Anda di halaman 1dari 2

PENGUKURAN BB DEWASA

No. Dokumen : SOP/ /426.102.31/2021


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit : 7 November 2021
Halaman : 1-2 halaman
PUSKESMAS KURNIA RAMADHANI,S.KM,
SUMBER M. Kes
KABUPATEN
PROBOLINGGO NIP. 19870521 201001 2 010

1. Pengertian Penimbangan adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengetahui berat badan
balita dengan menggunakan alat ukur berat badan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengukur berat badan
dewasa
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas TONGAS Kabupaten Probolinggo Nomor :
445/157/426.102.31/2017 tentang menetapkan Panduan Praktek Klinis Dokter
Puskesmas Tongas
4. Referensi  Panduan Kewaspadaan Universal (PPI) tahun 2011
 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 tahun 2019
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
 SK Kepala Puskesmas Tongas Nomor: 445/13/426.102.31/2020 tentang
Struktur Organisasi Internal Puskesmas tahun 2020
 Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 514. Tahun 2015.
Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Pertama
 Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor
PER.08/MEN/VII/2010 Tentang Alat Pelindung diri
 Surat Edaran Pengurus Besar IDI Pusat No 0284/PB/A.3/03/2020
tentang Petunjuk Pencegahan Penularan Covid 19 Untuk Petugas
Kesehatan Edisi 1
5. Langkah- 1. Dokter/ perawat/ bidan mencuci tangan sesuai SOP cuci tangan
langkah/ 2. Dokter/ perawat/ bidan menggunakan APD level 2
Prosedur 3. Dokter/ perawat/ bidan menjelaskan tindakan kepada pasien atau keluarga
tentang tindakan yang akan dilakukan
4. Dokter/ perawat/ bidan meminta pasien melepaskan alas kaki dan barang
bawaan
5. Dokter/ perawat/ bidan meminta pasien naik keatas timbangan
6. Dokter/ perawat/ bidan memperhatikan jarum penunjuk berhenti
7. Dokter/ perawat/ bidan mencatat hasil

Halaman 1 dari 2
6. Bagan Alir
(jika
Dokter/ perawat/ bidan mencuci tangan sesuai SOP cuci tangan
dibutuhkan)

Dokter/ perawat/ bidan menggunakan APD level 2

Dokter/ perawat/ bidan menjelaskan tindakan kepada pasien atau keluarga


tentang tindakan yang akan dilakukan

Dokter/ perawat/ bidan meminta pasien melepaskan alas kaki dan barang
bawaan

Dokter/ perawat/ bidan meminta pasien naik keatas timbangan

Dokter/ perawat/ bidan memperhatikan jarum penunjuk berhenti

Dokter/ perawat/ bidan mencatat hasil

7. Unit terkait 1. Pelayanan KIA/ KB


2. Pelayanan Gawat darurat
3. Pelayanan Persalinan
4. Pelayanan Umum
5. Pelayanan Gigi
6. Pelayanan Khusus
7. Laboratorium
8. PUSTU
9. PONKESDES
8. Rekaman
historis Tanggal mulai
No Yang diubah Isi perubahan
perubahan diberlakukan

Halaman 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai