Anda di halaman 1dari 3

1.

Pertunjukan serangkaian tari-tarian yang dilakukan oleh sekelompok orang penari dan
mengisahkan suatu cerita dengan tanpa menggunakan percakapan, disebut…
a. Sandiwara
b. Sendratari
c. Lakon
d. Tablo
Jawaban: b. Sendratari

2. Ciri khas dari drama adalah ....


a. dialog
b. konflik
c. latar
d. plot
Jawaban: a. Diaolog

3. Unsur-unsur yang bukan pendukung pementasan sebuah drama selain sutradara dan aktor
adalah…
a. penata aktor
b. penata busana
c. penata panggung
d. penata penonton
Jawaban: d. Penata penonton

4. Karakter tokoh dalam drama dapat diidentifikasi dengan…


a. menentukan tema drama
b. mengecek latar tempat dan suasana
c. mempelajari dialog dan petunjuk lakuan
d. menentukan amanat
Jawaban: c. Mempelajari dialog dan petunjuk lakuan

5. Perhatikan teks berikut!


Menentukanunsurdramayangpenting
Mendeskripsikanfungsilatar
Mengidentifikasikaraktertokoh
Mengidentifikasiunsurpementasandrama
Urutan langkah pementasan drama di atas yang tepat adalah…
a. 4-1-3-2
b. 3-1-4-2
c. 4-2-1-3
d. 3-2-4-1

6. Teater konvensional termasuk jenis teater ....


a. tradisional
b. kontemporer
c. modern
d. futuristis
Ja
7. Drama yang berisi kisah-kisah yang sedih disebut…
a. melodrama
b. komedi
c. tragedi
d. dagelan
Jawaban: a. Melodrama

8. Tahap SQ3R berupa pengajuan pertanyaan mengenai hal-hal yang belum dimengerti
adalah…
a. survey
b. recite
c. question
d. review

9. Hal pertama yang dapat kita periksa untuk menemukan informasi isi dari sebuah buku
secara keseluruhan adalah…
a. sampul
b. daftar isi
c. sinopsis
d. jumlah bab

10. Perhatikan kutipan indeks buku berikut!


Bachri,SutardjiCalzoum93,126,138
Bachtiar,TotoSudarto26,35,61,121
Ballada31,135
Informasi yang dapat kita peroleh di halaman 138 adalah . . . .
a. Sutardji Calzoum Bachri
b. Sumilah
c. Toto Sudarto Bachtiar
d. Terbunuhnya Atmo Karpo

Anda mungkin juga menyukai