Anda di halaman 1dari 2

SOAL EVALUASI

Kode Unit : J.63OPR00.004.2


Judul Unit : Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Kata Tingkat Dasar
Judul Microteaching : Cara Menyisipkan Tabel ke dalam Dokumen
Waktu : 3 Menit
Nama Peserta : …………………………………………………………………..

I. Pilihan Ganda

1. Tabel adalah daftar berisi……………………………….., biasanya berupa kata-kata dan bilangan yang tersusun secara
bersistem, urut ke bawah dalam lajur dan deret tertentu dengan garis pembatas sehingga dapat dengan mudah
disimak.
a. Ikhtisar sebagian data informasi.
b. Ikhtisar sejumlah (besar) data informasi.
c. sumber sejumlah (besar) data informasi.
d. kumpulan sejumlah (besar) data informasi.

2. Berikut ini yang merupakan fungsi yang paling tepat dari tabel adalah …
a. Memberikan kemudahan dan informasi perubahan sebuah data.
b. Memberikan informasi mengenai penurunan sebuah data.
c. Memberikan kemudahan dalam membaca kenaikan suatu data.
d. Memberikan kemudahan dan informasi yang banyak.

3. Perpotongan antara baris dan kolom disebut …


a. Tabel
b. Garis
c. Sel
d. Grid

II. Essay
Jawablah pertanyaan di bawah ini secara tepat!

1. Gambarkan sebuah tabel dan tunjukkan bagian-bagiannya mencakup: sel, baris, dan kolom!
2. Jelaskan 3 cara dalam menyisipkan tabel ke dalam dokumen!
KUNCI JAWABAN SOAL EVALUASI

Kode Unit : J.63OPR00.004.2


Judul Unit : Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Kata Tingkat Dasar
Judul Microteaching : Cara Menyisipkan Tabel ke dalam Dokumen

I. Pilihan Ganda

1. b
2. a
3. c

II. Essay

1. Tabel dan bagian-bagiannya:

Tabel
Baris
Sel

Kolom

2. Tiga (3) cara dalam menyisipkan tabel ke dalam dokumen:


1) Memilih melalui galeri dengan format table yang sudah disiapkan dalam bentuk template.
2) Menggunakan menu tabel yang dapat ditentukan secara spesifik berapa jumlah baris dan kolom yang diinginkan.
3) Menggunakan kotak dialog insert table.

Anda mungkin juga menyukai