Anda di halaman 1dari 9

mbicarakan sejarah Candi Prambanan, mengajakmu kembali ke abad ke-8 Masehi, awal mula bangunan

megah ini digunakan. Candi Prambanan sendiri diketahui, diresmikan pada pemerintahan Kerajaan
Medang Mataram atau Mataram Kuno.

Menurut candrasengkala, rumusan penanggalan pada prasasti Siwagrha menunjukkan tahun peresmian
candi, tepatnya pada 778 Saka atau 856 Masehi. Dilansir Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah
Istimewa Yogyakarta milik Kemdikbud, peresmian dilakukan oleh seorang raja bernama Jatiningrat.
Sayangnya, gak ada informasi lebih lanjut terkait siapa sosok ini.

Sementara, situs Perpustakaan Nasional Indonesia, menuliskan pembuatan atau peresmian Candi
Prambanan diduga berlangsung pada pertengahan abad ke-9. Pada tahun tersebut, kerajaan Medang
Mataram dipimpin oleh raja dari Wangsa Sanjaya, Raja Balitung Waya Sambu. Sumber ini merujuk pada
prasasti serupa yang saat ini tersimpan di Museum Nasional di Jakarta.

Baca Juga: Masih Misterius, 8 Teori Unik Pembangunan Candi Borobudur

Sejarah pembangunan Candi Prambanan

Candi Prambanan sebagai salah satu peninggalan kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu
(pixabay.com/denysabri)

Candi Prambanan sebagai salah satu peninggalan kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu
(pixabay.com/denysabri)

Informasi yang ada hanya sebatas perkiraan dan interpretasi ahli berdasarkan prasasti yang ditemukan.
J.G de Casparis, seorang filolog asal Belanda, menyampaikan, seenggaknya ada tiga poin penting dalam
prasasti Siwargrha.

Pertama, Prasasti Siwagrha merupakan prasasti yang menggunakan bahasa Jawa Kuno, berisi peristiwa
sejarah yang terjadi pada abad IX Masehi dan menyebutkan gugusan candi. Kedua, peresmian kapan
pembangunan Candi Prambanan yang bertujuan sebagai bangunan suci untuk Dewa Siwa.
Poin tersebut berkaitan dengan prasasti yang disebut Siwagrha atau Siwalaya. Artinya, 'Rumah Siwa'
atau 'Kuil Siwa', yang dikaitkan dengan Candi Prambanan. Ketiga, perintah pembangunan Candi
Prambanan setelah tokoh bernama Jatiningrat (diidentifikasi sebagai Rakai Pikatan) menang dari
peperangan dan menyerahkan takhtanya kepada Rakai Kayuwangi Dyah Lokapala.

Pendapat lainnya dari Boechari mengartikan, 'uparata' dalam prasasti sebagai kata mangkat atau wafat.
Artinya, pembangunan sejarah Candi Prambanan ditujukan sebagai dharma atas mangkatnya Rakai
Pikatan. Pendapat kedua ini, dikuatkan dengan isi dari prasasti Wanua Tengah IIIyang berisi
pengangkatan Rakai Kayuwangi Dyah Lokapala, setelah kematian Rakai Pikatan.

Identifikasi ahli juga menunjukkan bahwa prasasti yang sama menyebutkan proses pengalihan aliran
sungai setelah kuil Siwa (Siwalaya) selesai dibangun. Selain itu, disebutkan juga bahwa telah diresmikan
tanah batas-batas percandian dan penetapan sawah-sawah menjadi swah dharmma bagi rumah Siwa.

Hal tersebut membuat ahli sepakat bahwa yang dimaksud dalam prasasti Siwagrha merupakan Candi
Prambanan. Dengan bukti geografis adanya gugusan candi Hindu (dibuktikan dengan arca) yang
bangunan pusatnya dipagari dengan tembok keliling dan candi-candi perwara. Lalu, letaknya berhimpit
dengan aliran sungai yang kini diberi nama Sungai Opak.

Baca Artikel Selengkapnya

Topik:

CANDI PRAMBANAN LEGENDA SEJARAH TEMPAT BERSEJARAH FAKTA UNIK SEJARAH CANDI DI JAWA
TENGAH GIVE ME PERSPECTIVE

Topik Populer:

KTT ASEAN 2023

fiba basketball world cup 2023

Sleep Call
polusi udara

ISPA

anies baswedan

ganjar pranowo

Prabowo Subianto

REKOMENDASI ARTIKEL

Apple Gelar Event Wonderlust 12 September 2023, Siap Rilis iPhone 15!

Spesifikasi dan Harga Chery Tiggo 9, Mulai Rp350 Jutaan!

