Anda di halaman 1dari 12

Pre Test & Post Test

Microsoft Excel Ramah Pemula

Paket A

1. Microsoft Excel merupakan program aplikasi...


a. Word Processor
b. Presentasi
c. Animasi
d. Spreadsheet
Pembahasan: Microsoft Excel, atau sering disebut Excel, adalah software (perangkat lunak) yang memungkinkan
pengguna untuk mengolah dan menghitung data yang bersifat numerik (angka) dilakukan menggunakan rumus
dalam lembar spreadsheet (lembar kerja).

2. Fungsi yang digunakan untuk menghitung rata-rata data angka adalah….


a. Sum
b. Max
c. Min
d. Average
Pembahasan: AVERAGE merupakan fungsi untuk mencari nilai rata-rata, dengan rumus =Average
(Cell..:Cell..).

3. Sel yang diarahkan pada pointer komputer dan sel di mana data akan dimasukkan atau sedang dimasukkan
disebut….
a. Sel Aktif
b. Toolbar
c. Scroll bar
d. Menu bar
Pembahasan: Sel aktif adalah sel yang diarahkan pada pointer komputer dan sel di mana data akan
dimasukkan atau sedang dimasukkan

4. Fungsi apa yang digunakan untuk mengambil bagian kiri dari data teks sebanyak karakter tertentu?
a. Left
b. Right
c. Mid
d. Value
Pembahasan: Rumus Excel LEFT adalah fungsi teks yang digunakan untuk mengambil karakter atau beberapa
karakter paling kiri dari suatu sel yang memuat string (teks).

5. Untuk menghitung jumlah dalam suatu range kita menggunakan formula…


a. =sum()
b. =max()
c. =trim()
d. =average()
Pembahasan: Sum adalah rumus untuk melakukan jumlah keseluruhan, dengan rumus =SUM()

6. Penggunaan formula SUM di Excel dengan rumus .…


a. =SUM(range:criteria)
b. =SUM(range:range)
c. =SUM(range:criteria;[sum_range])
d. =SUM(sum_range)
Pembahasan: Menggunakan formula SUM secara Excel tertulis. =SUM(range:range)

7. Ikon “save”, “redo”, dan “undo” merupakan bagian menu dari ….


a. Ribbon
b. Office Button
c. Status Bar
d. Quick Access Toolbar
Pembahasan: Quick Access Toolbar berfungsi untuk menampilkan perintah yang sering digunakan pada Microsoft
Excel.

8
Pada gambar di atas, yang berwarna HIJAU disebut….
a. Range
b. Operator
c. Konstanta
d. Fungsi
Pembahasan: Fungsi merupakan sebuah kode tertentu yang melakukan kalkulasi tertentu di excel berdasarkan
susunan argumen yang telah ditetapkan pada microsoft excel. Fungsi bisa digunakan untuk menjalankan
perhitungan sederhana atau kompleks.

9. Page View merupakan komponen excel yang berfungsi untuk….


a. Menampilkan nama workbook yang sedang aktif atau dibuka
b. Berfungsi untuk menampilkan index baris pada Microsoft Excel yang diidentifikasi dengan angka 1-1048576
c. Berfungsi untuk menambah atau mengurangi worksheet serta memilih worksheet yang akan digunakan pada
lembar kerja.
d. Berfungsi untuk mengubah tampilan lembar kerja dan memperkecil atau memperbesar tampilan
lembar kerja
Pembahasan: Page View Berfungsi untuk mengubah tampilan lembar kerja dan memperkecil atau memperbesar
tampilan lembar kerja.

10. Bagian Excel yang digunakan untuk menggerakkan lembaran kerja dalam arah horizontal adalah …
a. Kontrol lembaran
b. Scroll bar horizontal
c. Scroll bar vertical
d. Full screen
Pembahasan: Scroll bar horizontal berfungsi untuk menggeser lembar kerja ke kanan atau ke kiri.

