Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS NEGERI PADANG


Jl. Prof. Dr. Hamka Air Tawar Padang 25131 Telp. (0751) 7051260 Fax. (0751) 7055628
website : http://www.unp.ac.id/e-mail: info@unp.ac.id

PENGUMUMAN

A. Perubahan jadwal wisuda Universitas Negeri Padang periode ke 128


No. Uraian Kegiatan Semula Menjadi
1. Pelaksanaan Upacara Wisuda Periode ke- 24, 25, dan 26 21, 22, dan 23
128 Universitas Negeri Padang September 2022 September 2022
2. Pelaksanaan Rapid Tes di Poliklinik 23, 24, dan 25 20, 21, dan 22
Universitas Negeri Padang September 2022 September 2022
3. Pelaksanaan Gladi Bersih 19 September 2022

B. Calon Wisdawan/wati yang mengikuti Wisuda Luring dapat membawa Orang Tua sebanyak 2
Orang ke dalam Auditorium.
C. Calon Wisudawan/wati Universitas Negeri Padang yang melaksanakan wisuda secara Luring agar
dapat memenuhi ketentuan sebagai berikut (Ketentuan Ini Juga Berlaku untuk Orang Tua) :
Status Vaksin Uraian Keterangan
Sudah Vaksin Bagi calon wisudawan/wati dan Tanggal : 9 – 20 September 2022
Booster orang tua yang sudah vaksin Pukul : 08.00 – 16.00 WIB
booster agar dapat memverifikasi Tempat : Poliklinik UNP
sertifikat vaksin nya dengan Blangko Verifikasi Booster dapat Unduh
membawa blangko yang sudah pada link di bawah ini :
diisi ke Poliklinik UNP, Menginstall Untuk Wisudawan :
Peduli Lindungi di HP dan https://unp.link/vakbooster
membawa KTP. Untuk Orang Tua :
https://unp.link/vakspendamping

Belum Vaksin/ Melaksanakan rapid tes antigen Tanggal : 20, 21, dan 22 September 2022
Vaksin 1/ yang diselenggarakan oleh Pukul : 08.00 – 16.00 WIB
Vaksin 2 Poliklinik Universitas Negeri Tempat : Poliklinik UNP
Padang sehari sebelum upacara Blangko Rapid Tes dapat diunduh pada
wisuda dengan ketentuan sebagai link : https://unp.link/rapidtes
berikut :
1. Membawa KTP asli dan fotokopi
2. Membawa bukti pembayaran
Rapid Tes Antigen Rp. 75.000,-
dari Bank Nagari Cab. UNP
(Pembayaran dapat dilakukan
pada No. Rekening :
99.0002.2020.0005.0003)
3. Membawa blangko Rapid Tes
Antigen yang sudah diisi
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl. Prof. Dr. Hamka Air Tawar Padang 25131 Telp. (0751) 7051260 Fax. (0751) 7055628
website : http://www.unp.ac.id/e-mail: info@unp.ac.id

D. Saat masuk Auditorium wisudawan/wati dan Orang Tua wajib memperlihatkan Surat Keterangan
Vaksin Booster atau Surat Keterangan Rapid Tes dari Poliklinik UNP, Serta Memperlihatkan KTP
bagi pendamping.

Padang, 7 September 2022


Wakil Rektor I,

Dr. Refnaldi, S.Pd, M.Litt


NIP. 196803011994031003
WISUDA PERIODE 128 tanggal 21, 22, dan 23 SEPTEMBER 2022 (Rekap Luring dan Daring)

RABU 21 SEPTEMBER 2022 KAMIS 22 SEPTEMBER 2022 JUM'AT 23 SEPTEMBER 2022


No TOTAL
FAKULTAS JUMLAH FAKULTAS JUMLAH FAKULTAS JUMLAH

S2 dan S3 PPs
1 dan 201 FBS 331 FIS 319 851
Seluruh Fakultas

2 FIP 441 FMIPA 403 FIK 207 1051

3 FT 239 FPP 155 FE 283 677

4 FPK 35 35

JUMLAH 881 JUMLAH 889 JUMLAH 844 2614

Anda mungkin juga menyukai