Anda di halaman 1dari 41

LAMPIRAN IV KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KEDAUNG

NOMOR : 445/035/SK/PKM-KDG/2019
TANGGAL : 1 Oktober 2019

URAIAN TUGAS

NAMA : dr. Frovira Brilyandini


NIP : 198011122006042014
JABATAN : Dokter Madya
TUGAS TAMBAHAN : Kepala Puskesmas

A. TUGAS POKOK
1. Pendidikan dan pelatihan fungsional di bidang kesehatan dan memperoleh
STTPL lamanya 30-80 jam
2. Pendidikan dan pelatihan fungsional di bidang kesehatan dan memperoleh
STTPL lamanya 30-80 jam
3. Melakukan tindakan khusus dokter umum tingkat sederhana
4. Melakukan tindakan khusus dokter umum tingkat sedang
5. Melakukan tindakan darurat medik / P3K tingkat sederhana
6. Kunjungan pasien rawat inap
7. Melakukan pemeliharaan kesehatan anak
8. Melalukan pengamatan epidemiologi penyakit :mengumpulkan data
9. Melakukan penyuluhan medik
10. Membuat catatan medik pasien rawat inap
11. Membuat catatan medik pasien rawat jalan
12. Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar
13. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam
14. Menguji kesehatan individu
15. Melakukan tugas jaga sepi pasien
16. Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC, olah
raga)
17. Supervisi bidang kesehatan
18. Mengikuti seminar sebagai anggota
19. Menjadi anggota profesi dokter sebagai anggota
B. TUGAS TAMBAHAN / TERINTEGRASI KEPALA PUSKESMAS
1. Membuat perencanaan tingkat Puskesmas
2. Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan di Puskesmas
3. Merencanakan dan mengusulkan kebutuhan sumberdaya Puskesmas
kepada dinas Kesehatan Kota.
4. Pengumpulan, mengolah data dan informasi, menginventarisasi
permasalahan serta melaksanakan pemecahan permasalahan yang
berhubungan dengan tugas pelayanan kesehatan masyarakat.
5. Perencanaan, pelaksanaan, pengendalian, evaluasi dan pelaporan kegiatan
puskesmas.
6. Penyiapan bahan kebijakan, bimbingan dan pembinaan serta petunjuk teknis
sesuai bidang tugasnya.
7. Pelaksanaan pelayanan kesehatan perorangan.
8. Pelaksanaan pengembangan upaya kesehatan dalam hal pengembangan
kader pembangunan di bidang kesehatan dan pengembangan kegiatan
swadaya masyarakat di wilayah kerjanya.
9. Pelaksanaan pembinaan upaya kesehatan, peran serta masyarakat,
koordinasi semua upaya kesehatan, sarana pelayanan kesehatan,
pelaksanaan rujukan medic, pembantuan sarana dan pembinaan teknis
kepada Puskesmas Pembantu, unit pelayanan kesehatan swasta serta kader
pembangunan kesehatan.
10. Pelaksanaan pelayanan upaya kesehatan / kesejahteraan ibu dan anak,
Keluarga Berencana, perbaikan gizi, perawatan kesehatan masyarakat,
pencegahan dan pemberantasan penyakit, pembinaan kesehatan
lingkungan, penyuluhan kesehatan masyarakat, usaha kesehtan sekolah,
kesehatan olah raga, pengobatan termasuk pelayanan darurat karena
kecelakaan, kesehatan gigi dan mulut, laboratorium sederhana, upaya
kesehatan kerja, kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, kesehatan
mata dan kesehatan khusus lainnya serta pembinaan pengobatan
tradisional.
11. Pelaksanaan pencatatan dan pelaporan dalam rangka system informasi
kesehatan.
12. Pelaksanaan ketata usahaan dan urusan rumah tangga puskesmas.
13. Pelaksanaan analisis dan pengembangan kinerja puskesmas.
14. Pelaksanaan tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Kepala
Dinas

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok Pelaksana

drg. Novarita dr. Frovira Brilyandini


Pembina Utama Muda / IV c Pembina / IV a
NIP 196211191989022002 NIP. 198011122006042014
NAMA : Pendi
NIP/NPTT : 19620204119860301018
JABATAN : Pelaksana Tata Usaha
TUGAS TAMBAHAN : Pelaksana Program Kesehatan Lingkungan
Bendahara Barang

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (PELAKSANA TATA USAHA)
Membantu Kepala Puskesmas kedaung dalam pengelolaan unsur Administrasi
Umum, Keuangan dan Aset, Kepegawaian, Perencanaan, Evaluasi dan
Pelaporan, meliputi :
1. Menyusun rencana kegiatan Puskesmas Kedaung;
2. Menyiapkan bahan penyusunan rencana kerja dan rencana kegiatan
Puskesmas Kedaung;
3. Melaksanakan penyelenggaraan urusan administrasi;
4. Melaksanakan penyelenggaraan tertib administrasi dan surat menyurat,
kearsipan, kepegawaian, keuangan, tertib kerja, di seluruh unit di lingkungan
Puskesmas Kedaung;
5. Melaksanakan pelayanan administrasi kepada Kepala Puskesmas Kedaung
dan seluruh unit di lingkungan Puskesmas Kedaung;
6. Melaksanakan penyiapan dan penyusunan Rencana Anggaran Satuan Kerja
Puskesmas Kedaung di bawah koordinasi Dinas Kesehatan Kota Depok ;
7. Melaksanakan inventarisasi dan pemeliharaan kantor Puskesmas Kedaung
dan Inventaris kantor ;
8. Melaksanakan penghimpunan dan inventarisasi peraturan atau kebijakan
yang berhubungan dengan pelayanan kesehatan ;
9. Melaksanakan koordinasi dengan instansi atau pihak lain untuk kelancaran
melaksanakan tugas ;
10. Melaksanakan penghimpunan data sebagai bahan penyusunan rancangan
peraturan / kebijakan yang berhubungan dengan tugasPuskesmas Kedaung;
11. Penyusunan serta penyampaian laporan Puskesmas Kedaung secara
berkala; dan
12. Melaksanakan tugas kedinas anlainnya yang diberikan oleh pimpinan sesuai
bidang tugasnya.
Sumber : Peraturan Walikota Depok No. 15/2010 tentang Unit Pelaksana Teknis
Pusat Kesehatan Masyarakat Kecamatan Kedaung pada Dinas Kesehatan, Pasal 7
ayat (1) dan (2)

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. PELAKSANA PROGRAM KESEHATAN LINGKUNGAN
a. Pemeriksaan jentik berkala
b. Inspeksi kesehatan lingkungan TTU
c. Inspeksi kesehatan lingkungan TPM
d. Inspeksi Kesehatan lingkungan Sekolah
e. Inspeksi Kesehatan lingkungan Klinikswasta
f. Inspeksi Kesehatan lingkungan IRTP
g. Kegiatan STBM Pilariasis
h. Kegiatan motifator jumantik
i. Pelatihan SIPPKLING
j. Membuat laporan bulanan kesling
2. BENDAHARA BARANG
a. Menerima barang yang bersumber dari APBD / APBN/ JKN
b. Mencatat barang yang diterima kedalam buku Kartu Inventaris barang
c. Mendistribusikan barang ke unit
d. Menginventaris kondisi barang yang masih baik, rusak, dan yang akan di
kalibrasi
e. Mengusulkan kalibrasi alat
f. Menerima laporan kerusakan barang dari unit
g. Menindak lanjuti kerusakan alat dengan mengajukan service ke TU
h. Mengarsipkan seluruh dokumen barang
i. Menginput barang kedalam aplikasi ASPAK
Depok, 1 Oktober 2019
Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Pendi


Pembina / IV a Penata Muda Tk.1, III/b
NIP. 198011122006042014 NIP.19620204119860301018
NAMA : dr. Yanmisi Anggraeni
NIP : 198710052014032001
JABATAN : Dokter Muda
Pelaksana Program Penyakit Tidak Menular
Pelaksana Program Pengelolaan Penyakit Kronis
Pelaksana Program Kesehatan Jiwa
Dokter Penanggung Jawab PONED
Penanggung Jawab Posbindu PTM

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (DOKTER MUDA):
1. Melakukan pelayanan medik umum konsul pertama
2. Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum kompleks tk I
3. Melakukan tindakan darurat medik/p3k tingkat sedang
4. Melakukan kunjungan (visit) pada pasien ranap
5. Melakukan pemeliharaan kesehatan ibu
6. Melakukan pemeliharaan kesehatan bayi/balita
7. Melakukan pemeliharaan kesehatan anak
8. Melakukan penyuluhan medik
9. Membuat catatan medik pasien rawat inap
10. Membuat catatan medic pasien rawat inap
11. Membuat catatan medik pasien rawat jalan
12. Melayani konsultasi dari luar atau keluar
13. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam
14. Menguji kesehatan individu
15. Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC,
Olahraga)
16. Mengamati penyakit di lapangan

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. PELAKSANA PROGRAM PENYAKIT TIDAK MENULAR (PTM) :
a. Menyusun perencanaan kegiatan program PTM
b. Melaksanaan koordinasi lintas program dan lintas sektoral
c. Melaksanakan kegiatan program PTM
d. Membuat laporan dan evalusi hasil kegiatan PTM
2. PELAKSANA PROGRAM PENGELOLAAN PENYAKIT KRONIS
a. Mengkoordinir dan bertanggung jawab terhadap kegiatan prolanis di
wilayah kerja Puskesmas Kedaung.
b. Perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi kegiatan Prolanis dilakukan
bersama – sama dengan program terkait.
c. Mengkoordinir kegiatan senam Prolanis
d. Mengkoordinir kegiatan penyuluhan kepada kelompok Prolanis.
e. Mengkoordinir kegiatan home visit peserta Prolanis
f. Pencatatan pemantauan Kesehatan peserta Prolanis
g. Pelaporan hasil kegiatan Senam, Edukasi dan Pemantauan kesehatan
peserta Prolanis ke BPJS
h. Mengelola media informasi Kesehatan kepada pasien Prolanis
3. PELAKSANA PROGRAM KESEHATAN JIWA :
a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan;
b. Melakukan pelacakan dan penemuan penderita;
c. Melakukan pengobatan penderita;
d. Melakukan rujukan kasus;
e. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral;
f. Melaksanakan KIE kepada keluarga penderita dan masyarakat;
g. Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan;
h. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, pengolahan dan analisa data
program kesehatan jiwa dan upaya tindak lanjut;
4. DOKTER PENANGGUNG JAWAB PONED
a. Mengkoordinasikan perencanaan pelaksanaan dan pengendalian
program PONED di Puskesmas
b. Memberikan bimbingan ketrampilan klinis susuai standar yang di
tetapkan.
c. Melakukan pemantauan dan penilaian kinerja program PONED di
Puskesmas
d. Mengkonsultasikan kegiatan dan tindakan dengan penanggung jawab
medis dan bidan koordinator
e. Membuat Laporan kegiatan PONED yang bertanggung jawab kepada
Kepala Puskesmas
5. PENANGGUNG JAWAB POSBINDU PTM
a. Menyusun rencana kegiatan pelayanan kesehatan upaya pengendalian
dan deteksi dini factor resiko penyakit tidak menular
b. Melaksanakan pelayanan kesehatan berupa pengukuran dan
pemeriksaan factor resiko penyakit tidak menular di Pos Pembinaan
Terpadu Penyakit Tidak Menular ( Posbindu PTM )
c. Melaksanakan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular di FKTP
(Pandu PTM)
d. Melaksanakan kunjungan rumah pasien penyakit tidak menular
e. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan upaya pengendalian penyakit
tidak menular
f. Berkolaborasi dengan upaya lain yang terkait.

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini dr. Yanmisi Anggraeni


Pembina / IV a Penata / III c
NIP. 198011122006042014 NIP. 198710052014032001
Nama : Meutia Sundari, Am.Keb
NIP :196902091990032004
Jabatan : Bidan Penyelia
Penanggung Jawab Upaya Kesehatan Masyarakat
Pelaksana Program P2P
Pelaksana Program HIV

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK ( BIDAN PENYELIA) :
1. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil normal
2. Melaksanakan pengkajian kepada klien Persalinan normal
3. Melaksanakan pengkajian kepada klien bufas normal
4. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil Resiko
5. Melaksanakan pengkajian kepada klien Persalinan Resiko
6. Melaksanakan pengkajian kepada klien Kasus HIV
7. Melaksanakan pengkajian kepada klienKasus IMS
8. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil normal
9. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan normal
10. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bufas normal
11. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil resiko
12. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan Resiko
13. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien gangguan reproduksi
14. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Kasus HIV
15. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien IMS
16. Membuat Persiapan alat klien bumil normal
17. Membuat Persiapan alat klien Persalinan normal
18. Membuat Persiapan alat klien Ibu Nifas normal
19. Membuat Persiapan Alat klien HIV
20. Membuat Persiapan Alat klien IMS
21. Membuat Persiapan obat klien bumil normal
22. Membuat Persiapan Obat klien Persalinan Normal
23. Membuat Persiapan Obat klien Ibu Nifas Normal
24. Membuat Persiapan Obat klien IMS
25. Membuat Persiapan IVA
26. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Muda
27. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Tua
28. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
29. Melaksanakan Asuhan Kebidanan KB Sederhana Oral dan Suntik
30. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
31. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Efek Samping KB Oral dan Suntik
32. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Pra Eklampsi
33. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Post Op SC
34. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKDR
35. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKDR
36. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
37. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
38. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKBK
39. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Normal
40. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Nifas Normal
41. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Resiko
42. Melaksanakan KIE kepada Klien Gangguan Reproduksi
43. Melaksanakan KIE kepada Kasus HIV
44. Melaksanakan KIE kepada IMS
45. Melaksanakan Rujukan Kepada Ibu Hamil Resiko
46. Melaksanakan Rujukan Kepada Bayi Baru Lahir resiko
47. Melaksanakan Rujukan Gangguan Alat Reproduksi
48. Melaksanakan Rujukan Kasus HIV
49. Melaksanakan Rujukan Kasus IMS
50. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Normal
51. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Resiko
52. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Normal
53. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Nifas Normal
54. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Bayi Baru Lahir
55. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Resiko
56. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Gangguan Alat Reproduksi
57. Melaksanakan audit Maternal dan Perinatal
58. Melaksanakan Kepengurusan Organisasi sebagai anggota
B. TUGAS TAMBAHAN :
1. PENANGGUNG JAWAB UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM) :
a. Menyusun perencanaan kegiatan UKM
b. Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan UKM tepat
waktu, tepat sasaran dan sesuai dengan tempat yang direncanakan.
c. Mengidentifikasi permasalahan dan hambatan dalam pelaksanaan
kegiatan UKM
d. Merencanakan tindak lanjut untuk mengatasi masalah dan hambatan
dalam pelaksanaan kegiatan UKM
e. Mengevaluasi keberhasilan tindak lanjut pelaksanaan kegiatan UKM
yang dilakukan.
f. Mengumpulkan data capaian kinerja berdasarkan indikator yang
ditetapkan
g. Melakukan analisis terhadap capaian indicator - indikator yang telah
ditetapkan
h. Menindaklanjuti hasil analisis dalam bentuk upaya – upaya perbaikan.
i. Melakukan pembinaan kepada pelaksana dalam melaksanakan kegiatan
UKM
j. Mengkomunikasikan tujuan, tahapan pelaksanaan kegiatan UKM,
penjadwalan kepada lintas program dan lintas sector terkait
k. Melakukan koordinasi dan komunikasi dalam pelaksanaan kegiatan UKM
kepada lintas program dan lintas sector terkait.
l. Melakukan evaluasi dan tindak lanjut terhadap pelaksanaan komunikasi
dan koordinasi lintas program dan lintas sektor.
m. Melakukan identifikasi dan analisis kemungkinan terjadinya risiko
terhadap lingkungan dan masyarakat dalam pelaksanaan kegiatan UKM
n. Merencanakan upaya pencegahan dan minimalisasi risiko kegiatan UKM
o. Melakukan evaluasi terhadap upaya pencegahan dan minimalisasi risiko.
p. Memonitoring kesesuaian pengelolaan dan pelaksanaan UKM
Puskesmas terhadap peraturan, pedoman, kerangka acuan, rencana
kegiatan, dan prosedur pelaksanaan kegiatan.
q. Membuat laporan monitoring dan evaluasi kegiatan UKM
2. PELAKASANA P2P
a. Mengkoordinir kegiatan pemberantasan penyakit menular dan tidak
menular yang meliputi kegiatan P2TB, P2 Malaria, P2DBD, P2 Diare, P2
ISPA, P2 Kusta, P2TM, serta penyakit potensial lainnya.
b. Mengumpulkan data kegiatan pemberantasan penyakit menular dan
tidak menular
c. Mengkoordinir kegiatan surveilens pemberantasan penyakit dan
mendeteksi adanya KLB (Kejadian Luar Biasa)
d. Mengkoordinir kegiatan penyelidikan epidemiologi
e. Melakukan koordinasi dengan petugas PKM dan petugaslintas program
yang lain dalam melaksanaka npenyuluhan penyakit menular dan tidak
menular.
f. Mengkoordinir laporan kegiatan pemberantasan penyakit menular dan
tidak menular, laporan adanya KLB (W1), laporan PE dan laporan W2
(laporan penyakit potensial wabah).
3. PELAKSANA PROGRAM HIV :
a. Menyusun perencanaan kebutuhan operasional
b. Mengawasi dan mengevaluasi pelaksanaan kegiatan.
c. Bertanggung jawab untuk memastikan bahwa layanan secara
keseluruhan berkualitas sesuai pedoman VCT dan CST Departemen
Kesehatan RI
d. Menkoordinir pertemuan berkala dengan seluruh staf
e. Melakukan jejaring kerja dengan rumah sakit, lembaga – lembaga yang
bergerak dalam bidang VCT dan CST HIV Aids untuk memfasilitasi
perawatan, pengobatan, dan dukungan klien.
f. Berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan
g. Mengembangkan standar prosedur operasional pelayanan di Puskesmas
h. Menyusun dan melaporkan laporan bulanan dan tahunan kepada Dinas
Kesehatan Kota Depok
i. Memantapkan pengembangan diri melalui pelatihan peningkatan
ketrampilan dan pengetahuan tentang HIV dan Aids
j. Mengisi kelengkapan formulir klien, pendokumentasian dan pencatatan
konseling klien dan menyimpannya agar terjaga kerahasiannya
k. Memberi informasi tentang HIV dan Aids yang relevan dan akurat,
sehingga klien dapat memberikan keputusan untuk melakukan tes atau
tidak. Bila setuju, konselor akan meminta klien untuk menandatangani
informed consent pemeriksaan HIV untuk pendokumentasian.
l. Menjaga informasi yang diberikan klien kepadanya bersifat pribadi dan
rahasia. Konselor juga diharuskan memberikan informasi lanjutan seperti
system rujukan dan dukungan psikososial baik pada klien dengan hasil
tes positif ataupun negatif.
m. Mengisi kelengkapan formulir klien, pendokumentasian dan pencatatan
konseling klien dan menyimpannya agar terjaga kerahasiannya
n. Menjaga informasi yang diberikan klien kepadanya bersifat pribadi dan
rahasia. Konselor juga diharuskan memberikan informasi lanjutan seperti
system rujukan dan dukungan psikososisal baik pada klien dengan hasil
tes positif ataupun negatif.

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Meutia Sundary, Am.Keb


Pembina / IV a Penata Tk.1 / III d
NIP. 198011122006042014 NIP. 196902091990032004
Nama : Nolisa Sutrisnawati, Am.Keb
NIP : 198111232002122002
Jabatan : Bidan Pelaksana Lanjutan
Penanggung Jawab Jejaring Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Pengelola Program KIA/KB

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK ( BIDAN PELAKSANA LANJUTAN) :
1. Mempersiapkan pelayanan kebidanan
2. Melaksanakan anamnesa pasien pada kasus fisiologis atau bermasalah
3. Melaksanakan anamnesa pasien pada kasus patologis kegawat daruratan
kebidanan
4. Melaksanakan pemeriksaan fisik pada klien fisiologis/bermasalah
5. Melaksanakan pemeriksaan fisik pada kasus patologis dan kegawat
daruratan kebidanan
6. Pengambilan/penyediaan bahan laboratorium dengan melakukan
pengambilan sediaan/bahan lab dengan melakukan pengambilan darah vena
7. Pengambilan/penyediaan bahan laboratorium dengan melakukan
pengambilan sediaan/bahan lab dengan melakukan pengambilan air ketuban
8. Pemeriksaan laboratorium sederhana dengan melakukan pemeriksaan
golongan darah
9. Membuat diagnose kebidanan sesuai dengan hasil pengkajian pada kasus
fisiologis/bermasalah
10. Membuat diagnose kebidanan sesuai dengan hasil pengkajian pada kasus
patologis kegawatdaruratan kebidanan
11. Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain pada kasus fisiologis
bermasalah
12. Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain pada kasus Patologis
kegawatdaruratan kebidanan
13. Menyusun rencana operasional asuhan kebidanan pada kasus fisiologis
bermasalah
14. Menyusun rencana operasional asuhan kebidanan pada kasus patologis
kebidanan
15. Melakukan persiapan asuhan pelayanan kebidanan pada klien kasus
fisiologis bermasalah
16. Melakukan persiapan asuhan pelayanan kebidanan pada klien kasus
patologis/kegawatdaruratan kebidanan
17. Mempersiapkan alat dan obat pada kasus fisiologis bermasalah, patologis
dan kegawatdaruratan kebidanan
18. Mempersiapkan tindakan operatif gynekolog dan obstetri pada kasus kecil
19. Melaksanakan asuhan kebidanan pada klien fisiologis bermasalah pada
kesehatan reproduksi remaja dan menopouse, klimakterium, bayi, anak, KB
dan AKDR
20. Melaksanakan asuhan kebidanan pada kasus patologis kegawat daruratan
kebidanan
21. Melakukan KIE klien secara kelompok
22. Melakukan konseling pada klien pada kasus fisiologis tanpa masalah, kasus
patologis kegawatdaruratan kebiddanana
23. Melakukan rujukan klien pada kasus fisiologis bermasalah, patologis dan
kegawatdaruratan kebidanan
24. Melakukan dokumentasi pada asuhan kebidanan pada kasus patologis dan
kegawat daruratan kebidanan
25. Melaksanakan asuhan kebidanan pada keluarga, melakukan pembinaan
pada posyandu dan dasa wisma