11. Rumus Excel dalam penggunaan formula SUMIF …


a. =SUMIF(range:range)
b. =SUMIF(range;criteria;[if_range])
c. =SUMIF(range;criteria;[sum_range])
d. =SUMIF(range;[sum_range])
Pembahasan: SUMIF untuk melakukan penjumlahan dengan kriteria tertentu dengan rumus Excel
=SUMIF(range;criteria;[sum_range])

12. Perbesaran lembaran kerja diatur dengan menggunakan perintah


a. Customs view
b. Full screen
c. Zoom
d. View sheets
Pembahasan: Zoom berfungsi untuk mengatur perbesaran sudut pandang pada lembar kerja.
Silahkan gunakan gambar ini untuk no 14
13. Rumus di atas, termasuk penggunaan rumus untuk fungsi….
a. Vlookup
b. If Majemuk
c. If Or
d. If And
Pembahasan: If Majemuk adalah fungsi atau rumus excel IF bisa juga dimasukkan ke dalam fungsi IF yang lain
disebut if bertingkat, if bersarang atau if bercabang.

14. Fungsi yang digunakan untuk menghitung nilai terkecil data angka….
a. Sum
b. Max
c. Min
d. Average
Pembahasan: Min adalah fungsi digunakan untuk menghitung nilai terkecil data angka.

15. Fungsi ini digunakan untuk menggabungkan dua atau lebih operasi logika dengan nilai kebenaran salah saat
semua operasi logika tidak terpenuhi. Fungsi yang dimaksud adalah….
a. Index
b. Trim
c. Match
d. If or
Pembahasan: Rumus IF OR digunakan untuk menggabungkan dua atau lebih operasi logika dengan nilai
kebenaran salah saat semua operasi logika tidak terpenuhi.

16. Jenis data value pada excel kecuali….


a. Tipe data Tanggal dan waktu (Date and Time)
b. Bilangan bulat Integer)
c. Nilai logika TRUE dan FALSE (Logical)
d. If
Pembahasan: Fungsi IF atau Rumus IF adalah salah satu fungsi Excel yang termasuk dalam kategori atau
kelompok logika yang sering digunakan untuk melakukan uji logika tertentu pada rumus microsoft excel.
17. Yang disebut fungsi logika di bawah ini adalah
a. If
b. Sumif
c. Logif
d. Countif
Pembahasan: Fungsi IF atau Rumus IF adalah salah satu fungsi Excel yang termasuk dalam kategori atau
kelompok logika yang sering digunakan untuk melakukan uji logika tertentu pada rumus microsoft excel.

18. Fungsi Vlookup dan Hlookup digunakan untuk membaca suatu:


a. Tabel
b. Data
c. Grafik
d. Rumus
Pembahasan: Rumus Excel VLOOKUP dan HLOOKUP adalah rumus yang paling sering digunakan membuat
lookup function untuk melihat data secara vertikal dan horizontal dalam suatu tabel.

19. Row_index_num pada rumus di atas adalah….


a. Sel yang akan dicocokkan dengan table_array
b. Urutan baris yang akan dilihat atau ditampilkan hasilnya
c. Argument opsional (bisa diisi/tidak) yang dapat didefinisikan sebagai TRUE atau FALSE.
d. Merupakan range data (table database) yang akan diambil nilainya.
Pembahasan: Row_index_num adalah urutan baris yang akan dilihat atau ditampilkan hasilnya
PAKET B

1. Berikut ini yang bukan termasuk kelompok program Microsoft office adalah
a. Microsoft excel
b. Microsoft word
c. Microsoft powerpoint
d. Microsoft windows
Pembahasan: Microsoft Windows atau yang lebih dikenal dengan sebutan Windows adalah keluarga sistem
operasi yang dikembangkan oleh Microsoft.

2. Dibawah ini fungsi Microsoft Excel adalah, kecuali..


a. Menghitung data
b. Membuat grafik
c. Membuat tabel
d. Membuat makalah
Pembahasan: fungsi dan kegunaan Microsoft Excel antara lain yaitu membuat, mengedit, mengurutkan,
menganalisis, meringkas, dan memformat data serta grafik.

3. Dibawah ini yang termasuk lembar kerja Microsoft Excel adalah, kecuali…
a. Menu bar
b. Toolbar
c. Title bar
d. Excel bar
Pembahasan: Menu bar, toolbar, title bar adalah komponen yang ada di lembar kerja Microsoft Excel.

4. Kelebihan Microsoft Excel, kecuali


a. User interface yang mudah untuk dipahami.
b. Akses fungsi tertentu seperti fungsi statistik terbatas.
c. Dapat membaca ekstensi standar spreadsheet (.csv)
d. Spreadsheet yang besar, dapat digunakan sebagai alternatif SQL untuk penggunaan sederhana.
Pembahasan: Akses fungsi tertentu seperti fungsi statistik terbatas memrupakan kekurangan dari Microsoft
Excel.

5. Perintah untuk menyimpan lembar kerja excel dengan menekan tombol


a. Ctrl S
b. Ctrl N
c. Ctrl V
d. Ctrl A
Pembahasan: Perintah untuk menyimpan lembar kerja excel dengan menekan tombol Ctrl dan huruf S secara
bersamaan dari keyboard.

6. Fungsi yang digunakan untuk mengambil beberapa karakter di tengah-tengah data teks
a. Left
b. Right
c. Mid
d. Value
Pembahasan: Rumus Excel MID adalah fungsi teks yang digunakan untuk mengambil karakter atau beberapa
karakter tengah dari suatu sel yang memuat string (teks).

7. Cara menutup Microsoft Excel adalah…


a. File – open
b. File – new
c. File – close
d. Edit – close
Pembahasan: Cara menutup Microsoft Excel di sudut kanan atas jendela Excel, klik Tutup (tanda silang)atau
pada tab File, klik Keluar.
8. Komponen Microsoft Excel yang berfungsi untuk menambah atau mengurangi worksheet serta memilih
worksheet yang akan digunakan pada lembar kerja.
a. Tab Worksheet
b. Titlebar
c. Formula bar
d. Toolbar
Pembahasan: Tab Worksheet adalah komponen Microsoft Excel yang berfungsi untuk menambah atau
mengurangi worksheet serta memilih worksheet yang akan digunakan pada lembar kerja.

9. Lembar kerja dalam excel disebut juga dengan….


a. Range
b. Cell
c. Worksheet
d. Area slide
Pembahasan: Worksheet adalah lembar kerja dalam spreadsheet untuk mengelola dan mengolah data.

10. Fungsi yang digunakan untuk menghitung nilai terbesar data angka adalah….
a. Sum
b. Max
c. Min
d. Average
Pembahasan: Max adalah fungsi yang digunakan untuk menghitung nilai terbesar data angka.

11. Fungsi yang digunakan untuk mencari item tertentu di rentang sel, kemudian menghasilkan posisi relatif
item tersebut dalam rentang (range)....
a. Sum
b. Match
c. Hlookup
d. Trim
Pembahasan: Match adalah Fungsi yang digunakan untuk mencari item tertentu di rentang sel, kemudian
menghasilkan posisi relatif item tersebut dalam rentang (range).

12. Fungsi Upper merupakan rumus pada excel yang digunakan untuk mengubah semua huruf menjadi huruf
Besar semua. Rumusnya yaitu …
a. =UPPER(IF)
b. =UPPER(LOWER)
c. =UPPER(SUM)
d. =UPPER(CELL)
Pembahasan: Fungsi Upper merupakan rumus pada excel yang digunakan untuk mengubah semua huruf
menjadi huruf Besar semua dengan rumus Excel =UPPER(CELL)

13. Rumus Excel LEFT adalah fungsi teks yang digunakan untuk mengambil karakter atau beberapa karakter
paling kiri dari suatu sel yang memuat string (teks). Berikut sistematika penulisan rumus Excel LEFT yang tepat….
a. =LEFT(text,[num_chars])
b. =LEFT(sum,[num_chars])
c. =LEFT(cell,[num_chars])
d. =LEFT(if,[num_chars])
Pembahasan: Rumus Excel LEFT adalah fungsi teks yang digunakan untuk mengambil karakter atau beberapa
karakter paling kiri dari suatu sel yang memuat string (teks). Berikut sistematika penulisan rumus Excel LEFT:
=LEFT(text,[num_chars])

