Anda di halaman 1dari 24

KASUS

BIAN, laki-laki 27 tahun

Pertanyaan 1

Dalam kehidupan anda, zat apa saja saja dibawah ini yang
pernah digunakan? (HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS)

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing tobacco, Iya, rokok


cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-cigar/vape, dll) kretek

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, vodka, tequila, Iya, bir


tuak, cap tikus, topi miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll) ,anggur dan
pernah vodka

c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, hash, dll) Iya

d. Kokain (coke, crack, dll) Tidak

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice, dll) Iya, ekstasi

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent, spray, dll) Tidak

g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, flunitrazepam, dll) Iya,


alprazolam

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special


Tidak
K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, buprenorfin, dll) Tidak

j. Napza lain – Spesifik: contoh : DMP, THP, CTM, Carisoprodol, Khat,


Tidak
Kanabis sintetis (Gorilla, hanoman,sun go kong), dll

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 134


Pertanyaan 2

Selama tiga bulan terakhir, seberapa sering anda pernah menggunakan zat
seperti yang anda katakan
(ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Tiap hari, paling banyak dua
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
bungkus
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, Tiap minggu pasti
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, minum…rata-rata 2 kali,
minimal minum bir
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass,
Satu atau dua kali
hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi,


Kurang lebih sekali seminggu
ice, dll)
f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,
(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, Tidak mengkonsumsi
flunitrazepam, dll) alprazolam dalam 3 bulan
terakhir.

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 135


Pertanyaan 3
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda mempunyai keinginan
yang kuat untuk menggunakan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Tiap hari pasti harus ada
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
rokok di kantong saya
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, Ada keinginan untuk minum
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, tapi keinginan tidak terlalu
kuat…yah, dalam 3 bulan
sopi, sake, ciu, dll) terakhir ini tidak pernah
rasa seperti sugest itu.

c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Tidak ada merasakan


hash, dll) itu..biasa saja

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, Mungkin bisa dibilang ada
ice, dll) keinginan yang kuat untuk
pakai ekstasi…ada satu atau
dua kali dalam 3 bulan
terakhir ini.

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak mengkonsumsi dalam
flunitrazepam, dll) 3 bulan terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 136


Pertanyaan 4

Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering obat yang anda gunakan dari (ZAT
PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL) yang menyebabkan timbulnya masalah kesehatan,
sosial, hukum dan masalah keuangan?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Ada satu atau dua kali saya pernah
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, merasa nafas agak sesak terutama kalau
habis naik sepeda sama teman-teman.
e-cigar/vape, dll) Terpikir mungkin karena saya merokok
sudah lama.

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, Saya mengalami mabuk yang berat rata-
spirits, vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi rata satu sampai dua kali setiap bulan
dalam 3 bulan terakhir.
miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot,
Tidak pernah ada masalah
grass, hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, Saya pernah kehabisan uang sebanyak
dua kali dalam 3 bulan terakhir karena
ekstasi, ice, dll)
ke diskotik, beli ekstasi dan saya harus
pinjam uang ke teman untuk membayar
tagihannya.

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat,


(tidak pernah pakai inhalan)
solvent, spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, (tidak mengkonsumsi dalam 3 bulan
alprazolam, flunitrazepam, dll) terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic


mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special K, (tidak pernah coba halusinogen)
kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein,
(tidak pernah coba opioid)
tramadol, buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 137


Pertanyaan 5

Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda gagal melakukan hal-hal yang
biasa anda lakukan disebabkan karena penggunaan dari (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA,
DLL )?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, Tidak pernah
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass,
Tidak pernah masalah
hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi,


Tidak pernah masalah
ice, dll)
f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,
(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak mengkonsumsi dalam 3 bulan
flunitrazepam, dll) terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur


(tidak pernah coba halusinogen)
ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,
(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 138


Pertanyaan 6
Pernahkah teman, keluarga atau seseorang lainnya yang mengungkapkan kepedulian
mereka tentang penggunaan dari (zat pertama, zat kedua, dll) ? (zat PERTAMA, KEDUA,
DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Pernah.., dokter saya sudah


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e- menyuruh saya berhenti merokok
sekitar setahun yang lalu, tapi tidak
cigar/vape, dll) saya belum bisa berhenti.

