Anda di halaman 1dari 9

1.

Magnet adalah suatu benda yang memiliki kemampuan untuk menarik benda lain
dengan energi yang dimilikinya. Namun, kuat dan lemahnya tarikan terhadap benda itu berbeda-
beda. Untuk benda yang ditarik dengan lemah, biasanya disebut dengan …

a.  paramagnetic

b.paralel magnetika

c.  parsial magna

d. magnetic

2). Jika anda diminta menunjukkan contoh benda yang sifatnya diamagnetic, maka jawabannya
adalah ….

a. nikel

b. seng

c. alumunium

d.besi

3). Sebagai sebuah benda, kutub dari magnet memiliki suatu sifat. Sifat yang tepat ditunjukkan
pada opsi mana ?

A.  kutub senama magnet tidak bereaksi

B.  kutub senama magnet selalu saling menolak

C.  kutub tidak senama seringkali menolak

D.  kutub utara magnet tidak bereaksi

4). Solihin ingin sekali membuat magnet, untuk membuat magnet ada banyak sekali cara yang
bisa Solihin lakukan, namun bukan dengan cara ….

A.  dihias dengan kawat

B.  dicelupkan pada air garam

C.  digosok pada tembok


D.  dialiri arus secara  bolak balik
5). Arjuna mencari gaya tarik yang paling besar pada magnet, maka Arjuna akan menemukan
bagian …. magnet sebagai jawabannya.

A.  atas

B.  tengah

C.  kutub

D.  dalam

6). Harry baru mengetahui bahwa logam dapat dihilangkan sifat kemagnetannya, caranya adalah
dengan, kecuali ….

A.  dicelupkan air tawar

B.  didinginkan

C.  dilempar ke tanah

D.  dibiarkan

7). Di dunia ini ada jenis hewan yang memanfaatkan medan magnet dalam kaitannya untuk
melakukan aktivitas migrasi, hewan yang dimaksud adalah, kecuali …

A. salmon

b.penyu

C. lobster duri

D. beruang

8). Berbagai jenis hewan memiliki partikel magnetic. Beberapa hewan tersebut memanfaatkan
hal tersebut untuk membuat suatu alat alami bernama ‘peta navigasi’ dengan cara memanfaatkan
pula medan magnet pada bumi. Hewan yang dimaksud adalah …

A. burung

B. beruang kutub

C. ikan salmon

D. penyu kerdil
9). Rayyan mengatakan bahwa ia tidak mengerti cara menemukan ‘sudut deklinasi’,  apa
sebetulnya pengertian dari sudut yang dimaksud tersebut …

A.  suatu sudut yang dihasilkan dari bentuk jarum kompas yang bertemu dengan kutub utara
selatan bumi

B.  sudut yang dibentuk kompas dengan benda horizontal

C.  sudut yang alamiah dari kemiringan bumi

D.  sudut antara dua jarum kompas

10). Fermentasi makanan dapat dengan mudah ditemukan pada berbagai produk yang dijual di
pasaran. Apa sebetulnya keuntungan dari adanya fermentasi pada makanan tertentu, kecuali …

A. lebih bergizi

B. lebih nikmat

C. lebih terjangkau

D. lebih bagus tampilannya

11). Anindia tertarik dengan Bioteknologi Modern, banyak tindakan yang akan dipelajari oleh
Anindia berkaitan dengan tindakan-tindakan yang relevan dengan Bioteknologi Modern, seperti

A. tak melibatkan prinsip keilmiahan

B. memerlukan berbagai teknologi dan alat yang canggih

C. dapat dilakukan dengan cepat, sederhana, dan alat seadanya

D. tindakan selalu melibatkan zat air

12). Sejak ditemukannya ‘rekayasa genetika’, saat ini banyak sekali orang yang
memanfaatkannya dalam kehidupan, sebetulnya manfaat dari rekayasa genetika tersebut adalah

A. mendapatkan hormone insulin dengan cara memanfaatkan suatu bakteri tertentu

B. meningkatkan status kesuburan tanah dan lahan

C. meningkatkan kandungan unsur hara di tanah

D. mengeksplorasi pengobatan alternatif


13). Suatu reproduksi tanaman yang dilakukan dengan cara vegetatif,yang jumlahnya banyak dan
jenisnya seragam, jika ditinjau dari konsep bioteknologi, maka sebetulnya dapat dilakukan
dengan cara …

A. rekomendasi jenis gen baru

B. melakukan cangkok sederhana

C. membuat jaringan baru

D. Kultur jaringan

14). Dalam bioteknologi, terdapat berbagai macam bidang ilmu yang diterapkan sehingga
memberikan hasil yang inovatif dan baik, bidang ilmu yang diterapkan adalah seperti …

A. ekonomi, biologi, kimia, dan alam

B. fisika, geografi, dan ilmu tanah

C. mikrobiologi, bilogi molekuler, biokimia, genetika

D. biologi, genetika, fisika, dan ekonomi-sosial

15). Rani baru saja mempelajari materi Bioteknologi di sekolah, sekarang ia dapat membedakan
antara bioteknologi yang konvensional dan yang modern, hal yang dapat dijelaskan oleh Rani
dari perbedaan keduanya adalah …

A. produk yang berbeda

B. kualitas produk

C. mikroorganisme yang dilibatkan

D. prinsip ilmiah yang berlaku

16. Pembelahan sel pada makhluk hidup ada 2 jenis, yaitu pembelahan sel secara mitosis dan
meiosis. Pernyataan di bawah ini yang menunjukkan ciri dari pembelahan meiosis adalah…
A. Terjadi pada sel tubuh makhluk hidup
B. Menghasilkan 4 sel anakan yang bersifat haploid
C. Jumlah dan sifat kromosom identik sama dengan induknya
D. Menghasilkan 2 sel anakan yang bersifat diploid

17. Suatu penyakit memiliki ciri-ciri berikut: Terdapat bekas luka/borok sebagai tempat masuk
bakteri, menyerang daerah kelamin, dan disebabkan oleh Treponema pallidum.
Ciri-ciri penyakit di atas dimiliki oleh orang yang menderita penyakit…..
A. Sifilis                  C. Kandidiasis
B. Herpes genitalis   D. Klamidiasis

18. Berdasarkan caranya proses penyerbukan pada tanaman jagung dan padi adalah…
A. Hidrogami         C. Anemogami
B. Kiropterogami   D. Ornitogami

19. Seseorang memotong bagian batang dari 2 jenis tumbuhan yang berbeda varietas, lalu
menyambung batang pertama pada batang tumbuhan kedua dengan cara mengikatnya dengan
tali.

Teknologi reproduksi pada tumbuhan yang dilakukan oleh orang tersebut adalah…
A. Mencangkok   C. Menempel
B. Menyambung  D. Merunduk

20. Berikut yang termasuk contoh tumbuhan yang melakukan reproduksi dengan menghasilkan
tunas yang keluar dari lapisan umbi adalah…
A. Jahe dan kentang
B. Tebu dan jagung
C. Lengkuas dan singkong
D. Bawang merah dan bawang Bombay

21. Hewan-hewan berikut yang mengalami metamorphosis sempurna dalam daur hidupnya
adalah…
A. Kupu-kupu, lalat, nyamuk
B. Katak, lebah madu, belalang
C. Kecoa, kupu-kupu, belalang
D. Jangkrik, katak, capung

22. Untuk mencari tahu apakah biji tumbuh lebih baik di tempat terang, kita dapat melakukan
kegiatan…
A. Meletakkan biji di tempat gelap dan hangat
B. Meletakkan biji di tempat terang dan hangat
C. Meletakkan biji, satu wadah di tempat gelap dingin dan wadah lainnya di tempat terang dingin
D. Meletakkan biji, satu wadah di tempat terang dan wadah lainnya di tempat gelap

23. Jika tanaman mawar berbunga merah disilangkan dengan mawar berbunga putih. Dihasilkan
F1 seluruhnya berwarna merah. Hal ini menunjukkan bahwa…
A. Sifat putih dominan terhadap merah
B. Sifat putih resesif terhadap merah
C. Sifat merah resesif terhadap putih
D. Sifat putih intermediat terhadap merah
24. Tanaman bergenotip Hh intermediet mempunyai fenotip abu-abu. Jika disilangkan antar
sesamanya, maka perbandingan fenotip hasil keturunannya adalah….
A. 1 putih : 3 hitam
B. 2 hitam : 2 putih
C. 1 hitam : 2 abu-abu : 1 putih
D. 2 hitam : 1 abu-abu : 1 putih

