Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS GAJAH II
Jalan Cangkring – Tompe Ds Tambirejo Kec. Gajah Telp 08112743360
e-mail:gjh.puskesmas@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS GAJAH II


KABUPATEN DEMAK
Nomor : 449.1 / SK / TAHUN 2023

TENTANG
PENCATATAN DAN PELAPORAN

KEPALA PUSKESMAS GAJAH II

Menimbang : a. bahwa guna meningkatkan kualitas pelayanan di unit pelayanan


memperhatikan prinsip efktif dan efisien perlu ada suatu
mekanisme kerja yang terintegrasi untuk meningkatkan
efektivitas dan efisiensi sehingga tidak terjadi keterlambatan dan
kesalahan dalam pelaksanaan kegiatan;
b. bahwa pencatatan dan pelaporan penting dilakukan sebagai
bukti terlaksananya kegiatan puskesmas sehingga dapat di nilai
dan di evaluasi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagimana dimaksud pada
huruf a dan huruf b, maka perlu menetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas tentang pencatatan dan pelaporan;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014
tentangn Tenaga Kesehatan
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 46 Tahun
2014 tentang Sistem Informasi Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4
Tahun 2019, tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu
Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan No 30 Tahun 2022 tentang
Indikator Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan Tempat Praktik
Mandiri Dokter dan Dokter Gigi,Klinik,Pusat Kesehatan
Masyarakat ,Rumah Sakit,Laboratorium Kesehatan, dan Unit
Transfusi Darah
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34
Tahun 2022 tentang Akreditasi Pusat Kesehatan
Masyarakat,Klinik,Laboratorium Kesehatan,Unit Tranfusi
Darah,Tempat Prkatik Dokter dan Tempat Praktik Mandiri Dokter
9. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon, Nomor
441 Tahun 2017, tentang Indikator Kinerja Puskes

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Menetapkan Kebijakan tentang Pelaporan dan Pencatatan di
Puskesmas Gajah II.
KEDUA : Penyelenggaraan Kegiatan Puskesmas di dukung oleh suatu
mekanisme kerja agar tercapai kebutuhan dan harapan pengguna
pelayanan dan program,di laksanakan secara efisien,minimal
mencegah terjadinya kesalahan dalam pelaksanaan.
KETIGA : Pencatatan dan Pelaporan di lakukan baik secara lisan maupun
tertulis oleh setiap pelaksanadan pelayanan serta di sampaikan ke
penanggung jawab program untuk di teruskan sesuai dengan
mekanisme yang ada di puskesmas.
KEEMPAT : Pada saat keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di
tetapkan,maka keputusan Kepala Puskesmas Gajah II Nomor 028
Tahun 2022 tentang Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas Gajah
II di cabut dan dinyatakan tidak berlaku.
KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal di tetapkan,
dengan ketentuan bila ada kekeliruan akan dilakukan
perubahan Sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Demak
Pada Tanggal : 15 April 2023
KEPALA PUSKESMAS GAJAH II
KABUPATEN DEMAK

dr. Nani Eko Setiyoningsih,MKM


Pembina/IVa
NIP. 19700413 201001 2 001

Anda mungkin juga menyukai