkatan minat dan budaya baca masyarakat
melalui peningkatan akses baca dengan Program Pengembangan Budaya
Baca dan Pembinaan Perpustakaan.
Urusan Kearsipan dengan tujuan Meningkatkan tata kelola administrasi
perangkat daerah yang baik dengan Program Penataan, Penyelamatan,
dan Pelestarian Dokumen/ Arsip Daerah.

19
Capaian kinerja dari kedua Urusan tersebut selama lima tahun adalah
sebagaimana tabel berikut:

20
Tabel T-C.23
Pencapaian Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Kota Surabaya
Indikator Target Kinerja Realisasi Capaian
Kinerja
Targ Target
Sesuai Targ
et Indikat
Level Tugas dan et
NSP or 2017 2018 2019 2020 2021 2017 2018 2019 2020 2021 2017 2018 2019 2020 2021
Fungsi IKK
K Lainya
Perangkat
Daerah

Tujuan :
Mewujudkan
Persentase
peningkatan
koleksi buku
minat dan budaya 77.60 133.89 93.61 179.47 118.35 120.63
yang N/A ✓ N/A 74.60% 76.10% N/A N/A 90.06% N/A N/A N/A N/A
baca masyarakat % % % % % %
termanfaatka
melalui
n
peningkatan akses
baca

Persentase
100.00 100.00 145.99 139.08 132.45
pengunjung N/A ✓ N/A 68.5% 71.90% 75.5% N/A N/A 100% N/A N/A N/A N/A
% % % % %
layanan baca

21
yang
meminjam
buku

Persentase
siswa yang
mempunyai
kemampuan
100.00 100.00 100.00 100.00
membaca N/A ✓ N/A 100% 100% 100% N/A N/A 100% N/A N/A 100% N/A N/A
% % % %
sesuai
dengan
reading text
levelling

Sasaran : Persentase
Meningkatkan peningkatan
penggunaan jumlah 10.78 133.10 102.77 107.84
N/A N/A N/A 10% 10% 10% N/A N/A 13.31% 10.28% N/A N/A N/A N/A
akses layanaan kunjungan % % % %
baca perpustakaa
masyarakat n

Program
Pengembanga
n Budaya Persentase 91.56 86.63 88.43 100.52 98.67 96.58
N/A N/A N/A 86.18% 88.63% N/A N/A 87.45% N/A N/A N/A N/A
Baca dan koleksi buku % % % % % %
Pembinaan
Perpustakaan

22
Persentase
peningkatan
jumlah event 13.42 10.99 134.23 83.33 109.89
N/A N/A N/A 10% 10% 10% N/A N/A 8.33% N/A N/A N/A N/A
literasi yang % % % % %
diselenggara
kan

Persentase
peningkatan
jumlah siswa
20.55 61.51 100.27 102.73 102.01
yang terlibat N/A N/A N/A 20.5% 40.4% 60.3% N/A N/A 41.5% N/A N/A N/A N/A
% % % % %
dalam tes
reading text
levelling

Persentase
perpustakaa
12.90 23.61 100.03 173.99 103.55
n yang N/A N/A N/A 12.9% 17.85% 22.8% N/A N/A 31.06% N/A N/A N/A N/A
% % % % %
berhasil
dibina

Kegiatan : Jumlah
Pelaksanaan laporan
59433 59438 100.01
Tes Reading pelaksanaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Orang Orang %
Text tes reading
Levelling text levelling

Kegiatan : Jumlah N/A N/A N/A 3 kali N/A N/A N/A N/A 3 kali N/A N/A N/A N/A 100.00 N/A N/A N/A N/A

23
Pengembang kegiatan %
an Minat pengembang
dan Budaya an minat dan
Baca budaya baca

Kegiatan :
Jumlah
Pembinaan 100 100
Perpustakaa 100.00
Pengelolaan N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
n yang %
Perpustakaa a a
Dibina
n

Jumlah
Kegiatan :
Kegiatan
Pengelolaan 100.00
Pengelolaan N/A N/A N/A 48 kali N/A N/A N/A N/A 48 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Layanan %
Layanan
Baca
Baca

Kegiatan : Jumlah
Penyediaan, Penyediaan,
Pengolahan, Pengolahan,
Perawatan Perawatan
Sarana Sarana
56572 54326 96.03
Prasarana Prasarana N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
buku buku %
Perpustakaa Perpustakaa
n Umum n Umum
Daerah dan Daerah dan
Taman Taman
Bacaan Bacaan

24
Masyarakat Masyarakat

Kegiatan : Jumlah
Pengembang kegiatan
115.20
an Minat pengembang N/A N/A N/A N/A 171 kali N/A N/A N/A N/A 197 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
%
dan Budaya an minat dan
Baca budaya baca

Kegiatan : Jumlah
6048048 6545199
Pengelolaan kunjungan 108.22
N/A N/A N/A N/A kunjung N/A N/A N/A N/A kunjung N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Layanan layanan baca %
an an
Baca di 557 lokasi

Kegiatan : Jumlah
Penyediaan sarana
dan Perpustakaa
Perawatan n Daerah
Sarana dan Taman 65058 57866 88.95
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Perpustakaa Bacaan buku buku %
n Daerah Masyarakat
dan Taman yang
Bacaan disediakan
Masyarakat dan dirawat

Kegiatan : Jumlah
100.00
Akse kegiatan N/A N/A N/A N/A 1 kali N/A N/A N/A N/A 1 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
%
Literasi akse literasi

Kegiatan : Jumlah N/A N/A N/A N/A 57433 N/A N/A N/A N/A 57534 N/A N/A N/A N/A 100.18 N/A N/A N/A

25
Pelaksanaan siswa yang orang orang %
Tes Reading terlibat
Text dalam tes
Levelling reading text
levelling

Kegiatan :
Jumlah
Pembinaan
perpustakaa 500 500 100.00
Pengelolaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
n yang lembaga lembaga %
Perpustakaa
dibina
n

Jumlah
Kegiatan :
siswa yang
Pelaksanaan
terlibat 57433 57495 100.11
Tes Reading N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
dalam tes orang orang %
Text
reading text
Levelling
levelling

Kegiatan : Jumlah
Pengembang kegiatan
189 189 100.00
an Minat pengembang N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
kali kali %
dan Budaya an minat dan
Baca budaya baca

Kegiatan : Jumlah 500 517


103.40
Pembinaan perpustakaa N/A N/A N/A N/A N/A lemba N/A N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A N/A N/A
%
Pengelolaan n yang ga a

26
Perpustakaa dibina
n

Kegiatan : Jumlah
Pengelolaan layanan baca 1494 1870 125.17
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Layanan yang lokasi lokasi %
Baca dikelola

Kegiatan : Jumlah
Penyediaan sarana
dan Perpustakaa
Perawatan n Daerah
Sarana dan Taman 25911 25911 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Perpustakaa Bacaan Buku Buku %
n Daerah Masyarakat
dan Taman yang
Bacaan disediakan
Masyarakat dan dirawat

Jumlah
Kegiatan : rangkaian
100.00
Akse kegiatan N/A N/A N/A N/A N/A 1 kali N/A N/A N/A N/A 1 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A
%
Literasi pelaksanaan
akse literasi

Tujuan : Indeks
82.44 110.18 125.89 124.91
Meningkatkan kepuasan N/A ✓ N/A 62% 64% 66% N/A N/A 68.31% 80.57% N/A N/A N/A N/A
% % % %
tata kelola SKPD

27
administrasi terhadap
perangkat daerah pemenuhan
yang baik. kebutuhan
sarana dan
prasarana
perkantoran

Tingkat
capaian
91.96 100.00 100.00 110.08 109.25 108.74
keberhasilan N/A ✓ N/A 90.84% 91.53% N/A N/A 100% N/A N/A N/A N/A
% % % % % %
pelaksanaan
program

Tingkat
Kepuasan 84.33 98.54 106.13 108.12
N/A ✓ N/A 76% 77% 78% N/A N/A 74.89% 81.72% N/A N/A N/A N/A
Pelayanan % % % %
Kedinasan

Sasaran : 1. Persentase
Meningkatkan SKPD dan
penyelamatan unit kerja
dan pelestarian yang
arsip melalui didampingi 67.39 100.00 100.01 110.85
N/A N/A N/A 22.6% 41.7% 60.8% N/A N/A 22.60% 41.7% N/A N/A N/A N/A
pengelolaan dalam % % % %
kearsipan yang rangka
baik sesuai penyelamata
ketentuan n dan tertib
kearsipan sistem tata

28
secara mandiri kearsipan

Program
Penataan,
Persentase
Penyelamatan
jumlah arsip 27.42 20.41 137.10 253.91 102.03
, dan N/A N/A N/A 20% 20% 20% N/A N/A 50.78% N/A N/A N/A N/A
yang % % % % %
Pelestarian
diakuisisi
Dokumen/Ars
ip Daerah

Persentase
Perangkat
daerah, Unit
Kerja,
BUMD dan
Sekolah 22.51 67.39 99.62 105.26 110.85
N/A N/A N/A 22.6% 41.7% 60.8% N/A N/A 43.89% N/A N/A N/A N/A
Negeri yang % % % % %
tertib sistem
tata
kearsipan
sesuai
Ketentuan

Jumlah
Kegiatan :
Kegiatan
Layanan 100.00
Layanan N/A N/A N/A 8 kali N/A N/A N/A N/A 8 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Informasi %
Informasi
Kearsipan
Kearsipan

29
Jumlah
Perangkat
Kegiatan :
Daerah yang 70 70
Pembinaan 100.00
Dilakukan N/A N/A N/A Lemba N/A N/A N/A N/A Lemba N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Sistem %
Pembinaan ga ga
Kearsipan
Sistem
Kearsipan

Jumlah
Perangkat
Kegiatan :
Daerah yang
Penataan
Dilakukan
dan 126 126
Penataan 100.00
Pendataan N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
dan %
Sistem a a
Pendataan
Kearsipan
Sistem
Daerah
Kearsipan
Daerah

Kegiatan : Jumlah Jenis


Pengadaan Pengadaan
Sarana Sarana
Penyimpana Penyimpana 100.00
N/A N/A N/A 32 jenis N/A N/A N/A N/A 32 jenis N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
n, n, %
Pengolahan, Pengolahan,
Pemeliharaa Pemeliharaa
n dan n dan

30
Penyelamata Penyelamata
n Kearsipan n Kearsipan

Jumlah
Kegiatan :
kegiatan
Layanan 100.00
layanan N/A N/A N/A N/A 40 kali N/A N/A N/A N/A 40 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Informasi %
informasi
Kearsipan
kearsipan

Jumlah PD
Kegiatan :
yang dibina
Pembinaan 130 130 100.00
sistem N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Sistem lembaga lembaga %
kearsipanny
Kearsipan
a

Kegiatan : Jumlah
Pendataan kegiatan
dan pendataan 107.41
N/A N/A N/A N/A 54 kali N/A N/A N/A N/A 58 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Penataan dan penataan %
Sistem sistem
Kearsipan kearsipan

Kegiatan : Jumlah
Pengadaan sarana
Sarana penyimpana 117.39
N/A N/A N/A N/A 23 unit N/A N/A N/A N/A 27 unit N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Penyimpana n, %
n, pengolahan,
Pengolahan, pemeliharaa

31
Pemeliharaa n dan
n dan penyelamata
Penyelamata n kearsipan
n Kearsipan yang
diadakan

Jumlah
Kegiatan :
pelaksanaan
Layanan 100.00
layanan N/A N/A N/A N/A N/A 40 kali N/A N/A N/A N/A 40 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Informasi %
informasi
Kearsipan
kearsipan

Jumlah
PD/unit
Kegiatan : kerja dan
130 130
Pembinaan sekolah yang 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A lemba N/A N/A N/A N/A lembag N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Sistem mendapatka %
ga a
Kearsipan n pembinaan
sistem
kearsipan

