Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN POSBINDU PTM DI DESA

No Dokumen : 100/SOP/PKM
PRG/I/PRG
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 4 Januari 2022
Halaman : 1/2

Muhammad Ilham Thamrin, S.Kep. Ns


UPTD PUSKESMAS
NIP. 19791203 2006604 1 017
PARANGIA
1. Pengertian Merupakan peran serta masyarakat dalam kegiatan deteksi dini, pemantauan dan
tindaklanjut faktor risiko PTM secara mandiri dan berkesinambungan.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pelaksanaan Posbindu (Pos


Pembinaan Terpadu) Penyakit Tidak Menular
3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas No. 800/09/Kepeg/I/2022 tentang Penetapan Indikat
target Penyakit Tidak Menular
2. SK Kepala Puskesmas No. 800/01//Kepeg/I/2022 tentang Jenis Jenis Pelaya
di Puskesmas

4. Referensi
5. Prosedur Alat :
1. Timbangan Berat badan
2. Microtoise
3. Pita lingkar Pinggang
4. Tensi meter
5. Alat Cek gula darah,asam urat dan kolesterol
6. Langkah-langkah
1. Melakukan registrasi atau pendaftaran
2. Mengisi blangko daftar hadir
3. Melakukan wawancara untuk menggali informasi faktor resiko
4. Melakukan penimbangan, pengukuran tinggi badan, pengukuran lingkar
perut, dan IMT
5. Melakukan pengukuran tekanan darah
6. Melakukan pemeriksaan gula darah, kolesterol dan asam urat, dan
pemeriksaan klinis payudara
7. Melakukan edukasi dan konseling
8. Melakukan rujukan ke fasilitas kesehatan
9. Melakukan penginputan secara online kedalam aplikasi SIPTM dan ASI
7. Unit Terkait 1. Kepala Desa
2. Petugas Posbindu PTM Puskesmas
3. Poli Umum
4. Poli KIA
5. Poli Gizi
6. Promkes
7. Apotik
8. Dokumen Terkait 1. Register Pencatatan Posbindu PTM
2. Laporan Hasil Posbindu PTM
3. Blangko Rujukan Posbindu PTM
4. KTP

9. Rekaman Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai