Anda di halaman 1dari 2

SOAL LATIHAN PAT IPA KELAS VIII

1. Jika diberikan gaya yang sama pada masingmasing balok, maka yang
mempunyai tekanan terbesar terhadap bidang tekan adalah balok nomor...

2. Jika massa Balok diatas 5 kg dan percepatan gravitasi bumi 10 m/s², tekanan yang
dihasilkan balok tersebut adalah ...

3. Jika luas penampang A1 = 12 cm2 dan luas penampang A2 = 50 cm2, besar gaya
pada penampang A2 adalah ....

4. Seekor ikan berada pada akuarium berbentuk tabung seperti terlihat diatas,  jika
percepatan gravitasi  g = 10 m/s² dan massa jenis air 1.000 kg/m3 maka tekanan
Hidrostatis yang dialami ikan adalah ...

5.  Perhatikan gambar berikut!


Yang dimaksud satu getaran adalah gerak....

6. Sebuah penggaris plastik ditarik kemudian dilepas sehingga bergetar sebanyak 45


getaran selama 1 menit. Frekuensi getaran penggaris tersebut adalah....
7. Suatu gelombang dengan cepat rambat 330 m/s, jika frekuensi gelombang
tersebut 75 Hz, maka panjang gelombang tersebut adalah... 
8. Kedalaman laut akan diukur dengan teknik pantulan gelombang suara atau
sistem sonar. Gelombang pulsa elektronik yang dipantulkan dari kapal diterima
kembali oleh penerima di kapal 4 detik kemudian. Cepat rambat bunyi di dalam
air laut adalah 1400 m/s. Kedalaman laut tersebut adalah...
9. Sebuah benda diletakkan 8 cm di depan cermin cekung yang mempunai jarak
fokus 3 cm. Jarak bayangan benda adalah....
10. Sebuah benda diletakkan 20 cm di depan lensa cembung yang berjarak fokus 12
cm. Tentukanlah jarak bayangannya!

Anda mungkin juga menyukai