Kegiatan : Jumlah
Pendataan kegiatan
dan pendataan 101.92
N/A N/A N/A N/A N/A 52 kali N/A N/A N/A N/A 53 kali N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Penataan dan penataan %
Sistem sistem
Kearsipan kearsipan

32
Jumlah
Kegiatan :
sarana
Pengadaan
penyimpana
Sarana
n,
Penyimpana
pengolahan,
n, 23 100.00
pemeliharaa N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A 23 item N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Pengolahan, item %
n dan
Pemeliharaa
penyelamata
n dan
n kearsipan
Penyelamata
yang
n Kearsipan
diadakan

Persentase
Sasaran :
kesesuaian
Melaksanakan
pelaksanaan
kegiatan sesuai
kegiatan
dengan
terhadap 100.00 100.00 100.00 100.00
perencanaan N/A N/A N/A 100% 100% 100% N/A N/A 100% N/A N/A 100% N/A N/A
parameter % % % %
untuk
perencanaan
mendukung
pada
keberhasilan
operasional
Program
plan

Program Persentase
Perencanaan ketepatan 100.00 100.00 100.00
N/A N/A N/A 100% 100% 100% N/A N/A 100% N/A N/A 100% 100% N/A N/A
Pembanguna waktu % % %
n Daerah penyusunan

33
dan
pelaporan
Dokumen
Perencanaan
strategis
dan/atau
sektoral

Jumlah
Kegiatan :
dokumen
Penyusunan 9 9
penyusunan 100.00
dan Evaluasi N/A N/A N/A dokum N/A N/A N/A N/A dokum N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
dan evaluasi %
Perencanaan en en
perencanaan
Strategis
strategis

Kegiatan : Jumlah
Penyusunan Dokumen
Dokumen Perencanaan
Perencanaan ,
12 12
, Penganggara 100.00
N/A N/A N/A N/A Dokume N/A N/A N/A N/A Dokume N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Penganggara n, dan %
n n
n, dan Evaluasi
Evaluasi Perangkat
Perangkat Daerah yang
Daerah disusun

Sasaran : Kinerja 99.85 98.82 96.14 99.85


N/A N/A N/A 100% 100% 100% N/A N/A 98.82% 96.14% N/A N/A N/A N/A
Mengelola pengelolaan % % % %

34
sarana dan sarana,
prasarana serta prasarana
administrasi dan
perkantoran administrasi
perangkat perkantoran
daerah perangkat
daerah

Tingkat
kepuasan
Program
pegawai
Pelayanan 72.46 83.60 100.64 112.71 116.11
terhadap N/A N/A N/A 72% 72% 72% N/A N/A 81.15% N/A N/A N/A N/A
Administrasi % % % % %
pelayanan
Perkantoran
administrasi
perkantoran

Kegiatan :
Jumlah Jenis
Penyediaan
Barang dan
Barang dan
Jasa 100.00
Jasa N/A N/A N/A 8 jenis N/A N/A N/A N/A 8 jenis N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Perkantoran %
Perkantoran
yang
Perangkat
Disediakan
Daerah

Kegiatan : Persentase
Penyediaan ketersediaan 153.47 153.47
N/A N/A N/A N/A 100 % N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Barang dan barang dan % %
Jasa jasa

35
Perkantoran perkantoran
Perangkat
Daerah

Kegiatan :
Penyediaan Persentase
Barang dan ketersediaan
100.00
Jasa barang dan N/A N/A N/A N/A N/A 100 % N/A N/A N/A N/A 100 % N/A N/A N/A N/A N/A N/A
%
Perkantoran jasa
Perangkat perkantoran
Daerah

Program
Persentase
Pembanguna
sarana dan
n dan
prasarana 97.64 99.70 97.64 92.28
Pengelolaan N/A N/A N/A 100% 100% 100% N/A N/A 92.28% N/A N/A 99.7% N/A N/A
perkantoran % % % %
Sarana dan
dalam
Prasarana
kondisi baik
kedinasan

Kegiatan :
Jumlah unit
Pengadaan
sarana dan
dan
prasarana 121 672.22
Pemeliharaa N/A N/A N/A 18 Unit N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
perkantoran Unit %
n Sarana dan
yang
Prasarana
dikelola
Perkantoran

36
Jumlah unit
Kegiatan :
sarana
Pemeliharaa
perkantoran
n dan 114.49
yang N/A N/A N/A N/A 345 unit N/A N/A N/A N/A 395 unit N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Pengadaan %
dipelihara
Sarana
dan
Perkantoran
diadakan

Kegiatan : Persentase
Pemeliharaa pemeliharaa
n dan n dan 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A 100 % N/A N/A N/A N/A 100 % N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Pengadaan pengadaan %
Sarana sarana
Perkantoran perkantoran

Tujuan : Indeks minat N/A ✓ N/A N/A N/A N/A 0,5 0,6 N/A N/A N/A 0.67 N/A N/A N/A N/A 134.82 N/A
Meningkatkan baca %
minat baca masyarakat
masyarakat

Sasaran : Persentase
Mewujudkan Peningkatan
Peningkatan Pengunjung
Minat Baca /Pemustaka 79,30 83,20 96.99 122.31
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Masyarakat yang % % % %
Melalui Memanfaatk
Peningkatan an Layanan
Akses Layanan Baca

37
Baca
Masyarakat

Persentase
Program
perpustakaa
Pembinaan 46,60 51,60 48.79 52.97 104.7 102.65
n yang N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Layanan % % % % % %
berhasil
Baca
dibina

Kegiatan : Jumlah
Pembinaan layanan baca 500 500 539 543
107.80 108.60
Pengelolaan yang N/A N/A N/A N/A N/A N/A lembag lembag N/A N/A N/A lembag lembag N/A N/A N/A
% %
Layanan dilakukan a a a a
Baca pembinaan

Persentase
Program peningkatan
Peningkatan jumlah
10,00 10.06 101.57 100.59
Informasi dan kegiatan N/A N/A N/A N/A N/A N/A 8,00% N/A N/A N/A 8.13% N/A N/A N/A
% % % %
Layanan petugas
Perpustakaan pengelola
layanan baca

Persentase N/A N/A N/A N/A N/A N/A 10,00 10,00 N/A N/A N/A 15.35 10.3% N/A N/A N/A 153.47 103%
pertumbuha % % % %
n event
literasi yang
diselenggara

38
kan

Kegiatan : Jumlah
Pengelolaan layanan baca 1494 1494 1494 1494 100.00 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Layanan yang lokasi lokasi lokasi lokasi % %
Baca dikelola

Kegiatan : Jumlah
Pengembang kegiatan
239 239 237 257 106.76 107.53
an Minat pengembang N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
kali kali kali kali % %
dan Budaya an minat dan
Baca budaya baca

Program
Peningkatan Persentase
90,41 100,00 88.47 88.56 97.85 88.56
Minat dan penambahan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
% % % % % %
Baca koleksi buku
Masyarakat

Kegiatan :
Jumlah
Penyediaan
sarana
dan
layanan baca 8084 22460 1051 2352 66.48 157.43
Perawatan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
yang Buku buku Buku Buku % %
Sarana
disediakan
Layanan
dan dirawat
Baca

Tujuan : Nilai SAKIP N/A ✓ N/A N/A N/A N/A >70-80 >80-90 N/A N/A N/A 76.94 N/A N/A N/A N/A 100% N/A
Meningkatkan

39
akuntabililitas
penyelenggaraan
pemerintahan
daerah

Kinerja
pengelolaan
sarana dan
Sasaran :
prasarana
Terjaganya
serta
kesesuaian
administrasi 97.84 97.84
pelaksanaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100% 100% N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
perkantoran % %
program dan
di Perangkat
kegiatan
Daerah
pembangunan
Pemerintah
Kota
Surabaya

Tingkat
kepuasan
Program
pegawai
Pelayanan 87,00 88,00 83.24 94.42 95.68 107.3
terhadap N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Administrasi % % % % % %
pelayanan
Perkantoran
administrasi
perkantoran

Kegiatan : Persentase 100.00 100.00


N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100 % 100 % N/A N/A N/A 100 % 100 % N/A N/A N/A
Penyediaan ketersediaan % %

40
Barang dan barang dan
Jasa jasa
Perkantoran perkantoran
Perangkat
Daerah

Program
Persentase
Pembanguna
ketepatan
n dan
pemenuhan 100,00 100,00
Pengelolaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100% 100% N/A N/A N/A 100% 100%
sarana dan % %
Sarana dan
prasarana
Prasarana
perkantoran
Kedinasan

Persentase N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100,00 100,00 N/A N/A N/A 100% 100% N/A N/A N/A 100% 100%
sarana dan % %
prasarana
perkantoran
dalam
kondisi baik

Kegiatan : Persentase
Pemeliharaa pemeliharaa
n dan n dan 100.00 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100 % 100 % N/A N/A N/A 100 % 100 % N/A N/A N/A
Pengadaan pengadaan % %
Sarana sarana
Perkantoran perkantoran

41
Tujuan : Nilai N/A ✓ N/A N/A N/A N/A 86,03 88,31 N/A N/A N/A 86.05 N/A N/A N/A N/A 100.02 N/A
Meningkatkan Kepuasan % % % %
kualitas Masyarakat
pelayanan publik

Sasaran :
Jumlah PD
Meningkatkan
dan Unit
Penyelamatan
Kerja yang
dan Pelestarian
Didampingi
Arsip Melalui
Dalam 79,90 91.55 114.58
Pengelolaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100% N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A
Rangka % % %
Kearsipan yang
Penyelamata
Baik Sesuai
n dan Tertib
Ketentuan
Sistem Tata
Kearsipan
Kearsipan
Secara Mandiri

Persentase
perangkat
daerah, unit
Program kerja,
Pembinaan BUMD dan 79,90 100,00 91.08 113.99
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100% N/A N/A N/A 100%
Penataan sekolah % % % %
Kearsipan negeri yang
berhasil
dibina
sistem tata

42
kearsipan
sesuai
ketentuan

Jumlah
PD/unit
Kegiatan : kerja dan
130 130 130 130
Pembinaan sekolah yang 100.00 100.00
N/A N/A N/A N/A N/A N/A lembag lembag N/A N/A N/A lembag lembag N/A N/A N/A
Sistem mendapatka % %
a a a a
Kearsipan n pembinaan
sistem
kearsipan

Program
Indeks
Peningkatan
Kepuasan 106.19 114.59
Informasi dan N/A N/A N/A N/A N/A N/A 81,00 81,50 N/A N/A N/A 86.01 93.39 N/A N/A N/A
Pelayanan % %
Layanan
Kearsipan
Kearsipan

Jumlah
Kegiatan :
pelaksanaan
Layanan 100.00 100.00
layanan N/A N/A N/A N/A N/A N/A 40 kali 40 kali N/A N/A N/A 40 kali 40 kali N/A N/A N/A
Informasi % %
informasi
Kearsipan
kearsipan

Program Persentase
85,19 100,00 117.38
Penyelamatan arsip sejarah N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A 100% 100% N/A N/A N/A 100%
% % %
dan yang

43
Pelestarian didigitalisasi
Dokumen/Ars
ip Daerah

Persentase N/A N/A N/A N/A N/A N/A 80,00 100,00 N/A N/A N/A 129.74 139.88 N/A N/A N/A 162.17 139.88
jumlah arsip % % % % % %
yang
diakuisisi

Kegiatan : Jumlah
Pendataan kegiatan
dan pendataan 100.00 107.69
N/A N/A N/A N/A N/A N/A 52 kali 52 kali N/A N/A N/A 52 kali 56 kali N/A N/A N/A
Penataan dan penataan % %
Sistem sistem
Kearsipan kearsipan

Jumlah
Kegiatan :
sarana
Pengadaan
penyimpana
Sarana
n,
Penyimpana
pengolahan,
n, 100.00 100.00
pemeliharaa N/A N/A N/A N/A N/A N/A 15 item 15 item N/A N/A N/A 13 item 9 item N/A N/A N/A
Pengolahan, % %
n dan
Pemeliharaa
penyelamata
n dan
n kearsipan
Penyelamata
yang
n Kearsipan
diadakan

44
45
Dari sajian tabel diatas dapat dilihat bahwa kinerja pelayanan
Perpustakaan selama periode Renstra 2018-2021 telah mencapai target,
bahkan beberapa kegiatan capaiannya lebih dari 100% hal ini karena
adanya kerjasama dengan berbagai pihak dan optimalisasi sumber daya
yang ada serta inovasi pelayanan pada masa pandemi Covid19
menggunakan media sosial dan pemanfaatan teknologi informasi . Hanya
Kegiatan Penyediaan dan Perawatan Sarana Layanan Baca dengan
target jumlah pengadaan buku pada tahun 2020 tidak mencapai target.
Hal ini disebabkan adanya refocusing anggaran untuk penanganan
Covid19.
Untuk urusan Kearsipan semua kegiatan telah mencapai target yang
ditetapkan, bahkan pada saat pandemi Covid19 pun kegiatan tetap
berjalan hal ini dapat dilakukan karena adanya inovasi perubahan bentuk
layanan dan pembinaan secara daring.
Pada tahun 2020 berdasarkan hasil evaluasi maka terdapat Perubahan
RPJMD Kota Surabaya yang berdampak pada perubahan Renstra PD
yang sangat signifikan dengan perubahan jumlah Program dan perubahan
beberapa kegiatan yang tidak berlanjut pada periode akhir Renstra yaitu
Kegiatan Pelaksanaan Tes Reading Text Levelling, Kegiatan Akse
Literasi, Kegiatan Penyusunan dan Evaluasi Perencanaan Strategis serta
Kegiatan Penyusunan Dokumen Perencanaan, Penganggaran, dan
Evaluasi Perangkat Daerah.