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,


Pernah orang tua saya menegur,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
tapi tidak dalam 3 bulan terakhir
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Tidak pernah ada ,keluarga saya
hash, dll) tidak tahu saya pakai cimeng

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, Iya, pacar saya sudah mengingatkan
ice, dll) saya sekitar sebulan yang lalu

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, Iya, tapi tidak dalam 3 bulan
flunitrazepam, dll) terakhir

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur


(tidak pernah coba halusinogen)
ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,
(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 139


Pertanyaan 7
Apakah anda pernah mencoba dan gagal untuk mengontrol, mengurangi,
atau menghentikan penggunaan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL.)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Iya, 3 bulan terakhir saya


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e- sudah kurangi rokok..paling
banyak 1 bungkus sehari.
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
Tidak pernah mencoba
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
berhenti minum
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Tidak pernah terpikir karena
hash, dll) saya tidak candu dan
pakainya jarang sekali

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice,


Tidak pernah terpikir
dll)
f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,
(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, Saya memang biasa minum
alprazolam dan sudah
flunitrazepam, dll)
mencoba berhenti, jadi ada 5
bulan saya sudah tidak
minum alprazolam.

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: (tidak pernah pakai zat lain)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 140


Pertanyaan 8

Apakah anda pernah menggunakan zat


dengan cara menyuntik? Tidak pernah
(HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS)

CATATAN PENTING:

Pasien yang pernah menggunakan napza dengan cara menyuntik dalam 3 bulan
terakhir, harus ditanyakan tentang pola menyuntik yang mereka lakukan selama
periode ini untuk menentukan tingkat risiko dan intervensi yang tepat

POLA MENYUNTIK PEDOMAN INTERVENSI

4 hari perbulan, secara rata-rata, Intervensi singkat termasuk


selama 3 bulan terakhir menyampaikan kartu“risiko
menyuntik”

Lebih dari 4 hari tiap bulan, asesmen lebih lanjut dan


secara rata-rata, selama 3 bulan pengobatan yang lebih intensif
terakhir

BAGAIMANA CARA MENGHITUNG SKOR KETERLIBATAN ZAT YANG SPESIFIK .

Untuk masing-masing zat (a sampai j) jumlahkan semua skor yang didapat dari pertanyaan
2 sampai 7. Jangan jumlahkan hasil dari masing-masing P1 atau P8 didalam skor ini.

Contoh, Skor untuk Kanabis (ganja) dapat dijumlahkan dari pertanyaan: P2c + P3c + P4c
+ P5c + P6c + P7c

Catat bahwa P5 untuk tembakau tidak diberi kode, dan yang dijumlahkan hanya
pertanyaan: P2a + P3a + P4a + P6a + P7a

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 141


KASUS DADE, laki-laki 35 tahun

Pertanyaan 1

Dalam kehidupan anda, zat apa saja saja dibawah ini yang
pernah digunakan? (HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS)

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing tobacco, Iya, saya nge


cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-cigar/vape, dll) rokok kretek

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, vodka, tequila, Iya, bir dan
kadang-
tuak, cap tikus, topi miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
kadang wine

c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, hash, dll) Iya

d. Kokain (coke, crack, dll) Tidak

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice, dll) Iya, pakai
shabu

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent, spray, dll) Tidak

g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, flunitrazepam, dll) Tidak

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special


Iya, LSD
K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, buprenorfin, dll) Iya, putaw

j. Napza lain – Spesifik: contoh : DMP, THP, CTM, Carisoprodol, Khat, Iya, pernah
Kanabis sintetis (Gorilla, hanoman,sun go kong), dll mencoba THP

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 142


Pertanyaan 2

Selama tiga bulan terakhir, seberapa sering anda pernah menggunakan zat
seperti yang anda katakan
(ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Tiap hari, setengah sampai
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
sebungkus sehari
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, Satu atau dua kali
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass,
2 sampai 3 linting tiap hari
hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, Tidak nyabu lagi selama 3
ice, dll) bulan terakhir, sebelumnya
juga jarang sekali

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak pernah pakai pil
flunitrazepam, dll) penenang)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur Pernah coba LSD dalam 3


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) bulan terakhir ini (sekitar dua
kali)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, Saya menjadi addict dengan
putaw ..sudah lama sekali
buprenorfin, dll)
dan mencoba beberapa kali
supaya bisa stop dan
akhirnya bisa stop sekitar 2
tahun yang lalu – jadi 3
bulan terakhir ini sudah tidak
pakai lagi.

j. Napza lain – Spesifik: THP Cuma pernah coba THP


setahun yang lalu, tapi tidak
pernah berlanjut

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 143


Pertanyaan 3
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda mempunyai keinginan
yang kuat untuk menggunakan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Tiap hari harus merokok
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
terutama sehabis makan
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, Tidak ada, biasa aja
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Tiap hari, kalau ngga ada
barang rasanya gelisah
hash, dll)
sekali dan tidak bisa tidur

