Anda di halaman 1dari 52

Waktu (WITA) ID Room 1 - Moderator: Sri Utami Sudiarti

08.30 - 10.00 Floor assistant: Septa


1 495 Penentuan Kawasan Pengelolaan Sumber Daya Air Tanah
Berbasis Sistem Informasi Geografis Pada Cat Randublatung
Penyaji: Hane Syafarini

2 308 Penyelidikan Geolistrik Dalam Rangka Penentuan Sumur Bor Air


Tanah Di Desa Barambai, Kalimantan Selatan
Penyaji: Nurlia Sadikin

3 178 Analisis Hasil Pumping Test Sumur Bor PNJB 57 di NTT


Penyaji: Judi Nasjono

4 297 Analisis Kuantitas Dan Kualitas Air Pada Intake Penyediaan Air
Baku Di Kota Semarang
Penyaji: Rendy Firmansyah

5 275 Simulasi Aliran Air Tanah Cat Semarang-Demak Dalam Upaya


Mitigasi Laju Land Subsidence Pantura Jawa Tengah
Penyaji: Wijayanti Ashuri
6 461 Pemodelan Air Tanah Di Cekungan Air Tanah (Cat) Singaraja
Dengan Visual Modflow
Penyaji: Agus Karmadi
Waktu (WITA) ID Room 1 - Moderator: Agus Suroso
13.00 – 14.30 Floor assistant: Septiana Dewi Putri
1 46 Pemanfaatan Limbah Kaca Dan Bacillus Subtilis Sebagai
Subtituen Blok Beton Terkunci Penanganan Degradasi Pantai
Pebuahan
Penyaji: Setyono
2 121 Analisis Sumur Resapan Untuk Mengurangi Genangan Air Hujan
Di Daerah Perumahan (Studi Kasus Di Btn Hamzy Kota
Makassar)
Penyaji: Chaerul Umam Zl
3 137 Penguatan Pengisian Air Tanah Melalui Perkerasan Bata Beton
Permeabel
Penyaji: Desyta Ulfiana

4 155 Kerentanan Intrinsik Air Tanah Dengan Metode Si Di Kota Kediri


Provinsi Jawa Timur
Penyaji: Trisno Widodo

5 277 Efektivitas Sumur Resapan Untuk Mereduksi Genangan Di


Lingkungan Perkantoran (Studi Kasus: Kantor Bina Teknik SDA)
Penyaji: Muhshonati Syahidah

6 266 Analisis Sumur Resapan Untuk Pengurangan Limpasan


Permukaan di Kawasan Kantor Bupati Kabupaten Padang
Pariaman
Penyaji: Tessa Rahayu
Waktu (WITA) ID Room 1 - Moderator: Galuh Rizqy Novelia
15.00 – 16.30 Floor assistant: Septa
1 273 Tingkat Kesuburan Air Di Danau Jempang Kalimantan Timur
Penyaji: Ai Yeni Rohaeni

2 62 Studi Potensi Dan Kualitas Air Tanah Di Desa Bumi Rapak,


Kecamatan Kaubun, Kutai Timur
Penyaji: Zahratun Nadirah
3 116 Optimalisasi Jaringan Distribusi Sistem Penyediaan Air Minum
(Spam) Jalur Torino Kalianda, Lampung Selatan
Penyaji: Dhiaulhaq Luqyana Nizhamul
4 205 Analisa Ketersediaan Air Di Sungai Bantimurung Untuk
Kebutuhan Air Bersih Di Kecamatan Bantimurung
Penyaji: Faradhiya Jinan Bastini

5 131 Pemilihan Alternatif System Planning Jaringan Air Baku


Bendungan Bener Menggunakan Metode Simple Additive
Weighting
Penyaji: Febryhandi Eka Kusuma Putra
Waktu (WITA) ID Room 2 - Moderator: Doddi Yudianto
08.30 - 10.00 Floor assistant: Putu Ayu Eka Wulandari
1 306 Analisis Pencemaran Mikroplastik Di Sungai Brantas Jawa Timur
Penyaji: Abdul Razaq

2 196 Pengaruh Hujan Terhadap Potensi Timbulan Sampah Di Sungai


Ciliwung, Depok
Penyaji: Ryan Bari Lazuardi

3 324 Pemanenan Air Hujan Sebagai Alternatif Dalam Mereduksi


Beban Kerja Reserve Osmosis Pada PLTU
Penyaji: Devita Anjani
4 342 Pengendalian Pencemaran Air Waduk Kemayoran Dengan
Teknologi Bioremediasi
Penyaji: Januar

5 351 Hubungan Tingkat Pencemaran Sungai Terhadap Perubahan


Lahan Akibat Pengembangan Kawasan Strategis Nasional
Penyaji: Wilda Monicha Mukti
6 311 Penentuan Status Mutu Air Sungai Dengan Metode Storet
Sebagai Upaya Dalam Pengendalian Pencemaran Air Di Wilayah
Sungai Brantas Dan Bengawan Solo
Penyaji: Aulia Agusta Alamsjah
Waktu (WITA) ID Room 2 - Moderator: Febriyan Kusmajaya
13.00 – 14.30 Floor assistant: Putri Sukma Fatimah Anwariyah
1 348 Penerapan Sistem Aerasi dan Filtrasi Untuk Pengolahan Air
Tanah Dengan Memanfaatkan Panel Surya Pada Lahan Aluvial
Penyaji: Dida Prahara

2 352 Potensi Air Permukaan Dan Air Tanah Untuk Air Baku Mandiri di
Kawasan TMII
Penyaji: Novaldy Agnial Fikri

3 103 Perbandingan Potensi Sistem Pemanenan Air Hujan di Desa


Krajan Timur Dan Desa Panduman, Jember
Penyaji: Fista Pebriyanti

4 179 Tinjau Jaringan Distribusi Air Bersih Pdam Pada Perumahan


Bumi Tamalanrea Permai Menggunakan Metode Hardy Cross
Penyaji: Nurul Mughni

5 286 Analisis Model Hidrolika Jaringan Transmisi Dengan Intake


Pompa Pada Penyediaan Air Baku Kampung Merancang
Penyaji: Nasrul Amin

6 407 Uji Model Fisik 2 Dimensi Stabilitas Lapis Pelindung Struktur


Jetty Muara Sungai Tukad Unda
Penyaji: Ma'Ruf Hadi Sutanto
Waktu (WITA) ID Room 2 - Moderator: Made Mira Charisma
15.00 – 16.30 Floor assistant: Putu Ayu Eka Wulandari
1 349 Nilai Kembang Susut Tanah Pada Desain Tanggul Saluran di
Daerah Rawa Studi Kasus D.I.R Karang Agung Ilir Palembang
Penyaji: Ahmad Akbar Ramadhani

2 335 Model Dewatering Untuk Menanggulangi Longsoran Pada


Sandaran Kanan Bendungan Sukamahi, Kabupaten Bogor
Penyaji: Muhammad Winniardli
3 473 Identifikasi Kondisi Tanah Pasca Bencana Longsoran Pantai
Amurang Menggunakan Geolistrik 2D
Penyaji: Ryan Dzulfiqar Ahmad
4 451 Analisis Geolistrik 2-Dimensi Longsoran Tanggul Dry-Dam Ciawi,
Kabupaten Bogor
Penyaji: Yan Adhitya Wesda Wardhana

5 309 Analisis Fungsi Bangunan Interlocking Permeable Revetment


Dalam Menjaga Keberlangsungan Ekosistem Riparian Sungai
Sungai Jelok, Pacitan
Penyaji: Anisa Saputri
Waktu (WITA) ID Room 3 - Moderator: Bobby Minola Ginting
08.30 - 10.00 Floor assistant: Hesti Dwi Pratiwi
1 16 Rekonstruksi Bendungan Alam Way Ela Untuk Pengembangan
Potensi Air Baku Provinsi Maluku
Penyaji: Suwardi