25. Persilangan antara sesama F1 menghasilkan F2 dengan perbandingan HH : Hh : hh = 1 : 2 :


1. Jika pada F2 dihasilkan 68 tanaman, maka jumlah tanaman yang bergenotip homozigot
dominan adalah…
A. 17 tanaman  C. 51 tanaman
B. 34 tanaman  D. 68 tanaman

26. Kambing berambut hitam dan tipis lebih disukai daripada kambing berambut putih dan tebal.
Pada kambing, sifat rambut hitam (H) dominan terhadap rambut putih (h) dan sifat rambut tebal
(T) dominan terhadap rambut tipis (t). Untuk mendapatkan keturunan yang semuanya berambut
hitam dan tipis, genotipe induk kambing yang harus dikawinkan adalah…
A. HHTT >< hhtt   C. hhTt >< hhTt
B. HhTt >< HhTt   D. HHtt >< hhtt

27. Alasan Mendel menggunakan kacang ercis dalam percobaannya adalah…


A. Tahan lama        C. Tanaman menahun
B. Cepat berbuah   D. Bunga berwarna putih

28. Pernyataan berikut yang bukan tujuan dari persilangan adalah…


A. Menghasilkan bibit unggul
B. Tahan terhadap hama penyakit
C. Menghasilkan sifat-sifat yang kurang baik
D. Mampu bertahan pada saat terjadi perubahan iklim

29. Kelainan yang dialami manusia berikut, yang bersifat menurun melalui gen adalah…
A. Buta warna dan tipes
B. Hemophilia dan Albino
C. Albino dan hipertensi
D. Demam berdarah dan buta warna

30. Bila penggaris plastik digosokkan dengan rambut yang bermuatan listrik, maka hal yang
terjadi pada plastik dan rambut adalah …
A. Plastik bermuatan negatif, rambut bermuatan positif
B. Plastik bermuatan positif, rambut bermuatan negatif
C. Plastik bermuatan negatif, rambut bermuatan negatif
D. Plastik bermuatan positif, rambut bermuatan positif

31. Persilangan antara sesama F1 menghasilkan F2 dengan perbandingan HH : Hh : hh = 1 : 2 : 1. Jika


pada F2 dihasilkan 68 tanaman, maka jumlah tanaman yang bergenotip homozigot dominan adalah…
A. 17 tanaman  C. 51 tanaman
B. 34 tanaman  D. 68 tanaman

35.Kambing berambut hitam dan tipis lebih disukai daripada kambing berambut putih dan tebal.
Pada kambing, sifat rambut hitam (H) dominan terhadap rambut putih (h) dan sifat rambut tebal
(T) dominan terhadap rambut tipis (t). Untuk mendapatkan keturunan yang semuanya berambut
hitam dan tipis, genotipe induk kambing yang harus dikawinkan adalah…
A. HHTT >< hhtt   C. hhTt >< hhTt
B. HhTt >< HhTt   D. HHtt >< hhtt

36. Alasan Mendel menggunakan kacang ercis dalam percobaannya adalah…


A. Tahan lama        C. Tanaman menahun
B. Cepat berbuah   D. Bunga berwarna putih

37. Pernyataan berikut yang bukan tujuan dari persilangan adalah…


A. Menghasilkan bibit unggul
B. Tahan terhadap hama penyakit
C. Menghasilkan sifat-sifat yang kurang baik
D. Mampu bertahan pada saat terjadi perubahan iklim

38. Kelainan yang dialami manusia berikut, yang bersifat menurun melalui gen adalah…
A. Buta warna dan tipes
B. Hemophilia dan Albino
C. Albino dan hipertensi
D. Demam berdarah dan buta warna

39.Bila penggaris plastik digosokkan dengan rambut yang bermuatan listrik, maka hal yang terjadi pada
plastik dan rambut adalah …
A. Plastik bermuatan negatif, rambut bermuatan positif
B. Plastik bermuatan positif, rambut bermuatan negatif
C. Plastik bermuatan negatif, rambut bermuatan negatif
D. Plastik bermuatan positif, rambut bermuatan positif

40. Dua benda masing-masing bermuatan -4 × 10-8 C dan +2 × 10-8 C terpisah pada jarak 2 cm. Gaya
coloumb yang terjadi pada dua muatan tersebut adalah … (Besarnya konstanta (k) = 9×109 Nm2/C2)
A. Tarik-menarik 18×10-3 N
B. Tolak-menolak 18×10-3 N
C. Tarik-menarik 36×10-3 N
D. Tolak-menolak 36×10-3 N

Anda mungkin juga menyukai