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah coba kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, (Tidak pakai shabu selama
ice, dll) 3 bulan terakhir)

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak pernah pakai pil
flunitrazepam, dll) penenang)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur Tidak pernah sampai ingin


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) pakai lagi

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, (tidak pakai dalam 3 bulan
buprenorfin, dll) terakhir ini)

j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pakai dalam 3 bulan


terakhir ini)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 144


Pertanyaan 4
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering obat yang anda gunakan dari (ZAT
PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL) yang menyebabkan timbulnya masalah kesehatan,
sosial, hukum dan masalah keuangan?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Beberapa kali saya terbangun karena


batuk-batuk keras..sekitar satu dua kali
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan,
tiap minggu. Saya mengalami ini sekitar
e-cigar/vape, dll) 1 tahun terakhir ini.

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur,


spirits, vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi Tidak pernah ada masalah
miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, Bulan lalu saya sudah diancam istri saya
grass, hash, dll) kalau masih nge-cimeng mau dilaporkan
dia ke polisi

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah coba kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, (Tidak pakai shabu selama 3 bulan
ekstasi, ice, dll) terakhir)

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat,


(tidak pernah pakai inhalan)
solvent, spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam,
(tidak pernah pakai pil penenang)
alprazolam, flunitrazepam, dll)
h. Halusinogen (LSD, acid, magic
mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special K, Tidak pernah ada masalah
kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein,
(tidak pakai dalam 3 bulan terakhir ini)
tramadol, buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pakai dalam 3 bulan terakhir ini)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 145


Pertanyaan 5
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda gagal melakukan hal-hal yang
biasa anda lakukan disebabkan karena penggunaan dari (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA,
DLL )?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
Tidak pernah sampai mengganggu
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
tugas-tugas saya
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Bulan yang lalu saya lupa kalaiu di
rumah ada acara kumpul keluarga
hash, dll)
dari istri karena saya di rumah teman
yang biasanya pake cimeng bersama
dan seharian itu memang pake
cimeng sama 2 orang teman.

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah coba kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, (Tidak pakai shabu selama 3 bulan
ice, dll) terakhir)

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam,
(tidak pernah pakai pil penenang)
flunitrazepam, dll)
h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur Tidak pernah masalah waktu coba
ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) LSD

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, (tidak pakai dalam 3 bulan terakhir
buprenorfin, dll) ini)

j. Napza lain – Spesifik: THP (tidak pakai dalam 3 bulan terakhir


ini)

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 146


Pertanyaan 6
Pernahkah teman, keluarga atau seseorang lainnya yang mengungkapkan kepedulian
mereka tentang penggunaan dari (zat pertama, zat kedua, dll) ? (zat PERTAMA, KEDUA,
DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Iya, tapi tidak dalam 3 bulan
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
belakangan ini
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, Tidak pernah ada
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Iya, sekitar 6 bulanan yang lalu istri
hash, dll) sudah marah-marah terus

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah coba kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, Tidak pernah karena saya jarang
ice, dll) sekali pakai shabu

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam,
(tidak pernah pakai pil penenang)
flunitrazepam, dll)
h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur
Tidak pernah
ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, Iya, sudah lama mereka ajak saya
buprenorfin, dll) berobat…ada sekitar 3 tahun yang
lalu

j. Napza lain – Spesifik: THP Tidak pernah

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 147


Pertanyaan 7
Apakah anda pernah mencoba dan gagal untuk mengontrol, mengurangi,
atau menghentikan penggunaan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL.)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Iya, saya sudah mencobanya


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e- sekitar 2 bulan yang lalu
namun gagal terus.
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, Tidak pernah terpikir karena
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, buat saya jarang-jarang juga
saya minum
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Saya tidak pernah terpikir
hash, dll) apalagi mencoba stop

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah coba kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice, Tidak pernah ada problem,
dll) tidak pakai juga tidak apa-
apa

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak pernah pakai pil
flunitrazepam, dll) penenang)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur Tidak pernah berpikir stop


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) karena hanya coba dua kali
itu .

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, Iya, saya pernah coba
berhenti berkali-kali dulu.
buprenorfin, dll)
Tidak dalam 3 bulan terakhir
ini.

j. Napza lain – Spesifik: THP Tidak pernah , hanya coba


sekali itu saja

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 148


Pertanyaan 8
Iya, saya biasanya inject putaw
Apakah anda pernah menggunakan zat (hanya awalnya saja saya nge-
dengan cara menyuntik? drag). Tapi 3 bulan ini saya
(HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS) sudah stop.

