Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL KEGIATAN

17 AGUSTUS 2023

DE BOTANICA RESIDENCE
Juli 2023
Latar Belakang & Tujuan Kegiatan
LATAR BELAKANG :
Tanggal 17 Agustus merupakan hari yang bersejarah bagi bangsa Indonesia, dimana tanggal
tersebut merupakan hari kemerdekaan masyarakat Indonesia dan sudah sepatutnya
masyarakat memperingati hari kemerdekaan dengan semangat dan ucapan syukur atas jasa
para pahlawan yang telah gugur.

Sebagai wujud syukur atas nikmat kemerdekaan Negara Indonesia, selayaknya kita sebagai
warga Negara harus turut serta dalam memeriahkan dan mensyukuri atas kemerdekaan ini.
Dalam rangka hari kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang ke 78, pengurus
RW 017 yang didalamnya ada RT 001, RT 002 dan RT 003 akan mengadakan kegiatan acara
dalam rangka memperingati HUT RI yang ke 78 tersebut.

TEMA KEGIATAN:
“Together Stronger, Together Happiness”
Adapun filosofi Nama & tema tersebut adalah sebagai perwujudan syukur atas nikmat
kemerdekaan, dan juga sebagai perwujudan syukur atas baru terbentuknya Rukun Tetangga
& Rukun Warga baru hasil pemekaran, maka berharap dengan kegiatan acara 17 Agustusan
ini akan memupuk rasa kebersamaan sehinggan akan semakin lebih kuat, juga semakin
bahagia dalam kehidupan masyarakat di lingkungan perumahan de Botanica (RW 017) dalam
kegiatan tersebut.

2022
Tujuan, Waktu dan Peserta Kegiatan

TUJUAN :
• Mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, kekeluargaan antar sesama warga De
Botanica (RT/RW 017);
• Meningkatkan kesadaran yang dimiliki oleh masyarakat berkaitan dengan jasa para
pahlawan kemerdekaan bangsa Indonesia;
• Mendorong dan memupuk rasa cinta kepada Tanah Air;
• Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara warga khususnya generasi
muda;
• Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat ketahanan Nasional
menghadapi tantangan global pasca Pandemic.

WAKTU KEGIATAN:
Start mulai 6 Agustus 2023 dengan pembagian venue perlombaan (atas & bawah) dan lomba
dengan kategori umur. Detail akan dibahan oleh seksi acara.
Lomba puncak acara di hari H tanggal 17 Agustus 2023. Detail lomba akan dibahas oleh seksi
acara.

PESERTA:
Seluruh warga de Botanica (RW 017) yang meliputi RT 001, RT 002, dan RT 003 baik itu anak-
anak, remaja atau orang dewasa.

2022
Konsep Event & Acara

A. Panjat Pinang B. Lomba Khas 17’an

C. Sepak Bola Sarung D. Tenis Meja


2022
Konsep Event & Acara

WAKTU :
• Panjat Pinang akan dilakukan pada hari H 17 Agustus 2023. Waktu detail
menyusul kemudian
• Kategori peserta akan ditentukan panitia / PIC Panjat pinang.

WAKTU
. :
• Detail waktu setiap lomba akan ditentukan kemudian oleh seksi acara.
A. Panjat Pinang • Panitia berhak menambah atau mengurangkan jenis lomba yang dilombakan.
Kategori Peserta
Lomba 17 Tahun -
Anak 3-5 Anak 6-12 Anak 13 - 17 Dewasa / Ibu-Ibu
Tahun Tahun Tahun Bapak-Bapak
Makan Kerupuk
Balap Karung
Memasukan Bendera ke Botol
Estafet Tepung
Memindahkan Karet dengan Sedotan
Lari Kelereng dengan Sendok
Voley Buta
B. Lomba Khas 17’an Jalan Santay
Lomba Karnaval Sepeda Hias
Memasak Nasi Goreng
2022
Konsep Event & Acara

WAKTU :
• Detail waktu, pendaftaran, peraturan akan ditentukan kemudian
oleh seksi acara atau PIC lomba.
• Untuk Futsal atau Mini Soccer kategori anak-anak, peserta wajib
untuk mendaftar terlebih dahulu.
• Khusus untuk Sepak Bola Sarung (Bapak-Bapak) akan dilombakan
antar RT.

C. Futsal & Sepak Bola Sarung

Kategori Peserta
Lomba 17 Tahun -
Anak 3-5 Anak 6-12 Anak 13 - 17 Dewasa / Ibu-Ibu
Tahun Tahun Tahun Bapak-Bapak
Futsal Anak
Futsal Bapak-Bapak (sarung)

2022
Konsep Event & Acara

WAKTU :
• Detail waktu, pendaftaran, peraturan akan ditentukan kemudian
oleh seksi acara atau PIC lomba.
• Untuk pingpong, peserta wajib untuk mendaftar terlebih dahulu.

D. Tenis Meja

Kategori Peserta
17 Tahun -
Lomba Dewasa /
Anak 3-5 Anak 6-12 Anak 13 - Bapak- Ibu-Ibu
Tahun Tahun 17 Tahun Bapak
Pingpong

2022
Bazar Warga / Market Day

WAKTU :
• Akan dilakukan di sore hari sampai malam sebelum Puncak Acara
(Hiburan & Pembagian Hadiah).
• Sebagai sarana warga untuk menjual hasil karya / kerajinan / home
industry seperti :
1. Makanan & Minuman
2. Kerajinan tangan
3. Fashion / Baju /
4. Dll

2022
Rencana Anggaran Biaya

NO Kebutuhan Estimasi Biaya (IDR)


1 Perlengkapan Acara Perlombaan (Include pinang) 15.000.000
2 Hadiah 12.000.000
3 Goddie Bag 3.000.000
4 Logistic & Transportasi 5.000.000
5 Konsumsi Panitia & Tamu 3.000.000
6 Humas , kesektretariatan & Keamanan 2.000.000
7 Dekorasi Panggung & Dokumentasi 6.500.000
8 Biaya Lain-Lain / cadangan / kebersihan 2.000.000
Total 48.500.000
SUMBER DANA :

1. Donasi dari warga, developer dan pihak lainnya.


2. Sponsorship

Untuk konsep sponsorship bisa dibicarakan lebih lanjut dan silahkan menghubungi koordinator
Sponsorship dari pengurus RW 017 :
Om Haerman, HP : 0818 157500
2022
Struktur Kepanitiaan
Ketua RW 017
Ketua & Erwin Ridwan

Penanggungjawab

Ketua RT 001 : Doni Saputra


Ketua RT 002 : Hary Muharam Wakil Ketua /
Ketua RT 003 : Alvin Saputra Koordinator

Sekretaris Bendahara
Irfan R. Nugraha Donny SG

Koordinator Acara Sie Perlengkapan & Sie Konsumsi & Sie Humas, Sponsorship Sie Acara Malam
Sie Keamanan
dan Perlombaan Logistik Hadiah Lomba & Dokumentasi Puncak (MC)

Farizal (Enjoy) & Didi Adenia, Evy Nurleli. Pandu Angga Haerman & Galuh
Heddi H Dibantu sie Dibantu kordinir oleh Dibantu sie Dinda Audita
RT 001 : Rizqi peralatan dari Ibu RT dari setiap RT keamanan dari Dibantu
RT 002 : Levi setiap RT setiap RT bendahara
RT 003 : Firman setiap RT

2022
TERIMA KASIH
2022

Anda mungkin juga menyukai