Pelaksanaan kegiatan juga didukung anggaran yang tersedia. Adapun


realisasi dan rasio anggaran dapat dilihat pada Tabel T-C.24 berikut.

46
Tabel T-C.24
Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Perangkat Daerah Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Kota Surabaya

Rasio antara Realisasi dan Rata-rata


Anggaran Realisasi Anggaran
Anggaran Pertumbuhan
Uraian
Angga Realis
2017 2018 2019 2020 2021 2017 2018 2019 2020 2021 2017 2018 2019 2020 2021
ran asi

Program
Pengemba
ngan
Budaya 25,314,97 28,946,10 31,214,99 22,911,64 26,211,23 29,363,29 90.5 90.5 94.0 11.65
N/A N/A N/A N/A N/A N/A 14.08%
Baca dan 9,383 8,015 7,680 9,610 9,714 6,815 1% 5% 7% %
Pembinaan
Perpustaka
an

Program
Penataan,
Penyelama 3,124,919, 3,910,943, 4,832,074, 2,919,243, 3,531,366, 4,251,226, 93.4 90.2 87.9 27.32
N/A N/A N/A N/A N/A N/A 22.81%
tan, dan 650 094 774 567 408 262 2% 9% 8% %
Pelestarian
Dokumen/

47
Arsip
Daerah

Program
Perencanaa -
192,040,5 143,256,4 143,823,5 126,542,3 74.8 88.3 0.00 -
n 0 N/A N/A 0 N/A N/A N/A N/A 50.00
04 88 62 09 9% 3% % 50.00%
Pembangu %
nan Daerah

Program
Pembangu
nan dan
Pengelolaa 775,423,1 932,289,3 700,416,8 676,542,9 804,938,5 579,784,0 87.2 86.3 82.7
N/A N/A N/A N/A N/A N/A -4.84% -7.15%
n Sarana 63 94 29 59 75 70 5% 4% 8%
dan
Prasarana
kedinasan

Program
Pelayanan
Administra 2,225,660, 2,388,034, 2,798,754, 2,057,861, 2,191,778, 2,668,098, 92.4 91.7 95.3 12.87
N/A N/A N/A N/A N/A N/A 14.83%
si 405 857 660 571 324 426 6% 8% 3% %
Perkantora
n

Program N/A N/A N/A 983,744,9 N/A N/A N/A N/A 509,380,8 N/A N/A N/A N/A 51.7 N/A - -

48
Peningkata 46 68 8%
n Minat
dan Baca
Masyaraka
t

Program
Penyelama
tan dan
2,719,754, 2,657,499, 97.7
Pelestarian N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
622 936 1%
Dokumen/
Arsip
Daerah

Program
Peningkata
n
Informasi 28,513,26 28,108,53 98.5
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
dan 9,529 5,693 8%
Layanan
Perpustaka
an

Program
238,049,6 219,517,2 92.2
Peningkata N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
62 63 1%
n

49
Informasi
dan
Layanan
Kearsipan

Program
Pembinaan 738,625,5 725,609,3 98.2
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
Layanan 14 24 4%
Baca

Program
Pembangu
nan dan
Pengelolaa 501,430,4 366,228,4 73.0
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
n Sarana 00 30 4%
dan
Prasarana
Kedinasan

Program
Pembinaan 425,746,0 392,220,2 92.1
N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
Penataan 09 98 3%
Kearsipan

Program 2,744,529, 2,596,186, 94.5


N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
Pelayanan 977 321 9%

50
Administra
si
Perkantora
n

Program
Perekonom
681,733,8 607,029,8 89.0
ian Dan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
94 22 4%
Pembangu
nan

Program
2,734,329, 2,648,651, 96.8
Pengelolaa N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
004 591 7%
n Arsip

Program
Penunjang
Urusan
11,926,88 10,705,91 89.7
Pemerintah N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
7,094 9,905 6%
an Daerah
Kabupaten
/Kota

Program
29,919,75 29,682,37 99.2
Pembinaan N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A N/A - -
5,104 8,604 1%
Perpustaka

51
an

52
Kondisi anggaran untuk Urusan Perpustakaan dan Kearsipan dari tahun ke
tahun mengalami kenaikan dengan rata-rata lebih dari 10%, Hal ini menjadi
dukungan terhadap kinerja pelayanan Perpustakaan dan Kearsipan. Adapun
rasio antara realisasi dan anggaran dengan rasio 90% atau lebih. Hanya pada
tahun 2019 untuk Program Penataan, Penyelamatan, dan Pelestarian
Dokumen/Arsip Daerah rasionya tidak mencapai 90% disebabkan terkendalanya
pengadaan peralatan alih media arsip. Namun secara garis besar rasio antara
Realisasi dan Anggaran bisa dikatakan baik. Hal ini dipengaruhi faktor
penyusunan anggaran dilakukan melalui analisa kebutuhan dan skala prioritas.

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan

Pengembangan pelayanan PD merupakan implikasi dari analisa terhadap


Renstra PD Provinsi, RTRW dan KLHS serta hasil telaahan terhadap tantangan
dan peluang yang ada untuk pengembanan pelayanan
Tantangan bagi pengembangan pelayanan lima tahun mendatang, adalah:
 Tuntutan pelayanan kepada masyarakat secara profesioanal,;
 Pesatnya kemajuan teknologi informasi untuk mengembangkan koleksi dan
pelayanan dari format konvensional ke format digital,.
 Dorongan dan dukungan dari pihak-pihak yang tergerak untuk
mengembangkan literasi dan kearsipan
 Adanya rencana perubahan Struktur Organisasi dan Tata Kerja (SOTK)
menimbulkan konsekuensi untuk menyelamatkan arsip-arsip lembaga,
instansi yang digabung/ dibubarkan.
Sedangkan Peluang bagi pengembangan pelayanan lima tahun mendatang,
adalah:
 Kewenangan sebagai Lembaga Kearsipan Daerah sebagai Pembina dan
pengelola arsip statis;
 Perpustakaan menjadi pusat pemanfaatan dan pembelajaran masyarakat;
 Sistem Informasi Kearsipan dan Perpustakaan yang dikembangkan Dinas
Perpustakaan dan Kearsipan
 Penguatan jaringan kerjasama dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Provinsi Jawa Timur, ANRI maupun Perpusnas

53
BAB III
ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi PD

Tugas pokok dan fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya
berdasarkan Peraturan Walikota surabaya Nomor 86 Tahun 2021 , tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya.

Tugas
Tugas Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya adalah melaksanakan
menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang Perpustakaan dan urusan
pemerintahan bidang Kearsipan. Tugas tersebut dilaksanakan oleh Sekretariat,
Bidang Pembinaan, Bidang Akuisisi, deposit dan pengolahan, serta Bidang
Informasi dan Layanan yang meliputi menyusun dan melaksanakan rencana
program dan petunjuk teknis, melaksanakan koordinasi dan kerjasama dengan
lembaga dan instansi lain, melaksanakan pengawasan dan pengendalian,
melaksanakan evaluasi dan pelaporan.

Fungsi
1. Perumusan kebijakan sesuai lingkup tugasnya;
2. Pelaksanaan kebijakan sesui dengan lingkup tugasnya;
3. Pelaksanaan pemantauan, evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup
tugasnya;
4. Pelaksanaan administrasi Dinas sesuai dengan lingkup tugasnya
5. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Walikota terkait dengan
tugas dan fungsinya.

Penyelenggaraan dan pengelolaan perpustakaan sebagaimana diatur dalam


Peraturan Daerah Kota Surabaya no. 5 tahun 2009 menyatakan bahwa
perpustakaan adalah institusi pengelola koleksi karya tulis, karya cetak dan atau
karya rekam secara profesional dengan sistem yang baku guna memenuhi
kebutuhan pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi dan rekreasi para
pemustaka termasuk didalamnya taman bacaan dan sudut baca.
Menurut Undang-Undang Nomor 43 tahun 2009 menyatakan bahwa Arsip
adalah rekaman kegiatan atau peristiwa dalam berbagai bentuk dan media
sesuai dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang dibuat

54
dan diterima oleh Lembaga Negara, Pemerintah Daerah, Lembaga Pendidikan,
Perusahaan, Organisasi Politik, Organisasi kemasyarakatan, dan perseorangan
dalam pelaksanaan kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
Urusan kearsipan diselenggarakan melalui pembinaan dan konsultasi kearsipan,
publikasi dan pameran kearsipan, akuisisi dan layanan arsip statis dengan
memanfaatkan teknologi informasi yang ada.
Rumusan permasalahan berdasarkan tugas dan fungsi PD dapat dilihat dalam
Tabel 3.1 berikut:
Tabel 3.1
Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Kota Surabaya

Faktor yang Mempengaruhi


Standar INTERNAL EKSTERNAL
Aspek Capaian/Kondisi Permasalahan
yang (DILUAR
Kajian Saat ini (KEWENANGAN Pelayanan PD
Digunakan KEWENANGAN
PD)
PD)
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Hasil
Tingkat Budaya Kompetensi
Analisis Minat dan
Membaca warga Indeks SDM dan sarana Masih kurangnya
gambaran budaya baca
kota masih Minat Baca prasara budaya literasi
pelayanan masyarakat
kurang
PD
Masih kurangnya
Perlunya
koleksi bahan Terbitan banyak
Rasio judul Kompetensi optimalisasi
pustaka dan dan seharusnya
terhadap SDM dan sarana upaya
sarana prasarana tersedia untuk
jumlah buku prasara penambahan
pengelolaan layanan
koleksi buku
perpustakaan
- akses dan - Masih banyak - Perlunya
Belum pemanfaatan/pe arsip bernilai edukasi
Optimalnya nggunaan yang ada di masyarakat
Indeks
Penyelamatan sumber arsip Perangkat tentang nilai
Layanan
dan belum optimal- Daerah/ guna Arsip
Kearsipan
Pemanfaatan - Masih banyak masyarakat - perlunya
Arsip arsip statis tang yang belum optimalisasi
bellum dibuatkan diserahkan pengolahan arsp

55
sarana temu untuk
balik penyusunan
sarana temu balik
sebagai sarana
layanan
Belum
Kebijakan
optimalnya Dukungan PD Perlunya
Kearsipan yang
implementasi Pengawasa terkait sarana optimalisasi
dibuat,
aturan kearsipan n Kearsipan prasarana pembinaan dalam
Kompetensi
dalam Internal sistem informasi penyelenggaraan
SDM, dan
Pengelolaan kearsipan kearsipan.
sarana prasara
Arsip

3.2. Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah Terpilih.

