Anda di halaman 1dari 7

UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA

FAKULTAS ILMU KOMPUTER


Jl. Ring Road Utara, Ngringin, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman
Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
Email : amikom@amikom.ac.id / Website : https://amikom.ac.id/
Telp : (0274) 884201-207/ Fax : (0274) 884208

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


Mata Kuliah/Kode : Pemrograman/ST021
Semester/SKS : Genap 2022/2023 / 2 sks
Program Studi : Informatika
Dosen Pengampu : Abd. Mizwar A. Rahim, M.Kom
Kamarudin, M.Kom
M. Fairul Filza, S.Kom, M.Kom
Muhammad Ainul Fikri, S.T., M.Eng
Jenis Ujian* : Tugas / Mandiri / Tertulis
Sifat Ujian* : Terbuka/Tertutup
Penggunaan Gadget/Kalkulator* : Diizinkan / Tidak diizinkan , Ket: ……………

Hari/Tanggal : Diisi oleh DAAK


Waktu : 30 Menit
Nama :Evan Zaqli
Nim :22.11.4713

1. Buatlah contoh program dari setiap bab materi pemrograman di bawah


ini, beserta komentar pada setiap kode program yang Anda buat.
 Encapsulation
using System;

public class Person


{
//variabel buat menyimpan data yang kita input
private string name; // Properti pribadi untuk menyimpan nama
private int umur; // Properti pribadi untuk menyimpan umur
private string nim ; // Properti pribadi untuk menyimpan nim

public string Name


{
get { return name; } // Getter untuk mengambil nilai properti Nama
set { name = value; }// Setter untuk mengatur nilai properti Nama
}
public int Umur
{
get { return umur; }// Getter untuk mengambil nilai properti umur
set { umur = value; }// Setter untuk mengatur nilai properti umur

}
public string Nim
{
get { return nim; }// Getter untuk mengambil nilai properti nim
set { nim = value; } //Setter untuk mengatur nilai properti nim
}
public void DisplayInfo()
{
Console.WriteLine("Informasi Mahasiswa:");
Console.WriteLine("Name: " + name); //Menggunakan getter untuk mengambil
nilai properti Nama

Console.WriteLine("Umur: " + umur); //Menggunakan getter untuk mengambil


nilai properti Umur

Console.WriteLine("Nim : " + nim); // Menggunakan getter untuk mengambil nilai


properti Nim

}
}

class Program
{
static void Main(string[] args)
{
Person person = new Person();

Console.Write("Masukan Nama: ");


person.Name = Console.ReadLine();//Menggunakan setter untuk mengisi nilai properti
Nama

Console.Write("Masukan umur: ") ;


person.Umur = Convert.ToInt32(Console.ReadLine());//Menggunakan setter untuk
mengisi nilai properti Umur

Console.Write("Masukan Nim: ");// Menggunakan setter untuk mengisi nilai properti


Nim

person.Nim = Console.ReadLine();
Console.WriteLine();

Console.WriteLine("Person information:");
person.DisplayInfo();// Menampilkan informasi mahasiswa dengan menggunakan
metode DisplayInfo()

Console.ReadLine();
}
}

 Inheritance
using System;

class Kendaraan
{
public string Merk { get; set; }// Properti untuk menyimpan Merek kendaraan
public string Warna { get; set; }// Properti untuk menyimpan warna kendaraan

public Kendaraan(string merk, string warna)


{
Merk = merk;
Warna = warna;
}

public void Informasi()


{
Console.WriteLine("Merk: " + Merk);//untuk menampilkan merek
Console.WriteLine("Warna: " + Warna);//untuk menampilkan warna
}
}
// Kelas Anak
class Mobil : Kendaraan
{
public int JumlahPintu { get; set; }//properti untuk menyimpan jumblah pintu
public Mobil(string merk, string warna, int jumlahPintu) : base(merk, warna)
{
JumlahPintu = jumlahPintu;
}
public void InformasiMobil()
{
Informasi();
Console.WriteLine("Jumlah Pintu: " + JumlahPintu);
}
}
// Kelas Utama
class Program
{
static void Main(string[] args)
{
Mobil mobil = new Mobil("Toyota", "Merah", 4);
mobil.InformasiMobil();

Console.ReadLine();
}
}

 Polymorphism
using System;

// Kelas dasar
class Hewan
{
public virtual void caraBerjalan()// Properti untuk menyimpan cara berjalan Hewan

{
Console.WriteLine("Berjalan" );
}
}
//kelas turunan pertama
class ayam :Hewan
{
public override void caraBerjalan ()
{
Console.WriteLine("Berjalan mengunakan 2 kaki");
Console.WriteLine();
}
}
//Kelas turunan ke dua
class jerapa: Hewan
{
public override void caraBerjalan()
{
Console.WriteLine("Berjalan dengan 4 Kaki");
Console.WriteLine();
}
}
// Kelas utama
class Program
{
static void Main(string[] args)
{
Hewan ayam = new ayam(); // Objek dari kelas ayam
Hewan jerapa = new jerapa(); // Objek dari kels jerapa

jerapa.caraBerjalan(); // Memanggil metode fisik() pada objek ayam


ayam.caraBerjalan(); // Memanggil metode fisik() pada objek ayam

Console.ReadLine();
}
}

 Abstraction
using System;
namespace abstraction
{
// kelas abstrak
abstract class Shape
{
//klass methods
public abstract double calculateArea();
public abstract void displayDetails(double area);
}
// Kelas persegi panjang mewarisi kelas Bentuk
class Rectangle : Shape
{
//private data members
private double length;
private double breadth;
public Rectangle(double length, double breadth)
{
this.length = length;
this.breadth = breadth;
}
//mengganti metode abstrak dari kelas Shape menggunakan kata kunci 'override'
public override double calculateArea()
{
return (length * breadth);
}
public override void displayDetails(double area)
{
Console.Write("Length of rectangle: " + length);
Console.Write("\nBreadth of rectangle: " + breadth);
Console.Write("\nArea of rectangle: " + area);
}
}
// Kelas persegi mewarisi kelas Bentuk
class Square : Shape
{
//private data members
private double side;
public Square(double side)
{
this.side = side;
}

public override double calculateArea()


