Anda di halaman 1dari 27

HAKEKAT PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN

Disampaikan oleh :

TIM PENGAMPU MK. PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS LAMPUNG

PKN-FP/2021
Pengertian
Pendidikan Kewarganegaraan

Pendidikan kewarganegaraan dimaksudkan


untuk membentuk karakter mahasiswa
sebagai peserta didik menjadi manusia yang
memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air.

(UU No.20/2003 Bagian Penjelasan Ps.37)


TUJUAN
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN DAN MEMBENTUK WATAK


SERTA PERADABAN BANGSA YANG BERMARTABAT

MENCERDASKAN KEHIDUPAN BANGSA

MEMBENTUK WARGA NEGARA AGAR MEMILIKI RASA


KEBANGSAAN DAN CINTA TANAH AIR (UU RI 20 tahun 2003)

UU RI Nomor 20 tahun 2003)


PERAN PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN
MEMFASILITASI KEBUTUHAN PESERTA DIDIK AGAR MENJADI WARGA
NEGARA YANG BAIK DAN CERDAS

MENGEMBANGKAN PENGETAHUAN DAN WATAK SERTA PERADABAN


BANGSA YANG BERMARTABAT

MENGEMBANGKAN KECAKAPAN PESERTA DIDIK AGAR DAPAT HIDUP DAN


BERPARTISIPASI DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA

MENGEMBANGKAN SIKAP DAN KARAKTER AGAR TERBENTUK WARGA


NEGARA YANG MEMILIKI RASA KEBANGSAAN DAN CINTA TANAH AIR
LANDASAN HUKUM

 UU dan Peraturan sebagai Landasan Hukum PKN

1. UU No. 3 Tahun 2002 tentang UU Pertahanan Negara


2. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas
3. PP No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan
VISI PENDIDIKAN NASIONAL
INSAN INDONESIA CERDAS DAN
KOMPETITIF

VISI PENGEMBANGAN KEMAHASISWAAN


Terciptanya mahasiswa yang bertaqwa, kritis, santun,
bermoral, demokratis, bertanggung jawab, dan
memiliki daya saing
Visi dan Misi PKn
Menjadi sumber nilai dan pedoman
penyelenggaraan program studi dalam
mengantarkan mahasiswa
VISI mengembangkan kepribadiannya
selaku warga negara yang berperan aktif
menegakkan demokrasi menuju
masyarakat madani

Membantu mhs selaku warga negara


agar mampu mewujudkan nilai-nilai dasar
MISI perjuangan bangsa Indonesia serta
kesadaran berbangsa, bernegara dalam
menerapkan ilmunya secara bertanggung
jawab terhadap kemanusiaan
 Pendidikan kewarganegaraan untuk
membangun masyarakat demokratis
berkeadaban

 Pendidikan kewarganegaraan di perguruan


tinggi umum sebagai dasar nilai dan pedoman
berkarya bagi sarjana Indonesia

 Pendidikan kewarganegaraan untuk


mengembangkan karakter mahasiswa
Secara normatif, legalitas Pendidikan
Kewarganegaraan terdapat pada Pasal 3 Undang-
undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional yang menyatakan :

”Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan


kemampuan dan membentuk watak serta peradaban
bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan
kehidupan bangsa”
”...berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi
manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu,
cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara
yang demokratis dan bertanggungjawab”.
 Pasal 37 ayat (2) UU No.20 Tahun 2003
tentang Sistem Pendidikan Nasional
menyatakan bahwa Kurikulum Pendidikan
Tinggi wajib memuat:
. Pendidikan Agama
. Pendidikan Kewarganegaraan
. Bahasa Indonesia
Berdasarkan paradigma Pendidikan Tinggi,
kompetensi Pendidikan Kewarganegaraan di
Perguruan Tinggi sbb:

 Melahirkan warga negara yang memiliki wawasan


berbangsa dan bernegara, serta nasionalisme yang
tinggi.

 Melahirkan warga negara yang memiliki komitmen kuat


terhadap nilai-nilai HAM dan demokrasi, serta berfikir
kritis terhadap permasalahannya.
 Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan
 Hakekat Pendidikan Kewarganegaraan
 Identitas Nasional
 Integrasi Nasional
 Konstitusi di Indonesia
 Hak dan Kewajiban Negara dan Warganegara
 Dinamika Demokrasi di Indonesia
 Penegakan Hukum di Indonesia
 Wawasan Nusantara
 Ketahanan Nasional
 Otonomi Daerah, serta
 Good Governance dan Masyarakat Madani
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
PENGANTAR PKN

HAKEKAT PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

IDENTITAS NASIONAL

INTEGRASI NASIONAL

KONSTITUSI DI INDONESIA

HAK & KEWAJIBAN NEGARA DAN WARGA NEGARA

DINAMIKA DEMOKRASI DI INDONESIA

PENEGAKAN HUKUM DI INDONESIA

WAWASAN NUSANTARA / GEOPOLITIK


KETAHANAN NASIONAL / GEOSTRATEGI
PENGERTIAN KOMPETENSI
KOGNITIF

AFEKTIF PSIKOMOTORIK
KOMPETENSI LULUSAN
Berkomunikasi tertulis

Berfikir Analitis Bekerja dalam Tim

Ilmu Teknologi
Pengetahuan

Bekerja Mandiri Berfikir Logis

Berkomunikasi Lisan
MENGAPA PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

PENDIDIKAN PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN

KEPRIBADIAN ADALAH SEBAGAI BENTUK


DINAMIKA PSIKO-FISIK SESEORANG YANG
MENENTUKAN KARAKTERISTIK TINGKAH
LAKU DAN CARA BERFIKIR MANUSIA
(ALLPORT)
Kurikulum yang disarankan oleh
The International Bureau of Education UNESCO
( The International Comission on Education for the 21 st Century )

EMPAT PILAR PENDIDIKAN

Learning to know

Learning to do

Learning to be

Learning to live together

Life long learning


= ISU UTAMA =
KEHIDUPAN GAGAL MENJALANKAN FUNGSINYA MEMBANGUN
SDM BERKEPRIBADIAN BERMUTU
INTELEKTUAL ADALAH PEMBANTU YANG BAIK,
NAMUN IA ADALAH PENGUASA YANG BURUK

PARA AHLI PSIKOLOGI SEPENDAPAT


BAHWA IQ HANYA 20% FAKTOR
SUKSES, SELEBIHNYA 80% ADALAH
FAKTOR LAIN TERUTAMA EQ DAN SQ
10% Formal education,
creative IQ
corporate training
power
90%
creative
power PERSONAL &

EQ ORGANIZATIONAL
•Habits
•Personality TRANSFORMATION
•Beliefs SQ SKILLS
•Self-image
•Attitudes
•Talent
•Ethos AQ
IQ (Intelligence Quotient)

Ciri khas IQ yaitu LOGIS, RASIONAL, LINIER DAN


SISTEMATIS.
IQ menjadi fakultas RASIONAL dalam kepribadian
manusia
PERILAKU CERDAS EMOSI
1. MENGHARGAI EMOSI NEGATIF ORG LAIN.
SABAR MENGHADAPI EMOSI NEGATIF ORG LAIN.
2. SADAR DAN MENGHARGAI EMOSI DIRI SENDIRI.
EMOSI NEGATIF UTK MEMBINA HUBUNGAN.
3. PEKA THDP EMOSI ORG LAIN.
TIDAK BINGUNG MENGHADAPI EMOSI ORG LAIN.
4. TIDAK MENGANGGAP LUCU EMOSI ORG LAIN.
5. TIDAK MEMAKSA APA YANG HARUS DIRASAKAN.
TIDAK HARUS MEMBERESKAN EMOSI ORG LAIN.
6. SAAT EMOSIONAL ADALAH SAAT
MENDENGARKAN.
SQ (Spiritual Intellegence)

SQ ADALAH KECERDASAN YANG BERTUMPU PD


BAGIAN TERDALAM DALAM DIRI PRIBADI
(THE INNER SPIRIT – THE HIDDEN POWER)
YG BERHUBUNGAN DG KEARIFAN, DI LUAR
EGO ATAU KESADARAN JIWA.

TIDAK HANYA UNTUK MENGETAHUI


NILAI, TETAPI SECARA KREATIF
MENEMUKAN NILAI BARU.
Skills that Contribute to
Professional Success
Hard Skills
15%

Soft Skills
85%
Source: Study by Carnegie Institute of Technology
WHAT ARE SOFT SKILLS ?
ask men

 “Soft” skills are essentially people skills -- the


non-technical,
intangible, personality-specific skills that determine your
strengths as a : leader, listener, negotiator, communicator,
motivator and conflict mediator, etc.

Sumber : Rama Royani, 2007, dikembangkan


WHAT ARE HARD SKILLS ?
ask men

“Hard" skills, on
the other hand, are more along the lines of what
might appear on your resume -- your education, experience
and level of expertise.

Sumber : Rama Royani, 2007, dikembangkan

Anda mungkin juga menyukai