Berdasarkan Visi Kota Surabaya: GOTONG ROYONG MENUJU KOTA


DUNIA YANG MAJU, HUMANIS DAN BERKELANJUTAN

Dengan Misi yaitu:


MISI 2 : MEMBANGUN SUMBER DAYA MANUSIA (sdm) UNGGUL
BERKARAKTER, SEHAT JASMANI ROHANI, PRODUKTIF, RELIGIOUS,
BERBUDAYA DALAM BINGKAI KEBHINEKAAN MELALUI
PENINGKATAN AKSES DAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN,
PENDIDIKAN SERTA KEBUTUHAN DASAR LAINNYA
Sumberdaya manusia merupakan faktor penting dalam pembangunan
daerah. Untuk mencapai tujuan pembangunan yang optimal perlu didukung
modal manusia (human capital) yang unggul yaitu sumber daya manusia
yang berpendidikan dan memiliki ketrampilan tinggi dan produktif, sehat
jasmani dan rohani serta berkarakter. Maka dari itu investasi manusia
humanin vestment) menjadi misi penting dalam mendukung tercapainya visi
Kota Surabaya kedepan. Peningkatan kualitas sumberdaya manusia di Kota
Surabaya perlu didukung oleh peningkatan akses dan kualitas pelayanan
kesehatan, pendidikan dan kebutuhan dasar lainnya.
Kegiatan Dinas perpustakaan dan Kearsipan akan mendukung terwujudnhya
kualitas SDM dengan peningkatan budaya literasi.

56
MISI 4 : MEMANTAPKAN TRANSFORMASI BIROKRASI YANG BERSIH,
DINAMIS DAN TANGKAS BERBASIS DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN
KUALITAS PELAYANAN PUBLIK
Pemerintah daerah memegang peranan penting bagi perkembangan
daerahmelalui fungsi sebagai regulator serta fasilitator. Dukungan
pemerintah dalam pembangunan daerah harus didukung oleh layanan publik
yang prima. Untuk mencapai kondisi layanan prima tersebut perlu terwujud
pemerintahan yang baik (good government) dan tata kelola yang baik (good
governance). Layanan publik perlu didukung birokrasi yang bersih agar tidak
menimbulkan biaya birokrasi tinggi. Pelayanan publik juga diharapkan
mampu dinamis dan tangkas menjawab kebutuhan dan permasalahan yang
terjadi dilapangan. Dalam rangka meningkatkan pelayanan terhadap
masyarakat yang semakin bervariatif kebutuhannya maka dibutuhkan kinerja
aparatur pemerintah yang profesional termasuk penataan kelembagaan
yang efektif dan efisien dengan melalui digitalisasi manajemen dan birokrasi
sehingga tata kelola pemerintah dapat berjalan efektif.
Kegiatan Dinas perpustakaan dan Kearsipan akan mendukung
penyelenggaraan dan penyelamatan arsip sebagai bukti
pertanggungjawaban.
Dinas Perpusotakaan dan Kearsipan menyelenggarakan tugas dan fungsi
dalam rangka mewujudkan visi misi Walikota Surabaya. Pada
pelaksanaannya ditemui beberapa hambatan yang dikhawatirkan akan
menghambat pencapaian visi misi Walikota Surabaya. Adapun beberapa
hambatan tersebut sebagaimana Tabel 3.2

Tabel 3.2
Faktor Penghambat dan Pendorong Pelayanan PD
Terhadap Pencapaian Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah

Visi: “GOTONG ROYONG MENUJU KOTA DUNIA YANG MAJU, HUMANIS DAN
BERKELANJUTAN”
Misi dan Program Permasalahan Faktor
No
KDH dan Wakil KDH terpilih Pelayanan PD Penghambat Pendorong
-1 -2 -3 -4 -5

57
1 Misi 2 : Membangun Sumber Daya Kurangnya Kurangnya - Kerjasama
Manusia (Sdm) Unggul pemanfaatan dan jumlah dan dengan para
Berkarakter, Sehat Jasmani pemerataan jenis koleksi pihak peduli
Rohani, Produktif, Religious, perpustakaan bahan pustaka pendidikan
Berbudaya Dalam Bingkai daerah. dan kualitas dan literasi
Kebhinekaan Melalui Peningkatan SDM pengelola - kemajuan
Akses Dan Kualitas Pelayanan perpustakaan teknologi,
Kesehatan, Pendidikan Serta untuk
Kebutuhan Dasar Lainnya meningkatka
n pelayanan
2 Misi 4 : Memantapkan Kurangnya Terbatasnya - Peraturan
Transformasi Birokrasi Yang pemanfaatan sistem kualitas dan perundang-
Bersih, Dinamis Dan Tangkas pengelolaan kuantitas SDM undangan
Berbasis Digital Untuk kearsipan yang ada pengelola kearsipan
Meningkatkan Kualitas Pelayanan kearsipan di - Kebutuhan
Publik PD dan unit arsip
kerja serta sebagai
terbatasnya bukti
sarana pertanggung
prasarana jawaban
pelestarian yang syah
arsip.

3.3. Telaahan Renstra K/L dan Renstra Provinsi


Komitmen Pemerintah Kota Surabaya untuk meningkatkan
kualitas sumber daya manusia merupakan faktor pendorong untuk
percepatan pengembangan perpustakaan di seluruh wilayah Kota
Surabaya. Demikian juga dengan komitmen untuk membentuk
Pemerintahan yang lebih baik mendorong untuk perbaikan administrasi
pemerintahan, sehingga penataan arsip menjadi bagian penting untuk
perbaikan Pemerintahan. Kementerian/Lembaga pengampu Urusan
Perpustakaan dan Urusan Kearsipan yaitu Perpustakaan Nasional Republik
Indonesia dan Arsip Nasional Republik Indonesia. Adapun beberapa faktor
penghambat dan pendorong yang akan mempengaruhi penanganan
permasalahan PD ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra K/L
adalah sebagai berikut :

58
Sasaran strategis Perpustakaan Nasional Republik Indonesia yaitu:
“Terwujudnya Pembangunan Literasi dan Kegemaran Membaca
Masyarakat ditandai dengan meningkatnya indeks pembangunan literasi
dan kegemaran membaca”, dengan indikator:
1 Nilai kegemaran membaca dari 53.84 (Baseline 2019) menjadi 71,30
tahun 2024.
2 Indeks pembangunan literasi masyarakat dari 10,2 (Baseline 2019)
menjadi 15,00 tahun 2024.
Faktor-faktor penghambat:
 Rendahnya kemanfaatan perpustakaan oleh masyarakat yang dapat
diketahui dari banyaknya jumlah pengunjung dan pengguna
perpustakaan;
 Terbatasnya jumlah tenaga perpustakaan dibandingkan dengan
jumlah penduduk, sehingga mempengaruhi dalam pelayanan kepada
masyarakat;
 Terbatasnya jumlah koleksi buku baik dari jumlah buku maupun jenis
buku.
Faktor-faktor pendorong:
Dengan kemajuan teknologi, maka perpustakaan dapat meningkatkan
pelayanannya dengan menggunakan teknologi tersebut, sehingga dapat
memudahkan pengguna dalam mengakses informasi yang dibutuhkan.

Sasaran Strategis Arsip Nasional Republik Indonesia yaitu:


1 “Meningkatnya kepatuhan publik terhadap kebijakan kearsipan” dengan
indikator Indeks Kepatuhan terhadap Kebijakan Kearsipan. Indeks
Kepatuhan terhadap Kebijakan Kearsipan mengukur tingkat kepatuhan
penyelenggara negara dan masyarakat terhadap peraturan perundang-
undangan bidang kearsipan. Indeks bersifat komposit terdiri atas
dimensi; (a) kebijakan kearsipan, (b) kapabilitas penyelenggara
kearsipan, (c) pelayanan dan fasilitasi kearsipan, (d) akuntabilitas
penyelenggaraan kearsipan.
2 “Meningkatnya ketersediaan arsip yang autentik, utuh, dan terpercaya
secara nasional” dengan indikator Indeks Ketersediaan Arsip. Indeks
Ketersediaan Arsip mengukur tingkat ketersediaan arsip di unit
pengolah, unit kearsipan, dan lembaga kearsipan. Indeks bersifat
komposit terdiri atas dimensi; (a) penciptaan dan akuisisi arsip, (b)
penataan dan pengolahan arsip, (c) preservasi arsip.

59
3 “Meningkatnya pelayanan informasi kearsipan yang prima” dengan
indikator Indeks Pelayanan Informasi Kearsipan. Indeks Pelayanan
Informasi Kearsipan tingkat kualitas pelayanan informasi kearsipan yang
dilaksanakan oleh unit kearsipan dan lembaga kearsipan. Indeks bersifat
komposit terdiri atas dimensi; (a) pelayanan penggunaan dan
pemanfaatan arsip, (b) penyelenggaraan sistem dan jaringan informasi
kearsipan, (c) pengelolaan data dan informasi kearsipan.

Faktor-faktor penghambat:

 Penyelenggaraan kearsipan belum sepenuhnya sesuai norma,


standar, prosedur, dan kriteria (NSPK) kearsipan
 Penerapan pengelolaan arsip berbasis digital belum optimal
 Terbatasnya Jumlah SDM Kearsipan
 Tingkat ketersediaan arsip sebagai alat bukti yang sah, bahan
akuntabilitas, serta memori kolektif dan jati diri bangsa masih rendah

Faktor-faktor pendorong:
Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan yang
mengamanatkan penyelenggaraan kearsipan merupakan bagian dari upaya
mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan
mencapai cita-cita nasional melalui pengelolaan dan penyelamatan arsip
sebagai bahan pertanggungjawaban, memori kolektif, dan jati diri bangsa.

60
Tabel 3.4
Permasalahan Pelayanan PD Kabupaten/Kota Berdasarkan Sasaran Renstra PD Provinsi beserta
Faktor Penghambat dan Pendorong Keberhasilan Penanganannya

Sasaran Jangka Sebagai Faktor


Menengah Renstra
Permasalahan Pelayanan
No Badan Perpustakaan
PD Penghambat Pendorong
dan Kearsipan
Provinsi Jawa Timur
-1 -2 -3 -4 -5
1 Meningkatnya Kualitas pelayanan dan Terbatasnya jumlah Kemajuan
Pembangunan pengelolaan perpustakaan tenaga teknologi,
Literasi Masyarakat belum optimal perpustakaan dapat
Jawa Timur dibandingkan meningkatkan
dengan jumlah pelayanan,
penduduk, sehingga
sehingga dapat
mempengaruhi memudahkan
dalam pelayanan pengguna
kepada dalam
masyarakat; mengakses
informasi yang
dibutuhkan.

2 Meningkatnya Sistem Peningkatan tertib Penyelenggaraan Kewenangan


Tertib Administrasi penyelenggaraan kearsipan kearsipan belum Dispusipuntuk
Kearsipan di belum optimal; sepenuhnya sesuai melakukan
Lingkungan norma, standar, pembinaan
Pemerintah Provinsi prosedur, dan berdasar
Jawa Timur kriteria (NSPK) Undang-
kearsipan Undang
Nomor 43
Tahun 2009

61
3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup
Strategis.

Pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan tidak terimplikasi secara


langsung dengan hasil analisis KLHS namun adanya hasil kajian KLHS
tahun 2016-2021 maka akan ditindaklanjuti dengan pengembangan
Pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan khususnya Urusan
Perpustakaan guna mengatasi isu-isu Bidang Lingkungan, Bidang Ekonomi
dan Bidang Sosial.
Budaya membaca dikembangkan untuk meningkatkan pemahaman
masyarakat terhadap perilaku positif lingkungan.
Budaya Baca juga dikembangkan untuk meningkatkan perekonomian
melalui kreatifitas pengembangan potensi pariwisata.
Budaya Baca mendukung dalam pendidikan karakter SDM yang unggul,
meningkatkan wawasan dan pemahaman atas pola hidup bersih dan sehat,
meningkatkan kemampuan masyarakat untuk menyaring informasi yang
tidak berkualitas, serta membangun perspektif gender masyarakat.

