Anda di halaman 1dari 2

INSPEKSI SANITASI TEMPAT PENGOLAHAN

MAKANAN
No. Dokumen : 440/ /B/PKM-UM/2020
Revisi :
SOP Tanggal terbit : 2020
Halaman : 1/3

UPT
PUSKESMAS Hadi Jalena,SKM
RAWAT INAP 196912061989122002
UJAN MAS

1.
Pengertian Inspeksi Sanitasi Tempat Pengolahan Makanan adalah Tempat
pengolahan makanan memiliki potensi cukup besar untuk menimbulkan
gangguan kesehatan atau penyakit bahkan dapat menimbulkan
keracunan akibat dari makan yang dihasilkannya, karenanya perlu
dilakukan inspeksi dan pembinaan tempat pengolahan makanan.
2.
Tujuan Agar proses pengolahan dan penyajian makan tidak menimbulkan
gangguan penyakit.

3.
Kebijakan SK kebijakan puskesmas Ujan Mas No. 440/A/ I /02/
PKM/UM/2016 tentang jenis-jenis pelayanan puskesmas ujan mas
4.
Referensi Kepmenkes RI Nomor 1098/Menkes/SK?VII/2003 Tentang persyaratan
hygiene sanitasi rumah makan dan restoran.
Langkah-langkah/ 1. Alat dan bahan
5.
prosedur a. Alat tulis
b. Santarian kit

2. Prosedur
a. Petugas mempersiapkan waktu pelaksanaan
b. Petugas mempersiapkan tempat inspeksi.
c. Petugas mempersiapkan format pemeriksaan.
d. Petugas mempersiapkan alat tulis dan dokumen

3. langkah-langkah
a. Petugas menuju lokasi
b. Petugas menyapa ramah pemilik rumah makan.
c. Petugas memperkenalkan diri dan meminta izin pelaksanaan
inspeksi.
d. Petugas menjelaskan tujuan inspeksi.
e. Petugas menjelaskan syarat fisik tempat pengolahan
makanan.
f. Petugas menjelaskan syarat higiene tempat pengolahan
makanan.
g. Petugas menjelaskan keamanan makanan untuk dikomsumsi
h. Petugas menanyakan kepemilikan surat izin rumah makanan.
i. Petugas melakukaninspeksi sanitasi lingkungan tempat
pengolahan makanan
j. Petugas menjelaskan sanksi atas kelalaian ditimbulkan
rumah makan
k. Petugas dan pemilik rumah makan melaksanakan kegiatan
dengan baik.
l. Petugas membuat laporan hasil kegiatan.

m. Selesai
Bagan Alir
7.

8.
Unit terkait 1. Petugas kesehatan lingkungan puskesmas.
2. Petugas promosi kesehatan puskesmas.
3. Petugas kesehatan puskesmas.
Dokumen terkait
9.

Anda mungkin juga menyukai