2 410 Kajian Pemanfaatan Bendungan Lempake Dalam Reduksi Banjir


di Kota Samarinda
Penyaji: Nurul Fajar Januriyadi

3 512 Analisis Operasi Pengeluaran Air Pada Waduk Sermo


Penyaji: Febby Prastica

4 450 Optimasi Pola Operasi Waduk Dalam Mendukung Fungsi


Pengendalian Banjir Bendungan Tapin
Penyaji: Eulis Karmila

5 27 Penerapan Sistem Early Release Terhadap Pola Operasi Waduk


Bendungan Semantok
Penyaji: Ridwan
6 358 Optimasi Pola Operasi Waduk Pice Untuk Pemenuhan Air Baku
Di Kabupaten Belitung Timur
Penyaji: Muhammad Setiadi Akbar
Waktu (WITA) ID Room 3 - Moderator: Philiphi De Rozari
13.00 – 14.30 Floor assistant: setyawati
1 234 Analisis Keruntuhan Bendungan Rongkong Menggunakan
Aplikasi HEC RAS
Penyaji: Laily Amalia Putri

2 113 Penerapan Komputasi Paralel Untuk Simulasi Aliran Keruntuhan


Bendungan Kedung Ombo Dengan Model NUFSAW2D
Penyaji: Bobby Minola Ginting

3 307 Kaji Banding Pemodelan Keruntuhan Akibat Piping Pada


Bendungan Kedunglanggar Dengan HEC RAS
Penyaji: Megan Fiona Laurensia

4 305 Pemodelan Daerah Genangan Banjir Akibat Keruntuhan


Bendungan Kedunglanggar
Penyaji: Megan Fiona Laurensia

5 193 Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Keamanan Hidraulis


Bendungan
Penyaji: Bambang Adi Riyanto

6 381 Artificial Neural Network dan Pemodelan Numerik Untuk


Prediksi Parameter Aliran Akibat Dam Break
Penyaji: Calvin Sandi
Waktu (WITA) ID Room 3 - Moderator: Putu Hariawan Anggara
15.00 – 16.30 Floor assistant: Hesti Dwi Pratiwi
1 20 Identifikasi Daerah Patahan Di Area Bendungan Mbay/Lambo
Dengan Menggunakan Metode Seismik Refraksi
Penyaji: Ghozali Mahmud

2 59 Evaluasi Geologi Teknik Dan Rock Mass Rating Muka Galian Di


Terowongan Pengelak Bendungan Bener
Penyaji: Eska Rutana Tristanto
3 314 Metode Geolistrik 2D Untuk Identifikasi Rembesan Situ Dan
Bendungan
Penyaji: Dipta A. Rinaldi
4 228 Identifikasi Rembesan Mengunakan Survey Geolistik 2 Dimensi
Di Waduk Cipancuh, Jawa Barat
Penyaji: Fajar M Tawakal

5 184 Identifikasi Rembesan Bendungan Gintung Dengan Metode


Survey Geolistrik 2 Dimensi
Penyaji: Abimanyu
Waktu (WITA) ID Room 4 - Moderator: Dhemi Harlan
08.30 - 10.00 Floor assistant: Nia Izmiaini
1 170 Efektifitas Sistem Polder Sebagai Pengendali Banjir Das Serang
Kawasan Yogyakarta International Airport
Penyaji: Dian Insani

2 336 Kajian Polder Waduk Marunda DKI Jakarta


Penyaji: Henny Sudjatmiko

3 71 Pengembangan Peta Bahaya Banjir di Kota Jayapura


Penyaji: Alfyan Amar Pratama

4 210 Analisis Pemodelan Banjir Sungai Acai Dengan Software HEC


RAS Sebagai Rencana Penanganan Banjir di Kota Jayapura
Penyaji: Kahar Halim Prima Putra

5 312 Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Analisis Banjir Akibat


Luapan Sungai Acai Di Kota Jayapura
Penyaji: Risaluddin
6 149 Pemodelan Banjir di Kota Jayapura Dengan Model 2D HEC RAS
Penyaji: Agung Tahta Hidayatullah
Waktu (WITA) Room 4 - Moderator: Retno Utami Agung Wiyono
13.00 – 14.30 Floor assistant: Lalu Pandawa Jaya
1 118 Studi Kapasitas Dan Debit Banjir Pada Sungai Tallo Kota
Makassar
Penyaji: Muhammad Ichsan

2 139 Kajian Risiko Banjir Sungai Ongkak Dumoga Kabupaten Bolaang -


Mongondow
Penyaji: David Sukarno

3 49 Manajemen Risiko Banjir di DAS Seluna


Penyaji: Anggun Etika Putriasri

4 156 Identifikasi Karakteristik Banjir Dan Potensi Daerah Genangan


Banjir Pada Sub Das Logawa Menggunakan Aplikasi HEC RAS
Dan GIS
Penyaji: Sumarno
5 91 Analisis Debit Banjir DAS Serang Kabupaten Kulon Progo
Menggunakan Data Tropical Rainfall Measuring Mission
Penyaji: Tania Edna Bhakty

6 67 Kajian Pengendalian Banjir Di Kota Samarinda Melalui


Pembangunan Kolam Retensi
Penyaji: Yuddi Yudistira
Waktu (WITA) Room 4 - Moderator: Muhammad Ramdhan Olii
15.00 – 16.30 Floor assistant: Nia Izmiaini
1 64 Evaluasi Sistem Saluran Drainase Pada Permukiman Kawasan
Rendah (Perumahan Bhayangkara Residence)
Penyaji: Siti Nurul Hijah

2 143 Evaluasi Sistem Drainase dan Upaya Pengendalian Genangan


Banjir Di Kawasan Perumnas Belimbing Kota Padang
Penyaji: Sasra Mafatni
3 140 Upaya Reduksi Bencana Banjir Kota Taliwang Dengan Simulasi
Bendungan Secara Paralel
Penyaji: Risdiana Cholifatul Afifah
4 417 Studi Kelayakan Masterplan Drainase DAS Batu Merah, Ambon
Menggunakan Software Personal Computer Stormwater
Management Model
Penyaji: Amalia Wijayanti
5 510 Kajian Kolam Retensi Pasirkaliki Sebagai Salah Satu Upaya
Mitigasi Bencana Banjir Di Wilayah Kota Cimahi
Penyaji: Willy Raharjo
Waktu (WITA) ID Room 5 - Moderator: Evi Anggraheni
08.30 - 10.00 Floor assistant: Rizka Hanifa
1 79 Tinjauan Pelaksanaan Konstruksi Berkelanjutan Pada
Pembangunan Pengaman Muara Sungai Bogowonto Sisi Timur
Penyaji: Devi Liestiasari

2 223 Analisis Perubahan Tata Guna Lahan Terhadap Debit Banjir


Sungai Batang Agam Di Kabupaten Agam Sumatera Barat
Penyaji: Ilham Eka Putra

3 17 Model Time Lag Sebagai Modifikasi Hidrograf Satuan Sintetis


Nakayasu
Penyaji: Hadi Buana
4 238 Analisis Pemodelan Banjir DAS Aceh Menggunakan Aplikasi Hec-
Ras Sebagai Mitigasi Bencana Banjir Kota Banda Aceh
Penyaji: Roid Ghozi

5 242 Perbandingan Pola Distribusi Hujan Terukur Dan Metode


Empiris Dalam Perhitungan Debit Banjir Rencana DAS Jurug
Penyaji: Destiana Wahyu Pratiwi
6 248 Pemodelan Banjir DAS Sanggai, Kalimantan Timur
Penyaji: Muhammad Fauzi
Waktu (WITA) ID Room 5 - Moderator: Nurul Syahid
13.00 – 14.30 Floor assistant: Ni Made Sri Ratna W.
1 270 Analisis Debit Banjir Terhadap Penampang Sungai Batang Tapan
Menggunakan Software HEC RAS 5.0.7
Penyaji: Fahrul Rozi

2 276 Integrasi Pengelolaan Banjir Pada Sub DAS Celeng


Penyaji: Hudzaifah All Adhawiyah

3 282 Penanganan Banjir Di Hilir Sungai Batu Merah: Studi Empiris


Berdasarkan Banjir Tahun 2022
Penyaji: Anggun Etika Putriasri

4 129 Peta Ancaman Bahaya Banjir Bandang Sungai Krasak Dan


Boyong di Kawasan Lereng Gunung Merapi
Penyaji: Muhammad Fikry Al Tarsyah

5 135 Lesson Learned Pembangunan Sabo Dam Modular Di Sungai


Konto Kabupaten Kediri Jawa Timur
Penyaji: Shintawati Setyo Mahanani

6 302 Retrofitting Bendung Kambaniru Paska Bencana Siklon Tropis


Seroja
PenyajI: Nuryanto Sasmito Slamet
Waktu (WITA) ID Room 5 - Moderator: Muhammad Khalis Ilmi
15.00 – 16.30 Floor assistant: Rizka Hanifa
1 322 Analisis Perubahan Morfologi Sungai Primping Kabupaten
Bangka Berbasis Sistem Informasi Geografis Dan Penginderaan
Jauh
Penyaji: Annisa Fajarina
2 360 Studi Pengendalian Banjir Kali Lamong Dan Berbagai Kedala
Yang Dihadapi Dalam Pelaksanaannya
Penyaji: Moh. Sholichin
3 132 Model Spasial Daerah Rawan Banjir Pada Daerah Aliran Sungai
Kelara
Penyaji: Muhammad Rifaldi Mustamin
4 370 Analisis Perencanaan dan Pemodelan Banjir Kawasan Kuala
Tanjung Menggunakan HEC RAS 2D
Penyaji: Yuni Rosiana

5 490 Pengaruh Karakteristik Sungai di WS Bangka Terhadap


Penentuan Lokasi Alat Pos Duga Air
Penyaji: Ira Fransisca Ria Silalahi
Waktu (WITA) ID Room 6 - Moderator: Hariyadi
08.30 - 10.00 Floor assistant: Aliffandy Nur Herdibekti
1 19 Model Analitik Kinerja Hidraulik Box Culvert-Type Breakwater
Penyaji: Nastain

2 35 Metode Inspeksi Kelaikan Bangunan Sabo


Penyaji: Chandra Hassan

3 58 Fenomena Forced Dan Free Vortex Pada Vortex Desilting Basin


Sebagai Kinerja Efisiensi Penggelontoran
Penyaji: Muhammad Isnaeni
4 99 Pemodelan Karakteristik Genangan Banjir Menggunakan HEC
RAS di Sungai Budong-Budong Kabupaten Mamuju Tengah
Penyaji: Lutfan Rosyidi

5 152 Simulasi Aliran Debris Pada Sungai Leprak Lumajang


Menggunakan Software HEC-RAS 6.2.
Penyaji: Hafizh Satria
6 217 Pemodelan Gerusan Lokal Pada Abutment Jembatan
Menggunakan SSIIM-2
Penyaji: Nailul Rohmah
Waktu (WITA) ID Room 6 - Moderator: Roby Hambali
13.00 – 14.30 Floor assistant: Lalu Indra Bayu Putra P.
1 353 Perilaku Pengendapan Sedimen Sphere Particles Yang
Mengandung Fiber Dalam Aliran Sungai Yang Terkontaminasi
Limbah Industri
Penyaji: Muhammad Isnaeni
2 236 Eksperimen Skala Laboratorium Mekanisme Gerakan Material
Vulknik Pada Lereng Yang Tertutup Abu Vulkanik
Penyaji: F. Tata Yunita

3 492 Evaluasi Penentuan Intake Air Baku Di Sungai Cileungsi Melalui


Uji Model Fisik Dan Numerik
Penyaji: Dede Riki Permana

4 396 Kajian Perubahan Geometri Sungai Terhadap Kondisi Hidraulik,


Studi Kasus: Anak Sungai Kebo
Penyaji: Samuel Harjanto

5 341 Kajian Morfologi Sudetan Batang Kandis Sebagai Pengendali


Banjir
Penyaji: Pipin Surahman

6 400 Pengaruh Perubahan Musim Terhadap Konsentrasi Sedimen


Pada Saluran Induk Rappang Kab. Pinrang
Penyaji: Gatok Hasan Syamsuddin
Waktu (WITA) ID Room 6 - Moderator: Mahendra Andiek Maulana
15.00 – 16.30 Floor assistant: Aliffandy Nur Herdibekti
1 264 Neraca Air dan Kualitas Air Pada Daerah Irigasi Kawasan Food
Estate di Kabupaten Humbang Hasundutan
PenyajI: Nirmaya Arti Utami

2 434 Penguatan Pelaku Irigasi Dalam Konteks Modernisasi Irigasi di


Daerah Irigasi Macandi Era Pasca Pandemi
Penyaji: Erna Wati
3 124 Analisis Prasarana Pengendali Banjir Sungai Batang Pasaman Di
Kawasan Aia Gadang Pasaman Barat, Sumatera Barat
Penyaji: Ath Thariq
4 365 Penanganan Komprehensif Banjir Persimpangan Gedebage,
Kota Bandung, Dengan Sistem Retensi Oxbow Sungai Cisaranten
Penyaji: Faizal Rohmat

5 462 Pembuatan Model Banjir Untuk Mendukung Sistem Peringatan


Dini Di Kota Semarang
Penyaji: Lintang Galihsukma
Waktu (WITA) ID Room 7 - Moderator: Siti Nurul Hijah
08.30 - 10.00 Floor assistant: Nila Irma Syafitri
1 24 Analisis Kebutuhan Air Irigasi Menggunakan Metode Cropwat
8.0 Di Daerah Irigasi Bena Kabupaten Timor Tengah Selatan
Provinsi Nusa Tenggara Timur
Penyaji: Melkior A. Lukas
2 32 Metode Prioritas Holistik Integratif Modernisasi Irigasi Guna
Percepatan Pelaksanaan
Penyaji: Retta Ida Lumongga

3 38 Dampak Penggunaan Air Terhadap Perubahan Manual Operasi


Dan Pemeliharaan Bendung Pasar Baru
Penyaji: Geri Ramdhan Dazali
4 78 Analisa Perencanaan Perhitungan Angka Kebutuhan Nyata
Operasi Dan Pemeliharaan Berbasis Data E-Paksi Pada Daerah
Irigasi Bena, Kabupaten Timor Tengah
Penyaji: Melkior A. Lukas
5 249 Optimalisasi Pola Tanam Untuk Meningkatkan Produktivitas
Daerah Irigasi Rawa Sebakung Kabupaten Penajam Paser Utara
Penyaji: Diyat Susrini Wijayanti
6 343 Perencanaan Sistem Irigasi Bertekanan Menggunakan Waternet
V.3
Penyaji: Iman Muhardiono
Waktu (WITA) ID Room 7 - Moderator: Stephen Sanjaya
13.00 – 14.30 Floor assistant: Rostihanji
1 422 Pengembangan Model Prediksi Kekeringan Indonesia
Penyaji: Nurul Fajar Januriyadi

2 254 Pemodelan Kekeringan Kota-Kabupaten Kupang Berdasarkan


Kondisi Meteorologi, Hidrologi, Dan Jumlah Kebutuhan Air
Penyaji: Brigita Diaz Primadita

3 488 Analisis Kekeringan Meteorologis Dengan Metode Standarized


Precipitation Evapotranspiration Index (SPEI) di Pulau Muna
Penyaji: Feri Fadlin

4 507 Analisis Indeks Dan Penyebaran Daerah Kekeringan Akibat


Fenomena Enso Di Das Ngrowo Kabupaten Tulungagung
Penyaji: Ari Murdhianti

5 120 Optimasi Pengaturan Release Air Waduk Wonogiri Berbasis


Neraca Air Simultan Pada Dua Tampungan Waduk Terpadu
Penyaji: Jennifer Dharmawangsa

