Anda di halaman 1dari 1

Bahan kumpulan wali santri baru 1443-1444

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah adalah pusat perekonomian pesantren dengan tujuan mensejahterkan
kehidupan pesantren

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah adalah pusat untuk memenuhi kebuthan pesantren ( Guru, santri dll)

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah dikelolah oleh dewan guru dan dibantu oleh santri serta karyawan

Unit unit usaha koperasi pesantren :

1. El Hasyi Mart (E M)
2. Kantin
3. Loundry
4. Foto Copy
5. Wartel
6. Konveksi
7. Pengadaan barang dan jasa
8. USP / Tabungan Guru dan siswa

“ ANDA BELANJA ANDA BERAMAL”

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah memberikan kelonggaran biaya dalam mengangsur baiaya


perlengkapan awal santri dalam jangka waktu 3 kali angsuran selama 1 tahun pelajaran

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah tetap memberikan perlengkapan santri di awal masuk pesantren ini
guna menghindari dampak negative santri walupun belum melunsai semua biaya yang telah ditentukan
Ketika awal pendaftran santri

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah dengan tegas tidak memberikan perlengkapan santri pada tahun
berikutnya jikalau biaya pendaftaran diawal belum dilunasi 100 %

Koperasi pesantren Al Hasyimiyah selalu berhusnujon bahwa seluruh santri yang memsukan anaknya ke
Pesantren ini sudah mempersiapkan segalanya diantaranya dibidang finasial

Dalam kitab Ta’lim Al Mutalim, Syaikh Az-Zarnuji menuliskan dua bait syair dari Sayyidina
‘Ali bin Abi Thalib Radhiyallahu ‘Anhu., yang berbunyi:

‫سانبيك عن مجمو عها ببيان‬      ‫اال ال تنا ل العلم اال بستة‬


 ‫ َوِإرْ َشا ِد ُأ ْستَا ٍذ َوطُوْ ِل َز َما ٍن‬   ‫ص َواصْ ِطبا َ ٍر َوب ُْل َغ ٍة‬
ٍ ْ‫َذكا َ ٍء َو ِحر‬
Artinya: 
“Ingatlah! Engkau tidak akan mendapatkan ilmu kecuali dengan memenuhi enam syarat, Saya
akan beritahukan keseluruhannya secara rinci, yaitu: kecerdasan, sungguh-sungguh, kesabaran,
ada biaya, ada bimbingan guru, dan waktu yang lama.“

Bulghatun (biaya) :

Banyak media yang mengumumkan tentang pendidikan gratis, sekolah gak perlu bayar apapun.
Tetapi menurut saya pendidikan itu gak ada yang gratis, walaupun duduknya di situ gratis,
masuknya gratis, SPP-nya gratis. Orang tersebut harus beli baju (seragam), harus beli
perlengkapan sekolah (kuliah), harus bayar transportasi, biaya makan (perlunya sarapan), biaya
kost, dll. Itu namanya bulgotun (biaya), sehingga berjuang untuk mendapatkan ilmu atau mencari
ilmu dibutuhkan biaya.
Gratis itu relatif artinya dalam bidang apa biaya yang digratiskan. Misalnya bayar SPP-nya gratis
tapi biaya yang lainnya tetap harus ada yang dikeluarkan (modal). Jadi pendidikan itu tetap
memerlukan modal (biaya) yang harus kita persiapkan, guna tercapainya pendidikan (mencari
ilmu).

Anda mungkin juga menyukai