Anda di halaman 1dari 1

MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI DAN LITBANG MUHAMMADIYAH

STKIP MUHAMMADIYAH OKU TIMUR


SK MENRISTEK DIKTI No.: 1139/KPT/1/2018
Alamat: Jl. KH. Ahmad Dahlan Desa Harjowinangun BK. 10 Kec. Belitang Kab. OKU Timur Sumsel Kode Pos 32382

Mata Kuliah : Statistika Pendidikan


Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Semester : 4 (Empat)
Sifat Ujian : Take Home
Dosen Pengampu : Nikmah Nurvicalesti, M.Pd.

Kerjakan soal berikut dengan benar dan amanah!

1. Berikut adalah data hasil UTS Mahasiswa pada mata kuliah Statistika Pendidikan
87 82 74 83 86 67 88 71 89 79
74 70 38 51 73 71 72 95 82 70
48 90 92 85 83 76 61 99 83 88
79 80 70 68 90 92 80 70 63 76
79 91 56 74 90 97 80 60 66 65
98 93 81 93 43 72 91 59 67 88
49 84 71 72 35 93 91 74 60 63
79 78 73 86 68 75 81 77 63 75
Hitunglah:
a. Rata-rata nilai ujian tersebut! (skor 20)
b. Median data tersebut! (skor 15)
c. Modus data tersebut! (skor 15)
d. Buatlah histogram dari data tersebut! (skor 15)
2. Tentukan 𝐷3 dan 𝐷7 dari data berikut! (skor 15)
10, 8, 15, 12, 12, 8, 13, 14, 16, 17, 12, 8, 10, 11, 15
3. Lampu merek A memiliki rata-rata waktu hidup selama 48.960 jam dengan simpangan baku 1.224 jam.
Sedangkan, lampu merek B memiliki rata-rata waktu hidup 65.400 jam dengan simpangan baku 3.270 jam.
Diantara lampu merek A dan lampu merek B, manakah yang lebih baik? (skor 10)
4. Suatu data memiliki simpangan baku 8,0. Jika koefisien variansinya adalah 3,2%. Tentukan rata-rata data
tersebut! (skor 10)

Anda mungkin juga menyukai