Anda di halaman 1dari 28

Panduan Praktikum- Basic Manajemen

PANDUAN PRAKTIKUM

BASIC MANAJEMEN

Disusun oleh:
Ir. Sri Hindarti, M.Si

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS


FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS ISLAM MALANG
2021

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 1


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

KATA PENGANTAR
Bismillahirrohmanirrohim....

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan karunia serta rahmat-Nya
sehingga penyusunan buku Panduan Praktikum Basic Manajemen dapat terselesaikan dengan
tepat waktu. Mata kuliah Basic Manajemen merupakan salah stu mata kuliah yang wajib
ditempuh oleh mahasiswa S1 Program Studi Agribisnis UNISMA dengan bobot 3 Satuan
Kredit Semester. Implementasi dalam kegiatan pembelajarannya dilakukan melalui kegiatan
perkuliaahan sebanak 2 jam per minggu dan 2 jam praktikum per minggu. Oleh karena itu
buku panduan praktikum ini disusun sebagai pedoman dalam melakukan kegiatan
praktikum,dianntaranya membahas tentang pengertian dan ruang lingkup manajemen,
filssafat, sejarah, peranan dan fungsi manajemen, dasar-dasar kepemimpinan, cara
memotivasi bawahan, langka-langkah menyusun rencana bisnis serta manajemen strategis.

Kegiatan praktikum bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang


teori dan konsep dasar manajemen dan melatih mahasiswa agar mampu mengembangkan
penalaran, daya analisis dan bersikap kritis dalam menghadapi lingkungan disekitarnya serta
mampu menerapkan konsep dan teori manajemen dalam kehidupan atau organisasi. Dengan
demikian membentuk kemampuan manajerial mahasiswa yang akan menjadi bekal dalam
bekerja sebagai seorang manajer dalam berbagai bidang organisasi.

Penulis berharap agar buku panduan praktikum ini dapat bermanfaat bagi semua
pihak.

Malang , Agustus 2021

PENYUSUN

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 2


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

PRAKTIKUM DASAR-DASAR MANAJEMEN

FAKULTAS : PERTANIAN
MATA KULIAH : BASIC MANAJEMEN
PROGRAM STUDI : AGRIBISNIS
SEMESTER : I (satu)
KODE MATA KULIAH : MKW 60704
SKS : 3 SKS (2 SKS PERKULIAHAN,
1 SKS PRAKTIKUM)
DOSEN : Ir. SRI HINDARTI, M.Si
ASISTEN PRAKTIKUM : Pradila Arum Sekar Wangi

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 3


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Mata Kuliah Basic Manajemen merupakan salah satu Mata Kuliah yang wajib
ditempuh oleh mahasiswa S1 Program Studi Agribisnis Unisma dengan bobot 3 SKS.
Matakuliah ini dirancang untuk membekali mahasiswa dengan kemampuan manajerial
yang terdiri dari kemampuan untuk merencanakan, mengorganisasikan, melaksanakan,
dan mengendalikan kegiatan pencapaian tujuan organisasi. Disamping itu juga diajarkan
tentang teori kepemimpinan dan menyusun rencana bisnis. Dengan kemampuan tersebut
mahasiswa diharapkan mampu mengorganisasikan, memimpin dan membuat rencana
bisnis yang dibutuhkan oleh seorang pengusaha agribisnis. Garis besar materi matakuliah
ini meliputi pengertian, peranan dan fungsi dasar manajemen, motivasi bawahan,
komunikasi, dan kepemimpinan. Sesuai dengan bobot mata kuliah Basic Manajemen 3
SKS, maka implementasi kegiatan pembelajarannya dilakaukan dalam bentuk
perkuliahan 2 jam per minggu dan 2 jam praktikum per minggu. Oleh karena itu perlu
disusun buku panduan praktikum yang menjadi pedoman dalam melaksanakan kegiatan
praktikum mahasiswa. Kegiatan praktikum dilakuakan dalam dua bentuk yakni
praktikum kelas dengan menerapkan model presentasi dan diskusi kelompok kecil, dan
brainstorming kasus manajemen dengan menerapkan teori yang telah diberikan dalam
perkuliahan dan praktikum dilapangan dengan melihat suatu obyek perusahaan yang
ditentukan sesuai kriteria. Sebagai tugas akhir mahasiswa diminta untuk menyusun
rencana bisnis dengan mengambil topik secara bebas.
1.2 Tujuan
Kegiatan praktikum matakuliah Basic manajemen adalah bertujuan agar mahasiswa:
 Mampu menelaah fungsi dan ruang lingkup dasar manajemen
 Mampu melakukan perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, pengawasan dalam
organisasi
 Mampu meganalisa Prinsip-Prinsip Organisasi, dan Penyusunan Personalia dalam
organisasi
 Mampu membuat variasi metode motivasi dan memimpini anggota organisasi
 Mampu mengambil keputusan yang tepat dalam menjalankan organisasi
1.3 Metode Pelaksanaan
a) Mahasiswa wajib memiliki buku panduan praktikum untuk menunjang kegiatan
praktikum Basic Manajemen.
b) Absensi juga berlaku dan berpengaruh terhadap penilaian.
c) Izin harus disertai surat atau pemberitahuan langsung kepada pendamping.

