Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

KEGIATAN LOMBA 17-an

• LATAR BELAKANG
Telah dilaksanakan Acara 17an warga Millennium City (Alton, Brighton, Carlton)
untuk merayakan hari kemerdekaan Indonesia yang ke 78 Tahun.

• MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun yang menjadi maksud dan tujuan ini adalah sebagai berikut:
• Untuk menambah kekompakan antar warga Millennium City;
• Untuk menjalin keakraban dan bersilaturami antar warga Millennium City;

• RINCIAN KEGIATAN
1. Lomba Anak-Anak
• Lomba balap kelereng;
• Lomba memasukkan bendera
• Lomba makan krupuk;
• Lomba mewarnai;
2. Lomba Dewasa
• Lomba makan krupuk;
• Lomba kursi joget;
• Lomba balon joget;
• Lomba makan pisang
• Lomba balon estapet;
3. Lomba Lanjut Usia
• Lomba memakai kemeja menutup mata;
• WAKTU DAN TEMPAT
Waktu : Kamis, 17 Agustus 2023
Jam : Pkl. 07.000 WIB – Selesai
Tempat : M-Fest

• RINCIAN IURAN DANA WARGA


• RINCIAN IURAN BARANG WARGA

• RINCIAN PENGELUARAN
• RINCIAN DANA & BARANG YANG BELUM DIGUNAKAN

• TIM PANITIA PELAKSANA KEGIATAN


- Monica A2/9
- Adillia A2/55
- Icha A2/66
- Riri A9/12
- Shinta A2/1
- Lidya A9/53
- Ayi B9/3
- Eka A9/29
- Felly A9/78

• PENUTUP

Acara 17 Agustus 2023 berjalan dengan lancar, kami keluarga besar panitia mengucapkan
terimakasih kepada seluruh warga Millenium City atas dukungan yang diberikan sehingga
acara 17an dapat terlaksana dengan baik. Demikian laporan ini kami buat, atas perhatian dan
kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Parung Panjang, 18 Agustus 2023

Panitia

Anda mungkin juga menyukai