CATATAN PENTING:

Pasien yang pernah menggunakan napza dengan cara menyuntik dalam 3 bulan
terakhir, harus ditanyakan tentang pola menyuntik yang mereka lakukan selama
periode ini untuk menentukan tingkat risiko dan intervensi yang tepat

POLA MENYUNTIK PEDOMAN INTERVENSI

4 hari perbulan, secara rata-rata, Intervensi singkat termasuk


selama 3 bulan terakhir menyampaikan kartu“risiko
menyuntik”

Lebih dari 4 hari tiap bulan, asesmen lebih lanjut dan


secara rata-rata, selama 3 bulan pengobatan yang lebih intensif
terakhir

BAGAIMANA CARA MENGHITUNG SKOR KETERLIBATAN ZAT YANG SPESIFIK .

Untuk masing-masing zat (a sampai j) jumlahkan semua skor yang didapat dari pertanyaan
2 sampai 7. Jangan jumlahkan hasil dari masing-masing P1 atau P8 didalam skor ini.

Contoh, Skor untuk Kanabis (ganja) dapat dijumlahkan dari pertanyaan: P2c + P3c + P4c
+ P5c + P6c + P7c

Catat bahwa P5 untuk tembakau tidak diberi kode, dan yang dijumlahkan hanya
pertanyaan: P2a + P3a + P4a + P6a + P7a

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 149


KASUS DINDA, wanita 19 tahun

Pertanyaan 1

Dalam kehidupan anda, zat apa saja saja dibawah ini yang
pernah digunakan? (HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS)

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing tobacco, Iya, rokok


cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-cigar/vape, dll) putih

b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits, vodka, tequila,


Tidak pernah
tuak, cap tikus, topi miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, hash, dll) Iya

d. Kokain (coke, crack, dll) Tidak

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice, dll) Iya, shabu

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent, spray, dll) Tidak

g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, flunitrazepam, dll) Iya, xanax

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special


Tidak
K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol, buprenorfin, dll) Tidak

j. Napza lain – Spesifik: Gorilla Ya

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 150


Pertanyaan 2

Selama tiga bulan terakhir, seberapa sering anda pernah menggunakan zat
seperti yang anda katakan
(ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Tiap hari, sekitar satu
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
bungkus
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
(Tidak pernah minum
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
alkohol)
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Satu sampai dua kali tiap
hash, dll) minggu

d. Kokain (coke, crack, dll) (Tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, Tidak pakai, dulu hanya
ice, dll) pernah coba shabu beberapa
kali dari kakak. Lebih dari 3
bulan yang lalu.

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, Tidak mengkonsumsi Xanax
flunitrazepam, dll) lagi dalam 3 bulan terakhir.

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Dua sampai tiga kali tiap
minggu

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 151


Pertanyaan 3
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda mempunyai keinginan
yang kuat untuk menggunakan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing Tiap hari ,sering tidak bisa


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e- menolak keinginan untuk
merokok
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
(Tidak pernah minum
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
alkohol)
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass, Tidak ada merasakan
hash, dll) itu..biasa saja

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, (tidak mengkonsumsi dalam


ice, dll) 3 bulan terakhir)

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak mengkonsumsi dalam
flunitrazepam, dll) 3 bulan terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Sering, dua sampai tiga kali
tiap minggu

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 152


Pertanyaan 4
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering obat yang anda gunakan dari (ZAT
PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL) yang menyebabkan timbulnya masalah kesehatan,
sosial, hukum dan masalah keuangan?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, Tidak pernah ada masalah
e-cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur,
spirits, vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi (Tidak pernah minum alkohol)
miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, Rata-rata satu kali dalam satu bulan saya
grass, hash, dll) pasti ribut dengan ibu, karena ketahuan
ada ganja di tas.

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, (tidak mengkonsumsi dalam 3 bulan


ekstasi, ice, dll) terakhir)

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat,


(tidak pernah pakai inhalan)
solvent, spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, (tidak mengkonsumsi dalam 3 bulan
alprazolam, flunitrazepam, dll) terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic


mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special K, (tidak pernah coba halusinogen)
kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein,
(tidak pernah coba opioid)
tramadol, buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Rata-rata satu kali dalam satu minggu
saya pasti ribut dengan ibu gara-gara
saya pasti pulang subuh kalau pakai
‘Gorilla’ di rumah teman

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 153


Pertanyaan 5
Selama tiga bulan terakhir , seberapa sering anda gagal melakukan hal-hal yang
biasa anda lakukan disebabkan karena penggunaan dari (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA,
DLL )?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi, (Tidak pernah minum alkohol)
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass,
Tidak pernah masalah
hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi,


Tidak pernah masalah
ice, dll)
f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,
(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, (tidak mengkonsumsi dalam 3 bulan
flunitrazepam, dll) terakhir)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur


(tidak pernah coba halusinogen)
ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,
(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Pernah dua kali terlambat ke tempat
shooting karena pakai ‘Gorilla’ lebih
banyak dari biasanya (3-4 linting) dan
honor saya dipotong.

