Anda di halaman 1dari 24

Pengenalan

Monitoring & Evaluasi


MATA KULIAH MONITORING DAN EVALUASI TI (IS184727)
Semester Genap 2019/2020
Fokus pembelajaran
[LO01] Mahasiswa [LO03] Mahasiswa
mampu memahami [LO02] Mahasiswa mampu memahami metode mampu menerapkan
konsep monitoring pengukuran kinerja TI metode pengukuran
dan evaluasi TI kinerja TI

[SLO03] Memahami
[SLO01] Memahami [SLO02] Memahami
dasar-dasar penyusunan [SLO04] Menggunakan
konsep monitoring dan konsep indikator
Balanced Scorecard and Balanced Scorecard
evaluasi TI pengukuran kinerja
IT Balanced Scorecard
Indikator Capaian
Memahami konsep monitoring & evaluasi TI
• Mendiskusikan definisi dan pengertian indikator kinerja
• Menerangkan keterkaitan indikator kinerja dan pengukuran kinerja
• Memberikan contoh indikator kinerja
• Merangkum keterkaitan indikator kinerja dan pengukuran kinerja
• Menerangkan keterkaitan monitoring & evaluasi TI
Pengertian Indikator
• Merangkum konsep monitoring & evaluasi TI Kinerja dalam Pengukuran
• Mengungkapkan monitoring & evaluasi TI Kinerja TI (WHAT)

• Menemukan definisi & pengertian monitoring dan evaluasi TI (C1)


• Membandingkan konsep monitoring dan evaluasi TI (C2)
• Mencontohkan & mengkontraskan monitoring dan evaluasi TI (C2)
Simpulan Monitoring &
Evaluasi TI (WHICH)

• Menggarisbawahi pentingnya monitoring dan


evaluasi TI (C1)
• Menceritakan latar belakang, tujuan dan manfaat Pengertian Monitoring
& Evaluasi TI(WHAT)
monitoring dan evaluasi TI (C1)
• Meminati (bereaksi) belajar monitoring dan
evaluasi TI (C1) Pentingnya Monitoring
& Evaluasi (WHY)
Topik
• Wrap up: Pentingnya monitoring & evaluasi
• Pentingnya monitoring & evaluasi TI
• Definisi dan pengertian monitoring & evaluasi TI
• Simpulan APA itu monitoring & evaluasi TI
• Berbagai video mengenai monitoring & evaluasi TI
Wrap up: pentingnya monitoring
dan evaluasi
Mari kita lihat amati, mengapa monitoring dan evaluasi (kinerja) penting?

Source: http://banyuwangi.merdeka.com/info-banyuwangi/kinerja-banyuwangi-raih-predikat-paling-akuntabel-di-
indonesia-170131x.html
Mari kita amati, mengapa monitoring & evaluasi (kinerja) penting?

Source: http://www.jasakom.com/menristek-luncurkan-sinta-portal-kinerja-peneliti/
Source:
https://nasional.kompas.com/read/2019/12/
11/21501771/nadiem-minta-dinas-
pendidikan-petakan-sebaran-guru-di-daerah
Pentingnya monitoring dan
evaluasi TI
Learn from previous works on monitoring
IT performance

Source:
https://www.sciencedirect.com/topics/com
puter-science/performance-monitoring
Learn from government practices on
monitoring and evaluation

Source: https://www.advance-he.ac.uk/guidance/governance/getting-governance/governor-responsibilities/monitoring-performance
Definisi dan pengertian
monitoring dan evaluasi TI
Monitoring VS Evaluasi: Which one?
Monitoring VS Evaluasi: What to consider
INDIVIDUAL ASSIGNMENT
Jenis: Material Presentation - 01
Topik: Monitoring dan evaluasi TI
Petunjuk:
1. Cari 1 studi kasus organisasi yang bergerak di bidang Pendidikan
2. Cari contoh monitoring dan evaluasi TI di organisasi yang Anda pilih
3. Cari minimal 3 (tiga) sumber-sumber belajar (diutamakan buku; artikel ilmiah - berupa jurnal,
white paper ataupun majalah lepas; publikasi perusahaan; video belajar) mengenai definisi dan
pengertian monitoring dan evaluasi TI
4. Buat materi presentasi (MAKSIMUM 5 SLIDE) yang mencakup:
• Definisi dan pengertian monitoring & evaluasi TI
• Deskripsi singkat departemen/bidang yang bertanggung jawab terhadap monitoring dan
evaluasi TI di organisasi yang Anda pilih
• Bentuk monitoring & evaluasi TI yang digunakan di organisasi tersebut
5. Kumpulkan materi presentasi melalui SWAY yang direkap linknya dalam google doc (shared by
class representative)
Simpulan APA itu monitoring dan
evaluasi TI?
Pengukuran kinerja pegawai (1)

Source: http://datakomputer.com/pengukuran-kinerja-pegawai/
Pengukuran kinerja pegawai (2)

Source: http://datakomputer.com/pengukuran-kinerja-pegawai/
Berbagai video tentang
monitoring dan evaluasi TI
Recommended sources of learning
• [VIDEO] Technology Evaluation & Selection for Industry
https://www.youtube.com/watch?v=2WUoTHAhe1A
• [VIDEO] Using Technology to Evaluate the Effectiveness
of Deals on Amazon.com
https://www.youtube.com/watch?v=BO7e_c-eTAE
What Next?
Simpulan monitoring dan evaluasi TI

Source: http://img.businessdictionary.com/share-social/terms/performance.png
Useful readings
• [BOOK] Information Technology Evaluation Methods and Management
Grembergen, W.V, 2000. Information Technology Evaluation Methods and
Management, IGI Global.
• [ARTICLE] Information technology evaluation: issues and challenges
Marthandan, G. & Meng Tang, C, 2010. Journal of Systems and Information
Technology, 12:1, pp. 37-55 , preview available on:
http://www.emeraldinsight.com/doi/abs/10.1108/13287261011032643?mobileUi=0&jo
urnalCode=jsit
• [ARTICLE] Formative vs Summative Assessment
http://www.cmu.edu/teaching/assessment/howto/basics/f ormative-summative.html
DEPARTMENT OF INFORMATION SYSTEMS | INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

anisah@is.its.ac.id
check our annual conferences at www.isico.info | www.sesindo.org

Anda mungkin juga menyukai