{
return (side * side);
}
public override void displayDetails(double area)
{
Console.Write("Length of a side of square: " + side);
Console.Write("\nArea of square: " + area);
}
}
public class AbstractionDemo
{
public static void Main(string[] args)
{
double area;
//untuk membuat referensi kelas Shape menggunakan kelas Rectangle
Shape shapeRec = new Rectangle(5, 6);
area = shapeRec.calculateArea();
shapeRec.displayDetails(area);
Console.WriteLine("\n");
//untuk membuat referensi kelas Shape menggunakan kelas Square
Shape shapeSquare = new Square(4);
area = shapeSquare.calculateArea();
shapeSquare.displayDetails(area);
}
}
}

2.Misalkan Anda bekerja di perusahaan transportasi. Perusahaan tersebut


meminta Anda untuk membuat aplikasi untuk proses pemesanan tiket, dengan
kualifikasi: setiap pengguna yang memesan tiket transportasi harus
menyebutkan nama, nomor induk (NIK), nomor telepon, nomor kartu vaksin,
dan alamat rumah.
Buatlah programnya sesuai dengan penjelasan di atas. Tunjukkan hasil
program dalam bentuk screenshot dan jelaskan cara menggunakan program
tersebut.
using System;

class Program
{
static void Main()
{
Console.WriteLine("Selamat datang di sistem pemesanan tiket Pesawat");
Console.WriteLine();
Console.WriteLine("Silakan masukkan informasi pemesanan:");

// Meminta input dari pengguna


Console.Write("Bandara Asal: ");
string asal = Console.ReadLine();
Console.Write("Bandara Tujuan: ");
string tujuan = Console.ReadLine();
Console.Write("Tanggal keberangkatan : ");
string tanggal = Console.ReadLine();

Console.Write("Nama: ");
string nama = Console.ReadLine();

Console.Write("NIK: ");
string nik = Console.ReadLine();

Console.Write("Nomor Telepon: ");


string nomorTelepon = Console.ReadLine();

Console.Write("Nomor Kartu Vaksin: ");


string nomorKartuVaksin = Console.ReadLine();

Console.Write("Alamat Rumah: ");


string alamatRumah = Console.ReadLine();
Console.WriteLine();

// Menampilkan informasi pemesanan yang berhasil


Console.WriteLine("Terima kasih atas pemesanan tiket Pesawat!!");
Console.WriteLine("Berikut adalah detail pemesanan Anda:");
Console.WriteLine();
Console.WriteLine("Bandara asal : " + asal);
Console.WriteLine("Tujuan : " + tujuan);
Console.WriteLine("Tanggal Keberangkatan : " + tanggal);

Console.WriteLine("Nama: " + nama);


Console.WriteLine("NIK: " + nik);
Console.WriteLine("Nomor Telepon: " + nomorTelepon);
Console.WriteLine("Nomor Kartu Vaksin: " + nomorKartuVaksin);
Console.WriteLine("Alamat Rumah: " + alamatRumah);

Console.ReadLine();
}
}
Hasil Runing:

Berikut adalah langkah-langkah untuk menggunakan program Ticket


Reservation:

1. Program akan menampilkan judul " Selamat datang di sistem pemesanan


tiket Pesawat " dan garis pemisah sebagai tanda awal program.
2. Setelah itu program akan di minta memasukan informasi pemesanan
3. Setelah semua input selesai, metode akan mengembalikan objek yang telah
diisi dengan informasi pemesanan tiket.
4. Program akan mencetak informasi pesanan seperti nama, NIK, nomor
telepon, nomor kartu vaksin, dan alamat menggunakan
Console.WriteLine().
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, pengguna dapat menggunakan
program untuk memasukkan pesanan tiket Pesawat dan melihat rincian pesanan
yang telah dimasukkan. Pada program Pemesanan Tiket Pesawat ini,

Nb:
 Untuk jawaban nomor 1, tidak boleh menggunakan contoh kasus
yang sudah di bahas di modul praktikum
 Pastikan jawaban yang Anda kerjakan tidak ditiru oleh rekan
kerja lainnya. Jika ditemukan kesamaan (perbedaan nama) Anda
akan mendapatkan pengurangan skor.

**Selamat Mengerjakan **
Penilaian
No Kriteria CPMK SCPMK Nilai
1 Mahasiswa mampu membuat class CPMK36 SCPMK 0213602 30
dan melakukan instansi ke objeck
menggunakan bahasa pemgraman
c#
2 Mahasiswa mampu menjelaskan CPMK15, SCPMK 0211504, 70
konsep enkapsulisasi , pewarisan, CPMK35, SCPMK 0213508,
polimorfisme dan abstraksi CPMK36, SCPMK 0213611,
CPMK15 SCPMK 0211512

Anda mungkin juga menyukai