14. Penjelasan dari rumus LEFT tersebut yang betul adalah….


a. Syntax LEFT digunakan untuk mendeklarasikan fungsi teks untuk mengambil karakter paling kiri.
b. Text adalah banyaknya karakter yang diambil berupa nilai bilangan bulat.
c. [num_chars] adalah teks langsung (dengan tanda petik ganda) atau alamat sel yang memuat string (teks).
d. Col_index_num adalah urutan kolom yang akan dilihat atau ditampilkan hasilnya.
Pembahasan: Rumus Excel LEFT adalah fungsi teks yang digunakan untuk mengambil karakter atau beberapa
karakter paling kiri dari suatu sel yang memuat string (teks).
Syntax LEFT digunakan untuk mendeklarasikan fungsi teks untuk mengambil karakter paling kiri.
text adalah teks langsung (dengan tanda petik ganda) atau alamat sel yang memuat string (teks).
[num_chars] adalah banyaknya karakter yang diambil berupa nilai bilangan bulat.
15.Ribbon adalah
a. Menampilkan perintah yang sering digunakan pada Microsoft Excel dapat mengurangi atau menambah
perintah yang ditampilkan.
b. Tempat perintah-perintah atau grup perintah yang sebagian besar dilengkapi dengan ikon perintah
atau command button.
c. Berfungsi untuk mengatur tampilan jendela Microsoft Excel, yaitu; maximize, minimize, dan menutup jendela
Microsoft Excel.
d. Berfungsi untuk menampilkan index atau nama sel yang sedang aktif.
Pembahasan: Ribbon adalah tempat perintah-perintah atau grup perintah yang sebagian besar dilengkapi dengan
ikon perintah atau command button. Masing-masing command button mempunyai fungsi-fungsi tertentu.

16. Text to Columns pada excel adalah sebuah fitur yang digunakan untuk membagi atau memisahkan isi
sebuah sel menjadi 2 kolom atau lebih berdasarkan tanda pemisah atau pembatas yang dijalankan dari menu….
a. View
b. Insert
c. Page Layout
d. Data
Pembahasan: Text to Columns pada excel adalah sebuah fitur yang digunakan untuk membagi atau memisahkan
isi sebuah sel menjadi 2 kolom atau lebih berdasarkan tanda pemisah atau pembatas yang dijalankan dari menu
DATA.

17. Menambahkan fungsi dilembaran kerja dapat dilakukan dengan menjalankan perintah function yang terdapat
di menu….
a. Insert
b. Formulas
c. Tools
d. Data
Pembahasan: Menambahkan fungsi dilembaran kerja dapat dilakukan dengan menjalankan perintah function
yang terdapat di menu Formula.

18. Print preview digunakan untuk….


a. Melihat tampilan halaman sebelum dicetak
b. Mencetak lembaran kerja
c. Mencetak bagian lembaran kerja tertentu
d. Tidak ada jawaban benar
Pembahasan: Print preview digunakan untuk melihat tampilan halaman sebelum dicetak.
Gambar untuk Soal 19-20
19. Jika ada data di atas, untuk mendapatkan nilai/ angka di Cell F2 kita menggunakan Formula berupa….
a. Match
b. Vlookup
c. Hlookup
d. Index
Pembahasan:Pembahasan: Hlookup merupakan salah satu fungsi ms. Excel yang digunakan untuk mencari data
pada baris pertama sebuah tabel data, kemudian mengambil nilai dari sel mana pun di kolom yang sama pada
tabel data tersebut. Awalan huruf "H" didepan kata Hlookup merupakan singkatan dari kata Horizontal. Cara
menggunakan rumus Hlookup excel adalah sebagai berikut.

20.Rumus yang digunakan untuk mendapatkan nilai dari F2 yaitu….


a. =VLOOKUP(B2,B14:D15,2,0)
b. =HLOOKUP(B2,B14:D15,2,0)
c. =INDEX(B2:B9,2,0)
d. =MATCH(B2,B3:B16,1)
Pembahasan: Hlookup merupakan salah satu fungsi ms. Excel yang digunakan untuk mencari data pada baris
pertama sebuah tabel data, kemudian mengambil nilai dari sel mana pun di kolom yang sama pada tabel data
tersebut. Awalan huruf "H" didepan kata Hlookup merupakan singkatan dari kata Horizontal. Cara menggunakan
rumus Hlookup excel adalah sebagai berikut.
PAKET C

1. Apa yang dimaksud dengan "formula" pada Microsoft Excel?


a. Alat untuk memformat data pada Excel
b. Tabel yang digunakan untuk mengelompokkan data dan membuat ringkasan data
c. Perintah untuk menyimpan worksheet ke dalam file baru
d. Fungsi yang digunakan untuk melakukan perhitungan pada data numerik di Excel
Pembahasan: Formula adalah Fungsi yang digunakan untuk melakukan perhitungan pada data numerik di Excel.

2. Apa yang dimaksud dengan "cell reference" pada Microsoft Excel?


a. Tanda petik yang digunakan untuk memasukkan teks ke dalam sel
b. Angka yang menunjukkan jumlah sel dalam sebuah range data
c. Alamat yang digunakan untuk mengidentifikasi lokasi sebuah sel di dalam sebuah worksheet
d. Fungsi untuk menggabungkan dua atau lebih sel menjadi satu sel
Pembahasan: Cell reference adalah Alamat yang digunakan untuk mengidentifikasi lokasi sebuah sel di dalam
sebuah worksheet.

3.Apa yang dimaksud dengan "cell range" pada Microsoft Excel?


a. Area yang terdiri dari beberapa baris dan kolom di dalam sebuah worksheet
b. Sel yang memiliki rentang nilai tertentu di dalam sebuah worksheet
c. Sel yang memiliki warna latar belakang berbeda di dalam sebuah worksheet
d. Sel yang memiliki format teks tertentu di dalam sebuah worksheet
Pembahasan: Cell range adalah Area yang terdiri dari beberapa baris dan kolom di dalam sebuah worksheet.

4.Untuk mendapatkan data yang rapi di file excel dari data di atas, dapat digunakan berupa….
a. PROPER
b. TEXT TO COLUMN
c. UPPER
d. LOWER
Pembahasan: TEXT TO COLUMN pada excel adalah sebuah fitur yang digunakan untuk membagi atau
memisahkan isi sebuah sel menjadi 2 kolom atau lebih berdasarkan tanda pemisah atau pembatas.

5. Apa yang dimaksud dengan “Workbook” pada Microsoft Excel?


a. Buku kerja tempat melakukan manajemen data
b. Seluruh file Excel yang terdapat pada sebuah folder
c. Menu bar di bagian atas jendela Excel
d. Alat untuk menggambar di Excel
Pembahasan: Workbook adalah buku kerja tempat melakukan manajemen data yang dapat menyimpan lebih
dari satu Worksheet pada Microsoft Excel.

6.Untuk merapikan data seperti ini bisa digunakan formula….


a. MAX
b. MIN
c. TRIM
d. SUM
Pembahasan: Formula TRIM Excel adalah fungsi (function) yang digunakan untuk memperbaiki data string
dengan menghapus spasi yang ada kecuali spasi antar kata.
7.Bagaimana cara menampilkan formula yang tersembunyi di dalam sebuah worksheet pada Microsoft Excel?
a. Klik tab "Formulas", kemudian pilih "Formula" pada opsi "Show/Hide"
b. Klik tab "Data", kemudian pilih "Formula" pada opsi "Show/Hide"
c. Klik tab "Home", kemudian pilih "Formula" pada opsi "Show/Hide"
d. Tidak mungkin menampilkan formula yang tersembunyi di dalam sebuah worksheet pada
Excel
Pembahasan: Klik tab "Formulas", kemudian pilih "Formula" pada opsi "Show/Hide"

8. Bagaimana cara menambahkan formula di Microsoft Excel?


a. Ketik tanda plus (+) di dalam sel, kemudian ketik formula yang ingin digunakan
b. Ketik tanda asterisk (*) di dalam sel, kemudian ketik formula yang ingin digunakan
c. Ketik tanda sama dengan (=) di dalam sel, kemudian ketik formula yang ingin digunakan
d. Ketik tanda slash (/) di dalam sel, kemudian ketik formula yang ingin digunakan
Pembahasan: Cara menambahkan formula di Microsoft Excel yaitu ketik tanda sama dengan (=) di dalam sel,
kemudian ketik formula yang ingin digunakan.

9. Bagaimana cara menyalin sel atau range data pada Microsoft Excel?
a. Klik kanan pada sel atau range data yang akan di salin, kemudian pilih "Copy"
b. Klik tab "Home", kemudian pilih "Copy" pada opsi "Clipboard"
c. Klik tab "Insert", kemudian pilih "Copy" pada opsi "Object"
d. Tidak mungkin menyalin sel atau range data pada Excel
Pembahasan: cara menyalin sel atau range data pada Microsoft Excel Klik tab "Home", kemudian pilih "Copy"
pada opsi "Clipboard".
10.Rumus untuk menjumlahkan sel B2 sampai B5 adalah . . .
a.=SUM(B2, B5)
b.=SUM(B2:B5)
c.=B2+B3+B4+B5
d.=B2*B5
Pembahasan: SUM adalah fungsi untuk melakukan jumlah keseluruhan, dengan rumus =SUM(range:range).

11. Cara mengunci sel pada Microsoft Excel adalah dengan menambahkan tanda….
a. Tanda kurung
b. Tanda petik dua
c. Tanda dollar
d. Tanda dollar ganda
Pembahasan: Cara mengunci sel pada Microsoft Excel adalah dengan menambahkan tanda dollar ($).

12.Apa fungsi dari VLOOKUP pada Microsoft Excel?


a. Mencari data pada tabel
b. Menggabungkan data pada tabel
c. Menghapus data pada tabel
d. Mengurutkan data pada tabel
Pembahasan: Rumus Excel VLOOKUP dan HLOOKUP adalah rumus yang paling sering digunakan membuat
lookup function untuk melihat data secara vertikal dan horizontal dalam suatu tabel.

13.Dibawah ini yang bukan termasuk fungsi aritmatika adalah…


a. +
b. –
c. /
d. ?
Pembahasan: Fungsi Aritmatika Excel atau fungsi matematika digunakan untuk melakukan operasi matematika
dasar, seperti penambahan, pengurangan, perkalian, atau pembagian (+, -, *, /).

14. Operator perbandingan logika pada fungsi IF yang berarti “tidak sama dengan” .…
a. =
b. <
c. <=
d. <>
Pembahasan: Untuk melakukan uji logika ini, fungsi if pada excel biasanya menggunakan operator perbandingan
logika <> yang berarti “Tidak sama dengan”

15. Cara menggunakan fungsi Excel IF atau rumus IF Excel pada sebuah rumus atau formula Excel dengan
struktur rumus ….
a. =IF(Logical Test; Value_if_TRUE;Value_if_FALSE)
b. =IF(Logical Test; Value_sum_TRUE;Value_sum_FALSE)
c. =IF(Logical Test; Value_count_TRUE;Value_count_FALSE)
d. =IF(Logical Test; Value_value_TRUE;Value_value_FALSE)
Pembahasan: Cara menggunakan fungsi Excel IF atau rumus IF Excel pada sebuah rumus atau formula Excel
dengan mengikuti kaidah penulisan rumus =IF(Logical Test; Value_if_TRUE;Value_if_FALSE)

16. Cara merubah huruf kecil menjadi huruf besar, huruf besar menjadi huruf kecil & mengubah huruf kapital di
excel dengan fungsi, kecuali….
a. PROPER
b. UPPER
c. MATCH
d. LOWER
Pembahasan: Proper, Upper, Lower adalah cara merubah huruf kecil menjadi huruf besar, huruf besar menjadi
huruf kecil & mengubah huruf kapital di excel dengan fungsi.
17. Untuk mengubah kalimat BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN agar huruf kapital diawal kata saja,
menggunakan formula….
a. =LOWER(“BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN”)
b. =UPPER(“BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN”)
c. =PROPER(“BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN”)
d. =LOWER(“BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN”)
Pembahasan: Formula PROPER excel digunakan membuat huruf kapital diawal kata di excel. Formula Proper
merubah setiap huruf pertama pada setiap kata di dalam teks menjadi huruf besar dan mengkonversi huruf lainnya
menjadi huruf kecil. Rumus yang digunakan =PROPER(“BELAJAR EXCEL UNTUK STAFF ADMIN”).

18. Bagaimana cara membuat Worksheet baru?


a. Double-klik nama sheet pada tab sheet atau dengan klik kanan nama sheet lalu pilih rename.
b. Langsung klik tanda + pada tab worksheet.
c. Klik kanan nama sheet yang ingin dihapus lalu pilih delete.
d. Klik tanda silang pada control window.
Pembahasan: Cara membuat Worksheet baru langsung klik tanda + pada tab worksheet.

19. Perintah untuk memformat mata uang dengan menggunakan tab number pada kategori, lalu pilih ..…
a. General
b. Date
c. Currency
d. Percentage
Pembahasan: Currency berfungsi untuk mengatur format angka kedalam bentuk mata uang.

20.Untuk mengatur tampilan garis-garis (Grid) dimulai dari menu Tools lalu pilih Options lalu pilih….
a. Edit
b. Calculation
c. View
d. General
Pembahasan: Untuk mengatur tampilan garis-garis (Grid) dimulai dari menu Tools lalu pilih Options lalu pilih
VIEW.

Anda mungkin juga menyukai