Dari hasil telaahan Rencana Tata Ruang Wiayah dan KLHS, terhadap
pengembangan pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan tidak
berkaitan langsung dengan kegiatan pencapaian target Tujuan
Pembangunan Berkelanjutan, sehingga tidak terdapat isu–isu strategis yang
terkait dengan RTRW.

3.5. Penentuan Isu-isu Strategis

Dari hasil identifikasi terhadap permasalahan yang dihadapi dalam


pelaksanaan tugas dan fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan dapat
dirumuskan adanya Isu-isu strategias yang terkait berikut ini:
Urusan Perpustakaan
1. Kualitas pelayanan dan pengelolaan perpustakaan sekolah maupun
perpustakaan lembaga lainnya guna mendorong minat baca
masyarakat.
2. Peningkatan Budaya Literasi Masyarakat
3. Peningkatan Sarana Prasarana pengelolaan perpustakaan
4. Kompetensi Sumber Daya Manusia Perpustakaan

62
Urusan Kearsipan
1. Tingkat kepatuhan dalam penyelenggaraan kearsipan dan managemen
kearsipan di Perangkat Daerah dan Lembaga Kearsipan Daerah;

2. Kualitas dan kuantitas sumber daya pengelola kearsipan guna


mewujudkan tertib sistem tata kearsipan.

3. Kelembagaan dan Kebijakan/Regulasi

4. Penyelamatan, Pemanfaatan dan Pelayanan Arsip


5. Pengembangan E – Arsip dalam pengelolaan dan layanan arsip

63
BAB IV
TUJUAN DAN SASARAN

1.1. TUJUAN DAN SASARAN JANGKA MENENGAH DINAS


PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN

Dalam rangka mendukung upaya pencapaian dan mewujudkan


visi dan misi Kepala Daerah dan Wakil Kepala daerah yang telah
ditetapkan, maka dirumuskan tujuan dan sasaran strategis Dinas
Perpustakaan sebagai berikut:

4.1.1 Perumusan Tujuan


Tujuan strategis Renstra PD adalah mewujudkan sasaran dalam RKPD
sesuai pelayanan PD dan isu-isu strategis serta usulan masyarakat yang
dihadapi dan diterima Dinas Perpustakaan dan Kearsipan.
Adapun Tujuan Strategis dalam Renstra ini adalah
1. Meningkatkan kualitas pendidikan melalui kegemaran membaca
masyarakat

2. Meningkatnya akuntabilitas penyelenggaraan pemerintah daerah


melalui akuntabilitas pengelolaan kearsipan

4.1.2 Perumusan Sasaran


Sasaran strategis Renstra PD sebagai berikut:
1. Meningkatkan Pemasyarakatan gemar membaca

2. Meningkatkan akuntabilitas pengelolaan dan pelestarian arsip sesuai


dengan ketentuan

3. Meningkatkan Akuntabilitas Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah


pada Dinas Perpustakaan dan kearsipan

Adapun yang merupakan indikator dan target sasaran Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan dapat dilihat pada tabel 4.5 T-C.25 berikut

64
Tabel T-C.25
Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Kota Surabaya

Indikator Target Kinerja


No Tujuan / Sasaran
Tujuan/Sasaran 2022 2023 2024 2025 2026

Meningkatkan
kualitas
Nilai Tingkat
pendidikan melalui
1 Kegemaran Membaca 68.4 Nilai 68.9 Nilai 69.4 Nilai 69.9 Nilai 70.4 Nilai
kegemaran
masyarakat
membaca
masyarakat

Jumlah
Meningkatkan
pengunjung/pemustaka 358.356 367.315 376.498 385.910 395.558
1.1 Pemasyarakatan
yang memanfaatkan pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung
gemar membaca
layanan baca/literasi

Persentase Penulis dan


Pendongeng yang 47.02 % 60.26 % 73.51 % 86.75 % 100 %
dihasilkan

Meningkatnya
akuntabilitas Persentase PD dan
penyelenggaraan BUMD yang
pemerintah daerah memperoleh nilai
2 69.23 % 76.92 % 84.62 % 92.31 % 100 %
melalui Pengawasan Kearsipan
akuntabilitas Internal dengan
pengelolaan kategori Cukup
kearsipan

Meningkatkan
akuntabilitas
pengelolaan dan indeks pelayanan
2.1 82 Nilai 82.5 Nilai 83 Nilai 83.5 Nilai 84 Nilai
pelestarian arsip kearsipan
sesuai dengan
ketentuan

Meningkatkan Nilai SAKIP Dinas


2.2 91,29 92,87 94,45 96,03 97,61
Akuntabilitas Perpustakaan dan

65
Indikator Target Kinerja
No Tujuan / Sasaran
Tujuan/Sasaran 2022 2023 2024 2025 2026

Penyelenggaraan Kearsipan
Pemerintahan
Daerah pada
Dinas
Perpustakaan dan
kearsipan

Penjelasan Tujuan Strategis dalam Renstra ini adalah


Meningkatkan kualitas pendidikan melalui kegemaran membaca masyarakat
diukur dengan indicator Nilai Tingkat Kegemaran Membaca masyarakat yaitu
survey yang dilakukan terhadap masyarakat Kota Surabaya.
Meningkatnya akuntabilitas penyelenggaraan pemerintah daerah melalui
akuntabilitas pengelolaan kearsipan diukur dengan indicator Persentase PD dan
BUMD yang memperoleh nilai Pengawasan Kearsipan Internal dengan kategori
Cukup. Pengawasan Kearsipan dilakukan terhadap seluruh Perangkat Daerah
dan BUMD Kota Surabaya dengan menilai tingkat ketaatan terhadap peraturan
perundang-undangan kearsipan.

66
BAB V
STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

5.1. STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN


KEARSIPAN
Strategi dan arah kebijakan dimaksudkan untuk mewujudkan tujuan dan
sasaran dalam mendukung pencapaian visi dan misi Walikota dan Wakil
Walikota Surabaya. Strategi dan arah kebijakan yang diambil sebagai
berikut:
Untuk strategis sebagaimana perumusan arah dan kebijakan, dirumuskan
dengan menghubungkan strategi kepada sasaran secara lebih realistis,
memperjelas strategi sehingga lebih fokus (kelompok sasaran/lokus),
konkrit, dan operasional agar lebih terarah dalam mencapai target-target
tujuan dan sasaran.

Hasil perumusan strategi dan arah kebijakan dalam lima tahun


mendatang, adalah sebagaimana tabel berikut:

Tabel T-C.26
Tujuan, Sasaran, Strategi, dan Kebijakan

Visi: “GOTONG ROYONG MENUJU KOTA DUNIA YANG MAJU, HUMANIS DAN BERKELANJUTAN”
Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

Misi 2 : Membangun Sumber Daya Manusia (Sdm) Unggul Berkarakter, Sehat Jasmani Rohani, Produktif,
Religious, Berbudaya Dalam Bingkai Kebhinekaan Melalui Peningkatan Akses Dan Kualitas Pelayanan
Kesehatan, Pendidikan Serta Kebutuhan Dasar Lainnya
Meningkatkan kualitas Meningkatkan Meningkatkan Pembinaan Meningkatkan
pendidikan melalui Pemasyarakatan Perpustakaan Pengelolaan
kegemaran membaca gemar membaca di Perpustakaan
masyarakat masyarakat
Meningkatkan
pembudayaan gemar
membaca

Misi 4 : Memantapkan Transformasi Birokrasi Yang Bersih, Dinamis Dan Tangkas Berbasis Digital Untuk
Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik

67
Meningkatnya Meningkatkan Meningkatkan pengelolaan Meningkatkan
akuntabilitas akuntabilitas arsip pengelolaan Arsip
penyelenggaraan pengelolaan dan Dinamis
pemerintah daerah melalui pelestarian arsip
akuntabilitas pengelolaan sesuai dengan
kearsipan ketentuan
Meningkatkan
pengelolaan Arsip Statis
Meningkaatkan Informasi
Layanan Arsip
memanfaatkan teknologi
informasi baik skala Kota
maupun Nasional.
Meningkatkan Meningkatkan efektivitas dan Penyediaan barang jasa
Akuntabilitas kinerja lembaga perkantoran,
Penyelenggaraan pemerintahan melalui pemeliharaan dan
Pemerintahan Daerah peningkatan kerjasama, pengadaan sarana
pada Dinas penyediaan sarana dan prasarana kedinasan
Perpustakaan dan prasarana, pengendalian sesuai hasil analisa
kearsipan pembangunan serta regulasi kebutuhan dan skala
untuk mendukung pelayanan prioritas
publik yang baik

68
BAB VI
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN

6.1. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN


Program dan kegiatan sebagai rencana aksi dari Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan untuk mencapai tujuan dan sasaran strategis yang telah
ditetapkan.
Dalam penyusunan Rancangan Awal Perubahan Renstra PD ini telah
dilakukan evaluasi dalam rangka penyesuaian dan penyempurnaan Struktur
Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) Pemerintah Kota Surabaya.
Dengan adanya perubahan kebijakan nasional terkait Peraturan Menteri
dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi, Kodefikasi, dan
Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah dan
Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 500-3708 Tahun 2020 tentang
hasil verifikasi dan validasi pemutahiran klasifikasi, kodefikasi dan
Nomenklatur
Dan yang terakhir dengan dikeluarkannya Keputusan Menteri Dalam Negeri
Nomor 050-5899 Tahun 2021 tentang Hasil Verifikasi, Validasi dan
Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi dan Nomenklatur Perencanaan
Pembangunan dan Keuangan Daerah maka perlu perubahan khususnya
pada level Kegiatan dan Sub Kegiatan menyesuaikan indikator yang telah
ditetapkan.

Program dan kegiatan sebagai rencana aksi dari Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan untuk mencapai tujuan dan sasaran strategis yang telah
ditetapkan.
Dari program dan kegiatan yang direncanakan terdapat kegiatan prioritas
yaitu:
1) Pengelolaan Perpustakaan Tingkat Daerah Kabupaten/Kota
Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kualitas layanan, sumber
daya dan pengelolaan Perpustakaan Daerah, Perpustakaan Sekolah
dan Perpustakaan Khusus serta meningkatkan koleksi bahan pustaka
2) Pembudayaan Gemar Membaca Tingkat Daerah Kabupaten/Kota
Pembudayaan gemar membaca menjadi priorita untuk meningkatkan
Tingkat Kegemaran Membaca Masyarakat
3) Pengelolaan Arsip Dinamis Daerah Kabupaten/Kota

69
Peningkatan kapasitas pengelolaan arsip dimulai dengan Pengelolaan
Arsip Dinamis di PD/Unit Kerja dan BUMD sebagai pencipta arsip.
4) Pengelolaan Arsip Statis Daerah Kabupaten/Kota
Kualitas Penyelenggaraan kearsipan ditentukan juga dari pengelolaan
Arsip Statis yg outputnya dimanfaatkan oleh Pemerintah, pendidikan
dan masyarakat dalam penentuan kebijakan, penelitian dan
pembuktian.
5) Pengelolaan Simpul Jaringan Informasi Kearsipan Nasional Tingkat
Kabupaten/Kota
Transformasi penyelenggaraan kearsipan dengan memanfaatkan
teknologi informasi dalam rangka SPBE untuk peningkatan layanan
kearsipan kepada masyarakat.
6) Pemusnahan Arsip Dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
yang Memiliki Retensi di Bawah 10 (sepuluh) Tahun
Dalam rangka mengantisipasi peningkatan volume arsip yang tercipta,
maka guna penyelamatan arsip dan efisiensi pengelolaan arsip
dilakukan penyusutan arsip melalui pemusnahan arsip.