10 Cara Membuat Infused Water biar Gak Hambar seperti Air Kobokan

5 Cara Ampuh Mengatasi Rasa Malu Biar Berani Tampil

Triple A Syndrome: Penyebab, Gejala, Diagnosis, Pengobatan

BERITA TERKINI LAINNYA

10 Juli 2023 | Science

Sejarah Antraks, Penyakit Zoonis dari Ribuan Tahun Silam

10 Juli 2023 | Science

5 Fakta Menarik tentang Komet, Keajaiban Kosmik!

10 Juli 2023 | Science

7 Alasan Menggunakan PLTS Atap Rumah, Lebih Hemat?


10 Juli 2023 | Science

6 Fakta Unik Junai Emas, Memiliki Ekor Putih Bersih yang Simbolis

10 Juli 2023 | Science

Bagaimana Cara Menangani Bangkai Hewan yang Mati karena Antraks?

10 Juli 2023 | Science

5 Perbedaan Kerbau dan Sapi, Hewan yang Sekilas Tampak Sama

10 Juli 2023 | Science

7 Ciri-Ciri Kucing Merasa Kesepian, Coba Cek Anabulmu

10 Juli 2023 | Science

7 Fakta Unik Kakaktua, Berapa Banyak Kata yang Bisa Mereka Pelajari?

10 Juli 2023 | Science

Sejarah Panjang Ukraina, Berkonflik sejak Zaman Kuno

10 Juli 2023 | Science

5 Fakta dan Karakteristik dari Samudra yang Ada di Dunia, Penasaran?

10 Juli 2023 | Relationship

Mengapa Gairah Seks Meningkat saat Musim Hujan?

10 Juli 2023 | Relationship

9 Dampak Buruk Sexless Marriage, Pernikahan Tanpa Hubungan Seksual

10 Juli 2023 | Fashion and Beauty

7 Potret Erina Gudono saat Kenakan Kebaya, Tampak Anggun!

10 Juli 2023 | Married

Ingin Menikah di 2023? Ini Tanggal Pernikahan Terbaik Menurut Astrolog

10 Juli 2023 | Dating

8 Tanda dari Semesta agar Kamu Tidak Menyerah pada Cinta

10 Juli 2023 | Style & Trends


Throwback Gaya Jadul Ariana Grande Sebelum Berani Tampil Seksi

mbicarakan sejarah Candi Prambanan, mengajakmu kembali ke abad ke-8 Masehi, awal mula bangunan
megah ini digunakan. Candi Prambanan sendiri diketahui, diresmikan pada pemerintahan Kerajaan
Medang Mataram atau Mataram Kuno.

Menurut candrasengkala, rumusan penanggalan pada prasasti Siwagrha menunjukkan tahun peresmian
candi, tepatnya pada 778 Saka atau 856 Masehi. Dilansir Balai Pelestarian Cagar Budaya Daerah
Istimewa Yogyakarta milik Kemdikbud, peresmian dilakukan oleh seorang raja bernama Jatiningrat.
Sayangnya, gak ada informasi lebih lanjut terkait siapa sosok ini.

Sementara, situs Perpustakaan Nasional Indonesia, menuliskan pembuatan atau peresmian Candi
Prambanan diduga berlangsung pada pertengahan abad ke-9. Pada tahun tersebut, kerajaan Medang
Mataram dipimpin oleh raja dari Wangsa Sanjaya, Raja Balitung Waya Sambu. Sumber ini merujuk pada
prasasti serupa yang saat ini tersimpan di Museum Nasional di Jakarta.

Baca Juga: Masih Misterius, 8 Teori Unik Pembangunan Candi Borobudur

Sejarah pembangunan Candi Prambanan

Candi Prambanan sebagai salah satu peninggalan kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu
(pixabay.com/denysabri)

Candi Prambanan sebagai salah satu peninggalan kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu
(pixabay.com/denysabri)

Informasi yang ada hanya sebatas perkiraan dan interpretasi ahli berdasarkan prasasti yang ditemukan.
J.G de Casparis, seorang filolog asal Belanda, menyampaikan, seenggaknya ada tiga poin penting dalam
prasasti Siwargrha.

Pertama, Prasasti Siwagrha merupakan prasasti yang menggunakan bahasa Jawa Kuno, berisi peristiwa
sejarah yang terjadi pada abad IX Masehi dan menyebutkan gugusan candi. Kedua, peresmian kapan
pembangunan Candi Prambanan yang bertujuan sebagai bangunan suci untuk Dewa Siwa.
Poin tersebut berkaitan dengan prasasti yang disebut Siwagrha atau Siwalaya. Artinya, 'Rumah Siwa'
atau 'Kuil Siwa', yang dikaitkan dengan Candi Prambanan. Ketiga, perintah pembangunan Candi
Prambanan setelah tokoh bernama Jatiningrat (diidentifikasi sebagai Rakai Pikatan) menang dari
peperangan dan menyerahkan takhtanya kepada Rakai Kayuwangi Dyah Lokapala.