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 4


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

d) Setiap kelas dibagi menjadi 8 kelompok yang terdiri dari 5 mahasiswa.


e) Setiap kelompok melakukan diskusi tentang permasalahan atau materi yang telah
diberikan.
f) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi didepan kelas dan disaksikan
kelompok lainnya.
g) Kelompok yang lain wajib memberikan tanggapan atau sanggahan terhadap apa yang
disampaikan kelompok yang presentasi.
h) Di setiap pertemuan mahasiswa wajib mencatat dan merangkum hasil diskusi
i) Di akhir praktikum, setiap mahasiswa wajib mengumpulkan buku praktikum yang
telah di isi kepada pendamping praktikum.

1.4 Keluaran (Output)


Keluaran dari kegiatan ini adalah dalam bentuk laporan/makalah hasil kegiatan
berdasarkan outline dan format yang diberikan.

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 5


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

1.5 Ruang Lingkup


Praktikum ini dibatasi pada kajian pustaka terhadap sistem agribisnis Setelah
kegiatan praktikum selesai, maka diwajibkan untuk menyusun laporan kegiatan
praktikum dengan mengikuti format sebagaimana yang telah ditetapkan.

1.6. Evaluasi
Evaluasi kegiatan praktikum akan dilakukan berdasarkan jumlah kehadiran dalam
praktikum, ketepatan menyelesaikan tugas praktikum, keaktifan dalam diskusi.

1.7. Penutup & Tugas Akhir


Demikian panduan praktikum Basic Manajemen ini dibuat, Dengan mengharapkan
Ridho dari Tuhan yang maha Esa semoga buku panduan praktikum Basic Manajemen ini
dapat menjadi penunjang bagi mahasiswa dalam meningkatkan kemampuan dan
pengetahuannya

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 6


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Lampiran 1. Materi diskusi kelas


BAB I. MANAJEMEN DALAM ORGANISASI & FUNGSI UNSUR DASAR
MANAJEMEN

1. Menjelaskan Pengertian Manajemen


(mengetahui sejauh mana pemahaman mahasiswa terhadap pengertian manajemen)
2. Mengapa Manajemen Diperlukan Dalam Organisasi Agribisnis
(meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang pentingnya manajemen Agribisnis dan
penerapannya dalam suatu organisasi)
3. Klasifikasi Manajemen dan Ketrampilan Yang Dibutuhkan
(mengklasifikasikan manajemen serta menentukan ketrampilan apa yang harus
dipenuhi dalam kegiatan manajemen Agribisnis)
4. Tingkatan Manajemen & Ketrampilan Manajer
(menentukan tingkatan-tingkatan dalam manajemen serta ketrampilan apa yang harus
dimiliki oleh seorang manajer)
5. Peranan Manajer
(menentukan seberapa pentingkah peranan seorang manajer dalam suatu organisasi,
dan bagaimana jika suatu organisasi tidak memiliki seorang manajer atau yang
bertindak sebagai manajer)
6. Fungsi Dasar Manajemen dan hubungan antar fungsi.
(menjelaskan macam-macam fungsi dasar dalam manajemen dan korelasi antar fungsi
tersebut)
7. Unsur Dasar Manajemen
(mengidentifikasi unsur apasaja yang terkandung dalam manajemen dan bagaimana
peranannya)
8. Proses Manajemen
(jelaskan bagaimana proses manajemen berjalan dan berikan contohnya)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 7


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 8


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 9


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB II. PERENCANAAN

1. Pengertian perencanaan dan mengapa perencanaan penting untuk dibuat.


(mengetahui peranan perencanaan dan relevansi dari perencaan untuk suatu
organisasi)
2. Unsur-unsur perencanaan
(menentukan apa saja yang diperlukan pada tahap perencaan dalam manajemen suatu
organisasi)
3. Proses perencanaan
(memahami bagaimana proses manajemen perencanaan dalam sustu organisasi
berjalan)
4. Hubungan perencanaan dengan fungsi manajemen lainnnya
(memahami bagaimana hubungan manajemen perencanaan dan peranannya terhadaap
fungsi manajemen lainnya)
5. Macam-macam perencanaan
(Mengidentifikasi beberapa macam tipe manajemen perencanann dalam suatu
organisasi)
6. Syarat perencanaan efektif
(menentukan bagaimana perencanaan yang tepat dan relevan bagi manajemen suatu
organisasai)
JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 10