6 403 Kajian Run-Up Gelombang Pada Struktur Jetty Muara Tukad


Unda Dengan Lapis Armor Bppt-Lock
Penyaji: Ida Ayu Irawati Diah Ratna Putra
Waktu (WITA) ID Room 7 - Moderator: Ifan Azwar Nasution
15.00 – 16.30 Floor assistant: Nila Irma Syafitri
1 301 Dampak Perubahan Nilai Iksi Pasca Intervensi Ipdmip Dan
Penggunaan Aplikasi E-Paksi di Kewenangan Pusat
Penyaji: Laode Muhamad Bakti

2 225 Simulasi Pemanfaatan Area Genangan Bendungan di DAS Way


Sekampung Untuk PLTS Terapung
Penyaji: Rendi Teguh Prayitno
3 174 Potensi PLTS Apung Yang Aplikatif Pada PSN Bendungan Yang
Ada di Indonesia
Penyaji: Yoan Nathalia Siregar
4 528 Potensi Pengembangan Teknologi Pembangkit Listrik Tenaga
Minihidro di Bendung Gerak Perjaya, Provinsi Sumatera Selatan
Penyaji: Mirza Helmidian Khairot

5 208 Analisis Pengisian Awal (Impounding) Pada Bendungan Rukoh


Dengan Inflow Suplesi Sub DAS Tiro
Penyaji: Arifiansyah
Waktu (WITA) ID Room 8 - Moderator: Ardani Anshari
08.30 - 10.00 Floor assistant: Maulidya Atha Rifkya
1 298 Penerapan Software Development Life Cycle Pada
Pembangunan Sistem Informasi Air Tanah Dan Air Baku
Penyaji: Idham Rahadian

2 48 Perencanaan Marka Siaga Banjir Berteknologi Informasi


Komunikasi Untuk Pengelolaan Sumber Daya Air Terpadu
Penyaji: Agung Suseno

3 55 Upaya Konservasi Sumber Daya Air Berbasis Pengembangan


dan Penerapan Teknologi
Penyaji: Nopriyandi Muttaqien
4 57 Teknologi Barcode Checklist System Sebagai Kontrol Kualitas
Beton Berkelanjutan Pada Proyek Jetty Muara Sungai
Bogowonto Sisi Timur
Penyaji: Nurul Amalia
5 60 Pesawat Tanpa Awak Dan Sistem Informasi Geografis Untuk
Pemetaan Garis Sempadan Irigasi
Penyaji: Feri Fadlin
6
Waktu (WITA) ID Room 8 - Moderator: Finna Fitriana
13.00 – 14.30 Floor assistant: Maulidya Atha Rifkya
1 95 Pengembangan Aplikasi Pengolahan Data Hujan Berbasis Web
Penyaji: Taruma Sakti Megariansyah

2 104 Penggunaan Aplikasi Pada Pemberdayaan P3A Oleh Tenaga


Pendamping Masyarakat LPDMIP Jateng 2020 - 2021
Penyaji: Tommy Kurniawan

3 231 Koordinasi Kelembagaan Pengelolaan Sumber Daya Air Dalam


Upaya Mendukung Pengelolaan SIH3 Provinsi Kepulauan Riau
Penyaji: Iwan Indra Lesmana

4 251 Inovasi Pembuatan Video Layanan Edukasi Untuk Problem


Solving Terkait Air Tanah di Era Pasca Pandemi
Penyaji: Shinta Rahmadiar

5 262 Kriteria Penentu Terwujudnya Smart-Integrated Water


Resources Management (Smart-IWRM) Ibukota Negara Baru:
Proses Hierarki Analitik
Penyaji: Ika Prinadiastri
6
Waktu (WITA) ID Room 8 - Moderator: I Made Adyana Nala
15.00 – 16.30 Floor assistant: Aldy Arifandi
1 448 Analisis Desain Revetmen dan Breakwater Pantai Sei Taiwan
Kabupaten Nunukan
Penyaji: I Putu Hartawan

2 459 Analisis Desain Revetmen Pantai Langgula Kabupaten Gorontalo


Penyaji: Raden Indra Anggun Gemilang

3 484 Setting Model Delft3D: Hidro-Morfodinamika Pantai Tirang


Semarang Menggunakan Data Online
Penyaji: Rahim Mustaqim
4 287 Studi Pengaman Muara Sungai Kurau Dengan Pemodelan
Hidrodinamika
Penyaji: Muhammad Irwin Kaswara

5 43 Analisa Transportasi Sedimen Berdasarkan Permodelan


Matematis Di Muara Tukad Unda Kabupaten Klungkung
Penyaji: I Gusti Ngurah Bagus Nurlastama
Waktu (WITA) ID Room 7 - Moderator: Siti Nurul Hijah
08.30 - 10.00 Floor assistant: Nila Irma Syafitri
1 24 Analisis Kebutuhan Air Irigasi Menggunakan Metode Cropwat
8.0 Di Daerah Irigasi Bena Kabupaten Timor Tengah Selatan
Provinsi Nusa Tenggara Timur
Penyaji: Melkior A. Lukas
2 363 Penanganan Banjir Bandang Dan Tanah Longsor Pasca Badai
Tropis Seroja Di Provinsi Nusa Tenggara Timur
Penyaji: Yeuma Maulina Ceuqania Isnanda

3 38 Dampak Penggunaan Air Terhadap Perubahan Manual Operasi


Dan Pemeliharaan Bendung Pasar Baru
Penyaji: Geri Ramdhan Dazali
4 78 Analisa Perencanaan Perhitungan Angka Kebutuhan Nyata
Operasi Dan Pemeliharaan Berbasis Data E-Paksi Pada Daerah
Irigasi Bena, Kabupaten Timor Tengah
Penyaji: Melkior A. Lukas
5 249 Optimalisasi Pola Tanam Untuk Meningkatkan Produktivitas
Daerah Irigasi Rawa Sebakung Kabupaten Penajam Paser Utara
Penyaji: Diyat Susrini Wijayanti
6 343 Perencanaan Sistem Irigasi Bertekanan Menggunakan Waternet
V.3
Penyaji: Iman Muhardiono
Waktu (WITA) Room 9 - Moderator: Adi Mawardin
13.00 – 14.30 Floor assistant: M. Muqorrobin
1 525 Analisis Sebaran Kejadian Banjir Dengan Data Citra Satelit
Sentinel-1 Sar Grd Di Das Bajulmati
Penyaji: Saifurridzal

2 221 Pemodelan Genangan Banjir Pada Das Batang Kandis Kota


Padang Menggunakan HEC RAS Mapper dan Upaya
Pengendaliannya
Penyaji: Difa Saskia Dessra
3 316 Kajian Pengaruh Danau Teloko Sebagai Danau Paparan Banjir
Dalam Mereduksi Banjir Sungai Komering
Penyaji: Roni Farfian

4 388 Analisis Perubahan Muka Aliran Sungai Lambidaro Untuk


Prediksi Bahaya Banjir
Penyaji: Achmad Syarifudin

5 521 Pengintegrasian Pelaporan Banjir Dan Informasi Hidrologi


Melalui Smart Water Centre BBWS Ciliwung Cisadane
Penyaji: Handri Alun Bawono

6 147 Optimasi Lokasi Sumur Bor Air Tanah Menggunakan Sistem


Informasi Geografis Cekungan Air Tanah Di Ws Cimanuk
Cisanggarung
Penyaji: Heri Pramawan
Waktu (WITA) Room 9 - Moderator: Ni Putu Arianti
15.00 – 16.30 Floor assistant: Made Ari Sanjaya
1 405 Penerapan Kriteria Aliran Pemeliharaan Sumber Air dan
Lingkungan Hidup di WS Pemali-Comal
Penyaji: Waluyo Hatmoko

2 435 Penilaian Debit Lingkungan Berbasis Pendekatan Hidrologi Pada


DAS Citarum Hulu
Penyaji: Ika Sebayang
3 371 Rencana Scada Untuk Efisiensi Air di Daerah Irigasi Kedung Putri
Kabupaten Purworejo
Penyaji: Vicky Ariyanti
4 300 Analisis Dampak Perkebunan Kelapa Sawit Terhadap
Kesetimbangan Neraca Air
Penyaji: Viola Arie Suci

5 146 Analisa Kecukupan Air Irigasi Dari Bendung Cikeusik


Penyaji: Heri Pramawan
Waktu (WITA) ID Room 10 - Moderator: Albert Wicaksono
08.30 - 10.00 Floor assistant: Aulia Syafiqah Az-Zahra
1 44 Pengembangan Sabuk Hijau Waduk Bener Berbasis
Pemberdayaan Masyarakat Sebagai Upaya Mempertahankan
Umur Layanan Waduk
Penyaji: M. Yushar Yahya Alfarobi
2 173 Kajian Laju Sedimentasi Pada Daerah Tangkapan Air Danau
Ranau Di Provinsi Sumatera Selatan Dan Lampung
Penyaji: Yogi Agus Stiawan

3 362 Analisis Laju Erosi Lahan Di Daerah Tangkapan Air Waduk


Sengguruh Kabupaten Malang
Penyaji: Moh. Sholichin
4 26 Prediksi Laju Sedimentasi Pada Waduk Pidekso
Penyaji: Mohammad Bagus Wiratama As'Ad

5 36 Peningkatan Usia Guna Waduk Selorejo Melalui Pengelolaan


Sedimen
Penyaji: Zainal Alim
6 399 Kajian Efektivitas Pengendalian Erosi dan Sedimen Di Waduk
Songputri Di Kabupaten Wonogiri
Penyaji: Ari Murdhianti
Waktu (WITA) Room 10 - Moderator: Ari Ramadhan Hidayat
13.00 – 14.30 Floor assistant: Lalu ferdhian mahardhika
1 489 Pemanfaatan Sistem Informasi Geografi Untuk Pemetaan Risiko
Banjir Di Kota Bekasi
Penyaji: Safira Zukhruf F

2 430 Pengembangan Peta Bahaya Banjir Di Kota Ambon


Penyaji: Ivan Marupa Manik

3 426 Kajian Risiko Banjir Di Kecamatan Medan Tuntungan Berbasis


Sistem Informasi Geografis
Penyaji: Robi Sembiring

4 372 Sistem Peramalan Dan Peringatan Banjir Kelurahan Tanjung


Uban
Penyaji: Bahri Suhada

5 229 Penggunaan Teknologi Augmented Reality Untuk Pemodelan


Potensi Bencana Sebagai Sarana Mitigasi Banjir Kota Makassar
Penyaji: Rajul Rasyid

6 483 Tata Kelola Air Berbasis Masyarakat Guna Mengurangi


Sedimentasi Di Waduk Sengguruh
Penyaji: Hesti Nurina Paramita
Waktu (WITA) ID Room 11 - Moderator: I Dewa Gede Jaya Negara
08.30 - 10.00 Floor assistant: Ni Luh Putu Lavidya Amartya Utari
1 5 Struktur Hidrolik Pada Sungai Palasa, Sulawesi Tengah
Penyaji: I Wayan Sutapa

2 54 Pemodelan Hidraulik Kanal Banjir Timur Kota Semarang


Menggunakan Hec-Ras Berbasis Terrain Dari Pengukuran
Fotogrametri
Penyaji: Didit Puji Riyanto
3 126 Optimasi Hidraulik Antisipasi Potensi Gerusan Lokal Di Hilir
Bendung Karossa
Penyaji: Lutfy Ahmad Fauzi

4 130 Studi Hidrolis Muara Sungai Palu Akibat Perubahan Morfologi


Penyaji: Nina Rustiati

5 256 Analisis Hidrolik Dan Pola Gerusan Alur Sungai Pada Lokasi
Pemasangan Interlocking Permeable Revetment (IPR) di
Tikungan Luar Sungai
Penyaji: Novianingrum Ekarina Sudaryanto
6 288 Analisa Dampak Pengalihan Alur Sungai Kali Kebo – Kota
Surakarta
Penyaji: Harianto
Waktu (WITA) ID Room 11 - Moderator: Atas Pracoyo
13.00 - 14.30 Floor assistant: Dandy Madisa Hermanto
1 344 Kajian Pengaruh Hidrolis Pengaliran Debit Banjir Akibat
Pelurusan Alur Kali Hardisingat Dan Rencana Pengaturan
Bangunan Pendukungnya
Penyaji: Puspita Mandasari
2 359 Rancangan Konseptual Keselamatan Konstruksi Pada Pekerjaan
Infrastruktur Sumber Daya Air Risiko Tinggi Aspek Dinamika
Hidraulik
Penyaji: Susi Hidayah
3 382 Kinerja Teknologi Interlocking Permeable Revetment (IPR)
Dalam Menjaga Stabilitas Tebing Dan Ekosistem Riparian
Sungai
Penyaji: Galih Habsoro Sundoro
4 386 Model Fisik 2-D Bangunan Sheet-Pile Tebing Sungai Komering
Di Desa Sugih Waras Kabupaten Ogan Komering Ilir
Penyaji: Achmad Syarifudin

5 387 Aplikasi Sofware Sobek Untuk Perencanaan Prasarana Hidraulik


Lahan Rawa Di Tanah Miring Kabupaten Merauke
Penyaji: Yudi Lasmana

6 392 Pemodelan Banjir Sungai Konaweha Ruas Pohara


Menggunakan Hec-Ras 2D
Penyaji: Muriadin
Waktu (WITA) ID Room 11 - Moderator: Gagah Guntur Aribowo
15.00 - 16.30 Floor assistant: Ni Luh Putu Lavidya Amartya Utari
1 401 Pelindung Tebing Sungai Dengan Mengadaptasi Perilaku
Hidraulik Pada Sungai Mungkungan
Penyaji: Indrawan

2 337 Teknologi Krib Sejajar Sungai Sebagai Penahan Gerusan


Tikungan Luar Sungai
Penyaji: I Putu Samskerta

3 50 Metode Pengukuran Fraksi Sedimen Non-Kohesif Yang


Terendap Pada Vortex Chamber Settling Basin
Penyaji: Muhammad Isnaeni
4 56 Perbandingan Empat Formula Eksplisit Kecepatan Jatuh
Sedimen Pada Aliran Laminar Cara Analitik Dan Uji
Laboratorium
Penyaji: Muhammad Isnaeni
5 51 Pengembangan Bentuk Geometrik Untuk Perangkap Sedimen
Vortex Settling/Desilting Basins
Penyaji: Muhammad Isnaeni

6
Waktu (WITA) ID Room 12 - Moderator: Heri Sulistiyono
08.30 - 10.00 Floor assistant: Marsha Putri Aprilia
1 25 Penetapan Batas Sempadan Sungai Tukad Oos Bali Sebagai
Upaya Penanggulangan Banjir
Penyaji: Irma Suryanti
2 88 Pemodelan Zona Rawan Banjir Bandang Di Daerah Aliran
Sungai Palu
Penyaji: Abdul Wahid

3 70 Evaluasi Terapan Teknologi Low Impact Development Untuk


Meningkatkan Efektivitas Sistem Pengelolaan Banjir Das
Cipinang
Penyaji: Daniel Martua
4 117 Evaluasi Kinerja Das Manikin Di Kabupaten Kupang Berdasarkan
Kondisi Tutupan Lahan Dan Hidrologi
Penyaji: Denik Sri Krisnayanti

5 136 Optimasi Bendung Pelayangan Sebagai Upaya Penanganan


Banjir (Studi Kasus: Jababeka)
Penyaji: Dian Hestiyantari

6 144 Analisis Risiko Pengendalian Banjir Dengan Matrik Tingkat


Risiko Pada Sungai Batang Tapan Kabupaten Pesisir Selatan
Penyaji: Zerha Fajserly
Waktu (WITA) ID Room 12 - Moderator: Denik Sri Krisnayanti
13.00 - 14.30 Floor assistant: Rifa Rizqi Ananda
1 150 Prediksi Hujan Limpasan Menggunakan Artifical Neuron
Network (ANN) Pada Sungai Lusi Provinsi Jawa Tengah
PenyajI: Permadi Radityo

2 157 Analisis Perubahan Tutupan Lahan Terhadap Besaran Debit


Banjir Pada Daerah Aliran Sungai Garang
Penyaji: Raissa Aqiella Widita

3 168 Analisis Sensitivitas Spasial Untuk Pengendalian Banjir Di Sungai


Pedolo
Penyaji: Sri Utami

4 215 Dampak Pembangunan Bendung Suplesi Boya Sulawesi Selatan


Terhadap Resiko Banjir Daerah Hulu
Penyaji: M. Arief Jamalludin

5 222 Pengaruh Sebaran Spasial Hujan Terhadap Pemilihan Metode


Hujan Wilayah Berbasis Analisis Geospasial
Penyaji: Evi Anggraheni

6 247 Analisis Pengaruh Genangan Dan Banjir Akibat Perubahan Tata


Guna Lahan Pada DAS Martapura
Penyaji: Muhammad Rahmatullah
Waktu (WITA) ID Room 12 - Moderator: Surana
15.00 - 16.30 Floor assistant: Marsha Putri Aprilia
1 274 Kajian Pengendalian Banjir Sungai Tuntang Di Kabupaten
Grobogan Dan Kabupaten Demak
Penyaji: Wisnu Hadiwijaya

2 292 Kajian Pengurangan Resiko Bencana Banjir Dampak Bendung


Way Gatel
Penyaji: Dyah Indriana Kusumastuti

3 329 Manajemen Kendali Banjir Das Timpaknongko Kabupaten


Trenggalek
Penyaji: Achmad Hariyadi
4 333 Perencanaan Elevasi Tanggul Banjir Pada Kawasan Transmigrasi
Salim Batu Dir Tanjung Buka Sp6B Kalimantan Utara
Penyaji: Badruddin

5 393 Analisis Karakteristik Aliran Pada Debit Banjir Rancangan Untuk


Saluran Bendungan Karalloe
Penyaji: Aidhita Sapani

6 471 Perlindungan Jembatan Paseban Terhadap Perubahan


Morfologi Sungai
Penyaji: Indah Sri Amini
Waktu (WITA) ID Room 13 - Moderator: Muh. Bagus Budianto
08.30 - 10.00 Floor assistant: Herwin Aeroplan S
1 356 Analisis Respon Debit Sungai Terhadap Skenario Perubahan
Iklim RCP 8.5 Menggunakan Metode Recursive Digital Filter
Penyaji: Endro Prasetyo Wahono
2 32 Metode Prioritas Holistik Integratif Modernisasi Irigasi Guna
Percepatan Pelaksanaan
Penyaji: Retta Ida Lumongga

3 373 Perhitungan Banjir Rancangan Menggunakan Hidrograf Satuan


Sintetik Gama I Pada Sub DAS Barabai Provinsi Kalimantan
Selatan
Penyaji: Maya Amalia
4 423 Efektivitas Model Konseptual Pada Sungai Dengan Koefisien
Regim Aliran Sangat Rendah (Studi Kasus : Sungai Mesjid Kota
Dumai)
Penyaji: Manyuk Fauzi
5 428 Tren Pemodelan Rekonstruksi Genangan Banjir Menggunakan
Unmanned Aerial Vehicle DEM Dan Machine Learning
Penyaji: Rian Mantasa Salve Prastica

6 439 Rencana Pengelolaan DAS Ciliwung Berdasarkan Asesmen


Kerentanan Sub-DAS
Penyaji: Raisya Afifah
Waktu (WITA) ID Room 13 - Moderator: Anang M. Farriansyah
13.00 - 14.30 Floor assistant: Balada Dwi Evita
1 455 Pemodelan HBV Menggunakan Agregasi Data Hujan Observasi
Dan Satelit Gpm di DAS Kalisetail
Penyaji: Wiwik Yunarni

2 456 Kerapatan Stasiun Pengukur Curah Hujan Pada Wilayah Sungai


Halmahera Selatan
Penyaji: Nani Nagu

3 527 Upaya Pengendali Banjir Di Kali Buntung Kawasan Sidoarjo


Utara
Penyaji: Ludwig Ernest

4 68 Perhitungan Discharge Forecasting Di Das Konto Menggunakan


Australian Water Balance Model
Penyaji: Nevi Hidayati

5 285 Studi Rasionalisasi Pos Hidrologi Di Wilayah Sungai Sesayap Di


Provinsi Kalimantan Utara
Penyaji: Harvy Irvani

6 332 Pemanfaatan Stasiun Pemantau Tinggi Muka Air Berbasis


Mikrokontroler Dan Sms Untuk Optimalisasi Peringatan Dini
Bencana Banjir Untuk Penduduk Sekitar
Penyaji: Andy Bagus Widodo
Waktu (WITA) ID Room 13 - Moderator: Humairo Saidah
15.00 - 16.30 Floor assistant: Herwin Aeroplan S.
1 105 Bandingan Optimasi Sistem Irigasi Model Linier Dan Model
Risiko Gagal Lahan
Penyaji: Asep Kurnia

2 125 Grand Design Pembaharuan KP Irigasi 2013 Dalam Rangka


Penerapan Teknologi Terkini Dan Antisipasi Perubahan Iklim
Serta Peningkatan Efisiensi Irigasi
Penyaji: Herryan Kendra Kaharudin
3 144 Analisis Risiko Pengendalian Banjir Dengan Matrik Tingkat
Risiko Pada Sungai Batang Tapan Kabupaten Pesisir Selatan
Penyaji: Zerha Fajserly
4 253 Evaluasi Penentuan Kebutuhan Air Pengolahan Tanah Dengan
Persamaan Van De Goor & Zijlstra Pada Budidaya Padi Sawah
Penyaji: Chusnul Arif

5 290 Pengintegrasian Penjadwalan Rotasi Pemberian Air Irigasi


Dalam Sistem Manajemen Operasi Dan Pemeliharaan Irigasi
Penyaji: Hasna Soraya

6
Waktu (WITA) ID Room 14 - Moderator: Lily Montarcih Limantara
08.30 - 10.00 Floor assistant: Maya Nurfadillah
1 97 Ketentuan Equal Sharing Pada Penyusunan Rule Curve Untuk
Pola Operasi Waduk Kaskade Seri
Penyaji: Lutfi
2 191 Analisis Reduksi Debit Banjir Melalui Penambahan Pintu
Spillway Bendungan Ameroro
Penyaji: Slamet Setioboro

3 98 Peningkatan Fungsi Pengendalian Banjir Bendungan Bulango


Ulu Dengan Skema Pre-Release
Penyaji: Dian Arief Pramudya Pratomo

4 212 Peningkatan Reduksi Puncak Banjir Dengan Pintu Pada


Pelimpah Studi Kasus Pembangunan Bendungan Budong-
Budong
Penyaji: Ruslan Malik
5 241 Sistem Operasi Pintu Penglepasan Dini Untuk Mengatasi
Puncak Banjir Bendungan
Penyaji: Susilawati Cicilia Laurentia

6 293 Optimasi Penelusuran Banjir Waduk Dengan Early Release Pada


Bendungan Ciawi
Penyaji: Byan Farras Al Akbar
Waktu (WITA) ID Room 14 - Moderator: I Wayan Yasa
13.00 - 14.30 Floor assistant: Rahmad Suganda
1 183 Proteksi Tebing Dengan Bahan Vegetasi Untuk Bendungan
Ameroro
Penyaji: Aji Prakoso Nimanto

