Anda di halaman 1dari 1

1.

Pemilihan Domain

Faktor pertama Search Engine Optimization yang wajib ada di dalam website adalah
pemilihan domain. Anda harus menggunakan domain berbayar karena akan semakin
memudahkan proses optimalisasi. Jangan sampai menggunakan domain gratis karena
dapat membuat konsumen tidak langsung percaya dengan bisnis Anda.

2. Keyword

Faktor kedua Search Engine Optimizationadalah keyword. Keyword atau kata kunci
menjadi bagian penting dari Search Engine Optimization. Mengapa demikian?
Jawabannya adalah keyword menjadi salah satu bagian dari konten
dalam website dengan memiliki tingkat volume pencarian yang tinggi. Selain itu kalau
bisa, kompetisi dalam mendapatkan peringkat pertama dari keyword tersebut juga
rendah.

3. Judul

Menyambung dari penjelasan keyword, judul di dalam konten website harus


mengandung keyword. Tentu saja antara judul, keyword, dan isi konten harus saling
berkaitan. Jika Anda tidak menempatkan keyword dalam judul, pasti akan menurunkan
penilaian SEO.

Mesin pencari selalu mengangkat konten dengan judul dan kata kunci yang sesuai.
Tidak hanya di dalam judul saja, Anda juga perlu menggunakan (heading) H2 dan H3
dalam konten agar semakin sesuai kaidah SEO.

Anda mungkin juga menyukai