Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KEGIATAN

KEGIATAN MINGGU PERTAMA


(Desa Kenteng, Kecamatan Nogosari, Kabupaten Boyolali)

PELAKSANA
KKN KELOMPOK 258 :

1. Gilang Ramadhan (205221028)


2. Muhammad Victoria (202111196)
3. Ahmad Syauqi (206121346)
4. Nur Amaliatus Solikhah (203111037)
5. Arina Nurul Hidayah (205221147)
6. Rani Anggita (206121066)
7. Umi Fadhilah (203131003)
8. Intan Sari (205231355)
9. Elawati (202111291)
10. Ilsa Safira (201221053)
11. Fahril Uli Annisa (201141077)
12. Aizzatur Rifqoh (206151014)

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN MAS SAID SURAKARTA


TAHUN 2023
No Hari/Tanggal Selasa, 27 Juni 2023
1. Nama Kegiatan 1. Pelepasan pelaksanaan KKN di Kecamatan
Nogosari
2. Berkunjung ke kelurahan Kenteng
3. Membersihkan posko kelompok 268
4. Berkunjung kerumah kadus I
5. Berkunjung kerumah bapak RT
Tempat 1. Kecamatan Nogosari
2. Balai desa Kenteng
3. Posko kelompok 258
4. Rumah kadus I
5. Rumah RT
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268

Tujuan Kegiatan 1. Mengikuti pelepasan


2. Bersilaturahmi dan meminta izin untuk
melakukan KKN
3. Membersihkan posko untuk tempat tinggal
selama sebulan kedepan
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
1. Belum mengenal kultur masyarakat
2. Terdapat kamar yang tidak ada lampu
Solusi
1. Mendatangi rumah warga dan mencoba
berbaur dengan masyarakat
2. Memasang lampu

Dokumen
No Hari/Tanggal Rabu, 28 Juni 2023
2. Nama Kegiatan 1. Berkunjung ke rumah Bapak lurah
2. Menemui ibu rt dan ibu yanti
3. Menemui takmir masjid
4. Membantu persiapan penyembelihan hewan
kurban
5. Menemui bu bidan
Tempat 1. Rumah bapak lurah
2. Rumah ibu rt
3. Masjid
4. Rumah ibu bidan
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268

Tujuan Kegiatan 1. Bersilaturahmi untuk mengenalkan anggota


kelompok 258, dan meminta izin untuk
melaksanakan KKN di desa Grenjeng.
2. Mengunjungi rumah Ibu RT dan Ibu Yanti
bertujuan untuk menanyakan perihal
konsumsi gotong royong persiapan qurban
3. Menemui takmir masjid untuk menanyakan
perilhal proses penyembelihan hewan qurban
dan TPA di desa Grenjeng
4. Mengunjungi rumah ibu bidan untuk izin ikut
serta didalam posyandu dan , menanyakan
perihal mekanisme didalamnya
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
1. Tokoh masyarakat sulit dikunjungi dirumah
Solusi
1. Datang kembali dilain waktu, dan berpesan
kepada orang rumah (membuat janji)
Dokumen
No Hari/Tanggal Kamis, 29 Juni 2023
3. Nama Kegiatan 1. Melaksanakan sholat idul adha bersama
masyarakat desa grenjeng
2. Membantu masyarakat dalam proses
pelaksanaan qurban
3. Menghadiri undangan bu carik untuk kumpul
bersama kelompok 257
Tempat 1. Masjid Baitur Rahman
2. Rumah Bu RT & sekitar Masjid Baitur
Rahman
3. Rumah Bu Carik
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268

Tujuan Kegiatan 1. Menjalankan ibadah sunnah di hari Raya


Idhul adha
2. Berpartisipasi dalam pelaksanaan qurban
3. Memberi laporan perkembangan proses KKN
di desa Grenjeng
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
1. Antri mandi memperlambat datang ke Masjid
Baitur Rahman
Solusi
1. Mencari tambahan kamr Mandi disalah satu
rumah warga
Dokumen
No Hari/Tanggal Jumat, 30 Juni 2023
4. Nama Kegiatan 1. Melakukan pemetaan
2. Mengikuti kegiatan karang taruna
Tempat 1. Dusun grenjeng
2. Masjid
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268

Tujuan Kegiatan 1. Untuk menggambarkan peta dusun grenjeng


2. Silaturahmi
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
1. Kesalahan menggambar, karna dari perangkat
desa tidak sesuai
2. Tidak semua anggota KKN bisa mengikuti,
karna anggota karang taruna semua laki-laki
(terhalang gender)
Solusi
1. Menggambar dari ulang, memperbaiki
kesalahan
2. Anggota perempuan, melakukan aktivitas
lainnya.
Dokumen
No Hari/Tanggal Sabtu, 1 Juli 2023
5. Nama Kegiatan 1. Menggambar hasil pemetaan
2. Melakukan penelusuran desa
3. Berkumpul dengan kelompok 257
Tempat 1. Posko
2. Desa grenjeng
3. Rumah Bu Carik
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268

Tujuan Kegiatan 1. Mengetahui peta lokasi kkn kami


2. Mengetahui batasan wilyah, rumah perangkat
desa, dan warga.
3. Melaukan sharing perihal tugas harian KKN
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
1. Tidak bisa mengunjungi objek penelusuran
desa diwaktu -waktu tertentu
Solusi
1. menghargai larangan warga sekitar, dan
mengunjungi dilain waktu
Dokumen

No Hari/Tanggal Minggu, 2 Juli 2023


6. Nama Kegiatan 1. Menghadiri Kajian sehabis sholat subuh
2. Mengunjungi pak bayan, menanyakan
kalender musim Desa Grenjeng
3. Mendatangi rumah warga, menanyakan Daily
Rutin satu keluarga
4. Melanjutkan penelusuran desa, dan membantu
aktivitas warga
Tempat 1. Masjid Baitur Rahman
2. Rumah Pak Bayan
3. Rumah Warga
4. Sungai
Panitia Semua Anggota KKN Kelompok 268
Tujuan Kegiatan 1. Mengikuti kegiatan masyarakat
2. Mengetahui kalender musim
3. Mengetahui daily rutin warga
4. Menyelesaikan tugas penelusuran desa
Peserta -
Evaluasi kegiatan Hambatan
-
Solusi
-
Dokumen

Anda mungkin juga menyukai