Anda di halaman 1dari 9

Latihan soal XII TKJ

1. Berbagai fasilitas yang digunakan untuk melakukan pengaturan pada layanan web hosting dan server yang
meliputi manajemen file, database, domain, security, software dan konfigurasi lainnya disebut dengan ...
a) Situs website
b) Server administration
c) Default gateway
d) Control panel hosting
e) Firewall gateway

2. Kumpulan halaman pada suatu domain di internet yang dibuat dengan tujuan tertentu dan saling
berhubungan serta dapat diakses pada browser menggunakan jalur internet disebut ...
a) Domain
b) Website
c) Hosting
d) cPanel
e) Server

3. Website bisa berisi macam-macam seperti gambar, video, tulisan, plugin, script yang rumit, dan
sebagainya.Sebuah tempat di mana file dan data yang diperlukan website disimpan serta dapat diakses dan
dikelola melalui internet dinamakan ...
a) Storage
b) HardDisk
c) Hosting
d) Domain
e) Website

4. Merupakan server hosting fisik yang dibagi-bagi kembali menjadi server virtual (teknologi virtualisasi server)
dan digunakan sebagai server hosting yang tersendiri adalah pengertian dari ...
a) Shared Hosting
b) VPS (Virtual Private Server) Hosting/VPS Server
c) Cloud Hosting
d) WordPress Hosting
e) Dedicated Hosting

5. Susunan huruf terakhir setelah tanda titik dari sebuah domain, atau bagian dari nama domain yang terletak
di posisi paling kanan sampai tanda titik dinamakan ...
a) Top Level Domain (TLD)
b) Second Level Domain (SLD)
c) Third Level Domain
d) Subdomain
e) Last Level Domain
6. Control panel hosting menyediakan solusi sebagai host dari beberapa situs website yang berjalan pada….
a) Share hosting dan Dedicated Server
b) Server berbasis Linus OS, Virtual Private Server (VPS), dan Dedicated Server
c) Share hosting, server berbasis Linux OS, dan Dedicated Server
d) Shared hosting, Virtual Private Server (VPS), dan server berbasis Linux OS
e) Share hosting, virtual private server (VPS), dan dedicated server

7. Aplikasi control panel web hosting yang sangat popular dan umum digunakan oleh sebagian besar jasa
penyedia web hosting, baik di Indonesia maupun dunia adalah….
a) Oracle Solaris
b) Windows
c) CPanel
d) ZPanel
e) FreeBSD

8. cPanel merupakan salah satu contoh control panel hosting yang bersifat opensource dan berbayar. Dengan
adanya cPanel ini sangat membantu blogger dan website developer dalam membuat ...
a) Konten website
b) Hosting baru
c) Administrasi hosting
d) Budgeting dan grafik
e) Dedicated server

9. Satu-satunya control panel yang telah built-in support untuk Nginx dan PHP-FPM yang tidak menggunakan
Apache dan memberikan kinerja yang baik untuk server low-end adalah ...
a) cPanel
b) Kloxo
c) EHCP
d) Webmin
e) EHCP

10. Salah satu macam control panel hosting yang menyediakan di situsnya untuk dapat mempelajari dan
menjelajahi fitur-fiturnya, manfaatnya, bahkan mencoba mengkonfigurasi dengan disediakan akun
demo/akun untuk uji coba gratis adalah ...
a) Kloxo
b) sPanel
c) Webuzo
d) DirectAdmin
e) Ajenti
11. Perhatikan pernyataan berikut !
(1) Cepat jika diakses oleh user internet di Indonesia karena jaraknya pendek.
(2) Cocok untuk website yang pengunjung utama berasal dari Indonesia.
(3) Tidak terpengaruh oleh kondisi konektivitas jaringan internasional dari ISP Indonesia
(4) Memiliki bandwith internasional yang lebih kecil.
(5) Pilihan tepat bagi pengunjung yang berasal dari dunia internasional

Berdasarkan data tersebut, karakteristik dari server IIX adalah nomor….


a) (1), (2), (3), dan (5)
b) (1), (2), (4), dan (5)
c) (2), (3), (4), dan (5)
d) (1), (3), (4), dan (5)
e) (1), (2), (3), dan (4)

12. Aplikasi CPanel identik dengan kontrol panel hosting berbasis….


a) Linux OS
b) FreeBSD
c) Oracle Solaris
d) Windows OS
e) MacOS

13. Sebuah domain yang merupakan bagian dari domain utama disebut dengan subdomain. Subdomain dari
Google.com yang merupakan sebuah layanan penyimpanan file(storage) yang tersinkronisasi dengan akun
google melalui internet adalah ...
a) docs.google.com
b) drive.google.com
c) meet.google.com
d) mail.google.com
e) business.google.com

14. Top Level Domain (TLD) dibagi menjadi dua jenis yaitu Global Top-Level Domain (gTLD) dan Country Code
Level Domain (ccTLD). Di bawah ini yang termasuk jenis ccTLD adalah ...
a) .com
b) .info
c) .org
d) .gov
e) .uk

15. Siapa pun yang ingin membuat website pasti ingin mendapatkan hosting web gratis. Tak ada salahnya
menggunakan web hosting gratis untuk website kita, dan tentu memiliki keistimewaan sendiri walaupun ada
batasannya. Di bawah ini yang termasuk situs yang memberikan layanan web hosting gratis,kecuali ...
a) www.000webhost.com
b) www.dreamnix.com
c) www.freehosting.com
d) www.awardspace.com
e) www.hostingfree.blogspot.com

Materi – Virtual Private Server (VPS)


1. Penyewaan tempat untuk menampung data- data yang diperlukan oleh sebuah website dan
sehingga dapat diakses lewat Internet dan terdapat data yang berupa file, gambar, email, aplikasi/
program/script dan database disebut …
A. Situs website
B. Server administrator
C. Control panel
D. Hosting
E. Content

2. Dalam memilih sebuah hosting yang nantinya akan kita sewa, ada beberapa faktor yang harus
diperhatikan seperti di bawah ini, kecuali …
A. Kebutuhan hosting
B. Jenis web yang akan dibangun
C. Lokasi server
D. Jangan terjebak dengan istilah unlimited
E. Cepat tidaknya website saat diakses

3. Suatu metode atau teknologi dengan tujuan untuk membagi resource sebuah server fisik kedalam
beberapa Virtual Machine yang nantinya akan diinstall berbagai macam sistem operasi sesuai
kebutuhan oleh pihak hosting disebut …
A. Virtualisasi server
B. Administrasi server
C. Control server
D. Account hosting
E. Virtual PC

4. Penyewaan hosting ada beberapa macam yang dapat kita gunakan untuk menempatkan data yang
ada di website salah satunya adalah VPS Hosting. Ada beberapa macam jenis VPS diantaranya
seperti di bawah ini kecuali …
A. OpenVZ
B. Kernel Based Virtual Machine)
C. Hardware Based Virtual Machine)
D. Microsoft Hyper-V
E. Control Panel Hosting

5. VPS dapat dikendalikan oleh user (Remote Access Dekstop) dengan aplikasi sesuai system operasi
yang digunakan. Jika VPS kita menggunakan OS Windows, maka aplikasi yang digunakan adalah …
A. Terminal
B. Kernel

Materi – Virtual Private Server (VPS)


C. Putty
D. Open SSH
E. Ipconfig

6. Salah satu fungsi dan kegunaakn dari VPS adalah biasa dijadikan ajang bereksperimen UNIX
Operating System dengan berbagai macam distribusi sekaligus yang disebut dengan istilah …
A. Educational Outspot
B. Test Environments
C. Application Hosting
D. Server Remote Dekstop
E. Host Server

7. Tipe VPS yang paling umum ditawarkan karena tingkat penggunaan resourcenya cukup rendah, tapi
ini mengakibatkan banyak hosting provider menjualnya lebih dari batas seharusnya (overselling)
adalah ...
A. OpenVZ
B. Kernel Based Virtual Machine)
C. Hardware Based Virtual Machine)
D. Microsoft Hyper-V
E. Plesk

8. Spesifikasi sebuah VPS dapat diketahui dari factor-faktor sebagai berikut kecuali …
A. Harddisk
B. Visitor
C. Memory
D. Jenis processor
E. System operasi

9. Hosting server Indonesia berupa computer server yang digunakan untuk menyimpan data,
umumnya untuk webpage yang terletak di Indonesia sehingga lazim disebut sebagai …
A. IIX
B. IXI
C. XII
D. Indonesia Server
E. Server-X

10. Salah satu kelebihan Ketika kita menggunakan VPS hosting adalah …
A. Harga relative murah disbanding dengan shared hosting
B. Memberikan fasilitas hosting yang dapat dipakai bersama dengan user lain
C. Cocok ketika kita baru akan membuat website
D. Server yang stabil dan memiliki hak akses penuh
E. Mengharuskan kita untuk memiliki pemahaman teknis agar server bisa dikelola dengan baik.

Materi – Virtual Private Server (VPS)


11. Jika kita ingin menyewa VPS di internet dan menginginkan VPS tersebut sudah terinstal OS Linux
atau Windows atau yang lainnya, sesuai dengan hosting maka kita harus memilih jenis penyewaan
VPS yang disebut ...
A. Kernel Based Virtual Machine)
B. Hardware Based Virtual Machine)
C. Microsoft Hyper-V
D. VPS unmanaged
E. VPS managed

12. Jenis teknologi penyimpanan data yang dinyatakan sebagai HDD masa depan adalah …
A. SATA (Serial Advanced Technology Attachment)
B. SAS (Serial Attached SCSI)
C. SCSI (Small Computer System Interface)
D. AHCI (Advanced Host Controller Interface)
E. SSD (Solid State Drive)

13. Berikut ini yang bukan termasuk pilihan Sistem Operasi (OS) yang ditawarkan pada VPS adalah …
A. CentOS
B. CloudLinux
C. Gentoo
D. OpenSUSE
E. San Solaris

14. Banyak sekali situs di internet yang sekarang menyediakan penyewaan VPS dengan berbagai macam
harga yang ditawarkan. Di bawah ini salah satu situs yang menyediakan penyewaan VPS adalah …
A. www.wordpress.org
B. www.hostinger.co.id
C. www.googledrive.com
D. www.blogger.com
E. www.kemdikbud.go.id

15. PHPMyAdmin diterjemahkan sebagai sebuah aplikasi agar user lebih leluasa dalam mengelola
database MySQL dengan basis …
A. CLI
B. Text
C. PHP
D. OS
E. GUI

16. Sekumpulan informasi dalam bentuk teks, grafik, gambar, maupun dalam format-format lain yang
perlu di kelola dengan tujuan memudahkan proses pembuatan, perbaikan, distribusi, pencarian,

Materi – Virtual Private Server (VPS)


analisis, dan meningkatkan fleksibalitas untuk di transformasikan ke dalam bentuk lain diistilahkan
dengan …
A. Management
B. Content
C. System
D. Design
E. Akses Root

17. Pada dasarnya file PHP yang sudah diinstall pada system Linux masuk ke directory …
A. /var/www/html
B. /network/interfaces/php
C. /usr/share/phpMyAdmin
D. /smkhkti2/wp-admin
E. /share/phpinfo.php

18. Merupakan sebuah software/template yang dipergunakan untuk membangun sebuah website
mulai dari design, pengolahan data (content) dan pengintegrasian dengan hosting tanpa
memerlukan kemampuan pemrograman seperti halnya web master disebut …
A. Master design
B. Content Management System (CMS)
C. Web Hosting
D. VPS Hosting
E. Conrol Panel Hosting

19. Klien secara umum menyewa jasa hosting kepada penyedia hosting guna mendapatkan account
hosting yang berisi data berikut, kecuali …..
A. Sejumlah ruang disk
B. Account e-mail
C. Akses remote (SSH)
D. List visitor
E. Akses FTP

20. Salah satu bentuk layanan jasa penyewaan tempat di dunia maya yang membuat perorangan
ataupun organisasi menampilkan layanan jasa atau produknya di situs internet (website) disebut …..
A. Self-hosting
B. Dunia maya
C. Megabytes
D. Request
E. Web hosting

21. Jika sebuah sever hosting digunakan untuk beberapa orang, maka dampaknya pada harga sewa
adalah...

Materi – Virtual Private Server (VPS)


A. relatif lebih murah
B. harga semakin mahal
C. tetap standar
D. menyesuaikan dengan user lain
E. sangat tinggi sekali

22. Beban yang terlalu berat karena banyaknya website atau blog dalam satu server kemungkinan dapat
mengakibatkan server gagal berfungsi atau disebut…
A. down
B. crash
C. collision
D. hang
E. blank

23. Untuk menginstall salah EHCP pada server Linux memerlukan syarat yang harus diinstall di
computer yaitu seperti LAMP Server. Berikut yang bukan termasuk bagian-bagian dari LAMP
adalah…
A. Linux
B. Apache
C. MySQL
D. PHP
E. Attached

24. Pada layanan Blogspot terintegrasi dengan layanan yang mempunyai program pay per click (PPC)
dari Google yang akan membayar kita saat ada yang klik iklan di blog kita yang disebut ...
A. Backlink
B. Google AdSense
C. Google Play
D. Advertisement
E. Podcast

25. Jenis hosting yang menggunakan teknologi konsep komputasi awan yang mempunyai kecepatan
yang lebih baik dan terkenal lebih aman karena tidak hanya mengandalkan satu server saja disebut
...
A. Dedicated server
B. VPS
C. Cloud Hosting
D. Shared hosting
E. Wordpress Hosting

26. Merupakan server hosting fisik yang dibagi-bagi kembali menjadi server virtual (teknologi
virtualisasi server) dan digunakan sebagai server hosting yang tersendiri adalah pengertian dari ...
A. Shared Hosting
B. VPS (Virtual Private Server) Hosting/VPS Server

Materi – Virtual Private Server (VPS)


C. Cloud Hosting
D. WordPress Hosting
E. Dedicated Hosting

27. cPanel merupakan salah satu contoh control panel hosting yang bersifat opensource dan berbayar.
Dengan adanya cPanel ini sangat membantu blogger dan website developer dalam membuat ...
A. Konten website
B. Hosting baru
C. Administrasi hosting
D. Budgeting dan grafik
E. Dedicated server

28. Berikut yang bukan termasuk karakteristik dari server hosting Indonesia adalah …
A. Cepat jika diakses oleh pengguna internet di Indonesia karena routing/jaraknya pendek
B. Cocok buat website yang pengunjung utamanya berasal dari Indonesia
C. Tidak terpengaruh oleh kondisi konektifitas jaringan Internasional dari ISP Indonesia
D. Memiliki bandwith Internasional yang lebih kecil
E. Pilihan yang tepat bagi pengunjung yang berasal dari dunia Internasional

29. Dalam sebuah VPS, resource server yang dialokasikan meliputi di bawah ini, kecuali …
A. CPU Core
B. Monitoring
C. CPU Usage
D. RAM
E. Storage

30. Jenis VPS (Virtual Private Server) yang menggunakan system operasi yang bekerja pada shared
kernel dan biasa digunakan oleh website-website golongan menengah ke bawah adalah …
A. Microsoft Hyper-V
B. Kernel Based Virtual Machine
C. OpenVZ
D. Hardware Based Virtual Machine
E. SuperZ

Materi – Virtual Private Server (VPS)

Anda mungkin juga menyukai