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. PENANGGUNG JAWAB JEJARING FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN
a. Melakukan pendataan jumlah jejaring yang ada di wilayah kerja Puskesmas
Kedaung (Klinik, RS, Apotek, Laboratorium)
b. Melakukan sosialisasi terhadap jejaring yang ada di wilayah kerja
Puskesmas Kedaung agar melaporkan data kegiatan dan hasil kegiatan
pelayanan kesehatan terdiri dari data kelahiran, data kematian, data
kesakitan dan masalah kesehatan lainnya, serta data kunjungan pelayanan.
c. Melakukan koordinasi dengan seluruh jejaring yang ada di wilayah kerja
Puskesmas Kedaung
d. Membina dan melakukan supervisi BPS / Bidan Praktek Mandiri
e. Melakukan koordinasi dengan organisasi profesi, lintas program, dan lintas
sektor.
2. PENGELOLA PROGRAM KIA/KB
a. Merencanakan dan merumuskan program pelayanan KIA/KB
b. Menyiapkan kelengkapan pencatatan dan pelayanan KIA/KB
c. Melaksanakan pelayanan ibu hamil rawat jalan sesuai standar diantaranya
anamneses, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang bila diperlukan.
d. Melaksanakan program kontrasepsi KB sesuai standard dan target program
e. Melaksanakan penyuluhan
f. Membuat pencatatan dan pelaporan pelayanan KIA/KB

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Nolisa Sutrisnawati, Am.Keb


Pembina / IV a Penata Muda / III a
NIP. 198011122006042014 NIP. 198111232002122002
Nama : Wida Windiati, Am.Keb
NIP :197108221992032002
Jabatan : Bidan Penyelia
Bidan Koordinator PONED
Bidan Pembina Wilayah Kelurahan Kedaung

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (BIDAN PENYELIA) :
1. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil normal
2. Melaksanakan pengkajian kepada klien Persalinan normal
3. Melaksanakan pengkajian kepada klien bufas normal
4. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil resiko
5. Melaksanakan pengkajian kepada klien persalinan resiko
6. Melaksanakan pengkajian kepada klien Kasus HIV
7. Melaksanakan pengkajian kepada klien Kasus IMS
8. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil normal
9. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan normal
10. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bufas normal
11. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil resiko
12. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan Resiko
13. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien gangguan reproduksi
14. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Kasus HIV
15. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien IMS
16. Membuat Persiapan alat klien bumil normal
17. Membuat Persiapan alat klien Persalinan normal
18. Membuat Persiapan alat klien Ibu Nifas normal
19. Membuat Persiapan alat klien HIV
20. Membuat Persiapan alat klien IMS
21. Membuat Persiapan obat klien bumil normal
22. Membuat Persiapan obat klien Persalinan Normal
23. Membuat Persiapan obat klien Ibu Nifas Normal
24. Membuat Persiapan obat klien IMS
25. Membuat Persiapan IVA
26. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Muda
27. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Tua
28. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
29. Melaksanakan Asuhan Kebidanan KB Sederhana Oral dan Suntik
30. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
31. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Efek Samping KB Oral dan Suntik
32. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Pra Eklampsi
33. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Post Op SC
34. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKDR
35. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKDR
36. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
37. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
38. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKBK
39. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Normal
40. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Nifas Normal
41. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Resiko
42. Melaksanakan KIE kepada Klien Gangguan Reproduksi
43. Melaksanakan Rujukan Kepada Ibu Hamil Resiko
44. Melaksanakan Rujukan Kepada Bayi Baru Lahir resiko
45. Melaksanakan Rujukan Gangguan Alat Reproduksi
46. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Normal
47. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Resiko
48. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Normal
49. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Nifas Normal
50. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Bayi Baru Lahir
51. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Resiko
52. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Gangguan Alat Reproduksi
53. Melaksanakan audit Maternal dan Perinatal
54. Melaksanakan Kepengurusan Organisasi sebagai anggota

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. BIDAN KOORDINATOR PONED
a. Mengkoordinasikan perencanaan pelaksanaan dan pengendali program
PONED di Puskesmas
b. Memberikan bimbingan keterampilan klinis sesuai standar yang di tetapkan.
c. Melakukan pemantauan dan penilaian kinerja program PONED di
Puskesmas
d. Mengkonsultasikan kegiatan dan tindakan dengan penanggung jawab
medis dan bidan coordinator.
2. BIDAN PEMBINA WILAYAH KELURAHAN KEDAUNG
a. Membuat rencana kerja setiap tahun dan di breakdown setiap bulan
b. Melakukan pendataan sasaran
c. Melakukan pembinaan terhadap kelompok pemberdayaan masyarakat
d. Melakukan penyuluhan berkaitan dengan program puskesmas
e. Melakukan pelayanan antenatal, deteksi dini factor resiko, dan komplikasi
kebidanan & neonatus, penanganan komplikasi kebidanan, pelayanan
neonatus dan komplikasi, pelayanan kesehatan ibu nifas, pelayanan
kesehatan bayi sesuai standard pelayanan kebidanan
f. Melakukan kolaborasi dalam pelaksanaan kegiatan KIA
g. Melaporkan hasil kegiatan yang terkait program kaitan setiap bulannya
h. Melaporkan kasus kematian ibu / bayi / balita yang ditemukan 1 x 24 jam
i. Bekerjasama dengan pengelola KIA dalam mengolah dan menganalisa
data
j. Melacak kasus yang terkait dengan program KIA

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Wida Windiati, Am.Keb


Pembina / IV a Penata / III c
NIP. 198011122006042014 NIP. 197108221992032002
Nama : Manih Sofyati, Am.Keb
NIP : 196607111993022002
Jabatan : Bidan Penyelia
Bidan Pembina Wilayah Kelurahan Cinangka

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (BIDAN PENYELIA) :
1. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil normal
2. Melaksanakan pengkajian kepada klien Persalinan normal
3. Melaksanakan pengkajian kepada klien bufas normal
4. Melaksanakan pengkajian kepada klien bumil resiko
5. Melaksanakan pengkajian kepada klien persalinan resiko
6. Melaksanakan pengkajian kepada klien Kasus HIV
7. Melaksanakan pengkajian kepada klien Kasus IMS
8. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil normal
9. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan normal
10. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bufas normal
11. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien bumil resiko
12. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Persalinan Resiko
13. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien gangguan reproduksi
14. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien Kasus HIV
15. Melaksanakan Pemeriksaan Fisik kepada klien IMS
16. Membuat Persiapan alat klien bumil normal
17. Membuat Persiapan alat klien Persalinan normal
18. Membuat Persiapan alat klien Ibu Nifas normal
19. Membuat Persiapan alat klien HIV
20. Membuat Persiapan alat klien IMS
21. Membuat Persiapan obat klien bumil normal
22. Membuat Persiapan obat klien Persalinan Normal
23. Membuat Persiapan obat klien Ibu Nifas Normal
24. Membuat Persiapan obat klien IMS
25. Membuat Persiapan IVA
26. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Muda
27. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Perdarahan Hamil Tua
28. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
29. Melaksanakan Asuhan Kebidanan KB Sederhana Oral dan Suntik
30. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Imunisasi pada Bumil
31. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Efek Samping KB Oral dan Suntik
32. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Pra Eklampsi
33. Melaksanakan Asuhan Kebidanan Post Op SC
34. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKDR
35. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKDR
36. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
37. Melaksanakan Asuhan Kebidanan memasang AKBK
38. Melaksanakan Asuhan Kebidanan melepas AKBK
39. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Normal
40. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Nifas Normal
41. Melaksanakan KIE kepada Klien Ibu Hamil Resiko
42. Melaksanakan KIE kepada Klien Gangguan Reproduksi
43. Melaksanakan Rujukan Kepada Ibu Hamil Resiko
44. Melaksanakan Rujukan Kepada Bayi Baru Lahir resiko
45. Melaksanakan Rujukan Gangguan Alat Reproduksi
46. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Normal
47. Melaksanakan Evaluasi Asuhan Kebidanan Kasus Resiko
48. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Normal
49. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Nifas Normal
50. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Bayi Baru Lahir
51. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Klien Ibu Hamil Resiko
52. Membuat Dokumentasi Asuhan Kebidananan Gangguan Alat Reproduksi
53. Melaksanakan audit Maternal dan Perinatal
54. Melaksanakan Kepengurusan Organisasi sebagai anggota

C. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. BIDAN PEMBINA WILAYAH KELURAHAN CINANGKA
a. Membuat rencana kerja setiap tahun dan di breakdown setiap bulan
b. Melakukan pendataan sasaran
c. Melakukan pembinaan terhadap kelompok pemberdayaan masyarakat
d. Melakukan penyuluhan berkaitan dengan program puskesmas
e. Melakukan pelayanan antenatal, deteksi dini factor resiko, dan komplikasi
kebidanan & neonatus, penanganan komplikasi kebidanan, pelayanan
neonatus dan komplikasi, pelayanan kesehatan ibu nifas, pelayanan
kesehatan bayi sesuai standard pelayanan kebidanan
f. Melakukan kolaborasi dalam pelaksanaan kegiatan KIA
g. Melaporkan hasil kegiatan yang terkait program kaitan setiap bulannya
h. Melaporkan kasus kematian ibu / bayi / balita yang ditemukan 1 x 24 jam
i. Bekerjasama dengan pengelola KIA dalam mengolah dan menganalisa data
j. Melacak kasus yang terkait dengan program KIA

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Manih Sofyati, Am.Keb


Pembina / IV a Penata / III c
NIP. 198011122006042014 NIP. 196607111993022002
Nama : Mimin Mulyani, Am.Keb
NIP : 197009241990032003
Jabatan : Bidan Penyelia
Pelaksana Program Imunisasi
Pelaksana Program Lansia

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK ( BIDAN PENYELIA) :
1. Melaksanakan Persiapan Pelayanan Kebidanan
2. Melaksanakan Anamnese klien pada kasus Pathologis kegawatdaruratan
Kebidanan
3. Melaksanakan Pemeriksaan Fisikklien pada kasus Pathologis
kegawatdaruratan Kebidanan
4. Membuat Diagnosa Kebidanan sesuai hasil pengkajian pada kasus
Pathologis kegawatdaruratan Kebidanan
5. Melaksanakan Kolaborasi dengan Tim Kesehatan Lain pada kasus
Pathologis kegawatdaruratan Kebidanan
6. Melaksanakan KIE / Konseling klien pada kasus Pathologis
kegawatdaruratan Kebidanan
7. Melaksanakan Rujukan klien pada kasus Fisiologis
8. Melaksanakan Rujukan klien pada kasus Pathologis
9. Melaksanakan Evaluasi asuhan kebidanan klien pada kasus fisiologis
bermasalah
10. Melaksanakan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, membuat laporan
asuhan Individu, Keluarga dan Masyarakat
11. Membuat Penyajian cakupan pelayanan Kebidanan tingkat Desa / Kec
12. Melaksanakan Pembinaan Kader Kesehatan, Dukun beranak, Keluarga
Resti, Kelompok kesehatan masyarakat
13. Melaksanakan Seminar Profesi sebagai Peserta
14. Melaksanakan Asuhan Kebidanan klien Bumil, Bufas, BBL, KB sederhana
15. Melaksanakan Asuhan Kebidanan klien gangguan kesehatan Reproduksi
Remaja Menopause, Klimakterium, Bayi, Anak dan KB AKDR
16. Pelayanan kesehatan masyarakat / POSYANDU
17. Melaksanakan Pengambilan bahan pemeriksaan Lab ( Sekret Servik )
18. Melaksanakan Kepengurusan Organisasi Profesi sebagai Anggota
B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :
1. PELAKSANA PROGRAM IMUNISASI :
a. Membuat rencana kerja setiap tahun dan di breakdown setiap bulan
b. Melakukan pendataan sasaran
c. Membuat jadwal kegiatan imunisasi di Posyandu dan jadwal BIAS
d. Melakukan pembinaan terhadap posyandu / kelompok masyarakat
e. Melakukan penyuluhan berkaitan dengan program imunisasi puskesmas
f. Melakukan pelayanan imunisasi dalam gedungdan luar gedung
g. Melakukan kolaborasi dalam pelaksanaan kegiatan Imunisasi
h. Melaporkan hasil kegiatan imunisasi setiap bulannya
i. Melaporkan kasus KIPI yang ditemukan 1 x 24 jam
j. Membuat PWS Imunisasi
k. Merencanakan kebutuhan vaksin dan BMHP lainnya
l. Menyiapkan vaksin carier, vaksin, safety box, spuit untuk kegiatan
pelayanan imunisasi dalam gedung dan luar gedung.
m.Mencatat grafik suhu cold chain
n. Mengisi buku stok vaksin
o. Melakukan koordinasi lintas program dan lintas sektor
2. PELAKSANA PROGRAM LANSIA
a. Membuat rencana usulan kegiatan program Lansia
b. Melaksanakan kegiatan program yang diusulkan
c. Melaksanakan pembinaan posbindu
d. Melaksanakan pembinaan kader posbindu
e. Melaksanakan konseling inter personal
f. Membuat laporan kegiatan program lansia

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Mimin Mulyani, Am.Keb


Pembina / IV a Penata Tk.1 / III d
NIP. 198011122006042014 NIP.197009241990032003
Nama : dr.Afriyetty
NIP : 19610620 198901 2 001
Jabatan : Dokter Madya
Pengelola Pustu Cinangka

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (DOKTER MADYA) :
1. Pendidikan dan pelatihan fungsional di bidang kesehatan dan memperoleh
STTPL lamanya 30-80 jam
2. Melakukan tindakan khusus dokter umum tingkat sederhana
3. Melakukan tindakan khusus dokter umum tingkat sedang
4. Melakukan tindakan darurat medik/P3K tingkat sederhana
5. Kunjungan pasien rawat inap
6. Melakukan pemeliharaan kesehatan anak
7. Melalukan pengamatan epidemiologi penyakit: mengumpulkan data
8. Melakukan penyuluhan medik
9. Membuat catatan medik pasien rawat inap
10. Membuat catatan medik pasien rawat jalan
11. Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar
12. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam
13. Menguji kesehatan individu
14. Melakukan tugas jaga sepi pasien
15. Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC,
olahraga)
16. Supervisi bidang kesehatan
17. Mengikuti seminar sebagai anggota
18. Menjadi anggota profesi dokter sebagai anggota

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. PENGELOLA PUSTU CINANGKA
a. Menyusun rencana kegiatan pelayanan kesehatan di Puskesmas Pembantu
berdasarkan data program Puskesmas dan ketentuan perundang – undangan yang
berlaku sebagai pedoman kerja
b. Membantu melaksanakan kegiatan yang dilakukan Puskesmas dalam ruang lingkup
wilayah kelurahan
c. Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan kesehatan di Puskesmas Pembantu secara
keseluruhan di wilayah kelurahan sesuai dengan prosedur dan ketentuan perundang –
undangan yang berlaku
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi
dan pertanggungjawaban kepada atasan
e. Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh atasan
 
Depok, 1 Oktober 2019
Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini dr. Afriyetty


Pembina / IV a Pembina Utama Muda / IV c
NIP.198011122006042014 NIP.196106201989012001
Nama : drg. Mera Ratna Sari
NIP : 198609202014072001
Jabatan : Dokter Gigi Muda
Penanggung Jawab Upaya Kesehatan Perorangan
Bendahara Penerimaan BLUD

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK ( DOKTER GIGI MUDA ) :
1. Melakukan pelayanan medic gigi dan mulut konsul pertama
2. Melakukan tindakan medic khusus gigi dan mulut tingkat sederhana
3. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sederhana
4. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat kompleks tingkat 1
5. Melakukan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
6. Mengolah dan dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit gilut
7. Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut
8. Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan
9. Melayani / menerimakon sultasi dari luar /keluar
10. Melayani / menerima konsultasi dari dalam

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. PENANGGUNG JAWAB UPAYA KESEHATAN PERORANGAN :
a. Menyusun perencanaan kegiatan Upaya Kesehatan Perorangan
b. Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan tepat waktu, tepat sasaran dan sesuai dengan
tempat yang direncanakan.
c. Mengidentifikasi permasalahan dan hambatan dalam pelaksanaan kegiatan
Upaya Kesehatan Perorangan
d. Merencanakan tindak lanjut untuk mengatasi masalah dan hambatan dalam
pelaksanaan kegiatan Upaya Kesehatan Perorangan
e. Mengevaluasi keberhasilan tindak lanjut pelaksanaan kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan yang dilakukan.
f. Mengumpulkan data capaian kinerja berdasarkan indikator yang ditetapkan
g. Melakukan analisis terhadap capaian indicator – indicator yang telah
ditetapkan
h. Menindaklanjuti hasil analisis dalam bentuk upaya – upaya perbaikan.
i. Melakukan pembinaan kepada pelaksana dalam melaksanakan kegiatan
Upaya Kesehatan Perorangan
j. Mengkomunikasikan tujuan, tahapan pelaksanaan kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan, penjadwalan kepada lintas program dan lintas
sector terkait
k. Melakukan koordinasi dan komunikasi dalam pelaksanaan kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan kepada lintas program dan lintas sektor terkait.
l. Melakukan evaluasi dan tindak lanjut terhadap pelaksanaan komunikasi
dan koordinasi lintas program dan lintas sektor.
m.Melakukan identifikasi dan analisis kemungkinan terjadinya risiko terhadap
lingkungan dan masyarakat dalam pelaksanaan kegiatan Upaya Kesehatan
Perorangan
n. Merencanakan upaya pencegahan dan minimalisasi risiko kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan
o. Melakukan evaluasi terhadap upaya pencegahan dan minimalisasi risiko.
p. Memonitoring kesesuaian pengelolaan dan pelaksanaan Upaya Kesehatan
Perorangan Puskesmas terhadap peraturan, pedoman, kerangka acuan,
rencana kegiatan, dan prosedur pelaksanaan kegiatan.
q. Membuat laporan monitoring dan evaluasi kegiatan Upaya Kesehatan
Perorangan
2. BENDAHARA PENERIMAAN BLUD
a. Mencatat penerimaan dan pengeluaran keuangan Puskesmas
b. Mendokumentasikan rincian penerimaan dan pengeluaran keuangan
c. Menyetorkan hasil penerimaan retribusi Puskesmas ke BLUD
d.Merekap dan mendokumentasikan laporan bulanan penerimaan dan
pengeluaran retribusi Puskesmas

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini drg. Mera Ratna Sari


Pembina / IV a Penata / III c
NIP. 198011122006042014 NIP. 198609202014072001
Nama : Lolyta Maretyani, Apt.
NIP : 197903162010012007
Jabatan : Apoteker

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK ( APOTEKER) :
1. Menyiapkan rencana kerja kefarmasian
2. Melaksanakan pengelolaan perbekalan kefarmasian
3. Pelayanan farmasi klinik
a. Melakukan dispensing
b. Resep individual
c. Meracik
d. Memeriksa perbaikan farmasi
e. Menyerahkan perbekalan farmasi
4. Mendistribusikan permintaan perbekalan farmasi
5. Melakukan penyimpanan perbekalan farmasi
6. Menyusun laporan kegiatan pengelolaan perbekalan farmasi
7. Menginput data SIPO

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Lolyta Maretyani, Apt.


Pembina / IV a Penata / III d
NIP. 198011122006042014 NIP. 197903162010012007
Nama : Mariah Mahmudah
NIP : 19900919 201001 2 001
Jabatan : Asisten Apoteker Pelaksana
Bendahara Pengeluaran Pembantu BLUD
Penanggung Jawab Administrasi dan Manajemen

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (ASISTEN APOTEKER PELAKSANA) :
1. Melakukan pengolahan data dalam rangka menyusun rencana kegiatan
tahunan, triwulan dan bulanan sesuai dengan SOP yang berlaku agar
kegiatan berjalan sesuai dengan rencana
2. Memilah – milah, mengelompokkan dan mengkompilasi data – data agar
kegiatan berjalan sesuai dengan rencana
3. Merekapitulasi data-data yang telah dipilih dan disetujui dalam rangka
pemilihan data untuk pengelolaan perbekalan farmasi sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.
4. Mengumpulkan data – data dari unit pengguna dalam rangka perencanaan
pengelolaan perbekalan farmasi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
5. Merekapitulasi data – data kebutuhan perbekalan farmasi sesuai
perencanaan
6. Menyiapkan daftar usulan perbekalan farmasi yang merupakan program
pemerintah dalam rangka perbekalan farmasi sesuai dengan ketentuan yang
berlaku
7. Melaksanakan penerimaan dan pemeriksaan perbekalan farmasi sesuai
SOP guna memenuhi kebutuhan Puskesmas dan jaringannya
8. Melaksanakan penyimpanan perbekalan farmasi sesuai jenis obat, kelas
terapi dan disusun secara alfabetis sesuai dengan ketentuan yang berlaku
9. Mendistribusikan perbekalan farmasi ke jaringan Puskesmas sesuai dengan
kebutuhan dalam jumlah, jenis dan waktu yang tepat
10. Menyusun laporan kegiatan pengelolaan perbekalan farmasi
11. Menerima dan menyeleksi persyaratan administrasi resep dalam rangka
pelayanan farmasi klinik
12. Menyiapkan obat sesuai dengan resep dan membuat etiket yang berisi
informasi tentang tanggal, identitas pasien, aturan pakai dan cara pemakaian
13. Menyusun laporan kegiatan farmasi klinik.
14. Menginput data SIPO

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI :


1. BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU BLUD
a. Menyiapkan buku kas umum
b. Menyelenggarakan kepengurusan keuangan (mengeluarkan/membayarkan,
membuat SPJ)
c. Menyelenggarakan pembukuan
d. Membuat dan menyampaikan laporan keuangan kepada instansi yang
berwenang
2. PENANGGUNG JAWAB ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN
a. Menyusun dokumen akreditasi terkait kegiatan administrasi dan
manajemen
b. Menindaklanjuti penyelesaian dokumen hasil rekomendasi dari tinjauan
manajemen. Usulan dokumen dalam rangka tindak pencegahan
dan perbaikan (TPP) dalam lingkup administrasi dan Manajemen.

