Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH/JURNAL

PERKEMBANGAN PENDIDIKAN ISLAM KLASIK DAN MODERN

Tentang

Pendidikan Islam di Nusantara Sebelum Kemerdekaan: Kasus Kebijakan Politik Kolonial


Belanda dan Jepang terhadap Pendidikan Islam di Indonesia

Disusun Oleh:

Hayatun Najmi
Nim. 2220010003

Dosen Pembimbing:

Prof. Dr. Zulmuqim, MA


Dr. Muhammad Kosim, M.Ag

PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI C)

PROGRAM PASCASARJANA (S2)

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI IMAM BONJOL PADANG

2022 M/1444 H
KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah ini
guna memenuhi tugas mata kuliah Perkembangan Pendidikan Islam Klasik dan Modern,
dengan judul: “Pendidikan Islam di Nusantara Sebelum Kemerdekaan: Kasus
Kebijakan Politik Kolonial Belanda dan Jepang terhadap Pendidikan di Indonesia”

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini tidak terlepas dari bantuan
banyak pihak yang dengan tulus memberikan doa, saran dan kritik sehingga makalah ini
dapat terselesaikan. Penulis juga menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari
sempurna dikarenakan terbatasnya pengalaman dan pengetahuan yang penulis miliki.

Oleh karena itu, penulis mengharapkan segala bentuk saran serta masukan bahkan
kritik yang membangun dari berbagai pihak. Akhirnya penulis berharap semoga makalah ini
dapat memberikan manfaat bagi perkembangan dunia Pendidikan.

Padang, 28 Oktober 2022

Penulis

Anda mungkin juga menyukai