Adapun garis besar mengenai rekapitulasi program, kegiatan dan


pendanaan meliputi:
1) Jumlah program dan jumlah kegiatan.
Rumusan Program dan Kegiatan Tahun 2021-2026 Dinas
Perpustakaan dan Kearsipan pada direncanakan menjalankan 4
program, 10 kegiatan dan 17 sub kegiatan.
2) Sifat penyebaran lokasi program dan kegiatan
Program dan Kegiatan urusan perpustakaan dilaksanakan di seluruh
wilayah Pemerintah Kota Surabaya yaitu di Perpustakaan Kota
Surabaya, kecamatan, kelurahan dan RW di seluruh wilayah kota
Surabaya.
Untuk urusan Kearsipan lokasi program dan kegiatan meliputi
Perangkat Daerah, Unit Kerja, BUMD, Sekolah Negeri dan masyarakat
di seluruh wilayah Kota Surabaya.
3) Total Pagu Anggaran
Total Rencana Pagu Anggaran untuk tahun 2022-2026 bersumber dari
dana APBD Kota Surabaya setelah melalui analisa kebutuhan dan
perhitungan perubahan harga dan ketersediaan anggaran adalah
sebagai berikut :

70
Tahun Anggaran
2022 44.623.082.566
2023 51.279.813.143
2024 52.579.506.757
2025 54.023.968.868
2026 54.840.402.644

Program dan kegiatan tersebut dirumuskan sebagai berikut:


1. PROGRAM PEMBINAAN PERPUSTAKAAN
Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas pengelola
perpustakaan dan meningkatkan kemampuan literasi masyarakat
melalui pelatihan, sosialisasi dan lomba, peningkatan kualitas layanan
perpustakaan dan memberikan kemudahan masyarakat mendapatkan
akses baca, mineningkatkan minat baca masyarakat melalui
penyelenggaraan event literasi. meningkatkan kuantitas koleksi bahan
pustaka dan sarana layanan baca serta pemeliharaannya
Kegiatan:
1.1. Pengelolaan Perpustakaan Tingkat Daerah Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan :
1.1.1. Pengembangan Perpustakaan di Tingkat Daerah
Kabupaten/Kota
1.1.2. Pembinaan Perpustakaan pada Satuan Pendidikan Dasar di
Seluruh Wilayah Kabupaten/Kota sesuai dengan Standar
Nasional Perpustakaan
1.1.3. Pembinaan Perpustakaan Khusus Tingkat Kabupaten/Kota
1.1.4. Peningkatan Kapasitas Tenaga Perpustakaan dan
Pustakawan Tingkat Daerah Kabupaten/Kota
1.1.5. Pengelolaan dan Pengembangan Bahan Pustaka
Kegiatan :
1.2. Pembudayaan Gemar Membaca Tingkat Daerah
Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan :
1.2.1. Sosialisasi Budaya Baca dan Literasi pada Satuan
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Khusus serta Masyarakat

2. PROGRAM PENGELOLAAN ARSIP


Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas pengelolaan kearsipan
di Perangkat Daerah, Unit kerja dan BUMD melalui pelatihan,

71
sosialisasi dan pendampingan; informasi dan edukasi kearsipan
kepada masyarakat melalui sosialisasi dan event kearsipan;
pengelolaan arsip inaktif dan arsip statis, penambahan khazanah
arsip statis dan penyelamatan arsip
Kegiatan:
2.1. Pengelolaan Arsip Dinamis Daerah Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan :
2.1.1. Pemeliharaan dan Penyusutan Arsip Dinamis
2.1.2. Pengawasan Arsip Dinamis Kewenangan Kabupaten/Kota
Kegiatan:
2.2. Pengelolaan Arsip Statis Daerah Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan :
2.2.1. Akuisisi, Pengolahan, Preservasi, dan Akses Arsip Statis
Kegiatan:
2.3. Pengelolaan Simpul Jaringan Informasi Kearsipan Nasional
Tingkat Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan :
2.3.1. Penyediaan Informasi, Akses dan Layanan Kearsipan
Tingkat Daerah Kabupaten/Kota melalui JIKN
2.3.2. Pemberdayaan Kapasitas Unit Kearsipan dan Lembaga
Kearsipan Daerah Kabupaten/Kota

3. PROGRAM PERLINDUNGAN DAN PENYELAMATAN ARSIP


Kegiatan:
3.1. Pemusnahan Arsip Dilingkungan Pemerintah Daerah
Kabupaten/Kota yang Memiliki Retensi di Bawah 10 (sepuluh)
Tahun
Sub Kegiatan :
3.1.1. Penilaian, Penetapan dan Pelaksanaan Pemusnahan Arsip
yang Memiliki Retensi di Bawah 10 (sepuluh) Tahun

4. PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH


KABUPATEN/KOTA
Program ini memfokuskan pada pemenuhan kebutuhan penyediaan
gaji dan tunjangan ASN, pengadaan sarana dan prasarana kantor
dan pemeliharaannya serta penyediaan jasa penunjang lainnya.
Kegiatan:
4.1. Administrasi Keuangan Perangkat Daerah

72
Sub Kegiatan :
4.1.1. Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN
Kegiatan :
4.2. Administrasi Umum Perangkat Daerah
Sub Kegiatan :
4.2.1. Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor
Kegiatan :
4.3. Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan
Pemerintah Daerah
Sub Kegiatan :
4.3.1. Pengadaan Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung
Kantor atau Bangunan Lainnya
Kegiatan :
4.4. Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah
Sub Kegiatan :
4.4.1. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik
4.4.2. Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor

Tabel rencana program dan kegiatan berdasarkan hasil pengerjaan Tabel T-


C.27, yaitu sebagai berikut

73
Tabel T-C.27
Rencana Program, Kegiatan, Sub Kegiatan, dan Pendanaan
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Kota Surabaya

Indikator Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan


Kinerja Data 2022 2023 2024 2025 2026 Kondisi Akhir
Program, Tujuan, Capai PD
Lo
Tujuan / Kegiatan, Sasaran, an Penan
Kode kas
Sasaran Sub Program, Tahu Targe Targe Targe Targe Targe Targe ggung
Rp Rp Rp Rp Rp Rp i
Kegiatan Kegiatan, n t t t t t t Jawab
Sub Awal
Kegiatan

Meningka
tkan Dinas
Nilai
kualitas Perpus
Tingkat
pendidika 67.4 68.4 Rp 24.61 68.9 Rp 30.61 69.4 Rp 31.31 69.9 Rp 32.15 70.4 Rp 32.31 70.4 Rp 32.31 takaan
Kegemaran
n melalui Nilai Nilai 7.739.997 Nilai 5.359.746 Nilai 9.044.326 Nilai 0.282.722 Nilai 8.230.084 Nilai 8.230.084 dan
Membaca
kegemara Kearsi
masyarakat
n pan
membaca

74
masyarak
at

Mening Jumlah
Dinas
katkan pengunjung
1.003. 358.35 367.31 376.49 385.91 395.55 395.55 Perpus
Pemasya /pemustaka
486 6 Rp 24.61 5 Rp 30.61 8 Rp 31.31 0 Rp 32.15 8 Rp 32.31 8 Rp 32.31 takaan
rakatan yang
pengu pengu 7.739.997 pengu 5.359.746 pengu 9.044.326 pengu 0.282.722 pengu 8.230.084 pengu 8.230.084 dan
gemar memanfaat
njung njung njung njung njung njung njung Kearsi
membac kan layanan
pan
a baca/literasi

Dinas
Persentase
Perpus
Penulis dan
20.52 47.02 60.26 73.51 86.75 takaan
Pendongen 100 % 100 %
% % % % % dan
g yang
Kearsi
dihasilkan
pan

Persentase Dinas
PROGRAM
event Perpus
PEMBINAA
literasi 18,96 19,2 Rp 24.61 38,8 Rp 30.61 58,8 Rp 31.31 79,2 Rp 32.15 Rp 32.31 Rp 32.31 takaan
2.23.02 N 100 % 100 %
yang % % 7.739.997 % 5.359.746 % 9.044.326 % 0.282.722 8.230.084 8.230.084 dan
PERPUSTA
diselenggar Kearsi
KAAN
akan pan

75
Persentase
pemenuhan
Dinas
koleksi
Perpus
buku baru
19,95 39,92 59,92 79,95 takaan
sesuai N/A 100 % 100 %
% % % % dan
dengan
Kearsi
hasil
pan
analisis
kebutuhan

Persentase
Dinas
perpustakaa
Perpus
n sesuai
34,43 56.28 67.21 78.14 89.07 takaan
standar 100 % 100 %
% % % % % dan
nasional
Kearsi
perpustakaa
pan
n

76
Pengelolaan Dinas
Perpustakaa Perpus
Jenis buku
2.23.02. n Tingkat Rp 24.06 Rp 30.00 Rp 30.66 Rp 31.45 Rp 31.66 Rp 31.66 takaan
yang 2 Jenis 2 Jenis 2 Jenis 2 Jenis 2 Jenis 2 Jenis 2 Jenis
2.01 Daerah 8.627.335 9.894.190 4.379.187 8.163.736 4.881.514 4.881.514 dan
disediakan
Kabupaten/ Kearsi
Kota pan

Dinas
Jumlah
Perpus
perpustakaa 2129 230 230 230 230 230 230
takaan
n / layanan Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba
dan
baca yang ga ga ga ga ga ga ga
Kearsi
dibina
pan

Dinas
Perpus
Tingkat
81,5 82 82,5 83 83,5 83,5 takaan
Kepuasan 0 nilai
nilai nilai nilai nilai nilai nilai dan
Pemustaka
Kearsi
pan

Peningkata Jumlah Dinas


2.23.02. 500 Rp 237.5 500 Rp 248.9 500 Rp 260.9 500 Rp 261.2 500 Rp 287.0 500 Rp 287.0
n Tenaga Orang Perpus
2.01.06 Orang 33.391 Orang 23.261 Orang 47.899 Orang 25.258 Orang 50.508 Orang 50.508
Kapasitas Perpustakaa takaan

77
Tenaga n yang dan
Perpustaka Ditingkatka Kearsi
an dan n pan
Pustakawa Kapasitasn
n Tingkat ya dan
Daerah Mendapat
Kabupaten Sertifikasi
/Kota Tenaga
Perpustakaa
n dan
Pustakawan
Tingkat
Daerah
Kabupaten/
Kota

Jumlah
Pengelolaa Dinas
Bahan
n dan 997.01 Perpus
Perpustakaa 1498 1500 1502 1505 1505
2.23.02. Pengemba 8 Eksem Rp 1.484. Rp 1.527. Rp 1.571. Rp 1.617. Rp 1.665. Rp 1.665. takaan
n yang Eksem Eksem Eksem Eksem Eksem
2.01.09 ngan Eksem plar 130.791 243.563 813.103 863.447 490.096 490.096 dan
Dilakukan plar plar plar plar plar
Bahan plar Kearsi
Pengelolaan
Pustaka pan
dan

78
Pengemban
gan untuk
Mewujudka
n
Keberagam
an Koleksi
Perpustakaa
n

Jumlah
Perpustakaa
n yang
Pengemba Dikembang
ngan kan di Dinas
Perpustaka Tingkat Perpus
1494 1498 1500 1502 1505 1505
2.23.02. an di Daerah Perpus Rp 22.07 Rp 27.95 Rp 28.53 Rp 29.27 Rp 29.39 Rp 29.39 takaan
Perpus Perpus Perpus Perpus Perpus Perpus
2.01.02 Tingkat Kabupaten/ takaan 6.094.308 2.045.040 8.566.953 4.069.543 4.765.267 4.765.267 dan
takaan takaan takaan takaan takaan takaan
Daerah Kota Sesuai Kearsi
Kabupaten Standar pan
/Kota Nasional
Perpustakaa
n di
Wilayah