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 11


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 12


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB III. PENGORGANISASIAN & PRINSIP-PRINSIP ORGANISASI

1. Pengertian & Proses Pengorganisasian


(memahami seperti apa pengertian dan proses berjalannya manajemen
pengorganisasian)
2. Pengertian & Fungsi Organisasi
(mengidentifikasi fungsi, tujuan serta peranan suatu organisasai)
3. Bentuk-bentuk Organisasi
(mengidentifikasi berbagai macam bentuk organisai dan berikan contohnya)
4. Prinsip Dasar Organisai
(Memahami apa saja prinsip-prinsip dasar suatu oranisasi)
5. Prinsip Delegasi Wewenang
(memahami pengertian prinsip delegasi wewenang, dan bagaimana
pengimplementasiannya dalam suatu organisasi)
6. Prinsip Kesatuan Komando
(Memahami prinsip-prinsip kesatuan dalam komando/leader = kepemimpinan dan
menjelaskan bagaimana prosesnya)
7. Prinsip Perkecualian
(menjelaskan tentang apa yang dimaksud dengan prinsip perkecualian dan berikan
contoh kasus dalam suatu organisasi)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 13


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 14


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 15


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB IV. PENYUSUNAN PERSONALIA & PENGGERAKKAN ORGANISASI

1. Pengertian personalia
(menjelaskan apa yang dimaksud Personalia)
2. Langkah-Langkah Penyusunan Personalia
(menjelaskan langkah-langkah yang harus ditempuh dan diterapkan dalam
penyusunan personalia)
3. Sumber Penarikan Personalia
(menentukan dimana suatu organisasi dapat menemukan sumber penarikan dalam
penyusunan personalia dan ketentuan yang apa saja yang harus dipenuhi dalam
sumber penarikan untuk menyusun personalia)
4. Pengertian Penggerakkan Organisasi
(menentukan apa saja faktor yang berpengaruh dalam penggerakkan organisasi)
5. Pentingnya Unsur Manusia dalam Organisasi
(mengidentifikasi sberapa penting peranan unsur SDM dalam suatu organisasi)
6. Teori Kebutuhan Dasar Manusia
(mengetaui dan memahami beberapa teori tentang kebutuhan dasar manusia)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 16


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 17


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB V. KOMUNIKASI

1. Pengertian & Pentingnya Komunikasi dalam organisasi bisnis


(memahami pengertian dasar komuinkasi dan peranan komunikasi dalam suatu
organisasi bisnis)
2. Proses komunikasi
(memahami proses berjalannya komunikasi dan syarat apa saja yang harus terpenuhi
dalam proses komunikasi)
3. Tipe Komunikasi
(mengidentifikasi macam-macam komunikasi dan penerapannya dalam suatu
organisasi)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 18


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 19


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB VI. MOTIVASI & TEORI-TEORI MOTIVASI

1. Pengertian Motivasi
(memahami pengertian tentang motivasi)
2. Tujuan dan Azaz Motivasi
(mengidentifikasi tujuan dan azaz dalam motivasi)
3. Berbagai Model (Perspektif) Motivasi
(mengetahui beberapa macam dan model (pespektif) motivasi)
4. Pendekatan Sistem dalam Motivasi
(mengetahui pendekatan-pendekatan beberapa sitem dalam motivasi)
5. Teori Isi
(memahami pengertian teori tentang isi)
6. Teori Proses
(mengetahui teori tentang proses)
7. Teori Reinforcement
(mengetahui dan memahami tentang teori reinforcement)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 20


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 21


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB VII. KEPEMIMPINAN

1. Pengertian dan Hakikat Kepemimpinan


(memahami pengertian dan dasar-dasar kepemimpinan)
2. Sumber-sumber Kekuasaan
(mengidentifikasi berbagai macam sumber yang menyebabkan terjadinya kekuasan)
3. Pendekatan Kepemimpinan
(mengidentifikasi berbagai macam pendekatan yang diperlukan dalam
kepemimpinan)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 22


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB VIII. PENGAWASAN

1. Pengertian Pengawasan
(memahami pengertian dasar tentang pengawasan)
2. Pentingnya Pengawasan
(mengetahui peranan penting dalam suatu pengawasan)
3. Proses Pengawasan
(proses-proses yang diperhatikan dalam jalanya suatu pengawasan)
4. Metode Pengawasan
(menentukan metode apa saja yang diterpkan dalam pengawasan)