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 154


Pertanyaan 6
Pernahkah teman, keluarga atau seseorang lainnya yang mengungkapkan kepedulian
mereka tentang penggunaan dari (zat pertama, zat kedua, dll) ? (zat PERTAMA, KEDUA,
DLL)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, Tidak pernah
e-cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur,
spirits, vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi (Tidak pernah minum alkohol)
miring/tomi, sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, Pernah, waktu itu saya masih pakai
ganja rutin tiap hari dan ibu serta abang
grass, hash, dll)
saya berusaha membawa saya berobat,
tapi gagal

d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth,


Tidak pernah
ekstasi, ice, dll)
f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat,
(tidak pernah pakai inhalan)
solvent, spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, Iya, dulu ...ada 1 tahunan yang lalu ibu
alprazolam, flunitrazepam, dll) menegur saya karena sering mengambil
xanax miliknya (Ibu mendapat resep
xanax dari dokter)

h. Halusinogen (LSD, acid, magic


mushrooms/jamur ajaib, PCP, Special K, (tidak pernah coba halusinogen)
kecubung, dll)
i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein,
(tidak pernah coba opioid)
tramadol, buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Ibu dan pacar sudah seringkali
memperingatkan saya dan memaksa
saya untuk berobat, terutama sejak
bulan lalu.

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 155


Pertanyaan 7
Apakah anda pernah mencoba dan gagal untuk mengontrol, mengurangi,
atau menghentikan penggunaan (ZAT PERTAMA, ZAT KEDUA, DLL.)?

a. Produk-produk tembakau (cigarettes, chewing


Saya tidak merasa perlu
tobacco, cigars/cerutu, tembakau kemenyan, e-
untuk berhenti merokok
cigar/vape, dll)
b. Minuman-minuman beralkohol (bir, anggur, spirits,
(Tidak pernah minum
vodka, tequila, tuak, cap tikus, topi miring/tomi,
alkohol)
sopi, sake, ciu, dll)
c. Kanabis ( ganja, mariyuana, cimeng, pot, grass,
Tidak pernah terpikir
hash, dll)
d. Kokain (coke, crack, dll) (tidak pernah pakai kokain)

e. Stimulan jenis amfetamin (speed, meth, ekstasi, ice, Tidak pernah terpikir karena
dll) saya hanya coba beberapa
kali saja

f. Inhalan (nitrat, lem, bensin, thiner cat, solvent,


(tidak pernah pakai inhalan)
spray, dll)
g. Sedativa atau pil-pil tidur (diazepam, alprazolam, Iya, sejak setahun terakhir
karena saya sulit curi Xanax
flunitrazepam, dll)
lagi dan rasanya tidak perlu
lagi

h. Halusinogen (LSD, acid, magic mushrooms/jamur (tidak pernah coba


ajaib, PCP, Special K, kecubung, dll) halusinogen)

i. Opioid (heroin, morfin, metadon, kodein, tramadol,


(tidak pernah coba opioid)
buprenorfin, dll)
j. Napza lain – Spesifik: ‘Gorilla’ Belum berpikir untuk
mengurangi apalagi stop,
tanpa ‘Gorilla’ saya tidak bisa
tidur, tidak bisa makan dan
tidak mampu tampil baik
pada saat shooting.

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 156


Pertanyaan 8

Apakah anda pernah menggunakan zat


dengan cara menyuntik? Tidak pernah
(HANYA PENGGUNAAN NON MEDIS)

CATATAN PENTING:

Pasien yang pernah menggunakan napza dengan cara menyuntik dalam 3 bulan
terakhir, harus ditanyakan tentang pola menyuntik yang mereka lakukan selama
periode ini untuk menentukan tingkat risiko dan intervensi yang tepat

POLA MENYUNTIK PEDOMAN INTERVENSI

4 hari perbulan, secara rata-rata, Intervensi singkat termasuk


selama 3 bulan terakhir menyampaikan kartu“risiko
menyuntik”

Lebih dari 4 hari tiap bulan, asesmen lebih lanjut dan


secara rata-rata, selama 3 bulan pengobatan yang lebih intensif
terakhir

Modul Pelatihan Skrining Penyalahgunaan Napza Dengan Menggunakan ASSIST 157

Anda mungkin juga menyukai