79
Kabupaten/
Kota Sesuai
Kewenanga
nnya

Pembinaan
Jumlah
Perpustaka
Perpustakaa
an pada
n pada
Satuan
Satuan
Pendidikan
Pendidikan
Dasar di Dinas
Dasar dan
Seluruh Perpus
yang 63 30 30 30 30 30
2.23.02. Wilayah Perpus Rp 68.17 Rp 70.11 Rp 72.14 Rp 74.27 Rp 76.50 Rp 76.50 takaan
Dilakukan Perpus Perpus Perpus Perpus Perpus Perpus
2.01.04 Kabupaten takaan 8.191 1.379 0.384 0.012 5.756 5.756 dan
Pembinaan takaan takaan takaan takaan takaan takaan
/Kota Kearsi
dalam
sesuai pan
Mewujudka
dengan
n Standar
Standar
Nasional
Nasional
Perpustakaa
Perpustaka
n
an

2.23.02. Pembinaan Jumlah 2129 Perpus Rp 202.6 200 Rp 211.5 200 Rp 220.9 200 Rp 230.7 200 Rp 241.0 200 Rp 241.0 Dinas

80
2.01.05 Perpustaka Perpustakaa Perpus takaan 90.654 Perpus 70.947 Perpus 10.848 Perpus 35.476 Perpus 69.887 Perpus 69.887 Perpus
an Khusus n Khusus takaan takaan takaan takaan takaan takaan takaan
Tingkat yang dan
Kabupaten Dibina Kearsi
/Kota Sesuai pan
Kewenanga
n
Kabupaten/
Kota dalam
Mewujudka
n Standar
Nasional
Perpustakaa
n

Pembudaya
Dinas
an Gemar Jumlah
Perpus
Membaca bibit
2.23.02. 1525 3493 Rp 549.1 4477 Rp 605.4 5461 Rp 654.6 6445 Rp 692.1 7429 Rp 653.3 7429 Rp 653.3 takaan
Tingkat penulis dan
2.02 orang orang 12.662 orang 65.556 orang 65.139 orang 18.986 orang 48.570 orang 48.570 dan
Daerah pendongen
Kearsi
Kabupaten/ g
pan
Kota

81
Sosiaisasi
Budaya
Baca dan Jumlah
Literasi Lokus
Dinas
pada Pembudaya
Perpus
Satuan an
2.23.02. 237 Rp 549.1 245 Rp 605.4 250 Rp 654.6 255 Rp 692.1 260 Rp 653.3 260 Rp 653.3 takaan
Pendidikan Kegemaran Lokus
2.02.01 Lokus 12.662 Lokus 65.556 Lokus 65.139 Lokus 18.986 Lokus 48.570 Lokus 48.570 dan
Dasar dan Membaca
Kearsi
Pendidikan dan Literasi
pan
Khusus pada Satuan
serta Pendidikan
Masyaraka
t

Meningka Persentase
tnya PD dan
Dinas
akuntabili BUMD
Perpus
tas yang
69.23 Rp 20.00 76.92 Rp 20.66 84.62 Rp 21.26 92.31 Rp 21.87 Rp 22.52 Rp 22.52 takaan
penyeleng memperole 0 % 100 % 100 %
% 5.342.569 % 4.453.397 % 0.462.431 % 3.686.146 2.172.560 2.172.560 dan
garaan h nilai
Kearsi
pemerinta Pengawasa
pan
h daerah n Kearsipan
melalui Internal

82
akuntabili dengan
tas kategori
pengelola Cukup
an
kearsipan

Mening
katkan
akuntabi
litas Dinas
pengelol Perpus
indeks
aan dan 81 82 Rp 2.740. 82.5 Rp 2.851. 83 Rp 2.981. 83.5 Rp 3.116. 84 Rp 3.257. 84 Rp 3.257. takaan
pelayanan
pelestari Nilai Nilai 676.115 Nilai 860.630 Nilai 104.529 Nilai 453.793 Nilai 638.792 Nilai 638.792 dan
kearsipan
an arsip Kearsi
sesuai pan
dengan
ketentua
n

Persentase Dinas
PROGRAM
arsip statis 26,49 27,66 Rp 2.584. 28,25 Rp 2.699. 28,84 Rp 2.817. 29,42 Rp 2.943. 30,01 Rp 3.079. 30,01 Rp 3.079. Perpus
2.24.02 PENGELOL
yang telah % % 803.165 % 238.858 % 333.651 % 978.210 % 364.831 % 364.831 takaan
AAN ARSIP
dibuatkan dan

83
sarana Kearsi
bantu temu pan
balik

Persentase
Instansi Dinas
yang Perpus
mendapatka 23,62 52,07 64,14 76,21 88,10 takaan
100 % 100 %
n % % % % % dan
pendampin Kearsi
gan sistem pan
kearsipan

Persentase
jumlah
Dinas
jumlah
Perpus
arsip yang
6,25 10,16 12,12 14,07 16,03 17,98 17,98 takaan
dimasukkan
% % % % % % % dan
dalam
Kearsi
SIKN
pan
melalui
JIKN

2.24.02. Pengelolaan Jumlah 533.47 9000 Rp 827.6 9000 Rp 853.0 9000 Rp 883.3 9000 Rp 910.7 9000 Rp 943.8 9000 Rp 943.8 Dinas

84
2.01 Arsip arsip inaktif 2 item item 00.665 item 43.806 item 50.056 item 93.797 item 57.367 item 57.367 Perpus
Dinamis yang takaan
Daerah dibuatkan dan
Kabupaten/ daftar Kearsi
Kota arsipnya pan

Jumlah PD
dan BUMD
yang
Dinas
memperole
Perpus
h nilai 0 42 48 54 60 66 66
takaan
Pengawasa lemba lemba lemba lemba lemba lemba lemba
dan
n Kearsipan ga ga ga ga ga ga ga
Kearsi
Internal
pan
dengan
kategori
Cukup

Pemelihara Jumlah Dinas


an dan Naskah Perpus
2.24.02. Rp 694.5 471 Rp 714.2 471 Rp 736.5 471 Rp 759.5 471 Rp 783.4 471 Rp 783.4
Penyusuta Dinas yang Berkas takaan
2.01.02 41.543 Berkas 48.835 Berkas 08.566 Berkas 50.360 Berkas 08.214 Berkas 08.214
n Arsip Dilakukan dan
Dinamis Pemelihara Kearsi

85
an dan pan
Penyusutan

Jumlah
Laporan
Pengawasa
Hasil Dinas
n Arsip
Pengawasa Perpus
Dinamis 0 66 66 66 66 66
2.24.02. n Arsip Lapor Rp 133.0 Rp 138.7 Rp 146.8 Rp 151.2 Rp 160.4 Rp 160.4 takaan
Kewenang Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor
2.01.03 Dinamis an 59.122 94.971 41.490 43.437 49.153 49.153 dan
an an an an an an an
Kewenanga Kearsi
Kabupaten
n pan
/Kota
Kabupaten/
Kota

Dinas
Pengelolaan
222.28 Perpus
Arsip Statis Arsip yang 7500 8640 8640 8640 8640 8640
2.24.02. 0 Rp 1.433. Rp 1.504. Rp 1.580. Rp 1.659. Rp 1.743. Rp 1.743. takaan
Daerah dialih Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba
2.02 Lemba 273.848 832.049 187.835 542.837 109.433 109.433 dan
Kabupaten/ mediakan r r r r r r
r Kearsi
Kota
pan

Akuisisi, Jumlah Dinas


2.24.02. Rp 1.433. 300 Rp 1.504. 300 Rp 1.580. 300 Rp 1.659. 300 Rp 1.743. 300 Rp 1.743.
Pengolaha Arsip Statis Arsip Perpus
2.02.02 273.848 Arsip 832.049 Arsip 187.835 Arsip 542.837 Arsip 109.433 Arsip 109.433
n, yang takaan

86
Preservasi, Dilakukan dan
dan Akses Akusisi, Kearsi
Arsip Pengolahan pan
Statis , Preservasi
dan Akses
Arsip Statis

Pengelolaan
Simpul Jumlah
Dinas
Jaringan arsip yang
Perpus
Informasi dimasukkan
2.24.02. 3200 5200 Rp 323.9 6200 Rp 341.3 7200 Rp 353.7 8200 Rp 373.6 9200 Rp 392.3 9200 Rp 392.3 takaan
Kearsipan dalam
2.03 item item 28.652 item 63.003 item 95.760 item 41.576 item 98.031 item 98.031 dan
Nasional SIKN
Kearsi
Tingkat melalui
pan
Kabupaten/ JIKN
Kota

PD, Unit Dinas


Kerja, Perpus
157 70 70 70 69 69 69
BUMD takaan
Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba Lemba
yang dan
ga ga ga ga ga ga ga
mendapatka Kearsi
n evaluasi pan

87
sistem
kearsipan

Jumlah
Penyediaa
Layanan
n
Penyediaan
Informasi,
Informasi,
Akses dan Dinas
Akses dan
Layanan Perpus
Layanan 0 100 100 100 100 100
2.24.02. Kearsipan Pengg Rp 202.7 Rp 213.6 Rp 216.9 Rp 230.6 Rp 239.8 Rp 239.8 takaan
Kearsipan Pengg Pengg Pengg Pengg Pengg Pengg
2.03.01 Tingkat una 17.498 82.507 50.995 50.174 20.896 20.896 dan
Tingkat una una una una una una
Daerah Kearsi
Daerah
Kabupaten pan
Kabupaten/
/Kota
Kota
melalui
Melalui
JIKN
JIKN

Pemberday Jumlah Dinas


aan Laporan Perpus
157 70 70 69 69 69
2.24.02. Kapasitas Hasil Lapor Rp 121.2 Rp 127.6 Rp 136.8 Rp 142.9 Rp 152.5 Rp 152.5 takaan
Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor
2.03.02 Unit Pemberday an 11.154 80.496 44.765 91.402 77.135 77.135 dan
an an an an an an
Kearsipan aan Kearsi
dan Kapasitas pan

88
Lembaga Unit
Kearsipan Kearsipan
Daerah dan
Kabupaten Lembaga
/Kota Kearsipan
Daerah
Kabupaten/
Kota

Persentase
PROGRAM arsip yang Dinas
PERLINDU dinilai dan Perpus
NGAN DAN direkomend 19,95 Rp 155.8 39,96 Rp 152.6 59,97 Rp 163.7 79,98 Rp 172.4 Rp 178.2 Rp 178.2 takaan
2.24.03 N/A 100 % 100 %
PENYELAM asikan % 72.950 % 21.772 % 70.878 % 75.583 73.961 73.961 dan
ATAN untuk Kearsi
ARSIP dimusnahka pan
n

Pemusnaha Dokumen Dinas


n Arsip proses 0 2 2 2 2 2 2 Perpus
2.24.03. Rp 155.8 Rp 152.6 Rp 163.7 Rp 172.4 Rp 178.2 Rp 178.2
Dilingkunga penilaian, Doku Doku Doku Doku Doku Doku Doku takaan
2.01 72.950 21.772 70.878 75.583 73.961 73.961
n penetapan men men men men men men men dan
Pemerintah dan Kearsi

89
Daerah pelaksanaan pan
Kabupaten/ pemusnaha
Kota yang n arsip
Memiliki yang
Retensi di disusun
Bawah 10
(sepuluh)
Tahun

Jumlah
Penilaian,
Arsip yang
Penetapan
Dilakukan
dan
Penilaian,
Pelaksanaa
Penetapan Dinas
n
dan Perpus
Pemusnah
2.24.03. Pelaksanaa Rp 155.8 880 Rp 152.6 880 Rp 163.7 880 Rp 172.4 880 Rp 178.2 880 Rp 178.2 takaan
an Arsip Arsip
2.01.01 n 72.950 Arsip 21.772 Arsip 70.878 Arsip 75.583 Arsip 73.961 Arsip 73.961 dan
yang
Pemusnaha Kearsi
Memiliki
n Arsip pan
Retensi di
yang
Bawah 10
Memiliki
(sepuluh)
Retensi di
Tahun
Bawah 10