2 257 Maintenance Dredging Cekdam Pada Sungai Batu Merah Kota


Ambon
Penyaji: Putit Tri Bunai

3 464 Penerapan Baffle Chute Pada Model Fisik Pelimpah Waduk


Diponegoro
Penyaji: Joko Nugroho

4 291 Studi Perencanaan Check Dam Pada Sungai Nambaan Sebagai


Penampung Sedimen Di Kecamatan Ngantang, Kabupaten
Malang
Penyaji: Dian Noorvy Khaerudin
5 180 Pengamatan Saluran Air di Bawah Tanggul Penahan Lumpur
Sidoarjo Menggunakan Ground Penetrating Radar (Gpr)
Penyaji: Arif Firmanto

6 315 Manajemen Spoilbank Dalam Kegiatan Pengerukan Sedimen


Bendungan Sutami
Penyaji: Hermawan Cahyo Nugroho
Waktu (WITA) ID Room 14 - Moderator Joko Nugroho
15.00 - 16.30 Floor assistant: Maya Nurfadillah
1 319 Pemantauan Perilaku Bendungan Cipanas Dengan Metode
Pembacaan Instrumen Selama Masa Konstruksi
Penyaji: Novan Eka Adilla

2 294 Penerapan Early Release Untuk Meningkatkan Fungsi


Tampungan Banjir Bendungan Leuwikeris
Penyaji: Arif Darmawan Pribadi

3 368 Identifikasi Rembesan Pada Terowongan Bendungan Jragung


Menggunakan Survey Geolistrik
Penyaji: Laela Fitriyantina
4 374 Pembangunan Bendungan Jragung Dalam Mereduksi Banjir Di
Kabupaten Demak
Penyaji: Laela Fitriyantina

5 424 Kondisi Kekuatan Momentum Maksimum Pada Aliran Debit


Puncak Terhadap Bendungan Way Gatel Kabupaten Pringsewu,
Lampung
Penyaji: Riki Wijaya
6 69 Pemanfaatan Metode Geofisika Dalam Pendeteksian
Rembesan Di Pondasi Pelimpah Bendungan
PenyajI: Eko Wahyudi
Waktu (WITA) ID Room 15 - Moderator: Agustono Setiawan
08.30 - 10.00 Floor assistant: Ary Makhrufi
1 22 Pendekatan Microservices Dalam Perancangan Sistem Informasi
Sumber Daya Air (SISDA) Berbasis Aplikasi Super (Super App)
Penyaji: Mouli De Rizka Dewantoro
2 31 Dinamika Gerakan Air, Ph Dan Salinitas Air Di Tata Saluran Daerah
Irigasi Dadahup Berbasis Pemantauan Realtime
Penyaji: Budi Santoso Wignyosukarto

3 101 Penginderaan Jauh Dan Sistem Informasi Geografi Untuk


Pemetaan Daerah Rawan Banjir Daerah Aliran Sungai Citanduy
Penyaji: Harnita Rosalina

4 182 Pemodelan Kedalaman Dan Ketebalan Zona Akuifer Air Tanah


Pada Daerah Cat Menggunakan Vertical Electrical Sounding (Ves)
Dan Well Logging
Penyaji: Ahmad Zaenudin
5 458 Optimalisasi Biogas Kotoran Sapi Dengan Mengedepankan
Pemberdayaan Masyarakat Untuk Mendukung Pengelolaan
Sumber Daya Air Yang Berkelanjutan
Penyaji: Rizal Nasrudin Hidayat
6
Waktu (WITA) ID Room 15 - Moderator: Gusfan Halik
13.00 - 14.30 Floor assistant: Lalu Muhammad Wirabuana
1 219 Analisis Kualitas Air Di Danau Perintis Suwawa Untuk Keperluan
Irigasi
Penyaji: Marike Mahmud

2 230 Pengembangan Sistem Pengukuran Dan Pengamatan Kebutuhan


Air Irigasi Berbasis Jaringan Internet
Penyaji: Satyanto Krido Saptomo

3 331 Pemanfaatan Citra Sentinel Dalam Pemantauan Total Suspended


Solids D.I.R Karang Agung Ilir Palembang
Penyaji: Ahmadful Ariehlewy

4 361 Implementasi Building Information Modelling Untuk Akurasi


Desain Pada Rehabilitasi Saluran Induk Utara Daerah Irigasi
Rentang
Penyaji: Nila Aliefia Fadly
5 376 Maket Hidro-Robotika Alokasi Air Untuk Pengelolaan Cerdas
Sumber Daya Air Ws Lombok
Penyaji: Galuh Rizqi Novelia

6 469 Analisis Potensi Erosi Dan Tingkat Sedimentasi Pada DAS


Rongkong Menggunakan Sistem Informasi Geografis
Penyaji: Dendy Permana
Waktu (WITA) ID Room 15 - Moderator: Muh. Bagus Budianto
15.00 - 16.30 Floor assistant: Ary Makhrufi
1 111 Keseimbangan Air Pada Smart Watering System Di Kota Cirebon
Penyaji: Nurdiyanto

2 165 Simulasi Jaringan Air Bersih Menggunakan Epanet 2.2 Untuk SPAM
Singkohor, Aceh Singkil
Penyaji: Hirsali Asra

3 123 Model Prediksi Ketersediaan Air Menggunakan Data Sirkulasi


Atmosfer
Penyaji: Gusfan Halik
4 318 Survei Batimetri Menggunakan ADCP Dalam Rangka Mendukung
Perencanaan Jaringan Pipa Air Baku Di Sungai Barito, Kalimantan
Selatan
Penyaji: Anggara Cahyo Wibowo
5 481 Kajian Desain Pembangunan Sabodam Siman Menggunakan
Pemodelan UMHF 2D Di Kali Konto Kabupaten Kediri
Penyaji: Habibur Rohman

6 377 Identifikasi Zona Rawan Likuifaksi Berdasarkan Pemetaan Muka Air


Tanah Terhadap Litologi Daerah Aliran Sungai Palu
Penyaji: Hariady Indra Mantong
Waktu (WITA) ID Room 16 - Moderator: Ery Setiawan
08.30 - 10.00 Floor assistant: Achmad Wiranadi Hakim
1 28 Pengembangan Kawasan Budidaya Jagung Di Kabupaten
Keerom Distrik Arso Timur Dan Maneem
Penyaji: M. Dendy Fathurahman Bahrudin
2 239 Peran Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah
Sungai Kayan Dalam Antisipasi Bencana Banjir Di Kota Tanjung
Selor
Penyaji: Nasruddin Nawir
3 466 Strategi Penerapan Kelembagaan P3A Terhadap Optimalisasi
Fungsi Jaringan Irigasi Sekunder Daerah Irigasi Wawotobi
Kabupaten Konawe
Penyaji: Uniadi Mangidi
4 478 Penentuan Prioritas Langkah Modernisasi Irigasi Sebagai
Perkuatan Kelembagaan Dalam Upaya Percepatan Pelaksanaan
Modernisasi Irigasi
Penyaji: Susilowati
5 323 Peningkatan Kinerja Operasi Dan Pemeliharaan Dengan
Pengembangan Kapasitas Dan Partisipasi Petugas Lapangan
Melalui "Comic"
Penyaji: Adha Fuad
6 355 Rekayasa Penakar Hujan Telemetri Mendukung Pemodelan
Hidrologi Real-Time di WS Lombok
Penyaji: Muhammad Yura Kafiansyah
Waktu (WITA) ID Room 16 - Moderator: H Agus Hidayatullah
13.00 - 14.30 Floor assistant: Aldy Usman
1 224 Penerapan Smart Design, Smart Technology, Dan Smart
Operation Dalam Optimasi Pembangunan dan Pengelolaan
Bendungan
Penyaji: Taty Yuniarti
2 317 Pemanfaatan Fotogrametri Untuk Mempercepat Analisis Dalam
Tanggap Darurat Bencana di Sungai Miu
Penyaji: Ibnu Supriyanto