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Mariah Mahmudah


Pembina / IV a Pengatur / II c
NIP. 198011122006042014 NIP. 199009192010012001
Nama : Siti Aisah : Siti Khorija,AMKG
NIP : 197409181995032001
Jabatan : Perawat Gigi Penyelia
Pelaksana Program UKS/UKGS/UKGM
Pelaksana Program Kesehatan Indera

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (PERAWAT GIGI PENYELIA):
1. Melaksanakan Sterilisasi alat kesehatan
2. Melaksanakan Komunikasi terapeutik 6 – 14 th
3. Membuat Pencatatan & Pelaporan 6 – 14 th
4. Melaksanakan Penyimpanan Alat / Hand Instrumen
5. Melaksanakan Pemeliharaan alat
6. Membuat tambalan gigi sementara 6 – 14 th
7. Melaksanakan pencabutan gigi goyang derajat 3
8. Membuat tambalan gigi sementara > 15 th
9. Membuat tambalan gigi dengan sewarna gigi
10. Melaksanakan pencabutan gigi sulung goyang derajat 1
11. Melaksanakan Koselor pasien / masyarakat
12. Melaksanakan Komunikasi terapeutik > 15 th
13. Membuat tambalan gigi 2 bidang dengan sewarna gigi
14. Melaksanakan penjaringan anak sekolah
15. Melaksanakan penyuluhan kesehatan Gigi & Mulut
16. Melaksanakan Demonstrasi sikat gigi massal
17. Melaksanakan pencabutan gigi premolar akar tunggal
18. Melaksanakan Assisten sipelayanan kesehatan gigi & mulut
19. Melaksanakan kepengurusan organisasi profesi sebagai Anggota
20. Melaksanakan Seminar Profesi sebagai peserta
21. Melakukan penambalan glasionomer satu bidang

B. TUGAS TAMBAHAN TERINTERGRASI


1. PELAKSANA PROGRAM UKS/UKGS/UKGM :
a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan;
b. Melakukan pendataan sekolah sasaran program UKS;
c. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral;
d. Melaksanakan pemeriksaan kesehatan kepada siswa sasaran;
e. Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan;
f. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, pengolahan dan analisa data
program UKS dan upaya tindak lanjut.

2. PELAKSANA PROGRAM KESEHATAN INDERA


a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan kegiatan
kesehatan indera
b. Melaksanakan screening kelainan refraksi mata, katarak dan glaukoma di
Puskesmas
c. Melaksanakan screening kelainan refrkasi mata, katarak dan glaukoma di
sekolah
d. Melaksanakan screening kelainan refrkasi mata, katarak dan glaukoma di
Posbindu
e. Melaksanakan koordinasi lintas program dalam kegiatan kesehatan indera
f. Membuat laporan hasil kegiatan kesehatan indera

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Siti Aisah


Pembina / IV a Penata / III d
NIP. 198011122006042014 NIP. 197409181995032001
Nama : Sofyati
NIP : 197403261994022002
Jabatan : Nutrisionis Pelaksana Lanjutan
Penanggung jawab SDIDTK
Bendahara BOK dan BOP

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (NUTRISIONIS PELAKSANA LANJUTAN):
1. Melaksakan perencanaan program bulanan dan pencatatan / pelaporan
2. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sector
3. Melaksanakan PWS (pemantauan wilayah setempat)
4. Melaksanakan konseling GIZI
5. Melaksanakan pemantauan pertumbuhan balita setiap bulan di posyandu
6. Melaksanakan pemberian suplementasi gizi di posyandu
7. Melaksanakan penyuluhan kelompok di posyandu
8. Penatalaksanaan gizi buruk di Puskesmas
9. Mendistribusikan PMT MPASI di Posyandu
10. Melaksanakan BPB (bulan peninimbangan balita)
11. Melaksanakan PSG (pemantauan status gizi ) balita
12. Melaksanakan pelacakan dan penanganan kasus gizi
13. Melaksanakan pemantauan konservasi gizi
14. Melaksanakan konsumsi garam beryodium di masyarakat
15. Melaksanakan penyuluhan dan distribusi tablet tambah darah (TTD) bagi
rematri
16. Melaksanakan pembinaan kadarzi
17. Melaksanakan pengukuran LILA
18. Melaksanakan pelatihan kader GIZI

B. TUGAS TAMBAHAN TERINTERGRASI


1. PENANGGUNG JAWAB SDIDTK:
a. Pengawasan dan pembinaan SDIDTK disekolah TK / sederajat dan
Posyandu
b. Pemantauan pelaksanaan SDIDTK pada bayi, anak, balita dan anak
prasekolah
c. Perencanaan, pelaksanaan dan pelaporan
2. BENDAHARA BOP
a. Menyusun POA berdasarkan usulan dari penanggung jawab program
Puskesmas sesuai ketentuan peraturan perundang – undangan yang
berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Menyusun POA Bulanan
c. Mengantarkan POA tahunan dan bulanan ke Dinas Kesehatan
d. Membuat Nota permintaan dana
e. Mengambil Dana BOP
f. Menyusun SPJ dan melakukan cek ulang SPJ
g. Mencatat penerimaan dan pengeluaran dana dalam BKU
h. Membuat Surat Pertanggung Jawaban Belanja
i. Mengantarkan SPJ BOP, Laporan Bulanan ke Dinas Kesehatan
j. Membuat setoran pajak
k. Membayar pajak
l. Membuat buku pembantu pajak
m.Membuat laporan penerimaan dan realisasi bulanan keuangan BOP
3. BENDAHARA BOK
a. Menyusun POA berdasarkan usulan dari penanggungjawab program
puskesmas sesuai ketentuan peraturan perundang – undangan yang
berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Menyusun POA Bulanan
c. Mengantarkan POA tahunan dan Bulanan ke Dinas Kesehatan
d. Membuat Nota permintaan dana
e. Mengambil Dana BOK
f. Menyusun SPJ dan melakukan cek ulang SPJ
g. Mencatat penerimaan dan pengeluaran dana dalam BKU
h. Membuat Surat Pertanggung Jawaban Belanja
i. Mengantarkan SPJ BOK, Laporan Bulanan ke Dinas Kesehatan
j. Membuat setoran pajak
k. Membayar pajak
l. Membuat buku pembantu pajak
m.Membuat laporan penerimaan dan realisasi bulanan keuangan BOK
Depok, 1 Oktober 2019
Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Sofyati


Pembina / IV a Penata Muda Tk.I / III b
NIP. 198011122006042014 NIP. 197403261994022002
Nama : Syahra Rahmawati Utami, AMK.
NIP : 19860605201012014
JABATAN : Perawat Pelaksana
Pelaksana Program PerawatanKesehatan Masyarakat (PERKEMAS)
Pelaksana Program Kesehatan Kerja
Pelaksana MTBS / Anak

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (PERAWAT PELAKSANA) :
1) Pengkajian Dasar Pada IndividU
2) Pengkajian Dasar Pada Keluarga
3) Mengajarkan PHBS individu
4) Melaksanakan imunisasi pada individu
5) Memantau perkembangan pasien sesuai dengan kondisinya (melakukan
pemeriksaan fisik, mengamati keadaan pasien)
6) Memberikan oksigenasi sederhana
7) Melakukan tindakan manajemen mual muntah
8) Melakukan Komunikasi Terapeutik dalam pemberian Asuhan
Keperawatan
9) Memfasilitasi Keluarga untuk mengekspresikan perasaan
10) Managemen nyeri pada setiap kondisi
11) Melakukan perawatan luka
12) Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap pengkajian
13) Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap diagnosis
14) Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap ketrampilan
tindakan keperawatan
15) Melaksanakan bantuan / partisipasi kesehatan
16) Melaksanakan Tugas Lapangan di Bidang Kesehatan
17) Mengikuti seminar/lokakarya internasional/nasional sebagai Peserta
18) Sebagai Anggota aktif organisasi profesi