90
(Sepuluh)
Tahun

Mening
katkan
Akuntab
ilitas
Penyele
nggaraa Nilai Dinas
n SAKIP Perpus
Pemerin Dinas Rp 17.26 Rp 17.81 Rp 18.27 Rp 18.75 Rp 19.26 Rp 19.26 takaan
87,55 91,29 92,87 94,45 96,03 97,61 97,61
tahan Perpustakaa 4.666.454 2.592.767 9.357.902 7.232.353 4.533.768 4.533.768 dan
Daerah n dan Kearsi
pada Kearsipan pan
Dinas
Perpusta
kaan dan
kearsipa
n

PROGRAM Tingkat Dinas


83,24 95,05 Rp 17.26 96,04 Rp 17.81 97,04 Rp 18.27 98,03 Rp 18.75 99,02 Rp 19.26 99,02 Rp 19.26
2.23.01 PENUNJAN kepuasan Perpus
% % 4.666.454 % 2.592.767 % 9.357.902 % 7.232.353 % 4.533.768 % 4.533.768
G URUSAN pegawai takaan

91
PEMERINT terhadap dan
AHAN pelayanan Kearsi
DAERAH kesekretaria pan
KABUPATE tan
N/KOTA

Persentase
Dinas
ketepatan
Administras Perpus
waktu
2.23.01. i Keuangan Rp 14.40 Rp 14.77 Rp 15.13 Rp 15.51 Rp 15.90 Rp 15.90 takaan
pelayanan 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 %
2.02 Perangkat 9.867.028 0.113.704 9.366.546 7.850.710 5.796.978 5.796.978 dan
Gaji dan
Daerah Kearsi
Tunjangan
pan
ASN

Jumlah Dinas
Penyediaa Orang yang Perpus
45 45 45 45 45 45
2.23.01. n Gaji dan Menerima Orang/ Rp 14.40 Rp 14.77 Rp 15.13 Rp 15.51 Rp 15.90 Rp 15.90 takaan
Orang/ Orang/ Orang/ Orang/ Orang/ Orang/
2.02.01 Tunjangan Gaji dan bulan 9.867.028 0.113.704 9.366.546 7.850.710 5.796.978 5.796.978 dan
bulan bulan bulan bulan bulan bulan
ASN Tunjangan Kearsi
ASN pan

Administras Persentase Dinas


2.23.01. Rp 205.7 Rp 212.2 Rp 214.4 Rp 223.5 Rp 227.8 Rp 227.8
i Umum ketersediaa 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % Perpus
2.06 30.547 42.204 50.912 33.644 38.059 38.059
Perangkat n Peralatan takaan

92
Daerah dan dan
Perlengkap Kearsi
an Kantor pan

Jumlah
Paket Dinas
Penyediaa
Peralatan Perpus
n Peralatan
2.23.01. dan Rp 205.7 10 Rp 212.2 10 Rp 214.4 10 Rp 223.5 10 Rp 227.8 10 Rp 227.8 takaan
dan Paket
2.06.02 Perlengkap 30.547 Paket 42.204 Paket 50.912 Paket 33.644 Paket 38.059 Paket 38.059 dan
Perlengkap
an Kantor Kearsi
an Kantor
yang pan
Disediakan

Persentase
Pengadaan
Pengadaan
Barang Dinas
Sarana dan
Milik Perpus
Prasarana
2.23.01. Daerah Rp 707.2 Rp 788.3 Rp 778.0 Rp 757.1 Rp 754.7 Rp 754.7 takaan
Pendukung 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 %
2.07 Penunjang 94.422 66.646 97.465 05.996 17.966 17.966 dan
Gedung
Urusan Kearsi
Kantor atau
Pemerintah pan
Bangunan
Daerah
Lainnya

2.23.01. Pengadaan Jumlah Unit Rp 707.2 19 Rp 788.3 17 Rp 778.0 16 Rp 757.1 14 Rp 754.7 14 Rp 754.7 Dinas

93
2.07.11 Sarana dan Unit Sarana 94.422 Unit 66.646 Unit 97.465 Unit 05.996 Unit 17.966 Unit 17.966 Perpus
Prasarana dan takaan
Pendukung Prasarana dan
Gedung Pendukung Kearsi
Kantor Gedung pan
atau Kantor atau
Bangunan Bangunan
Lainnya Lainnya
yang
Disediakan

Penyediaan Persentase Dinas


Jasa Penyediaan Perpus
2.23.01. Penunjang Jasa Rp 1.941. Rp 2.041. Rp 2.147. Rp 2.258. Rp 2.376. Rp 2.376. takaan
100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 %
2.08 Urusan Pelayanan 774.457 870.213 442.979 742.003 180.765 180.765 dan
Pemerintaha Umum Kearsi
n Daerah Kantor pan

Penyediaa Jumlah Dinas


n Jasa Laporan 12 12 12 12 12 12 Perpus
2.23.01. Lapor Rp 1.745. Rp 1.840. Rp 1.941. Rp 2.048. Rp 2.161. Rp 2.161.
Pelayanan Penyediaan Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor takaan
2.08.04 an 084.903 805.463 877.770 609.889 327.911 327.911
Umum Jasa an an an an an an dan
Kantor Pelayanan Kearsi

94
Umum pan
Kantor
yang
Disediakan

Jumlah
Laporan
Penyediaa Penyediaan Dinas
n Jasa Jasa Perpus
12 12 12 12 12 12
2.23.01. Komunika Komunikas Lapor Rp 196.6 Rp 201.0 Rp 205.5 Rp 210.1 Rp 214.8 Rp 214.8 takaan
Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor Lapor
2.08.02 si, Sumber i, Sumber an 89.554 64.750 65.209 32.114 52.854 52.854 dan
an an an an an an
Daya Air Daya Air Kearsi
dan Listrik dan Listrik pan
yang
Disediakan

95
BAB VII
KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN

Kinerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan dilihat sebagai komitmen untuk


mendukung pencapaian tujuan dan sasaran RPJMD Kota Surabaya. Indikator
yang mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD Kota Surabaya merupakan
Indikator Utama Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Adapun Indikator kinerja
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan untuk lima tahun kedepan dengan mengacu
pada tujuan dan sasaran RPJMD dapat dilihat pada Tabel berikut.

Tabel T-C.28
Indikator Kinerja Perangkat Daerah yang Mengacu pada Tujuan dan
Sasaran RPJMD

Kondisi Target Kondisi


No Indikator
Awal 2022 2023 2024 2025 2026 Akhir

Tujuan
Nilai Tingkat
1 67.4 Nilai 68.4 Nilai 68.9 Nilai 69.4 Nilai 69.9 Nilai 70.4 Nilai 70.4 Nilai
Kegemaran Membaca
masyarakat

Tujuan
Persentase PD dan
BUMD yang
2 memperoleh nilai 0 69.23 % 76.92 % 84.62 % 92.31 % 100 % 100 %
Pengawasan Kearsipan
Internal dengan
kategori Cukup

Sasaran
3 indeks pelayanan 81 Nilai 82 Nilai 82.5 Nilai 83 Nilai 83.5 Nilai 84 Nilai 84 Nilai
kearsipan

Sasaran
Jumlah 1.003.486 358.356 367.315 376.498 385.910 395.558 395.558
4
pengunjung/pemustaka pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung pengunjung
yang memanfaatkan

Perubahan Rencana Strategis Perangkat Daerah (Tahun 2021-2026)


Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Surabaya
96
Kondisi Target Kondisi
No Indikator
Awal 2022 2023 2024 2025 2026 Akhir

layanan baca/literasi

Sasaran
Nilai SAKIP Dinas
5 87,55 91,29 92,87 94,45 96,03 97,61 97,61
Perpustakaan dan
Kearsipan

Sasaran
Persentase Penulis dan
6 20.52 % 47.02 % 60.26 % 73.51 % 86.75 % 100 % 100 %
Pendongeng yang
dihasilkan

Nilai Tingkat Kegemaran Membaca masyarakat untuk mengukur tentang


kegemaran membaca masyarakat. Apakah aktifitas membaca sudah menjadi
kegiatan yang menyenangkan dan mengasyikan, membaca sudah dilakukan
secara terus-menerus dan apakah membaca menjadi kebutuhan hidupnya.
Nilai Tingkat Kegemaran Membaca masyarakat merupakan Indikator baru dalam
penyelenggaraan urusan Perpustakaan. Pada tahun 2020 sudah dilakukan
pengukuran dengan Indeks Minat Baca dengan nilai sebesar 67,4. Sedangkan
mulai tahun 2022 dilakukan pengukuran Nilai Tingkat Kegemaran Membaca
masyarakat yang instrument penilaiannya lebih lengkap daripada Indeks Minat
Baca.

Kinerja urusan Kearsipan diukur dengan Persentase PD dan BUMD yang


memperoleh nilai Pengawasan Kearsipan Internal dengan kategori Cukup.
Pengawasan Kearsipan Internal merupakan penilaian tentang Pengelolaan arsip
Dinamis yang menjadi tugas dan tanggungjawab Perangkat Daerah.
Pengelolaan Arsip Dinamis perangkat daerah dilaksanakan dari tahap
penciptaan sampai pada penyusutan arsip. Nilai Pengawasan Kearsipan Internal
akan menjadi bagian dari pengukuran Indeks Penyelenggaraan Kearsipan oleh
Arsip Nasional RI.

Selain untuk mendukung tujuan dan sasaran dalam RPJMD, Dinas


Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya juga mengukur Indikator Kinerja
Utama sesuai dengan penyelenggaraan bidang urusan yaitu:

Perubahan Rencana Strategis Perangkat Daerah (Tahun 2021-2026)


Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Surabaya
97
1. Jumlah pengunjung/pemustaka yang memanfaatkan layanan baca/literasi
baik secara luring datang ke perpustakaan dan TBM maupun yang
memanfaatlan layan secara daring melalui website dan media sosial Dinas
perpustakaan dan Kearsipan.
2. Persentase Penulis dan Pendongeng yang dihasilkan, dlihat dari bibit penulis
dan pendongeng yang dibina oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
dengan gerakan seribu penulis dan seribu pendongeng (Gendis Sewu)
melalui TAMAN KALIMAS.
3. Indeks pelayanan kearsipan yang mengukur tingkat kepuasan masyarakat
dalam memanfaatkan arsip statis di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota
Surabaya.

Perubahan Rencana Strategis Perangkat Daerah (Tahun 2021-2026)


Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Surabaya
98
BAB VIII
PENUTUP

Dengan tersusunnya Perubahan Rencana Strategis PD (Renstra PD) Tahun


2021-2026 pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya sebagai
dasar di dalam pelaksanaan tugas operasional penyelenggaraan dan
pengelolaan urusan perpustakaan dan kearsipan.
Dokumen Perubahan Renstra PD memuat tentang sasaran, program dan
kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2021-2026. Dengan harapan,
dalam pelaksanaannya tidak mengalami hambatan dan akan menjadi lebih baik
di dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat di bidang Perpustakaan
dan Kearsipan.
Dalam rangka menjamin terlaksananya kegiatan-kegiatan yang tertuang dalam
Perubahan Renstra PD tahun 2021-2026 maka perlu dirumuskan kaidah-kaidah
pelaksanaan sebagai berikut:
1. Perubahan Renstra PD Tahun 2021-2026 merupakan acuan pelaksanaan
program dan kegiatan PD Tahun 2021-2026.
2. Perubahan Renstra PD menjadi dasar untuk penyusunan Rencana Kerja PD
Tahun 2022.
3. Dengan memperhatikan Ranwal RPJMD dan setelah melalui pembahasan
dalam Forum PD maka disusun Perubahan Renstra PD.
.

Surabaya, 25 Mei 2022

KEPALA DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN


KOTA SURABAYA

Mia Santi Dewi SH, M.Si


Pembina Utama Muda
NIP 196901261994032003

Perubahan Rencana Strategis Perangkat Daerah (Tahun 2021-2026)


Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Surabaya
99

Anda mungkin juga menyukai