3 339 Modernisasi Irigasi Cisadane Dengan Rekomendasi Sistem


Jaringan Baru
Penyaji: Rm. Indra Aria Wisnuwardana

4 465 Pererapan Teknologi Pompa Air Tenaga Hidro Sebagai Penganti


Pompa Listrik Di Food Estate Humbang Hasudutan
Penyaji: Tauvan Praja

5 258 Penerapan Teknologi Virtualisasi, Database Management


System (DBMS), Restful Api Dan Instant Messaging Dalam
Pengembangan Smart Water Management
Penyaji: Priya Setiawan A.Rohman
6 237 Pendekatan GIS Modeling untuk Analisis Erosi dan Sedimentasi
Das Citanduy Hulu
Penyaji: Pengki Irawan
Waktu (WITA) ID Room 16 - Moderator: Aris Ansary
15.00 - 16.30 Floor assistant: Achmad Wiranadi Hakim
1 214 Penanganan Banjir Drainase Perkotaan Di DAS Cilemah Abang
(Studi Kasus: Jababeka)
Penyaji: Fauzan Muhammad Ilmi

2 244 Analisis Kapasitas Jaringan Drainase Menggunakan Aplikasi


Swmm Pada Kejadian Banjir Kawasan Simpang Joglo, Surakarta
Penyaji: Muhammad Rizky Devianto

3 295 Desain Sistem Drainase Untuk Penanganan Genangan Di


Bagian Hilir Danau Limboto
Penyaji: Febrian Kusmajaya
4 494 Banjir Rob Kota Semarang 23 Mei 2022
Penyaji: Cahyo Nur Rahmat Nugroho

5 199 Analisis Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Neraca Air DAS


Maro
Penyaji: Sarah Helena Abighail

6 357 Pemanfaatan Debit Aliran Sungai Sebagai Pembangkit Listrik


Tenaga Minihidro Dengan Konsep Low Head
Penyaji: Eko Yulianto
Waktu (WITA) ID Room 17 - Moderator: L. Kusuma Wijaya
08.30 - 10.00 Floor assistant: Adelina Gustiningsih
1 142 Tantangan Dalam Pengelolaan Banjir Perkotaan Di Indonesia
Penyaji: Ugan Djuanda

2 72 Penerapan Teknologi Low Impact Develompent Dalam


Manajemen Limpasan Di Kota Semarang Menggunakan Model
SWAT
Penyaji: Fajar Aldoko
3 84 Pemetaan Wilayah Rawan Banjir Melalui Analisis Nilai Koefisien
Limpasan Akibat Penggunaan Lahan di Kota Batam
Penyaji: Rizki Rianda Putra

4 92 Penerapan Konsep Low Impact Development Pada


Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara
Penyaji: Jessica Elisabeth Sitorus

5 145 Analisis Kebutuhan Tanggul Di Muara Cengkareng Drain Pada


Kondisi Banjir
Penyaji: Athena Hastomo

6
Waktu (WITA) ID Room 17 - Moderator: Eko Pradjoko
13.00 - 14.30 Floor assistant: Muhammad Abduh
1 39 Estimasi Waktu Kedatangan Tsunami Berdasarkan Patahan
Segmen Aceh-Andaman
Penyaji: Benazir

2 41 Pengisian Pasir Dan Perlebaran Pantai Secara Alami Dengan


Teknologi Pegar
Penyaji: Dede M. Sulaiman

3 65 Bangunan Pelindung Pantai Utara Jawa Tengah


Penyaji: Slamet Hargono

4 102 Pembelajaran Dari Fenomena Rip Current, Beach Cusp Dan


Kasus Korban Tenggelam Menggunakan Citra Satelit
Penyaji: Yessi Nirwana Kurniadi

5 112 Bangunan Offshore Breakwater, Sebagai Upaya


Penanggulangan Abrasi Di Pantai Penyak
Penyaji: Agus Saputra

6 115 Evaluasi Pengaruh Land Subsidence Pada Penetapan Elevasi


Tanggul PTPIN DKI Jakarta Dalam Rangka Mitigasi Bencana
Pantai
Penyaji: Budi Anton Mulyono
Waktu (WITA) ID Room 17 - Moderator: H. Abdul Hafidz
15.00 - 16.30 Floor assistant: Adelina Gustiningsih
1 320 Zona Pengelolaan Air di Daerah Reklamasi Rawa Pasang Surut
Berdasarkan Kuantifikasi Kondisi Hidro-Biofisik Lahan Menuju
Kemandiran OP
Penyaji: Momon Sodik Imanudin
2 347 Pemodelan Pengembangan Struktur Permeabel Sebagai Upaya
Mengurangi Kemunduran Garis Pantai Di Demak
Penyaji: Ingerawi Sekaring Bumi

3 148 Kajian Review Control Water Level Waduk Wonogiri Provinsi


Jawa Tengah
Penyaji: Teguh Winari
4 421 Pemanfaatan Sistem Informasi Geografis Sebagai Pendukung
Penilaian Kerentanan Pesisir Utara Pulau Lingga Menggunakan
Coastal Vulnaerability Index
Penyaji: Siswanto
5 472 Analisis Pemanfaatan Genangan Waduk Jatigede Untuk
Pembangkit Listrik Tenaga Surya Terapung
Penyaji: Prita Lutfitiana

6 261 Penilaian Prioritas Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga


Surya Terapung di Wilayah Kerja Perum Jasa Tirta I
Penyaji: Arief Satria Marsudi
Waktu (WITA) ID Room 18 - Moderator: Hartana
08.30 - 10.00 Floor assistant: Mia Julia Kamtika
1 90 Penanganan Penyempitan, Pendangkalan Dan Pergeseran
Posisi Muara Pantai Karang Tirta Kabupaten Pangandaran
Penyaji: Soni Senjaya Efendi
2 402 Pemodelan Sudetan Sungai Bengawan Solo Ruas Banmati-
Bacem Sukoharjo
Penyaji: Anton Tri Asmoro

3 418 Manajemen Pengaliran Untuk Mengendalikan Sedimen


Dampak Gempa Talamau Kabupaten Pasaman Barat Dan
Pasaman
PenyajI: Daniel Blesson
4 299 Tingkat Akurasi Curah Hujan Citra Satelit Terhadap Curah Hujan
Terukur
Penyaji: Aprizal

5 96 Penggunaan Kembali (Reuse) Air Limbah Untuk Efisiensi


Kebutuhan Air Irigasi Pasca Pendemi Covid-19 Di Indonesia
Penyaji: Wildan Herwindo

6 6 Pemantauan Salinitas Air Embung Sedanau Sebagai Upaya


Percepatan Pemenuhan Air Baku Di Pulau Sedanau, Kabupaten
Natuna
Penyaji: Iwan Indra Lesmana
Waktu (WITA) ID Room 18 - Moderator: Eko Rusdianto
13.00 - 14.30 Floor assistant: Nindya Hirwana
1 477 Pemanfaatan Sistem Informasi Geospasial Dalam Upaya
Mewujudkan Smart Water Center
Penyaji: Arman Manalu

2 37 Pengembangan Aplikasi Indentifikasi Gambut Berbasis Android


Penyaji: Nida Mahpuzah

3 176 Integrasi Level Lapangan dan Level System Pada Unit


Pengembangan Rawa Pasang Surut yang Berkaitan Dengan
Penampilan Budi Daya Pertaniannya
Penyaji: Maruddin Marpaung
4 326 PDAM Mobile Dengan Sistem Token Guna Penghematan Air
Bersih Pasca Pandemi Covid-19
Penyaji: Muhammad Kautsar Totti

5 346 Pengembangan Teknologi Inspeksi Sungai Dengan Android Dan


Web
Penyaji: Iwan Joko Sulomo

6 86 Alternatif Pemanfaatan Tenaga Matahari Pada


Pembangunan Prasarana Air Baku Di Era Pasca Pandemi
Covid-19
Penyaji: Indriani

Anda mungkin juga menyukai