B. TUGAS TAMBAHAN/ TERINTEGRASI


1. PELAKSANA PROGRAM KEPERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT
(PERKESMAS) :
a. Merencanakan program kegiatan Keperawatan Kesehatan Masyarakat
b. Penemuan kasus keluarga rawan kesehatan
c. Melaksanakan asuhan keperawatan pada individu, keluarga, kelompok
dan masyarakat
d. Melaksanakan konseling, penyuluhan / promosi kesehatan
e. Melaksanakan kunjungan rumah
f. Melaksanakan pembinaan keluarga rawan kesehatan
g. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral
h. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, pengolahan, dan analisa data
program perawatan kesehatan masyarakat dan upaya tindak lanjut
i. Melaksanakan tugas dinas lainnya yang diberikan oleh atasan
2. PELAKSANA PROGRAM KESEHATAN KERJA :
a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan;
b. Pembinaan Pos UKK
c. Melaksanakan pemberian konseling kesehatan kerja kepada pekerja
d. Melaksanakan pemberian layanan rujukan kerumah sakit jika diperlukan
e. Melaksanakan promosi kesehatan;
f. Melaksanakan K3 dipuskesmas ;
g. Melakukan pencatatan, pelaporan, pengolahan dan analisa data program
kesehatan kerja dan upaya tindak lanjut.
3. PELAKSANA PELAYANAN ANAK/MTBS :
a. Menyusun perencanaan kegiatan di ruang Manajemen Terpadu Bayi Sakit
(MTBS)
b. Melakukan pelayanan kesehatan pada balita 2- 59 bulan, bayi muda dan
anak sampai usia kurang dari 16 tahun
c. Melakukan evaluasi pelayanan R.MTBS / Anak
d. Menginput data ke aplikasi SIMPUS / PCare
e. Membuat laporan program MTBS
Depok, 1 Oktober 2019
Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Syahra Rahmawati Utami, AMK.


Pembina / IV a Pengatur Tk I / II d
NIP.198011122006042014 NIP. 1986060520101012014
Nama : Ns.Tuti Suhartini, S.Kep.
NIP : 196803211989022001
JABATAN : Perawat Ahli Madya
Pelaksana Pelayanan P2 TBC
Pelaksana Program P2 DBD
Pelaksana Program P2 Malaria
Pelaksana Surveilance
Pelaksana Program Kesehatan Olahraga

URAIAN TUGAS
A. TUGAS POKOK (PERAWAT AHLI MADYA) :
1. Melaksanakan Pengkajian Keperawatan Lanjutan pada Individu
2. Melaksanakan Pengkajian Keperawatan Lanjutan pada Keluarga
3. Melaksanakan Pengkajian Keperawatan Lanjutan pada Kelompok
4. Memberikan Konsultasi Data Pengkajian Keperawatan Dasar / lanjut
5. Merumuskan Diagnosa Keperawatan Individu
6. Merumuskan Diagnosa Keperawatan Keluarga
7. Merumuskan Diagnosa Keperawatan Kelompok
8. Merumuskan Tujuan Keperawatan pada individu
9. Merumuskan Tujuan Keperawatan pada Keluarga
10. Merumuskan Tujuan Keperawatan pada Kelompok
11. Merumuskan Tindakan Keperawatan pada Individu
12. Merumuskan Tindakan Keperawatan pada Keluarga
13. Merumuskan Tindakan Keperawatan pada Kelompok
14. Melaksanakan Deteksi Dini
15. Melakukan Support Kepatuhan Terhadap Intervensi Kesehatan
16. Melakukan Pendidikan Kesehatan pada Individu Pasien
17. Mengajarkan keluarga untuk meningkatkan kesehatan keluarganya
18. Mengajarkan Teknik KontrolInfeksi pada Keluarga
19. Melakukan Pendidikan Kesehatan pada Masyarakat
20. Melaksanakan pelatihan kader
21. Melaksanakan tugas lapangan dibidang kesehatan
22. Melaksanakan penanggulangan penyakit / wabah
B. TUGAS TAMBAHAN/TERINTEGRASI :
1. PELAKSANA PELAYANAN P2 TBC :
a. Menyusun rencana kegiatan P2 TBC
b. Melaksanakan kegiatan pelayanan P2 TBC (memberikan obat kepada
penderita sesuai terapi dari dokter pemeriksa, memeberikan konseling
kepada penderita TBC, melakukan kunjungan kerumah penderita TBC,
melakukan pelacakan kontak kasus TBC, mengambil obat TBC MDR di RS
Rujukan)
c. Melakukan monitoring kegiatan pelayanan P2 TB Paru
d. Melakukan evaluasi kegiatan pelayanan P2 TB Paru
e. Melakukan koordinasi lintas program dan linats sektor.
f. Melakukan pembinaan kepada kader PMO.
g. Mengisi buku register penderita TBC
h. Membuat laporan bulanan P2 TBC
i. Menginput data di SIMPUS / P CARE pasien TBC
j. Merencanakan kebutuhan obat TBC
2. PELAKSANA PROGRAM P2P KUSTA
a. Menyusun rencana kegiatan P2Kusta
b. Melaksanakan kegiatan pelayanan P2 TBC (memberikan obat kepada
penderita sesuai terapi dari dokter pemeriksa, memberikan konseling
kepada penderita kusta, melakukan kunjungan kerumah penderita kusta,
melakukan pelacakan kontak kasus kusta)
c. Melakukan monitoring kegiatan pelayanan P2 kusta
d. Melakukan evaluasi kegiatan pelayanan P2 kusta
e. Melakukan koordinasi lintas program dan linatas sektor.
f. Membuat laporan bulanan P2 kusta
g. Menginput data di SIMPUS / PCARE pasien kusta
h. Merencanakan kebutuhan kusta
3. PELAKSANA PROGRAM P2 DBD :
a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan;
b. Melakukan pelacakan dan penemuan penderita;
c. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral;
d. Melaksanakan KIE kepada keluarga penderita dan masyarakat;
e. Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan;
f. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, pengolahan dan analisa data
program P2 DBD dan upaya tindak lanjut.
4. PELAKSANA PROGRAM P2 MALARIA :
a. Menyusun rencana kerja program bulanan dan tahunan;
b. Melakukan pelacakan dan penemuan penderita;
c. Melaksanakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral;
d. Melaksanakan KIE kepada keluarga penderita dan masyarakat;
e. Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan;
f. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, pengolahan dan analisa data program
P2 Malaria dan upaya tindak lanjut.
5. PELAKSANA PROGRAM SURVEILANS :
a. Membuat rencana usulan kegiatan program surveilans
b. Melaksanakan pelacakan kasus kelapangan
c. Membuat laporan program Surveilans mingguan dan bulanan
d. Melakukan koordinasi dengan lintas program terkait
6. PELAKSANA PROGRAM KESEHATAN OLAHRAGA
a. Menyusun rencana kegiatan kesehatan olahraga berdasarkan data program
puskesmas
b. Melaksanakan kegiatan kesehatan olahraga meliputi pembinaan kesehatan
olahraga dan koordinasi program lintas program
c. Mengevaluasi hasil kegiatan kesehatan olahraga secara keseluruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan di bidang tugasnya sebagai bahan
informasi dan pertanggungjawaban kepada atasan.

Depok, 1 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala Puskesmas Kedaung Pelaksana

dr. Frovira Brilyandini Ns.Tuti Suhartini, S.Kep.


Pembina / IV a Pembina / IV a
NIP.198011122006042014 NIP.196803211989022001

Anda mungkin juga menyukai