JAWABAN:

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 23


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 24


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

BAB IX. MANAGEMENT STRATEGIC


1. Pengertian, Fungsi dan Manfaat Management Strategic
(memahami tentang arti, fungsi, dan manfaat management strategic)
2. Proses Management Strategic
(mamahami bagaimana prosesnya management strategic berjalan)
3. Komponen Management Strategic
(menentukan apa saja komponen yang harus diperhatikan dalam management
strategic)
4. Landasan dasar Management Strategic
(memahami landasan-landasan yang terkandung dasar dalam management
startegic)

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 25


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

Lampiran 2. Tugas Akhir


Tugas akhir bagi setiap mahasiswa, setiap kelompok mahasiwa yang telah ditentukan
oleh pendamping di wajibkan menyusun suatu rencana usaha atau Bussines Plan yang
mana harus mencakup apa-apa saja yang telah diperoleh selama kegiatan praktikum ini
berlangsung, dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Tugas
Setiap kelompok diharuskan menyusun suatu rencana manajemen suatu bisnis dalam
bidang pertanian.
b. Tujuan Tugas
Mengajarkan kepada mahasiswa menyusun rencana manajemen suatu bisnis
pertanian.
c. Deskripsi/Uraian Tugas
 Objek garapan : Menyusun rencana bisnis pertanian
 Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan : Menyusun rencana bisnis yang
berkaitan dengan masalah penetapan visi, misi, tujuan dan bentuk organisasi
bisnis pertanian
 Metode/cara pengerjaan, acuan yang digunakan : Mahasiswa bekerja secara
kelompok
 Deskripsi luaran tugas yang dikerjakan : Rencana oragnisasi bisnis pertanian
d. Kelengkapan
 Cover
 Ringkasan (tidak lebih dari satu halaman)
 Kata Pengantar
 Daftar Isi/Tabel/Lampiran
e. Pendahuluan
 Latar belakang
 Perumusan Masalah
 Tujuan
f. Kerangka Teori
Berisi tentang teori-teori yang relevan dalam penyusunan makalah berikut ini. Seperti
teori yang melandasi terciptanya suatu rancangan bisnis tersebut.
g. Pembahasan
h. Penutup; berisi kesimpulan dan saran
i. Daftar Pustaka

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 26


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

j. Lampiran (data-data atau dokumentasi).

Ketentuan : Laporan tersebut harus mengikuti format berikut ini;


- Menggunakan kertas A4
- Bentuk huruf (font) Times New Roman (12)
- Spasi 1.5
- Margin : 4-3-3-3
- Makalah dijilid warna hijau muda
Kriteria Penilaian
 Ketetapan dan kesesuaian pemilihan materi tugas
 Ketepatan waktu pengumpulan tugas
 Kesuaian format penulisan

Laporan paling lambat dikumpulkan pada hari kuliah 2 minggu sebelum UAS

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 27


Panduan Praktikum- Basic Manajemen

REFERENSI

Referensi Utama:
1. Sri Hindarti, 2017. Manajemen dan Kepemimpinan Dalam Organisasi. Instran
Publishing. Malang
ReferensiPenunjang:
1. Basu Swastha, 1984. Azas-az as Manajemen Modern. Liberty. Yogyakarta
2. James A. F. Stoner, 1982. Manajemen. Jilid I dan fl. Prentice Hall. New Yersey.
3. Gary Dressler, 1997. Manajemen Sumberdaya Manusia. Jilid I dan II. Prenhalindo.
Jakarta.
4. GR. Terry dan L.W. Rue, 1991. Dasar-dasar Manajemen. Bumi Aksara. Jakarta.
5. Mamduh H. Hanafi, 1997. Manajemen. UPP-Akademi Manajemen Perusahaan YKPN.
Yogyakarta.
6. Manullang, 1988. Dasar-dasar Manajemen. Ghalia Indonesia. Jakarta.
7. Sarwoto, 1996. Dasar-dasar Organisasi dan Manajemen. Ghalia Indonesia. Jakarta.
8. Sondang Siagian, 2002. Fungsi-fungsi Manajerial. Bumi Aksara. Jakarta.
9. T. Hani Handoko, 1984. Manajemen. BPFE. Yogyakarta.
10.______________, 1987. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. BPFE.
Yogyakarta.
11. Winardi, 2000. Azas-azas Manajemen. Mandar Maju. Bandung.

Pragram Studi Agribisnis Universitas Islam Malang 28

Anda mungkin juga menyukai