Anda di halaman 1dari 2

KISI KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER TP 2022/2023

No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Level Bentuk Nomer soal


kognitif soal
1. 3.1 Memahami unsur, prinsip, teknik dan prosedur Gambar Model  Mengidentifikasi L1 PG 1, 11
menggambar menggunakan model dengan berbagai pada berbagai gambar-gambar yang Uraian 1, 2
bahan bahan dan beragam menggunakan model
tekhnik L2 PG
 Mendeskripsikan unsur,
L3 PG
prinsip dan teknik dalam
menggambar model
2. 3.2 Memahami prosedur menggambar illustrasi dengan Gambar ilusrasi  Mengidentifikasi L1 PG 12-16
teknik manual atau digital dengan tekhnik gambar-gambar yang PG
manual atau digital menggunakan model
L2 Uraian 3,4 5
 Mendeskripsikan unsur,
L3 Uraian
prinsip dan teknik dalam
menggambar model
3. 3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-lagu Lagu daerah  Mengidentifikasi makna L1 PG 17-25
daerah dan keunikan lagu daerah PG
setempat. PG
 Mengidentifikasi penyajian L2
beberapa lagu daerah lain L3
 Menjelaskan hubungan
antara keunikan lagu daerah
yang telah dipelajari
dengan masyarakat
pendukungnya

4. 3.2 Memahami teknik dan gaya lagu daerah dengan Musik Tradisional  Mengidentifikasi makna L1 PG 25-30
dua suara atau lebih secara berkelompok dan keunikan lagu daerah PG
setempat. PG
 Mengidentifikasi penyajian L2
beberapa lagu daerah lain L3
 Menjelaskan hubungan
antara keunikan lagu daerah
yang telah dipelajari
dengan masyarakat
pendukungnya

5. 3.3 Memahami teknik memainkan salah satu alat Musik Tradisional  Mengidentifikasi permainan L1 PG 30-35
musik tradisional secara perorangan alat musik tradisional yang PG
dimainkan secara
berkelompok L2
 Mengidentifikasi teknik L3
memainkan alat musik
tradisional secara
berkelompok

Anda mungkin juga menyukai