Pendapat lainnya dari Boechari mengartikan, 'uparata' dalam prasasti sebagai kata mangkat atau wafat.
Artinya, pembangunan sejarah Candi Prambanan ditujukan sebagai dharma atas mangkatnya Rakai
Pikatan. Pendapat kedua ini, dikuatkan dengan isi dari prasasti Wanua Tengah IIIyang berisi
pengangkatan Rakai Kayuwangi Dyah Lokapala, setelah kematian Rakai Pikatan.

Identifikasi ahli juga menunjukkan bahwa prasasti yang sama menyebutkan proses pengalihan aliran
sungai setelah kuil Siwa (Siwalaya) selesai dibangun. Selain itu, disebutkan juga bahwa telah diresmikan
tanah batas-batas percandian dan penetapan sawah-sawah menjadi swah dharmma bagi rumah Siwa.

Hal tersebut membuat ahli sepakat bahwa yang dimaksud dalam prasasti Siwagrha merupakan Candi
Prambanan. Dengan bukti geografis adanya gugusan candi Hindu (dibuktikan dengan arca) yang
bangunan pusatnya dipagari dengan tembok keliling dan candi-candi perwara. Lalu, letaknya berhimpit
dengan aliran sungai yang kini diberi nama Sungai Opak.

Baca Artikel Selengkapnya

Topik:

CANDI PRAMBANAN LEGENDA SEJARAH TEMPAT BERSEJARAH FAKTA UNIK SEJARAH CANDI DI JAWA
TENGAH GIVE ME PERSPECTIVE

Topik Populer:

KTT ASEAN 2023

fiba basketball world cup 2023

Sleep Call
polusi udara

ISPA

anies baswedan

ganjar pranowo

Prabowo Subianto

REKOMENDASI ARTIKEL

Apple Gelar Event Wonderlust 12 September 2023, Siap Rilis iPhone 15!

Spesifikasi dan Harga Chery Tiggo 9, Mulai Rp350 Jutaan!

10 Cara Membuat Infused Water biar Gak Hambar seperti Air Kobokan

5 Cara Ampuh Mengatasi Rasa Malu Biar Berani Tampil

Triple A Syndrome: Penyebab, Gejala, Diagnosis, Pengobatan

BERITA TERKINI LAINNYA

10 Juli 2023 | Science

Sejarah Antraks, Penyakit Zoonis dari Ribuan Tahun Silam

10 Juli 2023 | Science

5 Fakta Menarik tentang Komet, Keajaiban Kosmik!

10 Juli 2023 | Science

7 Alasan Menggunakan PLTS Atap Rumah, Lebih Hemat?


10 Juli 2023 | Science

6 Fakta Unik Junai Emas, Memiliki Ekor Putih Bersih yang Simbolis

10 Juli 2023 | Science

Bagaimana Cara Menangani Bangkai Hewan yang Mati karena Antraks?

10 Juli 2023 | Science

5 Perbedaan Kerbau dan Sapi, Hewan yang Sekilas Tampak Sama

10 Juli 2023 | Science

7 Ciri-Ciri Kucing Merasa Kesepian, Coba Cek Anabulmu

10 Juli 2023 | Science

7 Fakta Unik Kakaktua, Berapa Banyak Kata yang Bisa Mereka Pelajari?

10 Juli 2023 | Science

Sejarah Panjang Ukraina, Berkonflik sejak Zaman Kuno

10 Juli 2023 | Science

5 Fakta dan Karakteristik dari Samudra yang Ada di Dunia, Penasaran?

10 Juli 2023 | Relationship

Mengapa Gairah Seks Meningkat saat Musim Hujan?

10 Juli 2023 | Relationship

9 Dampak Buruk Sexless Marriage, Pernikahan Tanpa Hubungan Seksual

10 Juli 2023 | Fashion and Beauty

7 Potret Erina Gudono saat Kenakan Kebaya, Tampak Anggun!

10 Juli 2023 | Married

Ingin Menikah di 2023? Ini Tanggal Pernikahan Terbaik Menurut Astrolog

10 Juli 2023 | Dating

8 Tanda dari Semesta agar Kamu Tidak Menyerah pada Cinta

10 Juli 2023 | Style & Trends


Throwback Gaya Jadul Ariana Grande Sebelum Berani Tampil Seksi

Anda mungkin juga menyukai